Anda di halaman 1dari 11

PERTANYAAN

1.Pada segitiga berikut diketahui bahwa AB sejajar dengan DE.

Konsep-konsep matematika apa saja yang digunakan untuk mencari panjang


AB? Dengan melakukan uji empiris kepada siswa SD yang cerdas dan berbakat,
ceritakan pengalaman Anda tentang bagaimana cara mengajarkan soal pemecahan
masalah tersebut?

Jawaban

1. Konsep-konsep matematika yang digunakan untuk mencari panjang AB

Kesebangunan dan Kongruensi


Dua bangun datar dikatakan sebangun, bila :
 sudut-sudut yang bersesuaian sama besar;
 sisi-sisi yang bersesuaian memiliki perbandingan sama.
Dua bangun datar dikatakan kongruen, bila dua bangun tersebut saling menutupi
dengan tepat (atau saling berhimpit).

Segitiga dikatakan sebangun dan kongruen, bila

 sudut yang bersesuaian sama besar;


 sisi yang bersesuaian sama panjang.

berikut jawaban yang coba sy jabarkan :

Maka,

Menentukan panjang CE

CD / CA = CE / CB
CD /( CD + DA) = CE / (CE + EB)
9 / (9+3) = CE / ( CE +2 )
9 / 12 = CE / ( CE + 2 )
9 ( CE + 2 ) = 12 CE
9 CE + 18 = 12 CE
9 CE - 12 CE = -18
-3 CE = -18
CE = -18/-3
CE = 6
Dengan menggunakan Teorema Pythagoras, kita mendapatkan
DE = √DC² +CE²
= √(9)² +6²
= √(81+36)
= √(117)
=√(9x13)
=3√(13) cm
Mencari panjang AB
AB = √(AC)² + CB²
= √(12)² + 8²
= √(144)+64
=√(208)
= √(16x13)
=4√(13) cm

pada proses belajar mengajar saya belum pernah menerapkan soal seperti ini,
karena menurut saya soal seperti di atas adalah soal level tinggi. Untuk
pembelajaran di kelas biasanya saya hanya menggunakan soal yang cukup dengan
rumus pythagoras, tidak menggunakan perbandingan kesebangunan. Namun, dalam
mengajarkan soal dengan rumus pythagoras kendala yang dihadapi adalah saat
anak-anak mencari jawaban akhir dari rumus Pythagoras yang berbentuk akarnya
tidak habis atau tidak berupa angka bilangan bulat. Karena untuk mencari hasil akar
yang tidak berupa bilangan bulat dibutuhkan ketelitian siswa agar dapat menentukan
nilai di belakang koma yang mendekati dengan jawaban. Namun karena
pembelajaran ini diberikan pada anak-anak yang cerdas dan berbakat pembelajaran
yang diberikan dapat dipahami dengan mudah oleh anak. Walaupun sudah
dijelaskan menggunakan gambar secara konkrit tetapi hanya beberapa orang saja
yang memahami soal seperti ini. Mungkin cara yang saya berikan kurang menarik
penyampaiannya sehingga siswa sulit memahaminya.

 ada segitiga berikut diketahui bahwa AB sejajar dengan DE.

Konsep-konsep matematika apa saja yang digunakan untuk mencari


panjang AB?
Kesebangunan adalah kesamaan perbandingan panjang sisi dan besar
sudut antara dua buah bangun datar atau lebih
Pada bangun segitiga, dua atau lebih segitiga dikatakan sebangun jika
memenuhi salah satu syarat sebagai berikut:
1. Perbandingan sisi-sisi yang bersesuaian sama (sisi – sisi – sisi)
2. Sudut-sudut yang bersesuaian sama besar (sudut – sudut – sudut)
3. Dua sisi yang bersesuaian memiliki perbandingan yang sama dan sudut
bersesuaian yang diapit sama besar (sisi – sudut – sisi)
Sifat-sifat atau syarat kesebangunan
1. Panjang sisi-sisi yang bersesuaian pada bangun-bangun tersebut
memiliki perbandingan yang senilai.
2. Sudut-sudut yang bersesuaian pada bangun-bangun tersebut sama
besar

Segitiga pada gambar adalah segitiga siku-siku dengan kata lain


memenuhi syarat kesebangunan.
Untuk mencari panjang AB kita bisa menggunakan konsep Kesebangunan
dan konsep Pythagoras. Karena dua segitiga yg sebangun merupakan
segitiga siku-siku.
Sisi-sisi yang bersesuaian
AB dengan DE
AC dengan CD
BC dengan CE
Maka,
Menentukan panjang CE
12 × CE = 9 (CE + 2)
12 CE = 9 CE + 18
12 CE - 9 CE = 18
3 CE = 18
CE = 18:3
CE = 6

Menghitung panjang DE dg menggunakan Pythagoras


DE² = CD² + CE²
= 9² + 6²
= 81 + 36
= 117
DE = √117

=
DE = 3√13

Mencari panjang AB
AB × 9 = 3√13 × 12
9 AB = 36√13

AB =
AB = 4√13
Jadi panjang AB adalah 4√13

Cara lain
Pertama, cari dahulu panjang CE

=
3 X (CE + 2) =4 X CE
3CE + 6 = 4CE
4CE – 3CE = 6
CE = 6

Setelah didapat nilai CE, cari panjang AB dengan teorema pythagoras

teorema pythagoras :
c =
BA =
CA = CD + DA
=9+3
= 12
a = 12
CB = CE + EB
=6+2
=8
b =8
BA =c

BA =
=
= = 14,422
=4
Konsep yang digunakan adalah kesebangunan dan teorema pythagoras

o image_447096451141562948855067.png
(639 Bytes)
o image_44390224101562948855051.png
(639 Bytes)
o image_291006878151562948855071.png
(639 Bytes)
o image_595265067131562948855063.png
(639 Bytes)
o image_36389672531562948855026.jpg
(2.63 KB)
o image_866322938171562948855078.png
(639 Bytes)
o image_886783540111562948855055.png
(639 Bytes)
o image_63351053161562948855074.png
(639 Bytes)
o image_733756478181562948855081.png
(639 Bytes)
o image_78917365161562948855037.png
(639 Bytes)
o image_89687096951562948855034.png
(639 Bytes)
o image_32611352381562948855045.png
(639 Bytes)
o image_40957619391562948855048.png
(639 Bytes)
o image_10362377271562948855041.png
(639 Bytes)
o image_27580015241562948855030.png
(639 Bytes)
o image_208343966121562948855059.jpg
(2.63 KB)
Reply
 View profile card for PAURIAH SD NEGERI GADUNG HILIR

PAURIAH SD NEGERI GADUNG HILIR


Fri at 11:37 PM

kali rumus yang menggunakan insert equation saya jadikan


format gambar, karena kalau langsung di copy dari ms word
menjadi rusak di sini.
Pada segitiga berikut diketahui bahwa AB sejajar dengan DE.

Konsep-konsep matematika apa saja yang digunakan untuk mencari


panjang AB?
Kesebangunan adalah kesamaan perbandingan panjang sisi dan besar
sudut antara dua buah bangun datar atau lebih
Pada bangun segitiga, dua atau lebih segitiga dikatakan sebangun jika
memenuhi salah satu syarat sebagai berikut:
1. Perbandingan sisi-sisi yang bersesuaian sama (sisi – sisi – sisi)
2. Sudut-sudut yang bersesuaian sama besar (sudut – sudut – sudut)
3. Dua sisi yang bersesuaian memiliki perbandingan yang sama dan sudut
bersesuaian yang diapit sama besar (sisi – sudut – sisi)
Sifat-sifat atau syarat kesebangunan
0. Panjang sisi-sisi yang bersesuaian pada bangun-bangun tersebut
memiliki perbandingan yang senilai.
1. Sudut-sudut yang bersesuaian pada bangun-bangun tersebut sama
besar

Segitiga pada gambar adalah segitiga siku-siku dengan kata lain


memenuhi syarat kesebangunan.
Untuk mencari panjang AB kita bisa menggunakan konsep Kesebangunan
dan konsep Pythagoras. Karena dua segitiga yg sebangun merupakan
segitiga siku-siku.
Sisi-sisi yang bersesuaian
AB dengan DE
AC dengan CD
BC dengan CE
Maka,
Menentukan panjang CE
12 × CE = 9 (CE + 2)
12 CE = 9 CE + 18
12 CE - 9 CE = 18
3 CE = 18
CE = 18:3
CE = 6

Menghitung panjang DE dg menggunakan Pythagoras


DE² = CD² + CE²
= 9² + 6²
= 81 + 36
= 117
DE = √117

=
DE = 3√13

Mencari panjang AB
AB × 9 = 3√13 × 12
9 AB = 36√13

AB =
AB = 4√13
Jadi panjang AB adalah 4√13

Cara lain
Pertama, cari dahulu panjang CE

3 x (CE + 2) =4 X CE
3CE + 6 = 4CE
4CE – 3CE = 6
CE = 6
Setelah didapat nilai CE, cari panjang AB dengan teorema pythagoras

Konsep yang digunakan adalah kesebangunan dan teorema pythagoras


untuk pengujian secara emperis(diperoleh dari observasi atau
percobaan) untuk siswa cerdas dan berbakat saya tidak pengalaman
tentang itu. kedua cara di atas lah yang saya gunakan ketika mengajar
dikelas 6, itupun dengan sabar dan pelan-pelan.
o image_819657222191562949249345.jpg
(2.63 KB)
o image_745667191201562949249349.png
(639 Bytes)
o image_215504329211562949249352.png
(639 Bytes)
o image.png
(4.37 KB)
o image.png
(20.3 KB)
Reply
 View profile card for ASNA RIANA SELVA SD NEGERI TUNGKAP
1

ASNA RIANA SELVA SD NEGERI TUNGKAP 1


yesterday at 4:44 AM
Bentuk Segitiga di atas adalah segitiga siku, tepatnya ad 2
buah segitiga siku-siku, Soal di atas berkaitan dengan
Kesebangunan. Kesebangunan adalah kesamaan
perbandingan panjang sisi dan besar sudut antara dua buah
bangun datar atau lebih. Adapun Sifat-sifat atau syarat
kesebangunan, yaitu:
0. Panjang sisi-sisi yang bersesuaian pada bangun-bangun
tersebut memiliki perbandingan yang senilai.
1. Sudut-sudut yang bersesuaian pada bangun-bangun
tersebut
ABC sebangun dengan DEC, Untuk mencari panjang AB
kita bisa menggunakan konsep Kesebangunan dan konsep
Pythagoras.
• Sisi-sisi yang bersesuaian
 AB dengan DE
 AC dengan CD
 BC dengan CE

Maka,

• Menentukan panjang CE

12 × CE = 9 (CE + 2)

12 CE = 9 CE + 18

12 CE - 9 CE = 18
3 CE = 18

CE =

CE = 6

• Menghitung panjang DE dengan menggunakan


Pythagoras. Pythagoras mengungkapkan bahwa kuadrat
panjang sisi miring suatu segitiga siku-siku (salah satu
sudutnya 90°) adalah sama dengan jumlah kuadrat panjang
sisi-sisi lainnya. Secara sederhana, teorema Pythagoras dapat
dirumuskan sebagai berikut:
DE² = CD² + CE²

= 9² + 6²

= 81 + 36

= 117

DE = √117

DE = 3√13

• Mencari panjang AB

AB × 9 = 3√13 × 12

9 AB = 36√13

AB =
AB = 4√13

Jadi panjang AB adalah 4√13

Kesimpulan: Bahwa untuk mencari panjang AB


menggunakan konsep Kesebangunan dan konsep Pythagoras.
Pengalaman saya saat mengajarkan soal Pemecahan seperti di
atas, adalah siswa merasa kesulitan saat diperkenalkan
dengan konsep kesebangunan dan konsep phythagoras.
Karena konsep merupakan sebuah ide abstrak, sedangkan
siswa SD masih berada dalam tahapan berpikir konkrit. Jadi
saya harus berulang-ulang memberikan penjelasan tentang
konsep kesebangunan dan konsep Pythagoras ini.

Hanya beberapa anak yang memiliki kecerdasan dan minat


terhadap bidang matematika, sekitar ada 3 anak dari total 21
murid. Dan biasanya saya menerapkan model pengayaan,
yaitu dengan memberikan tugas-tugas tambahan bagi siswa
yang memiliki kemampuan unggul.

Anda mungkin juga menyukai