Anda di halaman 1dari 19

DIFRAKSI

Kelompok 3
Nilla Anggi Pratiwi 1
NPM. 1617041046

2 Idawati Panjaitan

NPM. 1617041047

Ari Sutanto 3
NPM. 1617041048

4 Arfi Suryanata

NPM. 1617041050

Novendra Prisbana T. 5
NPM. 1617041041

2
Pokok Pembahasan

1 3 5
Difraksi Cahaya Difraksi Celah Ganda Aplikasi Difraksi
 Pengertian difraksi cahaya  Pengertian difraksi celah o 3 aplikasi difraksi
ganda
 Macam-macam difraksi

 Difraksi fraunhofer dan fresnel

Difraksi Celah Tunggal Kisi Difraksi


 Pengertian difraksi celah  Pengertian kisi difraksi
tunggal
 Video
 Video
2 4
3
1

DIFRAKSI CAHAYA
Pengertian Difraksi Cahaya

Difraksi adalah pembelokan cahaya bila mengenai suatu penghalang, misal tepi celah, kawat atau benda-benda yang
bertepi tajam. Disini terlihat bahwa cahaya berjalan lurus itu gagal. Penghalang ini hanya dapat meneruskan sebagian kecil
dari gelombang yang datang, menahan sebagian muka gelombang yang dapat melalui lubang celah dapat terus yang
lainnya terhenti atau kembali.
5
Macam-macam Difraksi

Difraksi Fraunhofer Difraksi Fresnel


 Cahaya jauh dari celah sehingga cahaya
yang masuk sejajar

 Celah sempit ⇾ Lebar celah << jarak


celah - layar
1 2  Jarak sumber cahaya ke celah dekat

 Berkas cahaya tidak perlu sejajar

 Lebar celah besar

 Celah Tunggal  Berbentuk Lingkaran

 Lubang Bulat (Circular Aperture)  Lubang berbentuk persegi

 Dua Celah  Penghalang berbentuk piringan

 Kisi (Celah Banyak)  Penghalang berbentuk tajam

6
Difraksi Fraunhofer dan Fresnel

Difraksi Fraunhofer

Difraksi Fresnel
 Jenis difraksi dimana sumber cahaya terletak
pada jarak tertentu (dekat) dari celah difraksi  Cahaya jauh dari celah sehingga cahaya yang masuk sejajar

7
2

DIFRAKSI CELAH TUNGGAL


Difraksi Celah Tunggal

difraksi dengan sumber cahaya dan layar


Pengertian penerima berada pada jarak dekat dari benda
penyebab difraksi, sehingga muka gelombang
tidak lagi diperlakukan sebagai bidang sferis,
melainkan sebagai bidang datar. Difraksi ini
melibatkan berkas cahaya sejajar..
pola gelap (difraksi
minimum)
𝑑. 𝑠𝑖𝑛 𝜃 = 𝑛. 𝜆 ; 𝑛 = 1, 2, 3. .

pola terang (difraksi


1
maksimum) 𝑑. 𝑠𝑖𝑛 𝜃 = 𝑛− 𝜆; 𝑛 = 1, 2, 3. .
2

9
Difraksi Celah Tunggal

10
3

DIFRAKSI CELAH GANDA


Difraksi Celah Ganda

Untuk sudut yang sangat kecil jarak yang

03
diukur di sepanjang layar rumbai terang ke-
𝜆𝐿
m diberikan oleh : 𝑦 = 𝑚 𝑑

Interferensi Maksimum

02
𝑑 sin 𝜃 = 𝑚𝜆, 𝑚 = 1, 2, 3, . . . .

Pola difraksi Fraunhofer dua celah sama

01
dengan pola interferensi untuk dua celah
sempit yang dimodulasi oleh pola difraksi
celah- tunggal

12
4

DIFRAKSI KISI
Difraksi Kisi

Kisi difraksi merupakan piranti untuk menghasilkan spektrum


dengan menggunakan difraksi dan interferensi, yang tersusun
Pengertian oleh celah sejajar dalam jumlah sangat banyak dan memiliki
jarak yang sama

tetapan kisi d adalah:


Tetapan Kisi 𝑑 = 1/𝑁

Garis terang (maksimum), bila:


Garis terang (maksimum)
𝑑. 𝑠𝑖𝑛 𝜃 = 𝑛. 𝜆 ; 𝑛 = 0, 1, 2 . .

Garis gelap (minimum), bila:


Garis gelap (minimum) 1
𝑑. 𝑠𝑖𝑛 𝜃 = 𝑛 − 𝜆 ; 𝑛 = 1, 2, 3. .
2

14
Difraksi Kisi

15
5

APLIKASI DIFRAKSI
1 2 3
penggunaan hologram, untuk menyimpan Peristiwa difraksi cahaya pada penggunaan Penerapan lensa difraksi pada kegiatan
objek berbentuk tiga dimensi. Hologram lampu jalan yang terlihat ketika diamati photograpy, difraksi cahaya menyebabkan
memadukan sinar cahaya yang koheren dengan kain atau selendang, maka akan terbentuknya resolusi gambar baik
sehingga mampu menghasilkan cahaya terlihata cahaya yang terurai memancar ke sehingga menghasilkan gambar
yang dapat memuat objek gambar, segala arah
pemandangan atau adegan.

17
WEB VIDEO

DIFRAKSI CELAH TUNGGAL

 https://m.youtube.com/watch?v=NelKKl01lak&list=PLbqPkavOOLFtN47lWzpzNzbmGarvQIAwm&index=5

DIFRAKSI KISI

 https://m.youtube.com/watch?v=vfRB3oFkIKI&index=7&list=PLbqPkavOOLFtN47lWzpzNzbmGarvQIAwm 18
Thank You

Anda mungkin juga menyukai