Anda di halaman 1dari 5

MENGANTAR PASIEN DENGAN

BRANKAR
No. Dokumen :
SOP No. Revisi :
TanggalTerbit :
Halaman :
UPTD Surahman,S.Kep.M.Kes
PuskesmasTodanan NIP.196703271988031011
1. Pengertian Mengantar pasien dengan brankar adalah mengantar /memindahkan
pasien dengan menggunakan brankar
2. Tujuan Prosedur ini dibuat dan dimaksudkan agar peugas kehatan di
Puskesmas Todanan dapat mengantar pasien dengan brankar dengan
baik dan benar
3. Kebijakan SK Kepala Puskesmas No...............tentang......................

4. Referensi Kesepakatan bersama

5. Prosedur/Langkah a. Pasien diberitahu bahwa akan dipindah menggunakan brankar


- langkah b. Brankar didekakan pada pasien dengan posisi yang sesuai

c. Petugas meminta bantuan keluarga untuk membantu mengangkat


pasien ke brankar

d. Pasien diselimuti dengan rapi

e. Brankar didorong dengan bagian kepala dibelakang

f. Memindahkan pasien dari brankar ketempat tidur

g. Merapikan pasien

h. Berpamitan

6. Diagram Alir
Pasien diberitahu
Brankar didekakan pada
bahwa akan dipindah
pasien
menggunakan
brankar
Brankar Petugas meminta
Pasien
didorong bantuan keluarga untuk
diselimuti
dengan membantu mengangkat
dengan rapi
bagian pasien ke brankar
kepala

i. dibelakang
Merapikan

Memindahkan Merapikan
Berpamitan
pasien dari pasien
brankar
ketempat tidur

7. Hal-hal yang Saat mengangkat memindahklan pasien harus bersamaan


perludiperhatikan Awas jangan sampe tertidur
8. Unit terkait IGD, rawat ina, Poned

9. Dokumenterkait Rekam medis

10. Rekamanhistoriperubahan

No YangDiubah IsiPerubahan TanggalMulai

Diberlakukan
MENGANTAR PASIEN DENGAN BRANKAR
No. Dokumen :

No. Revisi :

Tanggal Terbit :
UPTD DAFTAR TILIK Halaman :

PUSKESMAS

TODANAN

No. Langkah Kegiatan Ya Tidak Tidak Berlaku

1. Apakah Pasien diberitahu bahwa akan dipindah


menggunakan brankar?

j.
2. Apakah Brankar didekakan pada pasien dengan posisi
yang sesuai?
3. Apakah Petugas meminta bantuan keluarga untuk
membantu mengangkat pasien ke brankar?
4. Apakah Pasien diselimuti dengan rapi?
5. Apakah Brankar didorong dengan bagian kepala
dibelakang?
6. Apaka petugas Memindahkan pasien dari brankar
ketempat tidur ?
7. Apakah petugas Merapikan pasien?

8. Apakah petugas Berpamitan?

Compliance rate (CR) : ……………..%

………………………………..,………….

Pelaksana / auditor

……………………………………….
NIP: ………………..........................

Anda mungkin juga menyukai