Anda di halaman 1dari 3

Tugas Kewirausahaan C

Tugas : 1 (Kelompok)

Pengertian Kewirausahaan Menurut Para Ahli dan Pendapat Sendiri

KELOMPOK

1. DEWI RAHMA ENTE H12116006

2. JUMRIANTI H12116008

PROGRAM STUDI STATISTIKA


JURUSAN MATEMATIKA
FAKULTAS MATEMATIKA DAN ILMU PENGETAHUAN ALAM
UNIVERSITAS HASANUDDIN
2018

Kamis, 6 September 2018


Pengertian Kewirausahaan Menurut Para Ahli dan Pendapat Sendiri

Pengertian Kewirausahaan Menurut Para Ahli


 Eddy Soeryanto Soegoto
Pengertian kewirausahaan menurut Eddy Soeryanto Soegoto adalah usaha kreatif yang
dilakukan berdasarkan inovasi untuk menghasilkan sesuatu yang baru, memiliki nilai
tambah, memberikan manfaat, menciptakan lapangan kerja dan hasilnya berguna bagi
orang lain.
 Ahmad Sanusi
Arti kewirausahaan menurut Ahmad Sanusia adalah suatu nilai yang diwujudkan dalam
perilaku yang dijadikan sumber daya, tenaga penggerak, tujuan, siasat, kiat, proses, dan
hasil bisnis.
 Soeharto Prawiro
Arti kewirausahaan menurut menurut Soeharto Prawiro adalah suatu nilai yang
dibutuhkan untuk memulai usaha dan mengembangkan usaha.
 Peter Drucker
Pengertian kewirausahaan menurut Peter Drucker adala kemampuan untuk
menciptakan sesuatu yang baru dan berbeda dari yang lain.
 Zimmerer
Definisi kewirausahaan menurut Zimmerer adalah sebuah proses penerapan kreativitas
dan inovasi dalam memecahkan persoalan dan menemukan peluang untuk memperbaiki
kehidupan bisnis
 Siswanto Sudomo
kewirausahaan adalah segala sesuatu yang penting mengenai seorang wirausaha, yakni
orang yang memiliki sifat pekerja keras dan mau berkorban, memusatkan segala daya
dan berani mengambil risiko untuk mewujudkan gagasannya.
 Robbin & Coulter
Kewirausahaan adalah proses dimana seorang individu atau kelompok individu
menggunakan upaya terorganisir dan peluang dan menciptakan nilai untuk tumbuh
untuk memenuhi kebutuhan dan keinginan melalui inovasi dan keunikan, tidak peduli
sumber daya apa yang digunakan saat ini.
 Joseph Schumpeter
Kewirausahaan adalah salah satu yang mendapat kesempatan dan menciptakan sebuah
organisasi untuk mengejar kesempatan seperti itu.
 Raymond
Kewirausahaan adalah seseorang yang inovatif, kreatif dan mampu kreativitas
mewujudkanya untuk meningkatkan kesejahteraan diri dalam lingkungan dan
masyarakat.
 Richard Cantillon
Richard Cantillon (1775), misalnya, mendefinisikan kewirausahaan sebagai pekerjaan
itu sendiri (wirausaha). Seorang pengusaha membeli barang saat ini pada harga tertentu
dan menjualnya pada masa yang akan datang dengan harga tidak menentu. Jadi definisi
ini lebih menekankan pada bagaimana seseorang beresiko atau ketidakpastian.

Pengertian Kewirausahaan Menurut Pendapat Sendiri


Kewirausahaan adalah suatu proses yang dilakukan oleh manusia dengan memanfaatkan
sumber daya manusia serta menciptakan suatu karya yang baru yang kreatif dan inovatif
yang memiliki nilai jual dan manfaat yang dapat dimanfaatkan manusia.

Anda mungkin juga menyukai