Anda di halaman 1dari 22

Latihan Penilaian Tengah Semester II

Sekolah Menengah Pertama


Jalan Anyar II No. 53 Rt:002/010 Jakarta barat

Mata Pelajaran : Prakarya


Nilai Paraf
Kelas : VII
Nama :
Hari/tanggal :

I. Jawablah Pertanyaan dibawah ini dengan benar !

1. Di bawah ini yang bukan merupakan limbah dilihat dari segi wujudnya

A. Limbah padat

B. Limbah cair

C. Limbah gas

D. Limbah polusi

2. Limbah domestik adalah limbah yang bersumber dari

A. Pabrik

B. Industri

C. Pertanian

D. Rumah tangga

3. Dilihat dari senyawanya, kotoran manusia, kulit buah-buahan, dan kotoran hewan digolongkan
sebagai limbah

Baca Juga :Soal dan Kunci Jawaban UTS/PTS 2 SMA/MA SMK/MAK Mapel Seni Budaya

A. Padat

B. Anorganik

C. Organik

D. Polusi
4. Limbah yang tidak mengandung unsur karbon disebut juga dengan limbah

A. Padat

B. Anorganik

C. Organik

D. Polusi

5. Limbah lunak organik biasanya berasal dari

A. Tumbuh-tumbuhan

B. Kulit binatang

C. Kayu

D. Logam

6. Limbah lunak organik disebut juga dengan limbah basah karena

A. Kandungan oksigennya tinggi

B. Mudah busuk

C. Memiliki kandungan kimia yang tidak berbahaya

D. Kandungan airnya tinggi

7. Di bawah ini adalah jenis limbah lunak organik yang dapat dijadikan kerajinan

A. Kulit hewan

B. Kulit jagung

C. Buah durian

D. Buah semangka

8. Berikut ini yang bukan merupakan contoh limbah lunak anorganik adalah: A. Plastik kemasan

B. stereofoam

C. Karet sintetis

D. Botol kaca
9. Kita mengenal prinsip-prinsip pengolahan sampah , yaitu 3R. Pengertian recycle

dalam prinsip 3R adalah

A. Mendaur ulang

B. Memakai lagi

C. Mengurangi penggunaan

D. Menjual kembali seperti dalam kasus Bank Sampah

10. Menggunakan kembali merupakan salah satu jenis dari prinsip 3R yang disebut dengan

A. Reduce

B. Recycle

C. Reuse

D. Refurbish

11. Penyakit batuk rejan dapat diobati dengan tanaman

A. Jeruk Nipis

B.Apel

C. Pepaya

D. Jambu

12. Menghancurkan tanah yang besar menjadi halus dan merata disebut

A. Pegunungan

B. Penggaruan

C. Membajak

D. Menanam

13.Pengendalian gulma dengan cara manual yaitu menggunakan

A. Cangkul, arit, koret

B. Tarktor
C. Mobil

D. Bor

14. Bagian pada tanaman patah tulang yang tidak dapat dimanfaatkan yaitu bagian

A. Ranting

B. Batang

C. Daun

D. Akar

15. Tanaman obat untuk membuat wedang ronde yaitu

A. Merica

B. Lengkuas

C. Ubi

D. Jahe

16. Tanaman patah tulang dapat menyembuhkan

A. Rematik, penyakit kulit, patah tulang

B. Batuk

C. Gatal

D. Jantung

17. Penyakit kulit dapat diobati dengan tanaman

A. Hidup

B. Patah Tulang

C. Mati

D. Buah

18. Jeruk Nipis tumbuh pada ketinggian

A. 100

B. 200 m – 1.300 dpt


C. 3000 dpt

D. 07

19. Untuk mencukupi kebutuhan hara yang diperlukan tanaman adalah

A. Pupuk

B. Makanan

C. Menyiram

D. Menutupi

20. Untuk menghindari adanya Gulma yaitu

A. Menyirami

B. Penyiangan

C. Memupuk

D. Memanen

21. Tanaman perdu memerlukan pengolahan tanah berbentuk

A. Lahan

B. Kebun

C. Sawah

D. Bedengan

22. Jenis tanaman obat dengan cara di Setek adalah

A. Sirih

B. Jahe

C. Lobak

D. Lengkuas

23. Tanaman obat yang tergolong tanaman Rimpang adalah

A. Temulawak

B. Jahe
C. Lengkuas

D. Padi

24. Rimpang temulawak dapat meningkatkan kerja

A. Paru paru

B. Ginjal serta anti inflamasi

C. Gatal

D. Batuk

25. Biji yang belum aktif belum tumbuh digunakan untuk penanaman disebut

A. Biji bijian

B. Tunas

C. Benih

D. Setek

26. Ciri tanaman tulang yaitu

A. Tidak Bercabang

B. Bercabang

C. Berdaun

D. Berduri

27. Mematangkan bahan makanan diatas bara api disebut

A. Merebus

B. Membakar

C. Menanak

D. Memasak

28. Meminimalkan hilangnya vitamin akibat proses pemasakan yaitu dengan cara

A. Pengukusan

B. Pembakaran
C. Perebuasan

D. Menggoreng

29. Agar barang mudah dikirim harus terlebih dahulu di

A. Bungkus

B. Remas

C. Goreng

D. Kemas

30. Pengolahan makanan dengan cara menggoreng dengan dilapisi tepung roti disebut

A. English Style Trying

B. Indonesia Style Trying

C. Belanda Style Trying

D. JepangStyle Trying

31. Kentang mengandung vitamin dan mineral yang cukup tinggi, dan mengandung

A. Vitamin

B. Karbohidrat

C. Oksidan

D. Hidrogen

32. Tehnik pengolahan makanan dengan cara uanp Air disebut

A. Merebus

B. Menggoreng

C. Mengukus

D. Memasak

33. Biasa dikonsumsi mentah dan sebagai lalapan yaitu buah

A. Ketimun

B. Mangga
C. Apel

D. Durian

34. Kulit buah/sayuran yang memiliki ekstrak anti asam urat yaitu

A. Timun

B. Melinjo

C. Kacang

D. Apel

35. Kulit bawang bergunan untuk mencegah

A. Batuk

B. Gatal

C. Kanker

D. Ginjal

36. Tumbuhan yang terdiri dari buku dan ruas yaitu

A. Batang

B. Kayu

C. Daun

D. Akar

37. Tanaman yang dimanfaatkan bagian polongnya yaitu

A. Kacang panjang

B. Apel

C. Semangka

D. Timun

38. Daun katuk mendung Vitamin A sebanyak

A. 11,370 S.I.

B. 12,370 S.I.
C. 13,370 S.I.

D. 10,370 S.I.

39. Lobak, Radis dan Talas adalah contoh sayuran

A. Umbi

B. Sayur

C. Buah

D. Batang

30. Untuk menambah stamina dari kondisi lingkungan yang kurang baik adalah vitamin

A. A

B. B

C. C

D. E

41. Sampah yang dapat di daur ulang yaitu

A. Plastik

B. BATU

C. Kayu

D. Sayuran

42. Pekerjaan kontruksi perlatan berat membutuhkan seorang

A. User

B. Operator

C. Boss

D. Miniator

43. Pembuatan miniature jembatan tidak perlu memperhatiakn factor iklim dan cuaca karna
dapat dilakukan di

A. Diluar
B. Dalam ruangan

C. Gunung

D. Air

44. Bagian konstruksi bagian bawah yang menopang jembatan disebut

A. Pintu

B. Bilik

C. Atap

D. Pilar

45. Paska Panen Tanaman Jahe Supaya tidak cepat membusuk yaitu di

A. Jemur

B. Rebus

C. Bakar

D. Sayur

46. Salah satu tempat penanaman terbnuat dari plastic berwarna hitam disebut

A. Polibag

B. Kantong

C. Kardus

D. Kresek

47. Menggemburkan tanah disekitar tanaman menggunakan

A. Obeng

B. Cangkul

C. Pisau

D. Tombak

48. Tanaman yang bias jadi obat dan harum bias dijadikan menyak wangi dan penyedap rasa
makanan u=yaitu daun
A. Jahe

B. Lengkuas

C. Melinjo

D. Pandan Wangi

49. Oseng melinjo merupakan proses pengolahan sayuran dengan tehnik

A. Panas Kering

B. Oseng

C. Rebus

D. Kering panas

50. Hasil dari penyerbukan pada organ bunga yaitu

A. Bunga

B. Buah

C. Putik

D. Serbuk

51. Menggorang banyak meninggalkan minyak yang dapat menimbulkan penyakit disebut

A. Darah rendah

B. Darah tinggi

C. Oksidan

D. Kolesterol

52. Melawan proses penuaan dan melindungi jantung pada bawang putih yaitu anti

A. Oksidasi

B. Anti Oksidan

C. Radang

D. Anti radang
53. Agar bahan pangan sampai ke konsumen dengan selamat secara kualitas maupunkualitas
harus terlebih dahulu di

A. Kemas

B. Jual

C. Berikan

D. Letakkan

54. Tehnik memasak dengan menggunakan sedikit minyak disebut..

A. Menumis

B. Merebus

C. Mengukus

D. Memasak

55. Tehnik memasak hidangan cina, dengan cara mengguncang panas ditransper melalui konduksi
cairan disebut tehnik

A. Stir mobil

B. Stir Frying

C. Flying

D. Stingky

56. Jembatan yang dapat diperbaharui adalah jembatan

A. Besi

B. Timah

C. Stik

D. Kayu

57. Pengawasa Proyek secara langsung dilapangan disebut

A. Muajin

B. Mandor Bangunan
C. Mandor

D. Bangunan

58. Salah satu jembatan tepanjang di dunia, dan memiliki warna unik warna bata sebagai tanda
jikas terjadi kabut tebal yaitu jembatan..

A. Golden Gate Bridge

B. Golden Gate Briss

C. Golden Goal Bridge

D. Good Gate Bridge

59. Proses penyambukan dua logam disebut..

A. Parkur

B. Sistem Las

C. Sambung

D. Sistem style

60. Yang jarang digunakan untuk membuat miniatur jembatan yaitu

A. Kertas

B. Kaca

C. Stik

D. Stik es krim

61. Suatu bahan yang terbuang atau dibuang oleh manusia hasil aktivitas manusia maupun proses
alam yang belum memiliki nilai ekonomis.........

A. Limbah

B. Sampah

C. Plastik Bekas

D. Daun Pepohonan

62. Di bawah ini merupakan jenis - jenis limbah berdasrkan sumbernya, kecuali.....
A. Limbah rumah tangga

B. Limbah Pabrik

C. Limbah Pertanian

D. Limbah Busuk

63. Salah satu Contoh Limbah gas adalah....

A. Karbon dioksida

B. Air Cucian

C. Air Sabun

D. Botol Bekas Minuman/makanan

64. Di bawah ini pembagian limbah berdasarkan sumbernya, kecuali.....

A. Limbah Pertanian

B. Limbah Industri

C. Limbah Pertambangan

D. Limbah Organik

65. Limbah yang berasal dari rumah tangga, pasar, restoran disebut.....

A. Limbah organik

B. Limbah anorganik

C. Limbah domestik

D. Limbah industri

66. Plastik, beling, baja, merupakan contoh limbah......

A. Limbah industri

B. Limbah anorganik

C. Limbah organik

D. Limbah pertambangan

67. Contoh limbah lunak basah adalah.....


A. Kulit buah dan sayuran

B. Kulit buah dan plastik

C. Dedaunan dan plastik

D. Batang pohon dan karet

68. plastik kemasan, kotak kemasan, kain perca, dan karet sintetis merupakan contoh limbah....

A. Limbah Lunak Organik

B. Limbah Lunak Anorganik

C. Limbah Industri

C. Limbah Pabrik

69. Di bawah ini merupakan prinsip - prinsip dalam pengolahan sampah, kecuali.....

A. Reduce

B. Usefull

C. Reuse

D. Recycle

70. Salah satu prinsip pengolahan limbah dengan cara meminimalisir barang atau material yang
kita pergunakan adalah....

A. Reduce

B. Usefull

C. Reuse

D. Recycle

71. Limbah yang bersifat lembut, empuk dan mudah dibentuk adalah....

A. Limbah Cair

B. Limbah Jelly

C. Limbah Lunak

D. Limbah Karet
72. Di bawah ini merupakan ciri-ciri dari limbah lunak, kecuali......

A. Mempunyai kandungan air cukup tinggi

B. Mudah membusuk

C. Mudah dibentuk

D. Kandungan air rendah

73. Salah satu proses awal pengolahan limbah organik basah adalah.....

A. Pengeringan

B. Pembentukan

C. Pemotongan

D. Merangkai menjadi kerajinan

74. Di bawah ini merupakan dari limbah lunak anorganik, kecuali.....

A. Mengandung zat kimia

B. Mudah dibentuk

C. Mudah terurai

D. Relatif sulit terurai

75. Prinsip-prinsip pengolahan bahan limbah lunak diantaranya Reduce,yang artinya.....

A. Memilih barang yang dipakai

B. Mendaur ulang

C. Meminimalisir barang yang kita gunakan

D. Menghemat bahan yang kita pakai

76. Salah satu pengolahan limbah lunak dengan cara mendaur ulang disebut....

A. Reduce

B. Reuse

C. Usefull

D. Recycle
77. Pengolahan limbah dengan cara memilih barang yang bisa kita pakai kembali disebut.....

A. Reduce

B. Reuse

C. Usefull

D. Recycle

78. Daerah yang banyak menghasilkan limbah lunak organik sabut kelapa adalah....

A. Daerah pesisir pantai

B. Daerah pegunungan

C. Daerah pertanian

D. Daerah perkotaan

79. Daerah yang menghasilkan limbah kertas, kardus, kayu dan serbuk gergaji adalah.....

A. Daerah pesisir pantai

B. Daerah pegunungan

C. Daerah pertanian

D. Daerah perkotaan

80. Bahan limbah lunak yang sudah kering dapat difinishing agar mudah diproses. Proses finishing
ini dapat dilakukan dengan cara....

A. Penghalusan

B. Pengeringan

C. Pewarnaan

D. Pemilahan

81. Syarat perancangan kerajinan adalah harus mengutamakan nilai praktis sering disebut......

A. Comfortable

B. Utility

C. Safety
D. Aestetic

82. Dalam perancangan kerajinan tidak boleh membahayakan pemakainya atau disebut......

A. Comfortable

B. Utility

C. Safety

D. Aestetic

83. Syarat perancangan kerajinan adalah aestetic yang artinya.....

A. Kerajinan mengutamakan nilai praktis

B. Kerajinan harus menyenangkan

C. Kerajinan harus mengutamakan keindahan

D. Kerajinan harus memiliki keserasian

84. Dalam pembuatan kerajinan sepatu, kita harus memperhatikan syarat perancangan yaitu.....

A. Comfortable

B. Utility

C. Safety

D. Aestetic

85. Dalam pembuatan kerajinan mangkk sayur, kita harus memperhatikan syarat perancangan
yaitu...

A. Comfortable

B. Utility

C. Safety

D. Aestetic

86. Bahan yang tipis dan rata, yang dihasilkan dengan kompresi serat yang berasal dari pulp,
disebut...

A. Kertas
B. Kulit kayu

C. Kulit binatang

D. Plastik

87. "Bo" merupakan bahan seperti kertas yang terbuat dari serat sutera yang dipakai zaman
dahulu sebelum ada kertas, dibuat di daerah....

A. Mesir kuno

B. Mesopotamia

C. China kuno

D. Eropa

88. Media cetak yang setiap hari dimanfaatkan masyarakat untuk memperoleh informasi,
adalah....

A. Buku bacaan

B. Buku pelajaran

C. Majalah

D. Koran

89. Di bawah ini merupakan teknik pembuatan kerajinan dari kertas, kecuali.....

A. Teknik sobek

B. Teknik celup

C. Teknik pilin

D. Teknik lipat

90. Dalam pembuatan kerajinan dari kertas diperlukan beberapa alata antara lain....

A. Gunting,Cutter,Kuas,Sumpit dan Tusuk sate

B. Gnting,Cutter,Lem dan Gergaji

C. Gunting,Cutter,Kertas dan Golok

D. Kertas, Lem dan Cat


91. Di bawah ini merupakan bahan dalam pembuatan kerajinan dari kertas,kecuali......

A. Kertas

B. Lem

C. Bambu

D. Kertas

92. Salah satu contoh limbah lunak anorganik adalah.....

A. Kulit Jagung

B. Stereofom

C. Kertas

D. Kulit Kayu

93. Limbah yang dihasilkan dari kegiatan pertanian disebut......

A. Limbah Pertanian

B. Limbah Industri

C. Limbah Pertambangan

D. Limbah Domestik

94. Limbah yang dihasilkan dari kegiatan rumah tangga, disebut......

A. Limbah Pertanian

B. Limbah Industri

C. Limbah Pertambangan

D. Limbah Domestik

95. Limbah berdasarkan senyawanya dibagi menjadi beberapa jenis yaitu........

A. 1 Jenis

B. 2 Jenis

C. 3 Jenis

D. 4 Jenis
96. Sebutkan bahan-bahan pembuatan kerajinan dari limbah kain perca......

A. Kain perca, Lem tembak, Gunting

B. Kain perca, Benang, Lem

C. Benang, Mesin jahit, Kain perca

D. Meteran, Kain perca, Lem

97. Sebutkan teknik yang dapat dilakukan dalam pembuatan kerajinan kain perca, Kecuali......

A. Dijahit dengan tangan

B. Dianyam

C. Dilem

D. Dijahit dengan mesin

98. Sebutkan alat-alat pembuatan kerajinan dari limbah kotak kemasan......

A. Lem tembak, Gunting, Cutter, Spidol

B. Gunting, Kuas, Lem, Spidol

C. Cutter, Kuas, Gunting,Lem tembak

D. Kardus, Lem tembak, Spidol, Gunting

99. Di dalam pengolahan limbah kotak kemasan ada yang dimaksud dengan teknik pilin, adalah.....

A. Teknik anyam

B. Teknik lipat

C. Teknik jahit

D. Teknik gulung

100. Wadah sebagai bagian luar yang berfungsi untuk membungkus sebuah produk yang berfungsi
sebagai pelindung kemasan. Pernyataan tersebut merupakan pengertian dari.....

A. Kemasan

B. Wadah

C. Bungkus
D. Cangkang

Anda mungkin juga menyukai