Anda di halaman 1dari 1

PETUNJUK TEKNIS LOMBA CERDAS CERMAT

1. Cerdas Cermat diikuti oleh 3 orang baik pa atau pi utusan dari masing-masing
kecamatan
2. Masing-masing kecamatan untuk mempersiapkan biodata peserta lomba cerdas
cermat
3. Kecamatan menyiapkan satu buah laptop untuk peserta cerdas cermat
4. Lomba cerdas cermat terdiri dari 3 babak yaitu : babak penyisihan, babak semifinal
dan babak final
A. Babak Penyisihan
1. Masing-masing kelompok menyelesaikan soal dalam bentuk aplikasi. Soal
berjumlah 25 soal yang harus dikerjakan dalam waktu 30 menit
2. Menyelesaikan soal tulis sebanyak 20 soal dalam waktu 30 menit
3. Dari babak penyisihan ini diambil 12 terbaik untuk masuk babak semifinal
B. Babak Semifinal
1. Babak semifinal ini diikuti oleh 12 regu yang akan dibagi menjadi 3 kelompok
2. Masing-masing kelompok akan terdiri dari 4 regu
3. Dari masing-masing kelompok akan diambil 2 terbaik yaitu terbaik 1 dan terbaik
2
4. Soal di babak semifinal ini ada 2 yaitu : soal wajib dan soal cepat tepat
5. Dari 12 regu yang masuk semifinal ini akan terpilih 6 regu terbaik yang akan
masuk babak final.
C. Babak Final
1. Babak final ini diikuti oleh 6 regu yang akan memperebutkan juara 1,2,3 dan
harapan 1,2,3
2. Soal di babak final ini terdiri dari soal wajib dan soal cepat tepat

Anda mungkin juga menyukai