Anda di halaman 1dari 4

PEMERINTAH PROVINSI SUMATERA SELATAN

DINAS PENDIDIKAN
MUSYAWARAH KERJA KEPALA SEKOLAH (MKKS)
SEKOLAH MENENGAH ATAS KABUPATEN OKU SELATAN
Sekretariat : SMAN 1 Buay Rawan, Jalan Raya Ranau Gunung Cahya Kecamatan Buay Rawan
Kabupaten Ogan Komering Ulu Selatan

UJIAN SUMATIF AKHIR SEMESTER (USAS) GANJIL


TAHUN PELAJARAN 2023/2024

Mata Pelajaran : Sejarah Hari/Tanggal :


Kelas/Program : X Merdeka 1-4 Waktu :

PETUNJUK UMUM :
1. Periksa dan bacalah soal dengan teliti sebelum Anda bekerja
2. Kerjakanlah soal Anda pada lembar jawaban
3. Dilarang menggunakan handphone selama pengerjaan soal
4. Gunakanlah waktu dengan efektif dan efisien
5. Periksalah pekerjaan Anda sebelum diserahkan kepada Pengawas.

A. PILIHAN GANDA

1. Sejarah sebagai peristiwa juga disebut sejarah.... 5. Keberadaan ilmu sejarah bisa dilacak sampai abad
a. objektif ke-5 SM melalui kehadiran karya Herodotus (484 SM-
b. subjektif 425 SM ) yang berjudul...
c. berulang a. Historie
d. sebagai kisah b. The History of The World
e. Cerita c. Human's History
d. The Historia
2. Sejarah menginformasikan pengetahuan disebut e. The Began of History
kegunaan sejarah sebagai....
a. edukatif 6. Bapak Sejarah merupakan julukan untuk..
b. ilham a. Thucydides
c. rekreatif b. Seneca
d. instruktif c. Heredotus
e. intrinsi d. Ki Hadjar Dewantara
e. Kuntowijoyo
3. Merujuk istilah, sejarah dalam bahasa Indonesia
menurut beberapa ahli berasal dari bahasa Arab 7. Berikut adalah guna mempelajari ilmu sejarah,
yaitu syajaratun yang berarti... kecuali...
A. Asal-usul a. Memahami perilaku manusia dan nilai-nilai
B. Pohon kayu suatu masyarakat
C. Kejadian b. Memberikan pemahaman bahwa orang-orang
D. Peristiwa pada masa lalu memiliki/tidak memiliki nilai
E. Riwayat yang sama seperti saat ini
c. Mengenal diri sebagai pribadi dan mengenal
4. "Sejarah adalah suatu proses interaksi yang bagian dari suatu kelompok masyarakat dan
berkelanjutan antara sejarawan dan fakta-fakta yang bangsa
dimilikinya merupakan pengertian sejarah yang d. Memahami memori dan tradisi yang diwariskan
diungkapkan oleh... oleh generasi sebelumnya ke generasi
A. E.H Carr mendatang
B. Jackson J Spielvogel e. Memahami bentuk masalah dari peristiwa yang
C. Herodotus ditemui zaman sekarang
D. Thucydides
E. Aristoteles

1
8. Menurut Kuntowijoyo (2013), terdapat empat hal 14. Berikut adalah metode yang biasanya digunakan
yang dipelajari dalam sejarah dari segi waktu, dalam penelitian sejarah, kecuali..
kecuali... a. Heuristik
a. Perkembangan b. Heritik
b. Kesinambungan c. Fenomenologi
c. Pengulangan d. Interpretasi
d. Perubahan e. Historiografi
e. Peristiwa
15. Penelitian sejarah dengan metode heuristik
9. Menurut John Galtung dalam bukunya yang berjudul memungkinkan...
Theory and Method of Social Research (1966), ilmu a. Pengumpulan berbagai data dari berbagai
sejarah disebut sebagai ilmu.. sumber sejarah
a. Dinamis b. emeriksaan keaslian sumber sejarah
b. Diakronis c. Penafsiran makna keterkaitan dari sumber-
c. Statis sumber sejarah yang telah diverifikasi
d. Relatif d. Hasil penelitian dan laporan sejarah
e. Sinkronis e. Verifikasi data lewat narasumber (sejarawan
atau sebagainya)
10. Ilmu sejarah menjelaskan perubahan dalam lintasan
waktu yang disampaikan secara berurutan dari 16. Yang merupakan sumber sejarah primer adalah..
waktu yang paling awal hingga yang paling akhir. a. Hasil penelitian sejarawan
Artinya ilmu sejarah bersifat... b. Biografi
a. Dimensional c. Surat menyurat
B. Relatif d. Surat kabar
C. Universal e. Data dari subjek/objek penelitian
D. Kronologis
E. Jelas 17. Tahapan selanjutnya setelah penelitian sejarah
adalah..
11. Pembabakan waktu dalam sejarah dengan cara a. Verifikasi ulang kepada sumber sejarah primer
menghubungkan berbagai peristiwa sesuai dengan b. Membuat historiografi
masanya dalam satu periode disebut.. c. Mempublikasikan hasil penelitian di media
a. Kronologis massa
b. Periodesasi d. Mengumpulkan data hasil penelitian dalam
c. Alur sejarah catatan
d. Rentang waktu e. Membagikan hasil penelitian kepada
e. Diferensiasi sejarawan/akademis

12. Salah satu contoh periodisasi sejarah Indonesia yang 18. Dalam historiografi sejarawan Indonesia, biasanya
dilakukan oleh sejarawan Taufik Abdullah pada ditemukan hal-hal berikut kecuali...
karyanya Indonesia dalam Arus Sejarah, kecuali... a. Pergerakan nasionalisme
a. Prasejarah b. Peran petani
b. Kerajaan Hindu-Buddha c. Buruh
c. Kedatangan dan Peradaban Islam d. Peran rakyat
d. Kolonisasi dan Perlawanan e. Kekayaan sumberdaya Indonesia zaman dulu
e. Pasca sejarah
19. Langkah Penelitian Sejarah
13. Kekhasan ilmu sejarah yang memfokuskan pada 1. Buatlah rumusan masalah dalam bentuk
pemahaman situasi dan kondisi suatu tempat, sebab- pertanyaan penelitian yang hendak kalian teliti
akibat, serta korelasi antara berbagai aspek 2. Carilah dari berbagai sumber tentang hasil
kehidupan suatu peristiwa bersejarah disebut.. penelitian sebelumnya yang relevan
a. Diakronis 3. Buatlah daftar pertanyaan apabila akan
b. Kronologis melakukan wawancara dengan pelaku atau saksi
c. Sinkronis sejarah
d. Relatif
e. Universal
2
4. Buatlah rencana penelitian yang terkait dengan 24. Sejarah berasal dari bahasa Arab, yaitu syajarotun
cara mencari dan menentukan berbagai sumber yang berarti....
sejarah a. batang
5. Lakukan penelitian kalian dengan menginvestigasi b. daun
berbagai sumber sejarah c. pohon/kayu
6. Tentukan minat dan ketertarikan, serta topik d. ranting
sejarah apa yang hendak kalian teliti e. akar
Urutan yang benar dalam melakukan penelitian
sejarah adalah... 25. Sejarah mempunyai arti “terjadi” dari kata
a. 6-1-2-4-3-5 “geschieden” yang berasal dari bahasa....
b. 1-6-3-4-5-2 a. Spanyol
c. 6-3-2-5-4-1 b. Belanda
d. 5-6-4-3-2-1 c. Italia
e. 2-3-6-4-5-1 d. Swiss
e. Jerman
20. Konsep kronologi penting dalam mengkaji
peristiwa sejarah karena.... 26. Sejarah merupakan ilmu yang unik, karena …
a. membuat urutan-urutan peristiwa berdasarkan a. sejarah bersifat umum di manapun manusia
tahun atau abjad berada
b. memudahkan dalam mengelompokkan berbagai b. sejarah tidak terbatas pada hal-hal yang
peristiwa besar
c. menetapkan suatu peristiwa sebagai
c. sejarah tidak jelas kapan dan dimana
tonggak sejarah
terjadinya
d. mengungkapkan terjadinya suatu peristiwa
d. sejarah meliputi seluruh kejadian di masa
e. menyeleksi berbagai peristiwa
lalu
21. Makna harfiah sejarah sebagai sesuatu yang telah e. sejarah merupakan peristiwa yang hanya
terjadi, terdapat pada kata.... terjadi sekali
a. syajarotun
b. silsilah 27. Salah satu pengertian sejarah secara umum yang
c. history benar adalah …
d. kronik a. Peristiwa atau kejadian di masa lampau yang
e. geschicht akan terulang kembali
b. Berbagai peristiwa dan perubahan yang ada di
22. Salah satu fungsi sejarah yang paling utama adalah sekitar kita
sebagai media untuk mengetahui masa lampau dan c. Kisah dan cerita tentang kehidupan keluarga
sebagai ilmu. Hal ini merupakan bangsawan di masa lalu
fungsi sejarah secara.... d. Suatu ilmu yang mempelajari tentang berbagai
a. umum peristiwa di masa lalu yang benar-benar terjadi
b. keseluruhan e. Kumpulan bukti atau peninggalan dari peristiwa
c. intrinsik di masa lalu berupa benda dan tulisan
d. ekstrinsik
e. pendidikan 28. Secara etimologis, sejarah berasal dari kata
syajaratun yang berasal dari bahasa arab yang berarti
23. Berikut ini yang bukan merupakan ruang …
lingkup sejarah, yaitu.... a. Pohon
a. peristiwa b. Dahan
b. seni c. Cabang
c. kisah d. ranting
d. ilmu e. akar
e. Cerita

3
29. Alat batu yang digunakan oleh manusia purba 36. Cara berpikir sejarah dimana peristiwa diungkapkan
sebagai alat untuk memotong, menggores, atau memanjang dalam waktu, terbatas dalam ruang
mengukir disebut: disebut....
a. Ruang
a. Kapak
b. Waktu
b. Tombak c. Kronologis
c. Gergaji d. Sinkronik
d. Pedang e. Diakronik
e. sumpit
37. Cara berpikir sejarah dimana peristiwa diungkapkan
30. Untuk menjelaskan segi sosial dari suatu peristiwa, meluas dalam ruang, terbatas dalam waktu
disebut....
dalam penulisan sejarah dibutuhkan pendekatan...
a. Ruang
a. Sosiologi b. Waktu
b. Antropologi c. Kronologis
c. Politik d. Sinkronik
d. Ekonomi e. Diakronik
e. Geografi
38. Pada konsep dasar kajian sejarah, manakah konsep
31. Manusia dalam sejarah diposisikan sebagai.... yang paling cepat mengalami perubahan adalah… .
a. objek sejarah a. Waktu
b. subjek sejarah b. Ruang
c. makhluk sejarah c. Kondisi manusia
d. objek dan subjek sejarah d. Lingkungan sosial
e. pencipta sejarah e. Lingkungan budaya

32. Dalam sejarah yang dapat terjadi berulang kali 39. Dalam sejarah yang dapat terjadi berulang kali
adalah.... adalah:
a. Peristiwa a. Peristiwa
b. Pola b. Pola
c. Waktu c. Waktu
d. Tempat d. Tempat
e. pelaku e. Pelaku

33. Pembagian waktu dalam sejarah, yaitu sebagai 40. Peristiwa sejarah merupakan suatu proses
berikut, kecuali.... berkelanjutan karena:
a. periode a. Terjadi berbagai peristiwa silih berganti dari
b. zaman zaman ke zaman
c. babakan waktu b. Peristiwa dikendalikan oleh manusia
d. masa c. Suatu peristiwa yang terjadi berkelanjutan
e. alur d. Peristiwa sejarah sebagai pendorong
e. Peristiwa dapat mengendalikan manusia
34. berikut ini unsur-unsur sejarah yang paling cepat
mengalami perubahan adalah unsur.... II. KERJAKAN ESSAY DIBAWAH INI DENGAN JAWABAN
a. waktu YANG BENAR !
b. ruang 1. Jelaskan mengapa ilmu sejarah bersifat diakronis
c. perilaku manusia dan sinkronis?
d. lingkungan sosial
e. lingkungan budaya 2. Jelaskan mengapa arsip menjadi sumber sejarah
primer?
35. Sejarah akan dapat dipahami oleh generasi penerus
dari masyarakat yang terdahulu sebagai suatu 3. Mengapa manusia menjadi dimensi penting
cermin untuk menunju kemajuan dalam kehidupan dalam sejarah?
bermasyarakat berbangsa dan bernegara. Hal ini
termasuk cara memahami sejarah melihat konteks.... 4. Jelaskan berdasarkan pendapat dan pengalaman
a. masa transisi kalian tentang manfaat sejarah dalam kehidupan
b. masa kini sehari-hari? Sertakan dengan dua contoh!
c. masa yang akan datang
d. masa lampau 5. Jelaskan tahap- tahap dalam penelitian sejarah !
e. masa berlangsungnya kehidupan manusia

Anda mungkin juga menyukai