Anda di halaman 1dari 4

PEMERINTAH KOTA MAGELANG

DINAS PENDIDIKAN DAN KEBUDAYAAN


UPTD PENDIDIKAN MAGELANG UTARA
SEKOLAH DASAR NEGERI WATES 2
Jl. Urip Sumoharjo No. 108 Magelang Telp (0293) 310681

ULANGAN TENGAH SEMESTER ( UAS ) I


TAHUN PELAJARAN 2018/2019

Mata Pelajaran : Bahasa Indonesia


Kelas / Semester : III / II
Hari / Tanggal :
Waktu : 07.30 – 09.30

I. ISILAH TITIK-TITIK DI BAWAH INI DENGAN BENAR!

Teks berikut untuk soal nomor 1 - 3

Suatu hari Arman pulang sekolah bersama teman-temannya, di tengah perjalanan


mereka bertemu dengan seorang kakek penjual mainan. Kakek tersebut sangat dan
kondisi fisiknya tengah melemah. Melihat hal tersebut Arman dan teman-temannya
mendekati kakek dan membeli dagangan kakek tersebu. Arman menyerahkan uang
sebesar Rp 10.000 rupiah dan kembalinya tidak Arman minta.
Melihat apa yang Arman lakukan teman-teman pun mengikuti apa yang arman
lakukan. Kakek pun merasa sangat bersyukur karena dagangannya telah laku terjual. Dan
kakek pulang dengan wajah yang bahagia.

1. Sifat Amran dan teman-temannya di atas adalah ....


2. Arman dan teman-temannya bertemu kakek penjual mainan pada saat ....
3. Kakek bersyukur karena ....
4. Perhatikan puisi berikut untuk soal nomor 4 - 8!

Kau terangi kehidupan


Kau singkirkan kegelapan
Di dapur, di kamar
Juga di ruang belajar
Tanpamu
Aku tidak bisa menmbaca buku
Karena tanpamu
Rumahku kan gelap selalu
Terima kasihku untukmu
Benda yag tepat untuk puisi di atas adalah ....
5. Judul yang tepat untuk puisi di atas adalah ....
6. Ketika bertelepon, bahasa yang digunakan haruslah ... dan ....
7. Perhatikan diaolog di bawah ini!
Koko : Halo, selamat sore! Bisa bicara dengan Bela?
Bela : Selamat sore! Saya Bela. Ini siapa, ya?
Koko : ….
Bela : Oh, Koko. Ada apa, Ko?
Kalimat yang tepat untuk melengkapi percakapan di telpon di atas adalah . . . .
8.

Urutan gambar di atas yang tepat adalah . . . .


9. bu ketty pergi ke Bandung pada hari sabtu.
Kata yang tepat penulisan huruf kapitalnya adalah . . . .
10. Ayah . . . Ibu sedang pergi ke Salatiga, . . . aku . . . rumah.
Kata hubung yang tepat untuk melengkapi kalimat di atas adalah . . . .
11. Tolong ambilkan buku berwarna biru di lemari
Tanda baca yang tepat untuk melengkapi kalimat di atas adalah . . . .
12. Pedagang asongan itu sedang menjajakan koran di terminal bus.
Sinonim kata menjajakan pada kalimat tersebut adalah . . . .

Teks Drama untuk soal nomor 13 – 15.

Edo : Mau pergi ke mana, Yuk, sore-sore begini?


Ayuk : Oh, aku mau pergi ke rumah Tante Ita, tapi malah hujan.
Edo : Akhir-akhir ini hujan sering turun, Ya !
Budi : Ya, banjir pun terjadi di sana sini hingga merusak lingkungan.
Ayuk : Apa hubungannya, Bud, banjir dan orang yang tidak peduli lingkungan?
Budi : Ya, penyebab banjir tidak lain karena ulah manusia yang tidak peduli
lingkungan. Manusia sering melakukan penebangan pohon di hutan.
Pemerintah harusnya menindak tegas oknum yang merusak alam ini.
Ayuk : Jangan begitulah, mungkin mereka melakukan itu karena kebutuhan
ekonomi. Kasihan mereka yang memang membutukan.
13. Tokoh utama dalam teks drama di atas adalah . . . .
14. Latar waktu yang sesuai dengan teks drama di atas adalah . . . .
15. Amanat yang tepat dari penggalan teks drama di atas adalah . . . .
16. Haris membeli tiga buku dengan harga tujuh ribu lima ratus rupiah.
Penulisan nilai mata uang pada kalimat di atas adalah . . . .
Waktu ayah pergi kerja
Aku masih tidur
Waktu ayah pulang kerja
Aku sudah tidur
Waktu hari libur
Ayah kerja lembur
Oh, ayah …
Kepada siapa aku mengadu
Kalau ibu marah padaku

Judul yang tepat untuk puisi di atas adalah . . . .


17. Pahami urutan petunjuk berikut !

Cara Membuat Agar-Agar


1) Masak agar-agar tersebut di atas kompor hingga mendidih.
2) Masukkan air 3 gelas ke dalam panci, 1 bungkus agar-agar, dan 100
gram gula pasir.
3) Agar-agar siap disantap.
4) Angkat dan tuangkan agar-agar ke dalam cetakan.
5) Tunggu agar-agar hingga dingin dan mengeras.

Urutan petunjuk membuat agar-agar yang tepat adalah . . . .


18. Bacalah dialog berikut!

Naryo : Mau mengirim barang, Pak!


Pegawai pos : ....
Naryo : Sudah, Pak! Saya sudah tulis dengan jelas.
Pegawai pos : Baik, barangnya ditimbang dahulu, ya.

Kalimat yang tepat untuk melengkapi dialog tersebut adalah . . . .


19. Raka : “Aghh... siapa yang berani-beraninya merusak tanamanku?”
Dialog di atas harus diucapkan dengan ekspresi . . . .
20. Gethuk adalah makanan khas dari magelang.
Kata yang harus diawali dengan huruf kapital adalah . . . .
21. Perhatikan puisi di bawah ini!
Dengan sabar kau didik aku
Dengan tekun kau bimbing aku
Hingga kutahu segala ilmu
Puisi di atas berkisah tentang . . . .
22. Semua siap melaksanakan kerja
Sapu dan kemoceng dibawanya
Senyum dan tawa menghiasi suasana
Kebersihan dan kesehatan diciptakannya

Penggalan puisi di atas menceritakan kegiatan . . . .


23. Bacalah penggalan cerpen di bawah ini dengan cermat!
Dengan tergesa Ersa menaiki bus yang nyaris meninggalkan suasana yang kurang
nyaman baginya. Dari kejauhan terdengan sayup suara “… penumpang bus Gemilang
Asa untuk segera memasuki kendaraan…”. Hati Ersa agak tenang karena dia sudah
berada di dalamnya. “Mudah-mudahan sore nanti aku bisa berada di acara itu,”
harapnya dalam hati.
Latar waktu dan tempat pada penggalan cerpen tersebut adalah . . . .
24. penari yang cantik dan gemulai
Penulisan judul karangan tersebut yang benar adalah . . . .
25. Doni mendapatkan berita bahwa ibunya meninggal dunia.
Peristiwa tersebut merupakan peristiwa yang . . . .

B. Jawablah soal – soal di bawah ini dengan singkat dan tepat !


26. Perhatikan gambar di bawah ini!
Buatlah dialog drama sederhana sesuai dengan gambar!

27.
28. Tuliskan tiga salam pembuka pada saat menelepon!

29. Perbaikilah penulisan kalimat berikut menggunakan huruf kapital dan tanda baca yang tepat!
a. bu dewi pergi ke kota surabaya membawa oleh oleh diantaranya kue bolu rujak cingur
dan apel
b.
30.

Anda mungkin juga menyukai