Anda di halaman 1dari 3

Titik berat

A.tujuan

Menentukan titik berat benda dua dimensi

B.ALAT DAN BAHAN

1. Kardus

2. Gunting

3.Penggaris

4. Benang

5. Jarum

6. Statif dan Klem

7. Pensil

C. cara kerja

1. Siapkan 5 bentuk benda dari kardus berupa segi empat, segi tiga, lingkaran, dan
satu benda berbentuk tidak beraturan.

2. Buatlah 3 atau lebih lubang pada pinggiran benda dengan jarak berjauhan.
3. Gantunglah potongan kardus dengan memasukkan satu lubang pada jarum atau
paku yang terpasang pada statif.

4. Gantunglah juga benang yang sudah di beri pemberat pada jarum atau paku

5. Jika sudah seimbang,buatlah garis yang berimpit dengan benang pada kardus.

6. Ulangi langkah 3,4 dan 5 untuk lubang selanjutnya.

7. Lakukan dengan teliti sehingga di peroleh bahwa ke tiga garis pada potongan
tersebut bertemu pada satu titik.Titik tersebut yang di namakan titik berat.

8. Gambarlah hasil percobaan anda dalam tabel hasil pengamatan.

9. Ulangi pada kardus dengan bentuk dan ukuran yang berbeda.

D.HASIL PENGAMATAN

BENDA TITIK BERAT ( CM )

SEGI EMPAT

SEGITIGA

LINGKARAN

TIDAK BERATURAN 1

TIDAK BERATURAN 2
E. PERTANYAAN DAN DISKUSI

1.Dari hasil percobaan yang telah anda lakukan,jelaskan pengertian titik berat
benda!

Jawab:

Anda mungkin juga menyukai