Anda di halaman 1dari 12

Laporan Kegiatan di Puskesmas Petisah Kota Medan Tahun 2009

Tabel 3.23
DATA DASAR USAHA KESEHATAN SEKOLAH
DI PUSKESMAS PETISAH
TAHUN 2010
No. Nama Sekolah Jlh Jumlah Guru Jumlah Dokter
Murid UKS yang Dokter Kecil
dilatih Remaja
1. TK Al Iksan 77 - - -
2. TK Neo Petro 55 - - -
3. TK Cendramata 122 - - -
4. TK Assyyah 21 - - -
5. TK Al Ihsan 165 - - -
6. SD 060841 377 1 - 15
7. SD 060842 175 1 - 21
8. SD 060847 163 - - 30
9. SD 060848 299 - - 20
10. SD 067954 176 1 - 30
11. SD Amir Hamzah 160 - - 30
12. SD Kalam Kudus 365 - - -
13. SD Neo Petro 79 - - -
14 SD.Talitakum 162 - - -
15 SD Cendramata 661 - - 29
16 SLTP Santhomas I 1204 - - -
17 SLTP Santhomas IV 296 - - -
18 SLTP Kartika 1-1 116 - - -
19 SLTP Kalam Kudus 255 - 20 -
20 SLTP Amir Hamzah 221 - 20 -
21 SLTP Raksana 355 1 - -
22 SLTP Neo Petro 67 - - -
23 SMU Santhomas I 1613 1 20
24 SMU Santhomas II 774 - - -
25 SMU Tunas Kartika 1-1 363 - - -
26 SMU Amir Hamzah 344 - 25 -
27 SMU Kalam Kudus 301 1 20
28 SMU Raksana 1067 - - -
29 SMK Amir Hamzah 259 - 25 -
30 STM Raksana 974 - - -
31 SMK Neon Petro 48 -
JUMLAH 9791 6 130 175
Sumber : SP2TP Puskesmas Petisah Januari-Desember2010

KKS Ilmu Kesehatan Masyarakat/Ilmu Kedokteran Pencegahan/Ilmu Kedokteran


Komunitas Fakultas Kedokteran Universitas Sumatera Utara 1
Laporan Kegiatan di Puskesmas Petisah Kota Medan Tahun 2009

Keterangan tabel 3.23 Dari tabel di atas dapat diketahui bahwa :


1. Total jumlah sekolah di wilayah kerja Puskesmas Petisah sebanyak 31 sekolah.
2. Jumlah sekolah yang tidak memiliki guru UKS : 25 x 100 % = 80,6 %
31
3. Jumlah sekolah yang tidak memiliki dokter kecil/remaja : 25 x 100 % = 80,6%
31

KKS Ilmu Kesehatan Masyarakat/Ilmu Kedokteran Pencegahan/Ilmu Kedokteran


Komunitas Fakultas Kedokteran Universitas Sumatera Utara 2
Laporan Kegiatan di Puskesmas Petisah Kota Medan Tahun 2009

Tabel 3.24
Laporan Bulanan UKS Puskesmas Petisah
Kecamatan Medan Petisah Januari-Desember Tahun 2010

No. Kesehatan sekolah J F M A M J J A S O N D J


1. Jumlah SD dan - - - - - - - - - - 4 6 10
kegiatan
penyaringan
kesehatan
2. Jumlah SMP dan - - - - - - - - - - - 7 7
sederajat kelas I
dengan kegiatan
penyaringan
kesehatan
3. Jumlah SMA dan 3 - - - - - - - - - - 9 9
sederajat kelas I
dengan kegiatan
penyaringan
kesehatan
4. Jumlah sekolah 5 5 - - - - 5 5 5 5 5 5 40
yang diperiksa
kesehatn
lingkungan(serasa
air
bersih,pembuangan
sampah,jamban,air
limbah)
5. Jumlah sekolah 5 5 - - - - 5 5 5 5 5 5 40
yang memenuhi
syarat sarana
kesehatan
lingkungan(sarana
air
bersih,pembuangan
sampah,jamban,air
limbah)
6. Jumlah kunjungan 5 5 - - - - - 5 5 5 5 5 35
pembinaan UKS
ke sekolah
7. Jumlah SMP,SMA - - - - - - - - - - - - -
yang memperoleh
konseling
kesehatan remaja
8. Jumlah TK 4 4 - 3 2 - - - - - - - 9

KKS Ilmu Kesehatan Masyarakat/Ilmu Kedokteran Pencegahan/Ilmu Kedokteran


Komunitas Fakultas Kedokteran Universitas Sumatera Utara 3
Laporan Kegiatan di Puskesmas Petisah Kota Medan Tahun 2009

melakukan
kesehatan anak pra
sekolah

Sumber : SP2TP Puskesmas Petisah, Januari-Desember Tahun 2010

Keterangan Tabel 3.24 Dari tabel di atas dapat diketahui bahwa :


1. Jumlah kunjungan pembinaan UKS ke sekolah belum mencapai target yaitu :
target minimal kunjungan UKS setiap sekolah dalam waktu 12 bulan x jumlah sekolah
(SD + SMP + SMA) = 12/12 x 7 (9+6+8) = 71 x Kunjungan,sedangkan jumlah
kunjungan yang dilakukan hanya 35 x kunjungan(49.29 %) berarti kurang 71 x
kunjungan (50,71%).
2. Tidak adanya pemberian konselling kesehatan remaja

3.3. 2 Upaya Kesehatan Gigi dan Mulut


Upaya Kesehatan Gigi dan Mulut (UKGM) yang merupakan beban Puskesmas
yang bertujuan untuk mencegah dampak pengobatan serta dapat diartikan pula
kesehatan gigi dasar paripurna yang ditujukan pada individu,keluarga dan masyarakat
berpenghasilan rendah khususnya kelompok masyarakat awam.
Kegiatan-kegiatan Upaya Kesehatan Gigi dan Mulut yang dapat dilaksanakan :
 Pemeriksaan, pengobatan dan perawatan gigi, penambalan dan pencabutan
gigi
 Membuat rencana kerja dan laporan kegiatan.
Kegiatan yang dilakukan meliputi :
Pemeriksaan, pengobatan, perawatan gigi dan mulut serta rujukan penyuluhan
kebersihan gigi pada pasien yang berobat di Puskesmas.
 Usaha kesehatan gigi anak sekolah.
 Usaha kesehatan Gigi Masyarakat Desa (UKGMD)

KKS Ilmu Kesehatan Masyarakat/Ilmu Kedokteran Pencegahan/Ilmu Kedokteran


Komunitas Fakultas Kedokteran Universitas Sumatera Utara 4
Laporan Kegiatan di Puskesmas Petisah Kota Medan Tahun 2009

Tabel 3.25
Data Kunjungan Pasien Kesehatan Gigi di Wilayah Kerja
Puskesmas Petisah Medan Petisah
Januari-Desember Tahun 2010
No Bulan Umum Askes MS KTP/KRT Jumlah
Kunjungan
1 Januari 6 12 4 91 119
2 Februari 3 60 2 46 117
3 Maret 5 12 3 101 127
4 April 8 10 3 101 126
5 Mei 7 15 3 96 126
6 Juni 4 14 3 91 128
7 Juli 6 15 3 104 118
8 Agustus 4 10 3 92 108
9 September 4 6 1 86 96
10 Oktober 7 6 1 84 104
11 November 4 7 5 104 121
12 Desember 3 3 0 0 6
Jumlah 62 170 132 987 1296
Sumber: SP2TP Puskemas Petisah Januari-Desember 2010

Keterangan Tabel 3.25 Dari Tabel di atas dapat diketahui bahwa :


 Pasien yang datang berobat memakai KTP/KRT lebih banyak daripada
pasien umum, askes dan MS.
 Pasien KTP/KRT terbanyak pada bulan Juni dan November yaitu sebanyak
104 orang
Jumlah kunjungan pasien yang paling banyak yaitu pada bulan Juni sebanyak 128
kunjungan (9.87%).

KKS Ilmu Kesehatan Masyarakat/Ilmu Kedokteran Pencegahan/Ilmu Kedokteran


Komunitas Fakultas Kedokteran Universitas Sumatera Utara 5
Laporan Kegiatan di Puskesmas Petisah Kota Medan Tahun 2009

Tabel 3.26
Data Penyakit Gigi dan Mulut di Wilayah Kerja Puskesmas Petisah Kecamatan
Medan Petisah Januari – Desember 2010
No Bulan Tumpatan Pencabutan Pengobatan Scaling Jumlah
Sulung TTP Pulpa Periodental Abses

1 Jan 3 14 19 0 92 0 0 128
2 Feb 0 17 26 0 38 0 0 81
3 Mar 0 19 22 0 94 0 0 135
4 Apr 0 29 25 0 79 0 0 133
5 Mei 2 23 27 0 81 1 0 134
6 Jun 0 17 17 0 98 0 0 132
7 Jul 0 23 27 0 82 0 0 132
8 Agus 0 12 27 0 70 3 0 112
9 Sept 0 29 25 0 79 0 0 133
10 Okt 2 23 27 0 81 1 0 134
11 Nov 0 17 17 0 98 0 0 132
12 Des 0 116 22 0 95 0 0 133
Jlh 7 239 281 0 987 5 0 1120
Sumber: SP2TP Puskemas Petisah Januari-Desember 2010

Keterangan Tabel 3.26


1. Pasien yang datang ke unit pelayanan medik dasar kesehatan gigi lenih banyak
melakukan pengobatan Periodental yaitu 987 jiwa (88,1% dari jumlah
Kunjungan)
2. Dari tabel diatas dapat diketahui bahwa pasien yang datang ke Unit pelayanan
medik dasar kesehatan gigi lebih banyak melakukan pengobatan gigi
3. Penambalan gigi unit pelayanan medik dasar kesehatan gigi sebanyak 7 pasien
(0,6%) berarti sangat minim
4. Pengobatan abses di unit pelayanan dasar kesehatan gigi sebanyak 5 pasien
(0,5%) berarti sangat minim
KKS Ilmu Kesehatan Masyarakat/Ilmu Kedokteran Pencegahan/Ilmu Kedokteran
Komunitas Fakultas Kedokteran Universitas Sumatera Utara 6
Laporan Kegiatan di Puskesmas Petisah Kota Medan Tahun 2009

5. Pencabutan gigi tetap sebanyak 281 pasien (25,08%)


6. Pencabutan gigi sulung sebanyak 239 pasien (21,33%)
7. Tidak ada pasien yang melakukan scalling dan pengobatan pulpa

3.3.3 Upaya Kesehatan Jiwa


Kegiatan yang dilakukan meliputi :
 Pengenalan dini gangguan jiwa
 Memberikan pertolongan pertama pada penderita gangguan jiwa
 Melakukan rujukan kepada unit yang lebih mampu bila diperlukan

3.3.4 Upaya Kesehatan Mata


Kegiatan yang dilakukan :
Garis Integrasi dengan kegiatan Puskesmas yang lain :
 Kegiatan KIA, pemberian vitamin A dosis tinggi pada Balita, penyuluhan kesehatan
di Posyandu
 Dengan UKS, penyuluhan kesehatan mata di sekolah
 Melakukan Pengobatan mata yang dapat ditanggulangi
 Melakukan rujukan kepada unita yang mampu, apabila pengobatan tidak mampu
ditanggulangi

3.3.5 Upaya Kesehatan Lanjut Usia


Kegiatan-kegiatan lanjut usia di Puskesmas adalah pelayanan kesehatan lanjut
usia antara lain adalah upaya promotif, yaitu upaya menggairahkan semangat hidup usia
lanjut agar mereka tetap berguna untuk dirinya sendiri, keluarga maupun masyarakat.
Upaya promotif dapat berupa kegiatan penyuluhan tentang :
 Kesehatan dan pemeliharaan kesehatan diri
 Makanan dengan menu yang mengandungi gizi seimbang

KKS Ilmu Kesehatan Masyarakat/Ilmu Kedokteran Pencegahan/Ilmu Kedokteran


Komunitas Fakultas Kedokteran Universitas Sumatera Utara 7
Laporan Kegiatan di Puskesmas Petisah Kota Medan Tahun 2009

Tabel 32.7
Daftar Posyandu USILA Puskesmas Petisah
Januari-Desember 2010
No Kelurahan Jumlah Posyandu
1 Petisah Tengah 2
2 Sekip 1
3 Sei. Putih Timur 2
Jumlah 5

Keterangan Tabel 32.7


Disetiap kelurahan telah terbentuk minimal satu posyandu USILA dengan pembinaan
sector lainnya

3.3.6 Laboratorium Sederhana


 Melakukan pemeriksaan laboratorium sederhana yaitu :
1. Laboratorium rutin
- Darah rutin : Hb, Ht, LED, Difftel (eritrosit, leukosit, trombosit)
- Urin rutin : pH, warna, reduksi, bilirubin, urobilin, sedimen
- Feses rutin : Warna, konsistensi, telur cacing, amuba
2. Laboratorium khusus
- Darah khusus : Golongan darah, KGD
- Urin khusus : Plano test
- Sputum (BTA)
 Membuat laporan hasil laboratorium

KKS Ilmu Kesehatan Masyarakat/Ilmu Kedokteran Pencegahan/Ilmu Kedokteran


Komunitas Fakultas Kedokteran Universitas Sumatera Utara 8
Laporan Kegiatan di Puskesmas Petisah Kota Medan Tahun 2009

Tabel 3.28
Laporan Laboratorium Sederhana
Puskesmas Petisah Bulan Januari – Desember 2010
No Jenis Pemeriksaan Jan Feb Mar Apr Mei Jun Jul Ags Sep Okt Nov Des Jumlah
1 Haemoglobin 2 3 2 4 3 2 3 4 3 2 4 13 36
2 Gol. darah 6 3 4 3 11 5 4 5 3 4 3 2 43
3 Plano test 1 3 2 1 2 3 1 1 3 2 1 1 15
4 Fiksasi sputum 24 21 12 16 35 52 21 30 21 12 16 - 211
5 BTA/Sputum 4 3 2 - 1 - - 1 3 2 - - 11
6 Reduksi 1 2 1 1 1 1 1 1 2 1 1 3 11
7 Pemeriksaan Gula 55 45 55 40 55 35 50 65 45 55 40 35 435
Darah
8 Kolesterol 2 3 2 5 4 2 5 2 3 2 5 7 32
Jumlah kunjungan 95 84 80 71 112 101 85 109 84 80 71 62 798
pasien/bulan
Sumber: SP2TP Puskemas Petisah Januari-Desember 2010

Keterangan Tabel 3.28 Dari Tabel di atas terlihat bahwa :

1. Pemeriksaan laboratorium rutin yang dilakukan hanya terdiri :


a. Pemeriksaan darah rutin (Pemeriksaan Hb)
= _36 x 100% = 4.51 %
798
Dari 10.000 kunjungan yang diperiksa hanya 9 jiwa yang melakukan pemeriksaan Hb

b. Urin rutin
= _11_ x 100% = 0,013%
798
Dari 10.000 kunjungan hanya 1 jiwa yang melakukan pemeriksaan urin rutin

c. Feses = 0
KKS Ilmu Kesehatan Masyarakat/Ilmu Kedokteran Pencegahan/Ilmu Kedokteran
Komunitas Fakultas Kedokteran Universitas Sumatera Utara 9
Laporan Kegiatan di Puskesmas Petisah Kota Medan Tahun 2009

Kesimpulan pemeriksaan laboratorium rutin sangat minim/ sedikit

2. Pemeriksaan laboratorium khusus yang dilakukan terdiri dari :


a. Darah khusus =0
b. Urin khusus =0
c. Feses khusus =0
d. Sputum khusus = 11 = 1 perbulan
8

KKS Ilmu Kesehatan Masyarakat/Ilmu Kedokteran Pencegahan/Ilmu Kedokteran


Komunitas Fakultas Kedokteran Universitas Sumatera Utara 10
Laporan Kegiatan di Puskesmas Petisah Kota Medan Tahun 2009

BAB IV
PERMASALAHAN DAN PEMECAHAN MASALAH

4.1 Permasalahan
1. Kunjungan K1 belum mencapai target yaitu 94,7% dari 95% berarti kurang 0,3%.
2. Jumlah KB aktif di wilayah kerja Puskesmas Petisah hanya tercapai 19,06% dari
target70% berarti kurang 50,94%.
3. Jumlah Balita dengan berat badan di bawah garis merah dalam 1 tahun sebanyak 88
orang (2,2%).
4. Status gizi (N/D) : target 71%, pencapaian 67,9% berarti belum mencapai target yaitu
3,1%.
5. Jumlah kunjungan pembinaan UKS ke sekolah belum mencapai target yaitu : target
minimal kunjungan UKS setiap sekolah dalam waktu 1 tahun x jumlah sekolah (SD +
SMP + SMA) = 7 x (10 + 6 + 8) = 168 x Kunjungan, sedangkan jumlah kunjungan yang
dilakukan hanya 140 x kunjungan (83,3%) berarti kurang 28 x kunjungan (16,7%).

4.2 Pemecahan masalah


1. Meningkatkan penyuluhan arti pentingnya pemeriksaan antenatal care khususnya
PUS.
2. Meningkatkan promosi dan pelayanan pada bidang KB dengan memberikan
penyuluhan, penyebaran pamplet dan brosur tentang KB sehingga dapat meningkatkan
partisipasi PUS untuk menjadi akseptor KB.
3. Meningkatkan gizi balita dengan memberikan penyuluhan kepada orang tua
bagaimana cara pemberian makanan yang benar dan bergizi bagi balita.
4. Meningkatkan gizi balita dengan pemberian makanan tambahan.
5. Menambah jumlah kader untuk melakukan pembinaan UKS di sekolah.

KKS Ilmu Kesehatan Masyarakat/Ilmu Kedokteran Pencegahan/Ilmu Kedokteran


Komunitas Fakultas Kedokteran Universitas Sumatera Utara 11
Laporan Kegiatan di Puskesmas Petisah Kota Medan Tahun 2009

BAB V
PENUTUP

5.1 Kesimpulan
1. Pembagian tugas masing-masing staf puskesmas Petisah Medan masih dijumpai
yang belum sesuai dengan tingkat pendidkan.
2. Jumlah pencapaian KB aktif 19,06% di seluruh wilayah kerja Puskesmas Petisah
dari target 70%
3. Masih banyaknya jumlah bayi dan balita dengan berat badan dibawah garis
merah yaitu 88 orang dalam kurun waktu 1 tahun.
4. Masih tingginya angka kesakitan pasien gigi di wilayah kerja Puskesmas Petisah
Medan.
5. Masih minimnya pemeriksaan laboratorium rutin di Puskesma Petisah Medan.

5.2 Saran
1. Menempatkan tenaga kesehatan sesuai dengan tingkat pendidikan dan melatih tenaga
kesehatan yang ada.
2. Meningkatkan kinerja bagian KB dalam memberikan penyuluhan tentang manfaat
dan kegunaan KB pada PUS sehingga kekurangan 50,94% lagi dapat dicapai.
3. Meningkatkan kinerja Puskesmas dalam bidang gizi serta promkes dalam
memberikan penyuluhan pada ibu-ibu yang mempunyai balita mengenai pentingnya
membawa balita ke Posyandu sehingga target SKDN dan peningkatan gizi balita dapat
tercapai sehingga kekurangan 3,1% dapat tercapai.
4. Mengajak masyarakat untuk peduli dan menjaga kebersihan gigi dan mulut dengan
memberikan penyuluhan dan promosi kesehatan.
5. Meningkatkan pemeriksaan laboratorium rutin oleh petugas analis yang diperintahkan
dokter.
KKS Ilmu Kesehatan Masyarakat/Ilmu Kedokteran Pencegahan/Ilmu Kedokteran
Komunitas Fakultas Kedokteran Universitas Sumatera Utara 12

Anda mungkin juga menyukai