Anda di halaman 1dari 5

PEMERIKSAAN REAKSI KUSTA

No.Dokumen:
SOP/ P2/ 04/ II/ 17
SOP No. Revisi : 00
Tanggal Terbit:
9 Februari 2017
Halaman :1/3

UPTD
Agus Setijorini, SKM
PUSKESMAS
NIP.197108131997032006
KRADENAN I
1. Pengertian Pemeriksaan reaksi kusta adalah suatu episode dalam
perjalanan kronis penyakit kusta yang merupakan suatu reaksi
kekebalan (seluler respons) atau reaksi antigen-antibodi
(humoral respons) dengan akibat merugikan penderita.Reaksi
kusta dapat terjadi sebelum pengobatan, selama pengobatan,
dan sesudah pengobatan.
2. Tujuan Sebagai acuan petugas dalam penerapan langkah-langkah
pemeriksaan reaksi kusta.
3. Kebijakan Surat Keputusan Kepala Uptd Puskesmas Kradenan I Nomor:
440/ V/ SK. 001/ I/ 2017 Tentang Kebijakan Penyelenggaran
UKM di Uptd Puskesmas Kradenan I
4. Referensi Atlas kusta, Leonard Wood memorial – Eversley Childs
Sanitarium Laboratory For Leprosy Reserch tahun 2013
5. Langkah- Penatalaksanaan pemeriksaan reaksi kusta di tingkat
langkah Puskesmas Kradenan I dilakukan dengan :
1. Petugas memeriksa adakah kecacatan dan seberapa
tingkat kecacatan pada : Mata, tangan, kaki.
2. Petugas menanyakan pada penderita berapa lama
kelainan mulai timbul.
3. Petugas menanyakan pada penderita berapa lama
kelainan mulai timbul.
4. Mata : Petugas melihat adakah Lagoptalmus, kalau ada
tanyakan sudah berapa lama terjadi lagoptalmus.
5. Tangan : Petugas meraba syaraf ulnalis kanan dan kiri.
6. Mengetahui adanya mati rasa pada telapak tangan kanan
dan kiri dengan menggunakan ujung bolpoin. Mencari

1/3
kelainan pada pergelangan tangan kanan dan kiri
7. Kaki : Petugas mencari kelainan dengan meraba syaraf
peroneus terletak di belakang lutut penderita adakah nyeri
tekan. Memeriksa kelainan syaraf Tibialis posterior kanan
& kiri adakah nyeri tekan.Memeriksa pergelangan kaki
adakah kelumpuhan.Memeriksa adanya rasa raba pada
telapak kaki kanan kiri menggunakan ujung bolpoin.
6. Bagan alir
Menanyakan keluhan
pasien

Tanya faktor resiko

Melakukan pemeriksaan

Hasil pemeriksaan

7. Unit terkait 1. UKP


2. UKM

2/3
8. Rekaman Historis Perubahan

No Yang diubah Isi Perubahan Tanggal mulai diberlakukan

3/3
PEMERIKSAAN REAKSI KUSTA
No.Dokumen:
DT/ SOP/ P2/ 04/ II/ 17
DAFTAR No. Revisi : 00
TILIK Tanggal Terbit:
9 Februari 2017
Halaman :1/3

UPTD
Agus Setijorini, SKM
PUSKESMAS
NIP.197108131997032006
KRADENAN I

UNIT :
NAMA PETUGAS :
WAKTU PELAKSANAAN :
NO KEGIATAN YA TIDAK TIDAK
BERLAKU
1. Apakah Petugas memeriksa adakah kecacatan
dan seberapa tingkat kecacatan pada : Mata,
tangan, kaki ?
2. Apakah Petugas menanyakan pada penderita
berapa lama kelainan mulai timbul ?
3. Apakah Petugas menanyakan pada penderita
berapa lama kelainan mulai timbul ?
4. Apakah Petugas melihat adakah Lagoptalmus,
kalau ada tanyakan sudah berapa lama terjadi
lagoptalmus ?
5. Apakah Petugas meraba syaraf ulnalis kanan
dan kiri ?
6. Apakah petugas mengetahui adanya mati rasa
pada telapak tangan kanan dan kiri dengan
menggunakan ujung bolpoin. Mencari kelainan
pada pergelangan tangan kanan dan kiri ?
7. Apakah Petugas mencari kelainan dengan
meraba syaraf peroneus terletak di belakang
lutut penderita adakah nyeri tekan. Memeriksa

4/3
kelainan syaraf Tibialis posterior kanan & kiri
adakah nyeri tekan.Memeriksa pergelangan kaki
adakah kelumpuhan.Memeriksa adanya rasa
raba pada telapak kaki kanan kiri menggunakan
ujung bolpoin ?
Compliance rate (CR) : .........................% ……………, ………………

Observer Tindakan

………………………….
NIP. ……………………..

5/3

Anda mungkin juga menyukai