Anda di halaman 1dari 1

NOTULEN

SOSIALISASI PENDATAAN INDEKS KELUARGA SEHAT

TEMPAT :AULA BALAI DESA KEDUNGKERIS

WAKTU :SENIN 6 AGUSTUS 2017

Susunan acara sebagai berikut :

1. Pembukaan
2. Sambutan camat nglipar
3. Sambutan kepala desa kedungkeris
4. Sosialisasi
5. Penutup

Acara sosialisasi pendataan indeks keluarga sehat di hadiri oleh seluruh perangkat desa nglipar (rt, rw.
dukuh) dan kader desa kedungkeris.

1. Pembukaan
Pembukaan acara sosialisasi pendataan diawali dengan berdoa
2. Sambutan camat nglipar
Camat nglipar mengucapkan terimakasih karena telah diundang diacara sosialisasi pendataan
keluarga sehat, semoga dengan adanya pendataan dapat diketahui masalah yang aca sehingga
dapat diatasi secepatnya, camat nglipar juga berharap pendataan berjalan dengan lancer dan
masyarakat juga kooperatif
3. Sambutan kepala desa kedungkeris perangkat desa kedungkeris sangat berterimakasih dan
menyambut dengan antusias pendataan yang akan di lakukan dan siap membantu jalannya
pendataan demi kelancaran pendataan.
4. Pemaparan materi yang disampaikan oleh dr Diah Prasetyorini, materi yang disampaikan
tentang apa saja yang harus di siapkan oleh warga seperti kk dan kartu jaminan bagi yang
mempunyai , dan juga aka nada survey ke setiap rumah akan di lihat apakah memakai jamban
cemplung atau tidah untuk menilai apakah rumah tersebut sudah sehat atau belum. Selain
didata pada rumah juga setiap anggota keluarga akan di tensi untuki mengetahui apakah
manderita hipertensi atau tidak. Dari puskesmas meminta bantuan kepada seluruh perangkat
desa agar pendataan berjalan lancer.
5. Penutup
Acara ditutup dengan berdoa

Irma

Anda mungkin juga menyukai