Anda di halaman 1dari 20

EMBRIOLOGI

SISTEM URINARIUS

dr. Al-Muqsith, M.Si


Sistem Urinarius

 Asal : mesodermal ridge (mesodermal intermediet),


di sepanjang dinding posterior abdomen ( = sistem
genitalis )

 Awalnya kedua sistem tsb masuk ke rongga yg


sama  kloaka
SISTEM GINJAL

 Pronefros

 Mesonefros

 Metanefros
Pronefros

 Bersifat rudimenter & non-fungsional

 [Awal minggu ke-4]  sel solid di regio servikal


(mesoderm intermediat bersegmen)  unit
ekskretorik vestigial
 [Akhir minggu ke-4]  pronefros lenyap (regresi)
Mesonefros

 Berfungsi singkat selama masa janin

 Mesoderm intermediat segmen torakal atas - lumbal atas (L3)  Mesonefros


dan duktus mesonefrikus

 [Awal minggu ke-4]  (pronefros regresi) muncul tubulus ekskretorik 


- Medial tubulus ekskretorik  glomerulus (+ kapsula bowman) 
korpuskulum renale
- Lateral tubulus ekskretorik  masuk ke duktus koligentes longitudinal 
duktus mesonefrikus/ductus wolffii

 [Pertengahan bulan ke-2]  mesonefros membentuk organ ovoid besar (+


gonad di posisi medial)  urogenital ridge

 [Akhir bulan ke-2] degeneratif tubulus kranial & glomerulus; dan tubulus
kaudal:
- janin laki-laki  bersama ductus mesonefrikus membentuk sistem genitalis
- Janin wanita  lenyap (regresi)
Pembentukan Tubulus Ekskretorik Sistem Mesonefros
Metanefros

 Muncul minggu ke-5 sbgi ginjal permanen/definitif


 Terdiri atas 2 sistem, sistem pengumpul & sistem ekskretorik

 Sistem Pengumpul
Duktus koligentes terbentuk dari tunas ureter
Proses:
Tunas ureter (dari duktus mesonefrikus)  menembus
metanefros  terbentuk pelvis renalis primitif  membelah
menjadi bagian kranial & kaudal  bakal kaliks mayor 
terbentuk 12 generasi tubulus :
- Tubulus ordo ke-2 membesar & menyerap tubulus generasi ke-3
dan 4  kaliks minor
- Tubulus generasi ke-5 dst. memanjang & mengumpul di kaliks
minor  piramis renalis
Hubungan Usus Belakang & Kloaka
(akhir minggu ke-5)
Pembentukan Pelvis Renalis, Kaliks, &
Tubulus Koligentes Metanefros
Metanefros

 Sistem Ekskretorik
Tubulus koligentes baru ditutup oleh jaringan metanefros
(metanephric tissue cap)  vesikel ginjal  tubulus kecil
bentuk S (+ kapiler {glomerulus})  nefron (unit
sekretorik), “ujung proksimal” membentuk capsula
bowman, ujung distal menuju tubulus koligentes
membentuk tubulus kontortus proksimal, ansa
henle, & tubulus kontortus distal

Kesimpulan:
Mesoderm metanefros  unit ekskretorik
Tunas ureter  sistem pengumpul
Perkembangan
Unit Ekskretorik Metanefros
 Nefron terus terbentuk sampai lahir (1 juta nefron/ginjal)
 Produksi urin mulai pada minggu ke-10
 Saat lahir ginjal tampak berlobus, kemudian lenyap karena
pertumbuhan nefron (namun jumlahnya tidak bertambah)

 Berkurangnya kelengkungan tubuh & pertumbuhan tubuh regio


lumbal dan sakral  Ginjal awalnya di regio panggul, kemudian
berpindah ke kranial abdomen
 Selama dalam kandungan, ginjal tidak bertanggung jawab untuk
ekskresi zat sisa (fungsi ini dilakukan oleh plasenta)
Proses Naiknya Ginjal
Kandung Kemih & Uretra
 [minggu ke-4 sampai ke-7]  kloaka (sinus urogenitalis {ant.}
& kanalis analis {post.}, dipisahkan oleh septum urorektal
 Ujung septum urorektal membentuk korpus perineale
 Tiga bagian sinus urogenitalis
- Atas  vesica urinaria
awalnya vesica urinaria bersambungan dengan alantois (obliterasi 
urakus/lig. umbilicalis medianum) & menghubungkannya dgn
umbilikus
- Bagian pelvis sinus urogenitalis  uretra pars prostatika dan pars
membranasea (pria)
- Bagian phallus sinus urogenitalis  penis (pria), clitoris (wanita)

 Selama diferensiasi kloaka, kaudal duktus mesonefrikus terserap ke


dinding vesika urinaria  ginjal naik, muara ureter ke kranial &
duktus mesonefrikus menuju uretra pars prostatika (membentuk
duktus ejakulatorius)
Perkembangan Sinus Urogenitalis
Uretra
 Endoderm  epitel uretra
 Mesoderm splanknik  jaringan ikat & otot polos uretra
 [akhir bulan ke-3], epitel uretra pars prostatika menembus mesenkim
 membentuk:
- Prostat (pria)
- Kelenjar uretra (parauretra)

Anda mungkin juga menyukai