Anda di halaman 1dari 4

SKL : 1.

Memahami Hakikat Biologi sebagai ilmu dan mendeskripsikan objek permasalahan biologi
melalui metode ilmiah
Indikator : 1. Menjelaskan objek dan permasalahan Biologi

I. Pilihlah Jawaban yang paling Tepat!


1. Pemanfaatan satelit dan teknologi untuk E. memproduksi obat kimia sebanyak mungkin
memetakan potensi suatu wilayah dan
pengembangan mesin-mesin pertanian/perkebunan 5. Pemanfaatan ilmu biologi dalam bidang produksi
menyebabkan semakin cepat dan semakin luasnya pangan yang tidak berdampak negatif pada
pembukaan lahan-lahan perkebunan seperti kelapa lingkungan adalah ... (UN 2013)
sawit, karet, jeruk, jati dan lain-lain. A. pemberantasan hama dengan pestisida
Dilihat dari sudut pandang biologi maka faktor- B. penanaman dengan sistem monokultur
faktor di atas akan menimbulkan ... (UN 2011/2012 C. hibridisasi untuk mendapatkan bibit unggul
A59 & E18)
D. penggunaan pupuk kimia
A. peningkatan produksi pangan hasil perkebunan
B. peningkatan keseimbangan ekosistem tersebut E. ekstensifikasi melalui ladang berpindah
C. cenderung mengurangi keanekaragaman hayati
6. Manfaat kemajuan perkembangan bioteknologi
D. peningkatan jumlah hama pengganggu
untuk mengungkap kasus kejahatan di bawah ini
E. berkembangnya jaring-jaring makanan dalam
adalah ... (UN 2013)
ekosistem
A. identifikasi korban kejahatan melalui
2. Perluasan lahan perkebunan kelapa sawit dan karet pemeriksaan golongan darah
dengan menebangi pohon-pohon di hutan tropis B. visum tubuh korban untuk mengetahui jenis
dapat mempengaruhi keseimbangan alam karena peluru yang ditembakan
hutan hujan tropis memiliki ... (UN 2011/2012 B46) C. pemanfaatan anjing pelacak untuk menemukan
A. sumber daya alam yang lebih mahal narkotik yang diselundupkan
B. lebih banyak oksigen dibandingkan lahan D. pemanfaatan anjing pelacak untuk mencari
perkebunan
pelaku kasus pencurian
C. cadangan air yang lebih banyak
D. keanekaragaman hayati yang lebih tinggi E. sidik DNA untuk menentukan terdakwa kasus
E. kemampuan menyerap karbon dioksida yang kejahatan
lebih tinggi
7. Perkembangan ilmu biologi molekular di bidang
3. Pemindahan pembangunan pabrik ke luar kota peternakan melalui teknik fertilisasi in vitro
merupakan solusi untuk mengurangi kepadatan bermanfaat untuk ... (UN 2013)
penduduk di perkotaan sekaligus mengurangi polusi A. pemenuhan pangan berupa protein
yang terjadi di kota besar. Dilihat dari sudut ilmu B. mencegah penularan penyakit
biologi maka tindakan tersebut kurang tepat karena C. pembuatan biogas
... (UN 2011/2012 C34) D. menghasilkan antibiotik
A. akan mendorong dilaksanakannya penghijauan E. membuat hewan tahan penyakit
di kota besar
B. mengurangi keanekaragaman hayati di kota 8. Perkembangan bioteknologi dewasa ini dapat
tersebut membuat hormon insulin dengan rekayasa genetika.
C. dapat mengurangi kesuburan tanah dan Pembuatan hormon ini bermanfaat bagi
persediaan air tanah di kota besar kesejahteraan manusia untuk ... (UN 2013)
D. dapat memperluas areal yang tercemar apabila A. mengobati gangguan pada pankreas
tidak ada upaya netralisasi limbah B. mendiagnosa penyakit diabetes melitus
E. mempersempit lahan persawahan dan
C. mencegah penyakit diabetes melitus
perkebunan di kota
D. mengobati penderita diabetes melitus
4. Dahulu orang beranggapan bahwa penyakit malaria E. menghambat kerja kelenjar adrenalin
disebabkan udara buruk, berkat kemajuan ilmu
pengetahuan dan teknologi di bidang 9. Ilmu Biologi berkembang pesat di berbagai bidang
kedokteran/kesehatan penyakit ini dapat dibasmi kehidupan. Salah satu cabang Biologi yang termasuk
dan diupayakan penyembuhannya. Hasil penelitian ilmu terapan adalah bioteknologi. Contoh peranan
menunjukkan bahwa cara efektif pencegahan bioteknologi di bidang lingkungan adalah ... (UN
malaria yang disebabkan oleh gigitan nyamuk 2013)
Anopheles sp. dapat dilakukan dengan cara... (UN A. pembuatan dan penggunaan obat sintetik
2011/2012 D21) B. mengontrol proses kimia dalam tubuh makhluk
A. mencari predator nyamuk Anopheles hidup
B. memutus perkembangbiakan nyamuk C. mendeteksi penyakit yang menyerang herwan
Anopheles dan tumbuhan
C. mengobati penderita malaria sampai tuntas
D. mengisolasi penderita malaria di ruang khusus
Indikator 1 Objek dan Permasalahn Biologi 1
D. mengendalikan penyebaran penyakit pada berdiferensiasi. Terapi tersebut melibatkan objek
suatu daerah biologi yang dikaji dalam cabang ilmu dan tingkat
E. penggunaan bakteri untuk mengurai tumpahan organisasi ... (UN 2014)
A. anatomi – sel
minyak di pantai
B. fisiologi – organ
10. Teknologi kultur jaringan diterapkan dalam C. embriologi – jaringan
memenuhi kebutuhan tanaman pertanian yang D. genetika – molekul
bermanfaat untuk ... (UN 2013) E. histologi – jaringan
A. menciptakan tanaman yang tahan terhadap
hama dan penyakit 15. Fenomena merebaknya keong mas yang semula
B. membentuk tanaman yang produktivitasnya diintroduksi sebagai binatang hias namun berubah
tinggi menjadi hama pertanian merupakan masalah yang
perlu ditangani dengan pendekatan biologi. Objek
C. menghasilkan bibit unggul dalam jumlah banyak
biologi tersebut diteliti dalam cabang biologi dan
dengan sifat yang bervariasi tingkat organisasi biologi ... (UN 2014)
D. menghasilkan bibit tanaman dalam jumlah A. taksonomi – populasi
banyak dengan sifat seragam B. ekologi – biosfer
E. menciptakan tanaman transgenik dengan sifat C. evolusi – ekosistem
yang berbeda dengan induknya D. ekologi – populasi
E. evolusi – ekosistem
11. Taksonomi, anatomi, dan fisiologi tumbuhan
merupakan cabang ilmu biologi yang dapat 16. Alelopati merupakan mekanisme kimiawi tumbuhan
dimanfaatkan oleh manusia untuk ... (UN 2013) dalam menghadapi kompetisi dengan tumbuhan
A. mengembangkan industri jamu serbagai lain. Fenomena tersebut dipelajari pada tingkat
alternatif obat-obatan herbal organisasi dan objek biologi yang dikaji melalui
B. menemukan vaksin dan antibiotik dari cabang ilmu ... (UN 2014)
tumbuhan A. komunitas – fisiologi
C. mengidentifikasi jenis-jenis penyakit pada B. individu – ekologi
manusia C. populasi – evolusi
D. memproduksi jenis makanan yang bernilai gizi D. organ – morfologi
tinggi E. komunitas – ekologi
E. mengidentifikasi jenis-jenis mikroba penyebab
17. Terjadinya reaksi penolakan tubuh setelah
penyakit
transplantasi hati merupakan permasalahan yang
12. Dalam perkembangan ilmu bioteknologi telah memerlukan penanganan berdasarkan kajian
ditemukan plasmid yang direkayasa dan biologis. Kajian tersebut dilakukan pada objek
menghasilkan senyawa vaksin untuk pembentukan biologi dalam cabang ilmu dan tingkat organisasi ...
interferon dalam tubuh. Penelitian tersebut (UN 2014)
memiliki manfaat dalam bidang kedokteran untuk A. imunologi – organ
menangani ... (UN 2013) B. teratologi – jaringan
A. pemberantasan penyakit endemik C. onkologi – sel
B. pengobatan dan penyembuhan kanker D. histologi – jaringan
C. pembuatan obat-obat generik E. anatomi – sel
D. pembuatan vitamin-vitamin
18. Kontribusi biologi dalam pemecahan masalah
E. pencegahan penularan penyakit berbahaya
pangan antara lain dapat dilakukan melalui teknik
13. Salah satu upaya penanganan masalah sampah poliploidisasi menggunakan kolkisin untuk
dapat ditempuh melalui rekayasa genetika untuk menghasilkan tanaman pangan unggul dengan
menghasilkan bakteri pendegradasi plastik. Upaya produktivitas tinggi. Penelitian untuk tujuan
tersebut melibatkan objek biologi yang dikaji pada tersebut dilakukan terhadap objek tumbuhan
cabang ilmu dan tingkat organisasi biologi ... (UN dengan melibatkan perpaduan cabang ilmu biologi
2014) ... (UN 2014)
A. mikrobiologi – sel A. biokimia – genetika
B. biokimia – molekul B. biokimia – morfologi
C. genetika – molekul C. sitologi – anatomi
D. mikrobiologi – ekosistem D. genetika – evolusi
E. ekologi – komunitas E. taksonomi – evolusi

14. Penggunaan stem cell (sel punca) untuk terapi


diabetes melitus tipe 1 dilakukan berdasar pada
prinsip pluripotensi stem cell dalam hal kemampuan
Indikator 1 Objek dan Permasalahn Biologi 2
19. Fenomena kematian ikan secara massal di suatu 24. Objek biologi adalah makhluk hidup yang dapat
perairan pantai yang disertai perubahan fisik air laut dibedakan menjadi beberapa kelompok. Objek
menjadi kemerahan dan kemunculan organisme biologi yang mempunyai ciri-ciri merupakan
bersel tunggal yang melimpah merupakan masalah makhluk hidup uniseluler , selnya bersifat eukariotik
yang harus dipecahkan oleh ahli biologi. dikelompokkan kedalam ....
Penanganan masalah tersebut melibatkan objek A. monera
biologi denganpendekatan cabang ilmu dan tingkat B. protista
organisasi biologi ... (UN 2014) C. fungi
A. iktiologi – populasi D. animalia
B. toksikologi – populasi E. plantae
C. fisiologi – komunitas
25. Salah satu cabang biologi yang mengkaji objek
D. sitologi – sel
hewan (manusia) adalah osteologi. Pernyataan pada
E. ekologi – individu tabel berikut ini yang benar berkaitan dengan
permasalahan dan tingkat organisasi ilmu adalah….
20. Ilmu yang dapat digunakan sebagai dasar dalam
Permasalahan Tingkat organisasi
membantu seorang dokter dalam melakukan
A Makhluk hidup dan Organ
pemulihan luka bakar akibat ledakan bom adalah...
lingkungan
A. Sitologi
B. Genetika B Makhluk hidup dan Jaringan
C. Histologi lingkungan
D. Radiologi C Struktur dan fungsi Organ
E. Organologi D Struktur dan fungsi Jaringan
E Struktur dan fungsi Sel
21. Beberapa cabang ilmu biologi :
1. Mikrobiologi 4. Onkologi 26. Perhatikan beberapa cabang ilmu biologi berikut ini
2. Mikologi 5. Higiene 1) ekologi
3. Entomologi 6. Sanitasi 2) mikologi
Cabang ilmu biologi yang mempelajari tentang 3) kardiologi
4) taksonomi
jamur, serangga, dan kesehatan lingkungan secara
5) entomologi
berurutan adalah …. Cabang ilmu biologi yang mengkaji
A. 1, 2, dan 3 D. 2, 4, dan 5 keanekaragaman makhluk hidup adalah …
B. 1, 3, dan 5 E. 3, 4, dan 6
A. 1, 2 dan 4
C. 2, 3, dan 6
B. 1, 4 dan 5
C. 2, 3 dan 4
22. Perhatikan tabel berikut!
D. 2, 4 dan 5
Objek kajian Cabang Biologi
E. 3, 4 dan 5
1. Sel a. Botani
2. Tumbuhan b. Histologi
27. Setiap cabang ilmu biologi mempunyai perbedaan
3. Lingkungan c. Sitologi
objek dan permasalahan yang dikaji. Pilihlah
d. Ekologi
pernyataan pada tabel berikut ini yang
e. Ekosistem
menunjukkan hubungan ilmu biologi dan objek yang
Objek kajian dan cabang biologi yang tepat adalah... dikaji dengan benar!
A. 1b, 2b dan 3a Cabang Biologi Objek
B. 1b, 2a dan 3d A Mikrobiologi Virus dan tumbuhan
C. 1e, 2a dan 3d B Botani Monera dan tumbuhan
D. 1c, 2a dan 3d C Zoologi Protista dan hewan
E. 1c, 2a dan 3e
D Entomologi Hewan
E pulmonologi Monera dan hewan
23. Perilaku bertelur ikan mas (Ciprinus carpio) sangat
penting dikaji dalam upaya peningkatan produksi
perikanan air tawar. Untuk mempelajari reproduksi
28. Didan melakukan penelitian yang bertemakan
ikan mas sebaiknya dilakukan pada tingkatan...
pengaruh insektisida terhadap biota perairan
A. Molekul D. Organ
sungai. Penelitian ini termasuk dalam kajian cabang
B. Sel E. Sistem organ
biologi ....
C. Jaringan
A. Teratologi
B. Ekofisiologi
C. Parasitologi
D. Bioteknologi
E. Ekotoksikologi

Indikator 1 Objek dan Permasalahn Biologi 3


29. Berikut ini yang termasuk tingkat organisasi 33. Perkembangan makhluk hidup mulai dari zigot
kehidupan adalah .... sampai tahapan tertentu dalam perkembangannya
A. atom dipelajari dalam ....
B. residu A. Zoologi
C. partikel B. Sitologi
D. molekul C. Genetika
E. senyawa D. Embriologi
E. Entomologi
30. Penggunaan ilmu biologi dalam teknologi kloning
merupakan permasalahan biologi yang dikaji pada 34. Objek biologi yang memiliki kajian tersempit adalah
kelompok .... ....
A. evolusi A. sel
B. sejarah B. jaringan
C. genetika C. individu
D. tingkah laku D. populasi
E. keanekaragaman makhluk hidup E. molekuler

31. cabang ilmu biologi yang salah satu objek kajiannya 35. Ditemukan di dalam kolam sekelompok organisme
adalah bakteri, yaitu .... yang terdiri atas ikan mas, Hydrilla dan
A. evolusi mikroorganisme dengan air yang terlihat
B. etologi keruh.Tingkatan organisasi kehidupan tersebut
C. mikologi termasuk ....
D. neurologi A. populasi D. ekosistem
E. mikrobiologi B. individu E. biosfer
C. komunitas
32. Seorang siswa X meneliti perkembangan jumlah
Amoeba sp. dalam setetes air kolam dengan
menggunakan mikroskop. Objek penelitian siswa
tersebut merupakan organisasi kehidupan tingkat
....
A. sel
B. organ
C. individu
D. populasi
E. komunitas

Indikator 1 Objek dan Permasalahn Biologi 4

Anda mungkin juga menyukai