Anda di halaman 1dari 5

PEMERINTAH PROVINSI JAMBI

DINAS PENDIDIKAN
SMA NEGERI 5 KOTA JAMBI

Mata Pelajaran : Sejarah


Kelas :X

1. Tujuan adanya konsep kronologi 4. Periodisasi dan kronologi dalam


dalam ilmu sejarah adalah .... sejarah dikenal karena adanya
a. Memahami perkembangan sejarah pembagian ....
b. Mempengaruhi berbagai peristiwa a. Ruang
sejarah b. Manusia
c. Mempermudah memahami sejarah c. Konsep
d. Mempengaruhi berbagai kejadian d. Ilmu
di masa lalu e. Waktu
e. Mengelompkan peristiwa peristiwa
sejarah 5. Tujuan adanya pembagian waktu
dalam sejarah adalah ....
2. Penyususnan peristiwa sejarah harus a. Memudahkan sejahrawan dalam
dilakukan secara kronologis, membuat cerita sejarah
artinya .... b. Mempermudah memahami
a. Peristiwa sejarah harus disusun rangkaian peristiwa sejarah
bedasarkan kepentingan secara berurutan
penulisnya c. Generasi penerus memahami
b. Kisah sejarah disusun dengan sejarah bangsanya
memberikan periodisasi tonggak- d. Memperjelas pembagian waktu
tonggak sejarah dalam sejarah
c. Peristiwa-peristiwa sejarah harus e. Mempermudah mengingat
disusun nedasarkan urutan waktu peristiwa sejarah yang telah
kejadian terjadi
d. Pengungkapan peristiwa sejarah
6. Konsep yang sama dengan konsep
harus diseleksi sesuai dengan
diakronik adalah ....
tingkat urgensinya
a. Periodisasi
e. Pengungkapan peristiwa sejarah
b. Batasan waktu
harus dilakukan secara mendetail c. Sinkronik
d. Pembabakan waktu
3. Adanya konsep waktu dalam sejarah e. Kronologi
sangat penting untuk mengetahui
persitiwa masa lalu dan 7. Pernyataan yang sejalan dengan
perkembangannya sampai saat ini. “Menulis ceritas sejarah harus
Hal ini disebabkan oleh .... objektif” adalah ....
a. Tidak ada hubungan antara masa a. Cerita sejarah dapat dikarang
lalu dan masa kini b. Sejahrawan dapat menuliskan
b. Periode waktu sejarah terputus cerita sejarah sesuai persepsinya
ketika terjadi pergantian masa sendiri
c. Sejarah hanya berbicara c. Sejahrawan harus menulis yang
mengenai masa lalu dan masa sebenarnya terjadi
kini saja d. Peristiwa sejarah dapat diulang
d. Sejarah berkaitan erat dengan kembali
perubahan dan keberlanjutan e. Peritiwa sejarah hanya terjadi
dalam kehidupan manusia sekali
e. Waktu menentukan periode yang
terjadi dalam sejarah 8. Analis peristiwa sejarah dilakukan
bedasarkan ....
a. Fakta yang digunakan secara
sistematis dan kronologi

1
b. Fakta yang dikarang b. Zaman neozoikum
c. Sumber sejarah yang kurang c. Zaman mesozoikum
akurat d. Zaman Azoikum
d. Cerita yang didengar orang lain e. Zaman primer
e. Sumber sekunder dari peristiwa
tersebut 13. Pengertian manusia purba adalah ...
a. Manusia yang menjadi nenek
9. 1) Menyederhanakan cerita moyang bangsa Indonesia
2) Memudahkan pengertian b. Manusia yang belum mengenal
3) Memberikan tinjauan dalam tulisan
sejarah c. Manusia yang ditemukan telah
4) Memenuhi kriteria pembagian menjadi fosil
waktu itu sendiri d. Manusia yang hidup pertama di
5) memenuhi sistematika ilmu Indonesia
pengetahuan e. Manusia yang hidup pada masa
Yang termasuk tujuan pembatasan praaksara
waktu dalam sejarah adalah ...
a. 1,2, dan 3 14. Fosil manusia purba paling tua yang
b. 1,2 dan 5 ditemukan di Indoensia adalah ...
c. 2, 4 dan 5 a. Meganthroupus Paleojavanicus
d. 1,2, dan 4 b. Pithecanthropus Erectus
e. 3, 4 dan 5 c. Pithecanthropus Mojokertensis
d. Homo Soloensis
10. Perhatikan tabel dibawah ini ! e. Homo Sapiens

Dinasti Shang 1600-1100 SM 15. Pendapat Moh. Ali tentang asal usul
Dinasti Chou 1100 – 221 SM nenek moyang bangsa Indonesia
Dinasti Chin 221-207 SM adalah ....
Dinasti Han 206-220 SM a. Bangsa Indonesia berasal dari
Tabel diatas menunjukan urutan
Asia kerana banyak ditemukan
dinasti yang terdapat di China.
persamaan artefak.
Konsep yang digunakan dalam b. Nenek monyang bangsa
pembagian waktu diatas adalah .... Indonesia berasal dari Yunan
a. Pembabakan waktu c. Nenek moyang bangsa Indonesia
b. Batasan waktu
berasal dari Mongol
c. Diakronik
d. Bangsa Indoensia berasal dari
d. Periodisasi
e. Kronologi Asia karena terdapat satu akar
basaha yang sama yaitu
11. Ciri-ciri zaman paleozoikum yang Austronesia
berlangsung 340 juta tahun lalu e. Nenek moyang bangsa
ditandai dengan ... Indoenesia berasal dari Indonesia
a. Keadaan bumi stabil, iklim tetap, sendiri karena banyak penemua
dan curah hujan besar fosil dan artefak di Indonesia
b. Keadaan bumi belum stabil, dibandingkan wilayah lain
iklim berubah-ubah, dan curah
hujan besar 16. Perhatikan ciri-ciri berikut !
c. Keadaan bumi belum stabil, 1) Rambut keriting
iklim tetap, dan curah hujan 2) Bibir Tebal
3) Kulit Hitam
besar
4) tergolong dalam penduduk Papua,
d. Keadaan bumi stabil, iklim
Kai, dan Aru
berubah-ubah, dan curah hujan
Jenis Ras yang sesuai dengan ciri-ciri
kecil
diatas adalah ....
e. Keadaan bumi stabil, iklim stabil,
a. Ras Melayu Monggoloid
dan curah hujan kecil b. Ras Weddoid
c. Ras Austro Melanesoid
12. Zaman pada saat sebelum ditemukan d. Ras Negroid
tanda-tanda kehidupan adalah ... e. Ras Austro Monggoloid
a. Zaman paleozoikum

2
17. Perhatikan suku-suku dibawah ini ! 22. Pithecantroupus Erectus dan Homo
1) Suku Kubu Soloensis merupakan masyarakat
2) Suku Jawa pendukung pada masa ....
3) Suku Mentawai a. Food Gathering
4) Suku Bali b. Food Producing
5) Suku Toraja c. Masa Perundagian
d. Food Gathering dan Masa
Suku yang termasuk kedalam ras
Perundagian
melayu-mongoloid adalah .... e. Food Producing dan Masa
a. 1,2, dan 3 Perundagian
b. 2,3, dan 4
c. 2,4 dan 5 23. Perhatikan tabel berikut !
d. 1,3, dan 5
A B
e. 1,2 dan 4 1. Teridiri dari 1. Perempuan
kelompok bertugas
18. 1) Kulit hitam berburu Menabur
2) Perwawakn Kecil 2. Terdiri dari benih
3) Muka bulat kelompok 2. Laki-laki
bertani bertugas
4) kulit sawo matang 3. Terdiri dari membuka
5) rambul ikal / lurus kelompok lahan
Ciri-ciri Suku Anak Dalam Majemuk 3. Perempuan
ditunjukan oleh nomor .... bertuga
menjaga api
a. 1 dan 2
b. 2 dan 4 Ciri kehidupan sosial pada masa
c. 2 dan 5 food gathering ditunjukan oleh
d. 4 dan 3 nomor ....
e. 2 dan 3 a. A1 dan B1
b. A1 dan B2
19. Suku di Indonesia yang masuk c. A2 dan B3
kedalam keturunan deutro melayu d. B1 dan B3
adalah .... e. A3 dan B1
a. Jawa dan Bugis
b. Jawa dan Dayak 24. Penyebab manusia purba hidup
c. Dayak dan Batak berpindah-pindah dari satu tempat ke
d. Jawa dan Batak tempat lain adalah…
e. Minang dan Batak a. Manusia purba menhindari
binatang buas
20. Suku di Indonesia yang masuk b. sering terjadi bencana alam
kedalam keturunan Proto melayu c. sering terjadi peperangan
adalah .... antarkelompok
a. Jawa dan Bugis d. keadaan alam yang tidak stabil
b. Jawa dan Dayak e. manusia purba belum bisa
c. Dayak dan Batak menghasilkan makanan sendiri
d. Jawa dan Batak
e. Minang dan Bata 25. Ditemukan alat-alat dari batu untuk
bercocok tanam menunjukan bahwa
21. Masyarakat pada masa food manusia purba telah menetap.
gathering memenuhi kebutuhan Alasannya adalah ...
pangan dengan cara berikut, a. Bercocok tanam memerlukan
kecuali ... waktu lama sehingga harus
a. Berburu makanan menetap
b. Mengumpulkan tumbuh- b. Manusia purba harus memilih
tumbuhan dari alam lahan yang cocok untuk
c. Menangkap ikan di sungai dan
ditanamai
rawa-rawa c. Manusia purba memilih lahan
d. Menangkap siput di sungai dan
untuk bercocok tanam yang dekat
kerang di laut
dengan tempat tinggalnya
e. Menanam umbi-umbian diladang
d. Manusia purba mulai
membangun perkampungan

3
e. Manusia purba hidup bergotong b. Seni tari untuk upacara
royong pemakaman
c. Hiasan pada kapak perunggu
26. Perhatikan ciri-ciri zaman prasejarah d. Gelang dari batu pualam
berikut ini! e. Lukisan pada dinding goa
1) peternak hewan
2) bercocok tanam, 32. Salah satu sistem kepercayaan
3) menangkap ikan manusia purba adalah dinamisme,
4) membangun rumah sederhana yang memiliki arti ...
5) hidup menetap a. Kepercayaan kepada roh nenek
6) membuat gerabah moyang
Ciri-ciri di atas merupaka ciri dari b. Kepercayaan kepada benda-
masa .... benda yang dianggap memiliki
a. Penemuan dan peradaban
kekuatan ghaib
b. Food Gathering
c. Kepercayaan kepada hewan-
c. Food Producing
d. Perundagian hewan yang dianggap memiliki
e. Paleozoikum kekuatan ghaib
d. Kepercayaan kepada kepala suku
27. Sistim barter dimulai pada masa .... yang di anggap sebagai primus
a. Penemuan dan peradaban interpares
b. Food Gathering Kepercayaan kepada kekuatan
c. Food Producing ghaib
d. Perundagian
e. Paleozoikum

28. Kehidupan sosial masyarakat pada


masa perundagian adalah .... 33. Perhatikan gambar dibawah ini !
a. Kaum perempuan menebar benih
tanaman
b. Tersusun oleh kelompok
majemuk
c. Kaum perempuan bertugas
menjaga api
d. Tersususn oleh kelompok Gambar diatas menunjukan
berburu peninggalan kebudayaan pada zaman
e. Tersusun dalam kelompok ....
bertani a. Zaman Logam
29. Peninggalan pada zaman b. Zaman Neolithikum
c. Paleolithikum
perundagian terdiri dari logam yang
d. Megalithikum
terbuat dari .... e. Mesolithikum
a. Emas
b. Besi 34. Pada zaman logam masyarakat
c. Timah
pendukungnya sudah ampu
d. Perak
e. Baja mengeolah, melebur dan membuat
30. Kata “perundagian” di ambil dari alat dari logam. Kepandaian ini di
kata dasar “undagi” yang memiliki terima setelah mendapat pengaruh
arti .... dari kebudayaan Dongson yang
a. Pandai besi berasal dari ...
b. Pekerja a. Vietnam
c. Seniman b. Malaysia
d. Logam c. Thailand
e. Pengrajin d. Kamboja
e. China
31. Seni telah di kenal manusia purba
sejak masa berburu dan 35. Salah satu alat yang dibuat pada
mengumpulkan makanan. Hal zaman perunggu adalah ...
tesebut dibuktikan dengan ... a. Sarkofagus
a. Lukisan pada dinding rumah b. Kapak lonjong

4
c. Kapak Corong
d. Kapak Genggam
e. Menhir

36. Zaman kebudayaan batu tua


dinamakan juga dengan zaman...
a. Megalithikum
b. Mesolithikum
c. Palaeolitikum
d. Neolithikum
e. Ngandong

37. Hasil kebudayaan pra aksara yang


berbentuk keranda, seperti lesung
tetapi memiliki tutup, disebut...
a. Sarkopagus
b. Dolmen
c. Kubur batu
d. Menhir
e. Punden Berundak

38. 1) Punden Berundak


2) Nekara
3) Kapak genggam
4) Gerabah
5) Kapak Corong
Yang merupakan peninggalan zaman
Megalithikum di tunjukan oleh
nomor ....
a. 1
b. 2
c. 3
d. 4
e. 5

39. Perhatikan gambar dibawah ini !

Nama dari gambar tersebut adalah ....


a. Nekara
b. Kapak Corong
c. Waruga
d. Bejana
e. Kapak lonjong

40. Museum yang menjadi situs


peninggalan manusia purba terbesar
di Dunia terdapat di ....
a. Sangiran, Kabupaten Jepara
b. Sangiran, Kabupaten Klaten
c. Sangiran, Kabupaten
Kebumen
d. Sangiran, Kabupaten
Magelang
e. Sangiran, Kabupaten
Karanganyar

Anda mungkin juga menyukai