Anda di halaman 1dari 58

KULUM

K URI
2013
Slamet Widodo, S.Pd

Mengacu pada pembelajaran


dengan pendekatan saintifik

Memuat tujuan pembelajaran


yang memudahkan siswa
menguasai materi

Dilengkapi contoh masalah


lingkungan sekitar yang aktual
Nama : ...................................
Kelas :....................................
Alamat :....................................
Kata Pengantar

Guru merupakan kunci pokok dalam melaksanakan pembelajaran dan sebagai penentu
keberhasilan belajar siswa. Untuk mewujudkan pembelajaran yang bervariasi, guru harus dapat memilih
atau membuat bahan ajar yang baik. Karena dalam menentukan bahan ajar harus menyesuaikan dengan
kebutuhan (Prastowo, 2014:13). Selain itu, bahan ajar juga memiliki peran penting bagi siswa untuk
menguasai berbagai materi. Oleh karena, bahan ajar yang baik dapat meningkatkan semangat siswa
dalam belajar.
Seiring dengan perkembangan zaman, dibutuhkan bahan ajar yang dapat memenuhi tuntutan
zaman tersebut. Belajar tidak hanya sebatas menghafal materi dan menjawab soal-soal pilihan ganda.
Lebih dari itu, belajar harus dapat meningkatkan pengetahuan dan keterampilan dalam menghadapi
masalah sehari-hari. Sehingga ketika siswa terjun di masyarakat, mereka akan dapat mengamalkan ilmu
yang diperoleh di sekolah.
Salah satu keterampilan yang penting dan dibutuhkan saat ini adalah keterampilan penyelesaian
masalah lingkungan sekitar. Dalam rangka meningkatkan keterampilan penyelesaian masalah
lingkungan sekitar dibuatlah bahan ajar berupa LKS berbasis pendekatan saintifik. Berdasarkan masalah
itulah saya termotivasi untuk mengembangkan LKS berbasis pendekatan saintifik. Di dalam LKS
berbasis pendekatan saintifik ini siswa akan diajarkan bagaimana menyelesaikan masalah lingkungan
sekitar. Langkah penyelesaian masalah lingkungan sekitar mengikuti struktur pendekatan saintifik,
yaitu: mengamati, menanya, menalar, mengumpulkan informasi, mengolah informasi, dan
mengkomunikasikan.
LKS berbasis pendekatan saintifik ini disusun dengan memperhatikan kurikulum 2013. Dari
kurikulum tersebut dipilih kompetensi inti dan kompetensi dasar yang sesuai. Kemudian dibuat tujuan
pembelajaran untuk memudahkan siswa dalam mencapai target belajar. Selain itu juga berisi ringkasan
materi, alat dan bahan, dan prosedur pengerjaan. Disajikan dengan desain yang menarik dan disertai
dengan contoh masalah-masalah lingkungan sekitar yang secara nyata terjadi di lingkungan masyarakat.
Saya menyadari bahwa terselesaikanya LKS berbasis pendekatan saintifik ini adalah karena karunia
Allah SWT. Oleh karena itu, selayaknya penulis bersyukur kepada Allah SWT dan berterimakasih
kepada semua pihak yang telah membanntu dalam menyelesaikan LKS berbasis
pendekatan saintifik ini. Penulis berterimakasih kepada Dr. Waspodo Tjipto Subroto, M.Pd, Dr.
Suhanadji, M.Si, Drs. Nasution, M.Hum, M.Ed, Ph.D, Prof. Dr. Rusjiono, M.Pd, dan Prof. Dr. Wahyu
Sukartiningsing, M.Pd selaku pembimbing demi terselesaikanya LKS berbasis pendekatan saintifik ini.
Tidak lupa untuk istriku tercinta Yuni Yulianti yang selalu setia menemani, menyemangati, dan
memberikan masukan terhadap LKS berbasis pendekatan saintifik. Walaupuan kuliah jauh di seberang
benua Kanguru tetapi rela berkorban waktu, pikiran dan tenaga demi terselesaikanya tugasku. Begitu
pula kepada kedua orang tuaku Basuni dan Wakini yang selalu memberikan semangat, doa, dan
nasehatnya sehingga penulis dapat menyelesaikan pendidikan yang lebh tinggi dalam rangka meraih
kesuksesan hidup dunia dan akhirat.
Semoga LKS berbasis pendekatan saintifik ini dapat membantu guru-guru dalam mengajarkan
tentang keterampilan penyelesaian masalah lingkungan sekitar. Selain itu juga sebagai usaha dalam
memajukan pendidikan di Indonesia. Penulis menyadari bahwa dalam penyusunan LKS berbasis
pendekatan saintifik ini masih ada kekuragan. Oleh karena itu, penulis berharap dapat memperoleh
masukan dari semua pihak demi sempurnanya LKS berbasis pendekatan saintifik ini. Terima kasih.

Surabaya, 01 Maret 2016

Slamet Widodo
IPA MATEMATIKA PPKn

3.7 Mendeskrisikan hubungan 3.11 Menunjukkan pemahaman 3.3 Memahami manfaat


antara sumber daya alam persamaan antara sepasang keberagaman karakteristik
dengan lingkungan, ekspresi menggunakan individu di rumah, sekolah dan
teknologi, dan masyarakat penambahan, pengurangan, masyarakat
4.6 Menyajikan laporan tentang dan perkalian 4.3 Bekerjasama dengan teman
sumberdaya alam dan dalam keberagaman di
pemanfaatannya oleh lingkungan rumah, sekolah,
masyarakat dan masyarakat

Bahasa Indonesia SBdP


IPS
3.2 Menguraikan teks instruksi 3.1 Mengenal tempat- tempat
3.4 Memahami kehidupan tentang pemeliharaan industri, bersejarah, dan seni
manusia dalam pancaindera serta pertunjukan di daerah
kelembagaan sosial, penggunaan alat teknologi setempat
ekonomi, pendidikan, dan modern dan tradisional 4.1 Menggambar alam
budaya di masyarakat dengan bantuan guru dan berdasarkan pengamatan
sekitar teman dalam bahasa
Indonesia lisan dan tulis keindahan alam
3.5 Memahami manusia dalam
dinamika interaksi dengan dengan memilih dan
lingkungan alam, sosial, memilah kosakata baku
budaya, dan ekonomi 3.3 Menggali informasi dari teks
4.3 Menceritakan manusia w awancara tentang jenis-
dalam hubungannya jenis usaha dan pekerjaan
dengan lingkungan serta kegiatan ekonomi dan PJOK
geografis tempat tinggalnya koperasi dengan bantuan
4.4 Mendeskripsikan kehidupan guru dan teman dalam
manusia dalam bahasa Indonesia lisan dan 3.2 Memahami pengaruh aktivitas
kelembagaan sosial, tulis dengan memilih dan fisik dan istirahat terhadap
pendidikan, ekonomi, dan memilah kosakata baku pertumbuhan dan
budaya di masyarakat 4.4 Menyajikan teks cerita perkembangan tubuh
sekitar petualangan tentang
4.5 Menceritakan manusia lingkungan dan sumber
dalam dinamika interaksi daya alam secara mandiri
dengan lingkungan alam, dalam teks bahasa
sosial, budaya, dan Indonesia lisan dan tulis
ekonomi dengan memilih dan
memilah kosakata baku
Pengelompokan
Kegiatan Pembelajaran
Pembelajaran Bentuk Kegiatan pembelajaran Kompetensi yang
ke- kegiatan dikembangkan
Pembelajaran Membersihkan 1. Mengamati lingkungan kelas KI: 3,4
1 lingkugan 2. Mengamati lingkungan sekolah KD:
sekolah 3. Melakukan wawancara tentang IPS:3.4, 3.5
kebersihan lingkungan sekolah Matematika:3.11
4. Mengklasifikasikan jenis Bahasa
sampah Indonesia:3.2
5. Mempraktekkan cara PPKn:3.3
pengklompokan jenis sampah
dan cara membuangnya
Pembelajaran Mengenal 1. Mengamati lingkungaan sekitar KI: 3,4
2 kondisi diri 2. Menyebutkan permasalahan apa KD:
sendiri, saja yang ada di lingkunga n IPS: 3.5, 4.4
keluarga dan sekitar PPKn: 3.3
lingungan 3. Menjelaskan masing- ma s ing IPA: 3.7
sekitar masalah yang ada di lingkunga n PJOK: 3.2
sekitar
4. Menemukan cara
menyelesaikanmasalah
Pembelaajaran Mengenal 1. Menyebutkan potensi yang ada KI: 3,4
3 keunikan di Surabaya KD:
wilayah di 2. Mengkalsifikasikan macam- IPS:4.3
Surabaya macam pencaharian penduduk Bahasa
di Surabaya Indonesia: 3.3
3. Menjabarkan berbagai berbagai SBdP: 4.1
masalah yang timbul dari IPA: 3.7
berbagai pekerjaan penduduk
Pembelaajaran Mengenal 1. Mengenal kondisi alam jawa KI: 3,4
4 wilayah jawa timur KD:
timur 2. Mengenal kenampakan alam IPS: 3.5, 4.3
jawa timur Bahasa
3. Mengitung luas provinsi jawa Indonesia: 4.4
timur SBdP: 3.1
4. Membuat peta wilayah jawa IPA: 4.6
timur
5. Menyebutkan masalah yang
timbul di jawa timur
6. Menyebutkan solusi pemecahan
yang ada di jawa timur
7. Menyebutkan manfaat dari hasil
peyelesian masalah
Pembelaajaran Menyelesaikan 1. Menyebutkan jenis masalah KI: 3,4
5 masalah yang yang ada di jawa timur KD:
ada di jawa 2. Menyebutkan penyebab dan IPS: 3.5, 4.3
timur dampak atau akibat dari Matematika:
masalah tersebut 3.11
3. Menyebutkan kemungkinan PPKn: 3.3
solusi yang tepat IPA: 4.6
4. Menjelaskan manfaat dari
pemilihan solusi
Daftar Isi

Hal
Kata Pengantar …………………………………………………………............. i
Peta Konsep Kompetensi Inti dan Kompetensi Dasar……………………........... iii
Pengelompokan Kegiatan Pembelajaran………………………………….......... iv
Daftar Isi…………………………………………………………………........... v
Subtema 1 Kebersihan Tempat Tinggalku...……………………………............. 1
Mengamati ligkungan sekitar………………………………………............ 2
Bertanya dengan kalimat tanya yang tepat………………………….... 4
Mencari data dari berbagai jenis sampah……………………………... 7
Praktik cara membuang sampah yang benar…………………………. 8
Latihan menyelesaikan masalah lingkungan sekitar…………………. 9
Subtema 2 Kebersihan Tempat Tinggalku..……………………………….......... 11
Mengamati ilustrasi dari gambar……………………………………........... 12
Praktik menyelesaikan masalah sendiri dengan terampil…………….......... 13
Latihan menyelesaikan masalah lingkungan sekitar…………………. 14
Berlatih bertanya dari ilustrasi………………………………………...... 16
Ayo praktik menyelesaikan masalah lingkungan sekitar…………….. 17
Mencari data atau informasi tentang masalah lingkungan sekitar….. 18
Latihan menyelesaikan masalah lingkungan sekitar…………………. 21
Subtema 3 Keunikan Tempat Tinggalku..………………………………............. 23
Mengamati peta……………………………………………………............. 24
Latihan menyelesaikan masalah lingkungan sekitar…………………. 25
Praktik menggambar peta…………………………………………….... 27
Latihan menyelesaikan masalah lingkungan sekitar…………………. 28
Subtema 4 Keunikan Tempat Tinggalku..………………………………............ 31
Mengamati peta……………………………………………………............. 32
Berlatih membuat pertanyaan tentang berbagai ilustrasi……………........... 34
Mengelompokkan berbagai jenis tanaman…………………………............ 35
Latihan menyelesaikan masalah lingkungan sendiri…………………. 39
Subtema 5 Sumber Daya Alam Tempat Tinggalku ……………………….......... 41
Mengamati peta sumber daya alam Indonesia………………………........... 42
Bertanya tentang berbagai ilustrasi…………………………………........... 43
Mencari data tentang sumber daya alam yang ada di Indonesia……............. 44
Daftar Isi

Latihan menyelesaikan masalah lingkungan sekitar………………… 46


Mengamati lingkungan sekitar………………………………………..... 48
Latihan menyelesaikan masalah lingkungan sekitar………………… 49
Daftar Pustaka…………………………………………………………….......... 51
Tema
Tempat Tin 8
ggalku
Subtema 1
Kebersihan Tempat Tinggalku

Kompetensi Inti: 3. Memahami pengetahuan faktual dengan cara mengamati [mendengar,


melihat, membaca] dan menanya berdasarkan rasa ingin tahu tentang
dirinya, makhluk ciptaan Tuhan dan kegiatannya, dan benda-benda yang
dijumpainya di rumah, sekolah, dan tempat bermain
4. Menyajikan pengetahuan faktual dalam bahasa yang jelas dan logis dan
sistematis, dalam karya yang estetis dalam gerakan yang mencerminkan
anak sehat, dan dalam tindakan yang mencerminkan perilaku anak beriman
dan berakhlak mulia
Kompetensi Dasar:
IPS 3.4 Memahami kehidupan manusia dalam kelembagaan sosial, ekonomi,
pendidikan, dan budaya di masyarakat sekitar
3.5 Memahami manusia dalam dinamika interaksi dengan lingkungan alam,
sosial, budaya, dan ekonomi
Matematika 3.11 Menunjukkan pemahaman persamaan antara sepasang ekspresi
menggunakan penambahan, pengurangan, dan perkalian
Bahasa Indonesia 3.2 Menguraikan teks instruksi tentang pemeliharaan pancaindera serta
penggunaan alat teknologi modern dan tradisional dengan bantuan guru dan
teman dalam bahasa Indonesia lisan dan tulis dengan memilih dan memilah
kosakata baku
PPKn 3.3 Memahami manfaat keberagaman karakteristik individu di rumah, sekolah
dan masyarakat
Indikator:
IPS 1. Menjelaskan kebersihan lingkungan sekolah
2. Menjelaskan cara membuang sampah yang baik dan benar
Matematika 1. Mendata jenis benda-benda yang mampu mendukung kebersihan sekolah
Bahasa Indonesia 1. Menulis cara memanfaatkan tempat sampah
2. Menjawab pertanyaan tentang memelihara alat atau lingkungan sekitar
PPKn 1. Menjelaskan manfaat atau dampak dari jenis-jenis lingkungan sekolah
kotor atau bersih
Tujuan :
IPS 1. Melalui kegiatan mengamati gambar atau linngkungan sekolah, siswa
dapat menjelaskan kebersihan lingkungan sekolah sesuai dengan
kenyataan
2. Melalui kegiatan mengamati atau praktik, siswa dapat menjelaskan cara
membuang sampah yang baik dan benar
Matematika 1. Melalui kegiatan mengamati gambar atau lingkungan sekolah, siswa dapat
mendata jenis benda-benda yang mampu mendukung kebersihan sekolah
sesuai dengan jumlah yang diminta
Bahasa Indonesia 1. Melalui penjelasan guru, siswa dapat menulis cara memanfaatkan tempat
sampah dengan tepat sesuai fungsinya
2. Melalui kegiatan wawancara, siswa dapat menjawab pertanyaan tentang
memelihara alat atau lingkungan sekitar dengan membuang sampah pada
tempatnya
PPKn 1. Melalui kegiatan mengamati gambar atau lingkungan sekolah, siswa dapat
menjelaskan manfaat atau dampak dari jenis-jenis lingkungan sekolah
kotor atau bersih dengan tepat
Waktu mengerjakan: 2 X 35 menit
Materi pokok Menjaga Kebersihan Lingkungan Sekolah
Menjaga kebersihan lingkungan sekolah sangat penting. Karena menjaga
lingkungan sekolah akan menciptakan suasana sekolah yang bersih, nyaman,
indah, rapi, dan suasana belajar yang tertib. Tugas membersihkan lingkungan
sekolah menjadi tanggungjawab semua warga sekolah, baik guru, siswa, dan
LKS Berbasis Pendekatan Saintifik untuk SD/MI Kelas IV Tema 8 Tempat Tinggalku

Alat dan bahan: Pensil, bolpoin, buku tulis, dan penghapus


Prosedur pengerjakan: 1. Mempersiapkan alat tulis
2. Mengondisikan kelas yang tenang untuk belajar
3. Mengikuti pembelajaran dengan tertib dan disiplin
4. Mengerjakan LKS sesuai dengan arahan guru

Mengamati lingkungan sekitar

Sampah merupakan segala jenis benda yang menjadi sumber masalah


lingkungan jika tidak ditangani dengan tepat. Sampah dapat dihasilkan oleh semua
masyarakat baik masyarakat kota, masyarakat desa, maupun masyarakat sekolah.
Masalah sampah dapat mengakibatkan banjir, pencemaran air, pencemaran tanah.
Nah, Kalian belajar di sekolah, tentunya tahu bagaimana kebersihan lingkungan
sekolah. Kita sebagai warga sekolah harus tahu bagaimana cara mengenali lingkungan
sekolah kita. Ayo lakukan pengamatan gambar kondisi lingkungan sekolah berikut ini,
kemudian berilah keterangan pada kolom yang disediakan sesuai dengan contoh.

Lingkungan sekolah bersih dan


bebas dari sampah. Pemandangan
di lingkungan sekolah terlihat asri
penuh dengan berbagai jenis
pohon dan tanaman bunga-bunga.

Sumber: google.com

……………………………………......
……………………………………......
……………………………………......
……………………………………......
……………………………………......
……………………………………......

Sumber: clonefgamaspensa.blogspot.com
LKS Berbasis Pendekatan Saintifik untuk SD/MI Kelas IV Tema 8 Tempat Tinggalku

……………………………………......
..............................................................
……………………………………......
……………………………………......
……………………………………......

Sumber: Depoknews.id ……………………………………......

……………………………………......
……………………………………...
……………………………………......
……………………………………......
……………………………………......
……………………………………......
Sumber: archive.kaskus.co.id

Sekolah yang kita tempati memiliki beragam fasilitas. Fasilitas tersebut


tentunya dapat mendukung aktivitas belajar kita. Tulislah fasilitas yang ada di
sekolahmu dengan menuliskan pada kolom yang tersedia.

Ruang kelas Perpustakaan


1. Meja dan kursi 1. Buku bacaan
2. ……………… 2. ………………
3. ……………… 3. ………………
4. ……………… 4. ………………
5. ……………… 5. ………………
6. ……………… 6. ………………

Halaman sekolah Kamar mandi


1. Pot bunga 1. Sikat
2. ……………… 2. ………………
3. ……………… 3. ………………
4. ……………… 4. ………………
5. ……………… 5. ………………
6. ……………… 6. ………………
LKS Berbasis Pendekatan Saintifik untuk SD/MI Kelas IV Tema 8 Tempat Tinggalku

Dari pengamatanmu tadi, apakah semua fasilitas dan perlengkapan yang ada
dapat mendukung kebersihan sekolah, apa alasanya. Tulislah jawabanmu pada kolom
berikut ini.

………………………..........…………………………………………………………………….....
..........…………………………………………………………………………………………….....
..........…………………………………………………………………………………………….....
..........…………………………………………………………………………………………….....

Bertanya dengan kalimat tanya yang tepat

Wawancara adalah kegiatan mencari informasi dari nara sumber atau orang
yang diwawancarai. Kegiatan wawancara biasanya diawali dengan pertanyaan oleh
pewawancara. Pertanyaan yang digunakan menggunakan kalimat tanya. Kalimat
tanya menggunakan kata tanya: apa, siapa, di mana, mengapa, bagaimana.
Kegunaan kata tanya:

Digunakan untuk menanyakan benda atau kegiatan


apa
Kalimat: Apa yang dilakukan Budi sekarang?
Jawab : Budi sekarang sedang belajar.

Digunakan untuk menanyakan orang


Siapa Kalimat: Siapa yang memakan nangka di meja?
Jawab : Yang memakan nangka di meja adalah Adik.

Digunakan untuk menanyakan tempat


Di mana Kalimat: Di mana tempat untuk menabung?
Jawab : Tempat untuk menabung adalah bank.
LKS Berbasis Pendekatan Saintifik untuk SD/MI Kelas IV Tema 8 Tempat Tinggalku

Digunakan untuk menanyakan waktu


Kapan Kalimat: Kapan melakukan sholat dhuhur?
Jawab : Sholat dhuhur dilakukan jika matahari sudah condong ke
barat.

Digunakan untuk menanyakan sebab


Mengapa Kalimat: Mengapa sering terjadi banjir?
Jawab : Banjir terjadi karena masyarakat membuang sampah
ke sungai.

Digunakan untuk menanyakan proses


Kalimat: Bagaimanakah cara membuang sampah yang benar?
Bagaimana
Jawab : Cara membuang sampah yatitu: dilihat, dipungut, dan
dibuang di tempat sampah.

Untuk lebih memahami tentang pentingnya menjaga kebersihan. Lakukanlah


kegiatan wawancara berikut ini.
Ø Petunjuk kegiatan wawancara:
ü Alat dan bahan;
1. Pensil/bolpoin
2. Penghapus
3. Kertas jawaban
4. Lembar pertanyaan
§ Cara wawancara;
1. Bentuklah kelompok dengan anggota 2 orang siwa
2. Tentukan bagian tugas yang harus dikerjakan (1 orang sebagai pewawancara,
dan 1 orang sebagai yang diwawancarai)
3. Bagi kalian yang sebagai pewawancara, sebelumnya tulislah pertanyaan yang
ingin kalian tanyakan pada kolom pertanyaan
4. Lakukanlah kegiatan wawancara dengan waktu 10 menit
LKS Berbasis Pendekatan Saintifik untuk SD/MI Kelas IV Tema 8 Tempat Tinggalku

Laporan wawancara
Kegiatan: Nama No. Absen: Hari/tgl:
Wawancara tentang pewawancara: ………………… ……………………

kebersihan …………………

Identitas yang Hasil jawaban:


diwawancarai: 1.……………………………………………………………………

1. Nama: ………………………………………………………………………
………………… ………………………………………………………………………
2. Kelas: ………………………………………………………………………
………………… 2.……………………………………………………………………
3. No. Absen:
………………………………………………………………………
…………………
4. Alamat: ………………………………………………………………………
………………… ………………………………………………………………………
3.……………………………………………………………………
Pertanyaan:
………………………………………………………………………
1. Bagaimana
………………………………………………………………………
kondisi
………………………………………………………………………
kebersihan di
sekolah? 4……………………………………………………………………
2. . ………………… ………………………………………………………………………
………………………………………………………………………
………………………………………………………………………
3. . ………………… ………………………………………………………………………
………………………………………………………………………

4. . …………………
LKS Berbasis Pendekatan Saintifik untuk SD/MI Kelas IV Tema 8 Tempat Tinggalku

Mencari data dari berbagai jenis sampah

Di sekitar kita banyak sekali jenis sampah yang dihasilkan oleh manusia.
Menurut jenisnya sampah dibedakan menjadi 2 yakni: sampah organik dan sampah
anorganik.
Sampah

Organik Anorganik

Misalnya: daun-daun, ranting, Misalnya: plastik, botol, kaca, besi


sisa sayuran

Setelah kalian mengetahui jenis sampah. Tulislah masing-masing jenis


sampah yang kamu temui berdasarkan pengamatan gambar berikut ini.

No. Nama jenis sampah


1.
2.
3.
4.
5.
6.
7.
8.
Sumber: archive.kaskus.co.id
9.
10.
11.
12.
13.
14.
LKS Berbasis Pendekatan Saintifik untuk SD/MI Kelas IV Tema 8 Tempat Tinggalku

Mengelompokkan berbagai jenis sampah

Setelah kalian mencari berbagai jenis sampah. Selanjutnya kelompokkan jenis


sampah tersebut sesuai dengan jenisnya berikut ini;

Sampah organik Sampah anorganik

Praktik cara membuang sampah yang benar

Gambar atau ilustrasi cara membuang sampah yang benar.Ayo jelaskan bagian pada
setiap tahap membuang sampah berikut ini;

Tahap 1 Tahap 2 Tahap 3

Sumber:eco-mobile.tunashijau.org
Sumber: clonefgamaspensa.blogspot.com Sumber: adamsahel335.blogspot.com

…………………………… ……………………………
Melihat berbagai jenis …………………………… ……………………………
sampah yang …………………………… ……………………………
berserakan di lantai. …………………………… ……………………………
…………………………… ……………………………
LKS Berbasis Pendekatan Saintifik untuk SD/MI Kelas IV Tema 8 Tempat Tinggalku

Latihan menyelesaikan masalah lingkungan sekitar

Cermati gambar berikut ini dan jawablah pertanyaanya?

S u m b e r:S u ra b a ya -e co sch o o l.tu n a sh ija u .o rg


S u m b e r: c lo n efg a m a sp e n sa .b lo g sp o t.c o m S u m b e r:e co -m o b ile .tu n a sh ija u .o rg

1. Masalah apa yang sering terjadi di sekolahmu?

Membuang sampah sembarangan atau masalah kebersihan lingkungan


sekolah…………………………………...………………………………………………
……...…………………………………………………………………………………….

2. Mengapa masalah tersebut dapat terjadi?

……………………………………………………………………………………………...
……………………………………………………………………………………………...
……………………………………………………………………………………………...

3. Menurutmu siapakah yang bertanggungjawab terhadap masalah yang ada di


sekolah?

……………………………………………………………………………………………...
……………………………………………………………………………………………...
……………………………………………………………………………………………...

4. Menurutmu cara apa saja yang dapat dilakukan dalam menyelesaikan masalah
tersebut?

……………………………………………………………………………………………...
……………………………………………………………………………………………...
……………………………………………………………………………………………...
LKS Berbasis Pendekatan Saintifik untuk SD/MI Kelas IV Tema 8 Tempat Tinggalku

Latihan menyelesaikan masalah lingkungan sekitar

5. Bagaimana cara menyelesaikan masalah tersebut?

……………………………………………………………………………………………...
……………………………………………………………………………………………...
……………………………………………………………………………………………...

6. Apa manfaat yang diperoleh jika dapat menyelesaikan masalah yang ada
disekolah?

……………………………………………………………………………………………...
……………………………………………………………………………………………...
……………………………………………………………………………………………...

Mengkomunikasikan hasil pekerjaan kita

Bacalah jawabanmu di depan kelas dengan dipandu oleh gurumu.


Tema
Tempat Tin 8
ggalku
Subtema 2
Kebersihan Tempat Tinggalku

Kompetensi Inti: 3. Memahami pengetahuan faktual dengan cara mengamati [mendengar,


melihat, membaca] dan menanya berdasarkan rasa ingin tahu tentang
dirinya, makhluk ciptaan Tuhan dan kegiatannya, dan benda-benda yang
dijumpainya di rumah, sekolah, dan tempat bermain
4. Menyajikan pengetahuan faktual dalam bahasa yang jelas dan logis dan
sistematis, dalam karya yang estetis dalam gerakan yang mencerminkan
anak sehat, dan dalam tindakan yang mencerminkan perilaku anak beriman
dan berakhlak mulia
Kompetensi Dasar:
IPS 3.5 Memahami manusia dalam dinamika interaksi dengan lingkungan alam,
sosial, budaya, dan ekonomi
4.4 Mendeskripsikan kehidupan manusia dalam kelembagaan sosial,
pendidikan, ekonomi, dan budaya di masyarakat sekitar
PPKn 3.3 Memahami manfaat keberagaman karakteristik individu di rumah, sekolah
dan masyarakat
IPA 3.7 Mendeskrisikan hubungan antara sumber daya alam dengan lingkungan,
teknologi, dan masyarakat
PJOK 3.2 Memahami pengaruh aktivitas fisik dan istirahat terhadap pertumbuhan dan
perkembangan tubuh
Indikator:
IPS 1. Menjelaskan kebersihan lingkungan rumah dan masyarakat
2. Menjelaskan cara merawat kebersihan diri sendiri
3. Menjelaskan cara enyelesaikan masalah diri sendiri, keluarga, dan
masyarakat
4. Menjelaskan manfaat membantu menyelesaikan masalah orang tua dan
orang lain
PPKn 1. Menjelaskan manfaat menjaga kebersihan diri sendiri, keluarga, dan
masyarakat
IPA 1. Menjelaskan pengaruh lingkungan yang kotor terhadap kehidupan manusia
PJOK 1. Menjelaskan pengaruh menjaga kebersihan atau berangkat sekolah dengan
bersepeda
Tujuan :
IPS 1. Melaluai pengamatan gambar, siswa dapat menjelaskan kebersihan
lingkungan rumah dan masyarakat dengan cara yang benar
2. Melalui penjelasan guru, siswa dapat menjelaskan cara merawat kebersihan
diri sendiri sesuai dengan prosedur
3. Melalui eksplorasi pengalaman, siswa dapat Menjelaskan cara
penyelesaikan masalah diri sendiri, keluarga, dan masyarakat
4. Melalui tanya jawab, siswa dapat menjelaskan manfaat membantu
menyelesaikan masalah orang tua dan orang lain
PPKn 1. Melalui pengamatan gambar lingkungan, siswa dapat menjelaskan manfaat
menjaga kebersihan diri sendiri, keluarga, dan masyarakat
IPA 1. Melalui penjelasan guru, siswa dapat menjelaskan pengaruh lingkungan
yang kotor terhadap kehidupan manusia sesuai yang diminta
PJOK 1. Melalui kegiatan atau aktivitas fisik, siswa dapat menjelaskan pengaruh
menjaga kebersihan atau berangkat sekolah dengan bersepeda sesuai yang
diminta
Waktu mengerjakan: 2 X 35 menit
Materi pokok Menjaga Kebersihan Lingkungan Sekitar
LKS Berbasis Pendekatan Saintifik untuk SD/MI Kelas IV Tema 8 Tempat Tinggalku

Alat dan bahan: Pensil, bolpoin, buku tulis, dan penghapus


Prosedur pengerjakan: 1. Mempersiapkan alat tulis
2. Mengondisikan kelas yang tenang untuk belajar
3. Mengikuti pembelajaran dengan tertib dan disiplin
4. Mengerjakan LKS sesuai dengan arahan guru

Mengamati ilustrasi dari gambar

Mari kita belajar tentang masalah lingkungan sekitar. Terlebih dahulu kita harus
tahu tentang masalah lingkungan sekitar, agar dapat menyelesaikan soal dengan
baik.
Masalah lingkungan sekitar adalah segala sesuatu yang timbul dari diri kita
sendiri atau orang lain yang secara langsung berdampak terhadap lingkungan sekitar.
Contohnya: malas, selalu merepotkan orang lain, banjir, menebang pohon
sembarangan, macet, polusi, membuang sampah sembarangan dan masih banyak lagi
masalah-masalah lingkungan sekitar yang lainnya. Masalah tersebut harus
diselesaikan dengan cara yang tepat.
Setiap jenis masalah lingkungan sekitar memiliki cara tersendiri dalam
menyelesaikanya. Cara untuk menyelesaikan satu masalah tidak dapat diterapkan
dalam menyelesaikan masalah yang lain. Oleh karena itu, kita harus dapat mencari dan
memilih cara yang tepat jika kita memiliki masalah. Sehingga kita akan menjadi
terampil dalam menyelesaikan masalah-masalah yang lainya.
Untuk itu mari kita berlatih menyelesaikan masalah lingkungan sekitar.
Caranya dengan mengamati ilustrasi gambar berikut ini. Kemudian berilah tanggapan
yang sesuai.

Sumber: log-viva.co.id
Sumber: spirit-guru.com

A pakah kalian m andi atau m em bersihkan


Pernakah kalian tidak m engerjakan badan sendiri? Jelaskan alasanm u!
tugas dari guru? Jelaskan alasanm u!

Pernah tidak mengerjakan tugas, ……………………………………….


karena ketika akan mengerjakan ……………………………………….
tugas diajak teman untuk ……………………………………….
bermain ……………………………………….
……………………………………….
LKS Berbasis Pendekatan Saintifik untuk SD/MI Kelas IV Tema 8 Tempat Tinggalku

Sumber: madani online.org


Sumber: sekolah alam jogja.com
Apakah kalian sudah menyelesaikan
Apakah kalian mencuci baju sendiri? masalah sendiri tanpa merepotkan orang
Jelaskan alasanmu! tua? jelaskan!
……………………………………….
………………………………………. ……………………………………….
………………………………………. ……………………………………….
………………………………………. ……………………………………….
………………………………………. ……………………………………….
……………………………………….

Praktik menyelesaikan masalah


sendiri dengan terampil

Mari kita membaca kisah Adi yang terampil dalam menyelesaikan masalahnya
sendiri! Kita harus bisa mencontoh kisah Adi berikut ini.

Adi merupakan siswa kelas


IV SD di Nganjuk. Ia berangkat ke
sekolah dengan naik sepeda karena
jarak dari rumah menuju ke sekolah
cukup jauh, sekitar 2 km. Walaupun
kadang orang tua mengantarkanya
ke sekolah, tetapi ia berusaha untuk
mandiri. Ia berusaha mandi, makan,
ataupun menyiapakan pelajaran ke
sekolah dengan sendiri, tanpa merepotkan orang tua. Karena Adi merasa kasihan
LKS Berbasis Pendekatan Saintifik untuk SD/MI Kelas IV Tema 8 Tempat Tinggalku

kepada orang tuanya, yang setiap hari sudah bekerja demi Adi. Tidak hanya itu
saja, kadang pekerjaan rumah, seperti menyapu dan mencuci piring juga
dilakukan Adi. Adi sangat senang bisa membantu orang tuanya, walaupun apa
yang dilakukanya mungkin tidak seberapa nilainya. (Sumber: anttara foto.com)

Latihan menyelesaikan masalah sendiri

1. Apa masalah yang dihadapi Adi?

Berangkat ke sekolah dengan naik sepeda tanpa merepotkan orang lain

2. Apa yang dilakukan Adi ketika kondisi rumah kotor?

…………………………………………………………………………………………...
…………………………………………………………………………………………...
…………………………………………………………………………………………...

3. Mengapa Adi mau membantu orang tuanya? Jelaskan alasanya!

…………………………………………………………………………………………...
…………………………………………………………………………………………...
…………………………………………………………………………………………...

4. Bagaimana cara Adi menyelesaikan masalahnya sendiri?

…………………………………………………………………………………………...
…………………………………………………………………………………………...
…………………………………………………………………………………………...
LKS Berbasis Pendekatan Saintifik untuk SD/MI Kelas IV Tema 8 Tempat Tinggalku

5. Jika posisimu seperti Adi, apa yang kamu lakukan? Apakah akan bersikap
sama seperti Adi ataukah kamu akan bersikap lain? jelaskan!

…………………………………………………………………………………………...
…………………………………………………………………………………………...
…………………………………………………………………………………………...

6. Menurutmu apakah masalah tersulit yang pernah kamu alami?

…………………………………………………………………………………………...
…………………………………………………………………………………………...
…………………………………………………………………………………………...

7. Apa saja masalah yang pernah kamu alami?

…………………………………………………………………………………………...
…………………………………………………………………………………………...
…………………………………………………………………………………………...

8. Bagaimanakah caramu menyelesaikan masalahmu sendiri?

…………………………………………………………………………………………...
…………………………………………………………………………………………...
…………………………………………………………………………………………...
LKS Berbasis Pendekatan Saintifik untuk SD/MI Kelas IV Tema 8 Tempat Tinggalku

Berlatih bertanya dari ilustrasi

Gambar atau ilustrasi dapat memberikan informasi kepada kita. Salah satu cara
untuk memahami informasi yang ada dalam gambar adalah dengan membuat
pertanyaan. Agar informasi yang ada dalam gambar tersebut dapat kita pahami. Mari
kita ingat pada pelajaran sebelumnya, bahwa pertanyaan yang baik itu harus memuat
kata tanya. Kata tanya terdiri dari: apa, siapa, di mana, bagaimana, mengapa. Untuk
membuat kalimat tanya, maka amati gambar berikut ini. Kemudian buatlah kalimat
tanya seperti contoh.

Sumber: indonesianway.com Sumber: indonesianway.com

Buatlah pertanyaan tentang gambar tersebut! Masing-masing gambar 2 pertanyaan.

1. Apa yang dilakukan ibu di pagi hari?


2………………………………………………………………………………………………
3………………………………………………………………………………………………
4………………………………………………………………………………………………
LKS Berbasis Pendekatan Saintifik untuk SD/MI Kelas IV Tema 8 Tempat Tinggalku

Sumber: fellasari.wodpress.com Sumber: indonesianway.com

Buatlah pertanyaan tentang gambar tersebut! Masing-masing gambar 2 pertanyaan.

1………………………………………………………………………………………………
2………………………………………………………………………………………………
3………………………………………………………………………………………………
4………………………………………………………………………………………………

Ayo praktik menyelesaikan masalah


lingkungan sekitar

Kita sebagai manusia yang memiliki jiwa sosial. Ketika ada masalah yang
dihadapi oleh teman atau orang tua kita sendiri. Kita harus membantu
menyelasaikanya sesuai dengan kemampuan yang kita miliki.
Setelah kamu bertanya tentang gambar di atas, selesaikan pertanyaan di
bawah ini.

1. Apakah yang akan kamu lakukan jika melihat gambar orang tua di atas?
………………………………………………………………………………………………….
………………………………………………………………………………………………….
………………………………………………………………………………………………….
………………………………………………………………………………………………….
LKS Berbasis Pendekatan Saintifik untuk SD/MI Kelas IV Tema 8 Tempat Tinggalku

2. Pernahkah kamu membantu orang tuamu, jika iya dalam hal apa? Jelaskan!
………………………………………………………………………………………………….
………………………………………………………………………………………………….
………………………………………………………………………………………………….
………………………………………………………………………………………………….

3. Pada kegiatan apa kamu sering membantu orang tuamu, ayo ceritakan!
………………………………………………………………………………………………….
………………………………………………………………………………………………….
………………………………………………………………………………………………….
………………………………………………………………………………………………….

Mencari data atau informasi tentang


masalah lingungan sekitar

Informasi dapat kita peroleh melalui pengamatan di lingkungan sekitar. Kita


hidup di masyarakat sangat banyak sekali permasalahan yang ditimbulkan. Agar kita
dapat membedakan mana masalah dan mana yang bukan masalah adalah dengan
melihat akibat yang ditimbulkanya. Ayo kita mengamati lingkungan sekitar kita,
melalui gambar berikut ini jelaskan masalah apa yang terjadi.

Sumber: berita360.com Sumber: forumkeadilan.com


LKS Berbasis Pendekatan Saintifik untuk SD/MI Kelas IV Tema 8 Tempat Tinggalku

Berdasarkan gambar tersebut, masalah apa yang terjadi di lingkungan sekitar?


Jelaskan!
Gambar 1
………………………………………………………………………………………………….
………………………………………………………………………………………………….
………………………………………………………………………………………………….
………………………………………………………………………………………………….

Gambar 2
………………………………………………………………………………………………….
………………………………………………………………………………………………….
………………………………………………………………………………………………….
………………………………………………………………………………………………….

Apa saja yang menjadi timbulnya masalah tersebut? jelaskan penyebab-


penyebab yang dapat menimbulkan masalah di lingkungan sekitarmu dengan
membuat penjelasan di bawah gambar sesuai contoh. Gambar sebelah kiri
merupakan ilustrasi penyebab, sedangkan gambar sebelah kanan merupakan
ilustrasi akibat.

Sumber: kemendagri.go.id
Sumber: fpendoasion.wodpress.com

Membuang sampah sembarangan di sungai mengakibatkan banjir


LKS Berbasis Pendekatan Saintifik untuk SD/MI Kelas IV Tema 8 Tempat Tinggalku

Sumber: sipptracker.com Sumber: uniqpos.com

………………………………………………………………………………………………….
………………………………………………………………………………………………….
………………………………………………………………………………………………….
………………………………………………………………………………………………….

Sumber: blog.act..id Sumber: news.okezon.com

………………………………………………………………………………………………….
………………………………………………………………………………………………….
………………………………………………………………………………………………….
………………………………………………………………………………………………….
LKS Berbasis Pendekatan Saintifik untuk SD/MI Kelas IV Tema 8 Tempat Tinggalku

Sumber: dzikrymuhammad.blogspot.com Sumber:saibumi.com

………………………………………………………………………………………………….
………………………………………………………………………………………………….
………………………………………………………………………………………………….
………………………………………………………………………………………………….

Latihan menyelesaikan masalah lingkungan sekitar

Lingkungan tempat tinggal kita pasti ada berbagai masalah yang harus
diselesaikan. Ayo kita mengamati kembali lingkungan sekitar kita. Melalui gambar
yang telah kalian deskripsikan sebelumnya, ayo kita berpikir menyelesaikan masalah
lingkungan sekitar.

1. Menurutmu permasalahan apa yang perlu diselesaikan di lingkungan sekitarmu?

………………………………………………………………………………………
………………………………………………………………………………………
………………………………………………………………………………………
………………………………………………………………………….………….
LKS Berbasis Pendekatan Saintifik untuk SD/MI Kelas IV Tema 8 Tempat Tinggalku

2. Apa penyebab terjadinya masalah tersebut?

………………………………………………………………………………………
………………………………………………………………………………………
………………………………………………………………………………………
…………………………………………………………………………...………….

3. Menurutmu cara apa yang tepat dalam menyelesaikan masalah tersebut?

………………………………………………………………………………………
………………………………………………………………………………………
………………………………………………………………………………………
……………………………………………………………………………………….

4. Apa manfaat yang diperoleh setelah dilakukanya penyelesaian yang tepat?

………………………………………………………………………………………
………………………………………………………………………………………
………………………………………………………………………………………
…………………………………………………………………………...………….

Komunikasikan hasil pekerjaanmu

Bacalah jawabanmu di depan kelas dengan dipandu oleh gurumu.


Tema
Tempat Tin 8
ggalku
Subtema 3
Keunikan Tempat Tinggalku

Kompetensi Inti: 3. Memahami pengetahuan faktual dengan cara mengamati [mendengar,


melihat, membaca] dan menanya berdasarkan rasa ingin tahu tentang
dirinya, makhluk ciptaan Tuhan dan kegiatannya, dan benda-benda yang
dijumpainya di rumah, sekolah, dan tempat bermain
4. Menyajikan pengetahuan faktual dalam bahasa yang jelas dan logis dan
sistematis, dalam karya yang estetis dalam gerakan yang mencerminkan
anak sehat, dan dalam tindakan yang mencerminkan perilaku anak beriman
dan berakhlak mulia
Kompetensi Dasar:
IPS 4.3 Menceritakan manusia dalam hubungannya dengan lingkungan geografis
tempat tinggalnya
4.5 Menceritakan manusia dalam dinamika interaksi dengan lingkungan alam,
sosial, budaya, dan ekonomi
Bahasa Indonesia 3.3 Menggali informasi dari teks wawancara tentang jenis-jenis usaha dan
pekerjaan serta kegiatan ekonomi dan koperasi dengan bantuan guru dan
teman dalam bahasa Indonesia lisan dan tulis dengan memilih dan memilah
kosakata baku
SBdP 4.1 Menggambar alam berdasarkan pengamatan keindahan alam
IPA 3.7 Mendeskrisikan hubungan antara sumber daya alam dengan lingkungan,
teknologi, dan masyarakat
Indikator:
IPS 1. Mengamati peta atau lingkungan geografis tempat tinggal
2. Menemukan pekerjaan, makanan khas, dan ciri-ciri khusus lingkungan
geografis tempat tinggal
3. Menjelaskan cara penyelesaian masalah di lingkungan geografis tempat
tinggal
4. Mengidentifikasi penyebab masalah yang timbul di lingkungan tempat
tinggal
Bahasa Indonesia 1. Menjelaskan potensi dan masalah yang terjadi di lingkungan geografis
tempat tinggal
SBdP 1. Menggambar alam atau peta berdasarkan pengamatan tempat tinggal
IPA 1. Menjelaskan manfaat merawat lingkungan dan dampak merusak
lingkungan
Tujuan :
IPS 1. Melalui gambar, siswa dapat mengamati peta atau lingkungan geografis
tempat tinggal dengan rinci
2. Melalui eksplorasi pengalaman, siswa dapat menemukan pekerjaan,
makanan khas, dan ciri-ciri khusus lingkungan geografis tempat tinggal
sesuai pengetahuanya
3. Melalui penjelasan dan membaca berita, siswa dapat menjelaskan cara
penyelesaian masalah di lingkungan geografis tempat tinggal dengan tepat
sasaran
4. Melalui mengamati gambar atau lingkungan, siswa dapat mengidentifikasi
penyebab masalah yang timbul di lingkungan tempat tinggal
Bahasa Indonesia 1. Melalui penjelasan guru, siswa dapat menjelaskan potensi dan masalah
yang terjadi di lingkungan geografis tempat tinggal
SBdP 1. Melalui pemberian tugas gambar, siswa dapat menggambar alam atau peta
berdasarkan pengamatan tempat tinggal
IPA 1. Melalui penjelasan guru, siswa dapat menjelaskan manfaat merawat
lingkungan dan dampak merusak lingkungan
Waktu mengerjakan: 2 X 35 menit
Materi pokok Keunikan Tempat Tinggalku
Surabaya merupakan kota pahlawan yang merupakan salah satu kota terbesar
kedua di Indonesia. Sebagai kota perdagangan dan industry Surabaya banyak
memiliki keunikan seperti makanan dan tempat-tempat bersejarah. Bagi kalian
LKS Berbasis Pendekatan Saintifik untuk SD/MI Kelas IV Tema 8 Tempat Tinggalku

Alat dan bahan: Pensil, bolpoin, buku tulis, dan penghapus


Prosedur pengerjakan: 1. Mempersiapkan alat tulis
2. Mengondisikan kelas yang tenang untuk belajar
3. Mengikuti pembelajaran dengan tertib dan disiplin
4. Mengerjakan LKS sesuai dengan arahan guru

Mengamati peta

Mari kita belajar tentang peta. Peta adalah gambaran sebagian atau seluruh
permukaan bumi pada bidang datar. Apa saja manfaat dari peta?. Peta sangat
bermanfaat bagi kehidupan manusia. Peta dapat digunakan sebagai petunjuk atau
arah tempat. Peta dapat memberikan berbagai informasi kepada kita, seperti:
potensi daerah wisata, kenampakan alam, dan sumber daya alam. Peta juga dapat
digunakan untuk mempelajari kenampakan permukaan bumi. Unsur peta yaitu:
judul, arah, skala, dan warna. Agar lebih paham tentang bentuk peta, ayo amati
peta berikut ini.

Sumber: abangojek.com
LKS Berbasis Pendekatan Saintifik untuk SD/MI Kelas IV Tema 8 Tempat Tinggalku

Keluargaku bearasal dari kota Surabaya. Tahukah kalian Surabaya


terkenal dengan kota pahalawan. Ya benar sekali, berkat perjuangan Bung
Tomo yang membakar arek-arek Surabaya melawan penjajah. Kota Surabaya
terkenal menjadi kota pahlawan. Berdasarkan peta di atas dan pengalaman
kamu, tuliskan potensi daerah Surabaya!

Mata
pencaharian
penduduk
Makanan
kas
Tempat-
tempat
wisata
Bahasa
yang
digunakan

Latihan menyelesaikan masalah lingkungan sekitar

1. Selain kalian mengenal potensi di kota Surabaya, apa saja masalah yang terjadi
di Surabaya, tulislah berbagai masalah yang pernah kamu temui atau alami di
bawah ini!

1. Masalah kemacetan
2………………………………………………………………………………………………
3………………………………………………………………………………………………
4………………………………………………………………………………………………
LKS Berbasis Pendekatan Saintifik untuk SD/MI Kelas IV Tema 8 Tempat Tinggalku

1. Apa penyebab masalah yang ada di surabaya tersebut?

1. Kemacetan disebabkan oleh masyarakat yang banyak memiliki kendaraan


pribadi
2………………………………………………………………………………………………
3………………………………………………………………………………………………
4………………………………………………………………………………………………

2. Apa dampak buruk masalah yang ada di Surabaya?

.………………………………………………………………………………………………
.………………………………………………………………………………………………
.………………………………………………………………………………………………
.………………………………………………………………………………………………

3. Bagaimanakah caranya menyelesaikan masalah tersebut?

.………………………………………………………………………………………………
.………………………………………………………………………………………………
.………………………………………………………………………………………………
.………………………………………………………………………………………………

4. Manfaat apa yang diperoleh jika masalah di Surabaya diselesaikan dengan baik?

.………………………………………………………………………………………………
.………………………………………………………………………………………………
.………………………………………………………………………………………………
.………………………………………………………………………………………………
LKS Berbasis Pendekatan Saintifik untuk SD/MI Kelas IV Tema 8 Tempat Tinggalku

Praktik menggambar peta

Setelah kalian mengenal kota Surabaya gambarlah peta kecamatan kalian di


bawah ini? Kemudian, lengkapilah bagian tempat tinggalmu?

Batas wilayah Bahasa yang digunakan


1. ……………… 1. ………………
2. ……………… 2. ………………
Batas wilayah
3. ……………… 3. ………………
4. ……………… 4. ………………
Makanan kas
5. ……………… 5. ………………
6. ……………… 6. ………………
Kecamatanku
Pekerjaan penduduk …………………. Makanan khas
1. ……………… 1. ………………
2. ……………… 2. ………………
3. ……………… 3. ………………
4. ……………… 4. ………………
5. ……………… 5. ………………
6. ……………… 6. ………………
LKS Berbasis Pendekatan Saintifik untuk SD/MI Kelas IV Tema 8 Tempat Tinggalku

Latihan menyelesaikan masalah lingkungan sekitar

Baca dan cermati berita berikut ini.

Tahukah kalian bahwa menjaga lingkungan sekitar menjadi tanggung jawab


kita semua. Kita sebagai warga masyarakat harus menjaga lingkungan sekitar di
mana pun kita berada. Contoh yang tidak patut ditiru adalah acara bagi-bagi es krim
di Taman Bungkul Surabaya, Jawa Timur sekitar pukul 06.00 WIB yang membuat
marah Walikota Surabaya Tri Rismaharini. Sebab, taman yang pernah mendapatkan
penghargaan dari PBB tersebut rusak parah.
Pernahkah kalian ke taman
Bungkul, pasti sangat indah kan? Di
dalam taman Bungkul sangat banyak
sekali jenis tanaman bunga-bunga
yang sangat indah. Melalui jenis
tanaman tersebut kita dapat belajar
mengetahui jenis-jenis tanaman. Kita
dapat bersantai duduk-duduk dengan teman sambil bercakap-cakap berdiskusi
tentang tumbuhan. Jika kita merasa jenuh, kita dapat mengelilingi taman sambil
jalan-jalan.
Akan tetapi sangat disayangkan akibat acara bagi-bagi es krim gratis taman
Bungkul menjadi rusak. Berbagai jenis bunga diinjak-injak dan hancur. Akibatnya,
taman Bungkul tidak bisa digunakan untuk belajar. Berbagai tanaman layu bahkan
sampai mati terkena injakan para pengunjung.
Dalam peristiwa tersebut Walikota
Surabaya marah dan mengecam
perbuatan tersebut. Akhirnya untuk
menyelesaikan masalah kerusakan
lingkungan, Walikota beserta jajaranya
gotong royong memperbaiki taman
yang rusak. Bunga yang telah layu dan mati diganti dengan bunga segar. Tempat
tanaman yang rusak terinjak diperbaiki dan diatur ulang. Nah jangan sampai
perbuatan
LKS Berbasis Pendekatan Saintifik untuk SD/MI Kelas IV Tema 8 Tempat Tinggalku

merusak lingkungan terjadi pada kita. Kita seharusnya menjaganya agar kita
dapat liburan dan belajar di taman Bungkul sambil menghirup udara segar.

Setelah membaca berita tersebut, ayo jawab pertanyaan berikut ini.


1. Masalah apa yang dibahas dalam berita di atas?

……………………………………………………………………………….
……………………………………………………………………………….
……………………………………………………………………………….
……………………………………………………………………………….

2. Apa penyebab rusaknya taman bungkul Surabaya?

……………………………………………………………………………….
……………………………………………………………………………….
……………………………………………………………………………….
……………………………………………………………………………….

3. Siapa yang seharusnya bertanggugjawab terhadap rusaknya taman bungkul?

……………………………………………………………………………….
……………………………………………………………………………….
……………………………………………………………………………….
……………………………………………………………………………….
LKS Berbasis Pendekatan Saintifik untuk SD/MI Kelas IV Tema 8 Tempat Tinggalku

3. Bagaimana cara memperbaiki taman yang rusak?

……………………………………………………………………………….
……………………………………………………………………………….
……………………………………………………………………………….
……………………………………………………………………………….

4. Selain rusaknya taman bungkul, masalah apa yang ditimbulkan dalam berita
tersebut?

……………………………………………………………………………….
……………………………………………………………………………….
……………………………………………………………………………….
……………………………………………………………………………….

Mengkomunikasikan hasil pekerjaan

Bacalah jawabanmu di depan kelas dengan dipandu oleh gurumu.


Tema
Tempat Tin 8
ggalku
Subtema 4
Keunikan Tempat Tinggalku

Kompetensi Inti: 3. Memahami pengetahuan faktual dengan cara mengamati [mendengar,


melihat, membaca] dan menanya berdasarkan rasa ingin tahu tentang
dirinya, makhluk ciptaan Tuhan dan kegiatannya, dan benda-benda yang
dijumpainya di rumah, sekolah, dan tempat bermain
4. Menyajikan pengetahuan faktual dalam bahasa yang jelas dan logis dan
sistematis, dalam karya yang estetis dalam gerakan yang mencerminkan
anak sehat, dan dalam tindakan yang mencerminkan perilaku anak beriman
dan berakhlak mulia
Kompetensi Dasar:
IPS 3.5 Memahami manusia dalam dinamika interaksi dengan lingkungan alam,
sosial, budaya, dan ekonomi
4.3 Menceritakan manusia dalam hubungannya dengan lingkungan geografis
tempat tinggalnya
Bahasa Indonesia 4.4 Menyajikan teks cerita petualangan tentang lingkungan dan sumber daya
alam secara mandiri dalam teks bahasa Indonesia lisan dan tulis dengan
memilih dan memilah kosakata baku
SBdP 3.1 Mengenal tempat- tempat industri, bersejarah, dan seni pertunjukan di
daerah setempat
IPA 4.6 Menyajikan laporan tentang sumberdaya alam dan pemanfaatannya oleh
masyarakat
Indikator:
IPS 1. Mengamati peta atau lingkungan geografis tempat tinggal
2. Menemukan pekerjaan, makanan khas, dan ciri-ciri khusus lingkungan
geografis tempat tinggal
3. Menjelaskan cara penyelesaian masalah di lingkungan geografis tempat
tinggal
4. Mengidentifikasi penyebab masalah yang timbul di lingkungan tempat
tinggal
Bahasa Indonesia 1. Menulis pengalaman tentang lingkungan atau sumber daya alam yang
pernah dikunjungi
SBdP 1. Menemukan tempat atau sumber daya alam yang ada di daerah setempat
IPA 1. Menjelaskan pemanfaatan sumber daya alam oleh masyarakat
Tujuan :
IPS 1. Melalui gambar, siswa dapat mengamati peta atau lingkungan geografis
tempat tinggal dengan rinci
2. Melalui eksplorasi pengalaman, siswa dapat menemukan pekerjaan,
makanan khas, dan ciri-ciri khusus lingkungan geografis tempat tinggal
sesuai pengetahuanya
3. Melalui penjelasan dan membaca berita, siswa dapat menjelaskan cara
penyelesaian masalah di lingkungan geografis tempat tinggal dengan tepat
sasaran
4. Melalui mengamati gambar atau lingkungan, siswa dapat mengidentifikasi
penyebab masalah yang timbul di lingkungan tempat tinggal
Bahasa Indonesia 1. Melalui eksplorasi pengalaman, siswa dapat menulis pengalaman tentang
lingkungan atau sumber daya alam yang pernah dikunjungi
SBdP 1. Melalui pengamatan dan eksplorasi pengalaman, siswa dapat menemukan
tempat atau sumber daya alam yang ada di daerah setempat
IPA 1. Melalui penjelasan guru, siswa dapat menjelaskan pemanfaatan sumber
daya alam oleh masyarakat
Waktu mengerjakan: 2 X 35 menit
Materi pokok Keunikan Tempat Tinggalku
Jawa timur salah satu provinsi di Indonesia yang memiliki keberagaman. Mulai
suku, bahasa, agama, mata pencaharian penduduk. Potensi yang begitu besar
dapat dimanfaatkan masyarakat sebagai usaha mencari pekerjaan. Daerah pantai
dan pesisir digunakan masyarakat untuk nelayan. Daerah dataran rendah
LKS Berbasis Pendekatan Saintifik untuk SD/MI Kelas IV Tema 8 Tempat Tinggalku

Alat dan bahan: Pensil, bolpoin, buku tulis, dan penghapus


Prosedur pengerjakan: 1. Mempersiapkan alat tulis
2. Mengondisikan kelas yang tenang untuk belajar
3. Mengikuti pembelajaran dengan tertib dan disiplin
4. Mengerjakan LKS sesuai dengan arahan guru

Mengamati peta

Pada pertemuan sebelumnya kalian sudah mempelajari peta. Untuk


meningkatkan pemahaman kita tentang peta, pada latihan ini kita akan
mengenal berbagai warna dan simbol pada peta. Apa simbol dan warna dalam
peta?. Simbol adalah berbagai bentuk gambar untuk untuk menjelaskan keadaan
sebenarnya dalam peta. Sedangkan warna adalah simbol yang digunakan untuk
menggambarkan daratan dan lautan dalam peta. Amatilah peta jawa timur
berikut ini.
LKS Berbasis Pendekatan Saintifik untuk SD/MI Kelas IV Tema 8 Tempat Tinggalku

Perhatikanlah berbagai bentuk simbol berikut ini.

Sumber: abangojek.com

Arti warna:

Hijau Dataran
rendah
Kuning Dataran
tinggi
Biru Lautan
LKS Berbasis Pendekatan Saintifik untuk SD/MI Kelas IV Tema 8 Tempat Tinggalku

Berlatih membuat pertanyaan tentang


berbagai ilustrasi

Dibawah ini ada berbagai ilustrasi tentang mata pencaharian penduduk di


dataran rendah, dataran tinggi, dan pantai. Selanjutnya, kalian diminta membuat
3 pertanyaan sesuai dengan contoh cara membuat pertanyaan yang benar.

Sumber: peuyeumcipatat.blogspot.com
Sumber: jelajah-nesia.blogspot.com Sumber: politil-rmol.co

1……………………………
1. Bagaimana cara pekebun 1……………………………
teh memetik tehnya? ……………………………
……………………………
2…………………………… 2……………………………
2……………………………
…………………………… ……………………………
……………………………
3…………………………… 3……………………………
3……………………………
…………………………… ……………………………
……………………………

Mencari data tentang berbagai jenis tanaman

Setelah kalian mengamati dan membuat pertanyaan tentang aktivitas yang


dilakukan masyarakat di dataran tinggi, dataran rendah, dan pantai. Mari kita
mencari tahu tanaman apa saja yang pernah kamu temui. Kemudian kelompokkan
menurut tempat tumbuhnya di dataran tinggi, dataran rendah, dan pantai.

Tanaman yang pernah saya ketahui


1 6 11
2 7 12
3 8 13
4 9 14
5 10 15
LKS Berbasis Pendekatan Saintifik untuk SD/MI Kelas IV Tema 8 Tempat Tinggalku

Mengelompokkan berbagai jenis tanaman

Macam-macam
tanaman

Dataran tinggi Dataran rendah Pantai

1………………….. 1…………………..
1…………………..
2………………….. 2…………………..
2…………………..
3………………….. 3…………………..
3…………………..
4………………….. 4…………………..
4…………………..
5………………….. 5…………………..
5…………………..

Praktik bertani padi

Ilustrasi dibawah ini menggambarkan cara bertani padi. Kalian diminta


untuk menjelaskan setiap ilustrasi pada kolom yang disediakan. Ayo jelaskan
bagian pada setiap tahap menanam padi berikut ini.
LKS Berbasis Pendekatan Saintifik untuk SD/MI Kelas IV Tema 8 Tempat Tinggalku

…………………
…………………
………………… …………………
………………… …………………
………………… ………………….

………………… …………………

………………… ………………….

…………………
…………………
………………….

Latiahan menyelesaikan masalah lingungan sekitar

Di bawah ini ada masalah yang terjadi di lingkungan sekitar kita. Baca dan
pahamilah masalah lingkungan sekitar berikut ini.

Hujan sangat bermanfaat bagi kita. Khususnya para petani, dengan datangnya musim
hujan mereka dapat bercocok tanam. Namun, apa yang terjadi jika hujan lebat terjadi
berjam-jam. Maka akibatnya adalah banjir, seperti yang terjadi di Kecamatan Bayat
dan Wedi, Kabupaten Klaten, Jawa Tengah. Ribuan meter persegi tanaman padi
terpaksa dipanen lebih dini.
LKS Berbasis Pendekatan Saintifik untuk SD/MI Kelas IV Tema 8 Tempat Tinggalku

Petani tidak memiliki pilihan lain selain


memanen tanaman lebih awal karena takut
padi yang mereka tanam gagal panen karena
terlalu lama terendam air. Sejumlah petani
memanen tanaman padi yang masih
terendam air. Usai dipotong dari batangnya,
tanaman padi jenis IR 64 itu bahkan harus
dijemur terlebih dahulu di jalanan.

Hal itu dilakukan karena


tanaman padi tersebut basah kuyup
akibat terendam air sejak Sabtu. Saking
basahnya, petani sampai menunggu
berjam-jam hingga padi benar-benar
kering.
Selain itu, tanaman yang
terendam air juga menyebabkan bulir
padi mudah pecah saat diselep. Kondisi tersebut membuat harga jual beras menurun
drastis karena kualitasnya buruk.
Sementara, kondisi serupa juga terjadi di Desa Wiro, Kecamatan Bayat. Salah
satu petani, Tuliran, 65, terpaksa memanen lebih awal tanaman padi yang berusia 90
hari. Pihaknya mengaku takut tanaman padi seluas 3.300 meter persegi yang dia
garap membusuk karena terendam air. Kondisi tersebut menyebabkan tanaman padi
lama-kelamaan akan mati.

Jawablah pertanyaan berikut ini dengan tepat.

1. Masalah apa yang terjadi di Kecamatan Bayat dan Wedi?

……………………………………………………………………………………………...
……………………………………………………………………………………………...
……………………………………………………………………………………………...
LKS Berbasis Pendekatan Saintifik untuk SD/MI Kelas IV Tema 8 Tempat Tinggalku

2. Mengapa masalah tersebut dapat terjadi?

……………………………………………………………………………………………...
……………………………………………………………………………………………...
……………………………………………………………………………………………...

3. Apa penyebab terjadinya masalah tersebut?

……………………………………………………………………………………………...
……………………………………………………………………………………………...
……………………………………………………………………………………………...

4. Bagaimanakah cara petani menyelesaikan masalahnya?

……………………………………………………………………………………………...
……………………………………………………………………………………………...
……………………………………………………………………………………………...

5. Kerugian apa saja yang harus ditanggung petani setelah dilakukan penyelesaian?

……………………………………………………………………………………………...
……………………………………………………………………………………………...
……………………………………………………………………………………………...
LKS Berbasis Pendekatan Saintifik untuk SD/MI Kelas IV Tema 8 Tempat Tinggalku

6. Apa manfaat yang diperoleh petani setelah menyelesaikan masalahnya,


walaupun lebih banyak kerugianyan dibanding keuntungan?

……………………………………………………………………………………………...
……………………………………………………………………………………………...
……………………………………………………………………………………………...

Latihan menyelesaikan masalah sendiri

Rute adalah petunjuk jalan yang akan kita lewati untuk sampai pada tempat
tujuan. Rute biasanya berbentuk denah, hampir sama seperti peta hanya saja lebih
sederhana. Jika kita akan bepergian ke suatu tempat, kita harus tahu rutenya. Agar
kita tidak salah dan tersesat. Di dalam gambar denah ada berbagai cara yang dapat
kita lalui untuk sampai ke suatu tujuan.
Perhatikanlah denah lokasi berikut ini, kemudian selesaikan
pertanyaannya.

Sumber: www.rs-mediros.com
LKS Berbasis Pendekatan Saintifik untuk SD/MI Kelas IV Tema 8 Tempat Tinggalku

1. Tuliskan rute perjalananmu dari Terminal Rawamangun ke Makro?

……………………………………………………………………………………………
……………………………………………………………………………………………
……………………………………………………………………………………………

2. Ada berapa alternatif rute yang yang mungkin dapat dilalui jika kita dari
Terminal Rawamangun ke Makro?

……………………………………………………………………………………………
……………………………………………………………………………………………
……………………………………………………………………………………………

3. Tuliskan, Apa saja rute yang dapat dilalui jika kita dari Terminal Rawamangun
ke Makro?

1……………………………………………………………………………………
………………………………………………………………………………………
………………………………………………………………………………………
2……………………………………………………………………………………
………………………………………………………………………………………
………………………………………………………………………………………
3……………………………………………………………………………………
………………………………………………………………………………………
………………………………………………………………………………………


4. Jika kamu disuruh memilih, rute mana yang akan kamu gunakan jika akan pergi
ke Makro? Mengapa kamu memilih rute tersebut?

……………………………………………………………………………………………
……………………………………………………………………………………………
……………………………………………………………………………………………
Tema
Tempat Tin 8
ggalku
Subtema 5
Sumber Daya Alam Tempat
Tinggalku
Kompetensi Inti: 3. Memahami pengetahuan faktual dengan cara mengamati [mendengar,
melihat, membaca] dan menanya berdasarkan rasa ingin tahu tentang
dirinya, makhluk ciptaan Tuhan dan kegiatannya, dan benda-benda yang
dijumpainya di rumah, sekolah, dan tempat bermain
4. Menyajikan pengetahuan faktual dalam bahasa yang jelas dan logis dan
sistematis, dalam karya yang estetis dalam gerakan yang mencerminkan
anak sehat, dan dalam tindakan yang mencerminkan perilaku anak beriman
dan berakhlak mulia
Kompetensi Dasar:
IPS 3.5 Memahami manusia dalam dinamika interaksi dengan lingkungan alam,
sosial, budaya, dan ekonomi
4.3 Menceritakan manusia dalam hubungannya dengan lingkungan geografis
tempat tinggalnya
Matematika 3.11 Menunjukkan pemahaman persamaan antara sepasang ekspresi
menggunakan penambahan, pengurangan, dan perkalian
PPKn 3.3 Memahami manfaat keberagaman karakteristik individu di rumah, sekolah
dan masyarakat
IPA 4.6 Menyajikan laporan tentang sumberdaya alam dan pemanfaatannya oleh
masyarakat
Indikator:
IPS 1. Mengamati peta atau lingkungan geografis tempat tinggal
2. Menemukan pekerjaan, makanan khas, dan ciri-ciri khusus lingkungan
geografis tempat tinggal
3. Menjelaskan cara penyelesaian masalah di lingkungan geografis tempat
tinggal
4. Mengidentifikasi penyebab masalah yang timbul di lingkungan tempat
tinggal
Matematika 1. Mengelompokkan sumber daya atau hasil bumi
PPKn 1. Menjelaskan kebergaman mata pencaharian masyarakat
IPA 1. Menjelaskan pemanfaatan sumber daya alam oleh masyarakat
Tujuan :
IPS 1. Melalui gambar, siswa dapat mengamati peta atau lingkungan geografis
tempat tinggal dengan rinci
2. Melalui eksplorasi pengalaman, siswa dapat menemukan pekerjaan,
makanan khas, dan ciri-ciri khusus lingkungan geografis tempat tinggal
sesuai pengetahuanya
3. Melalui penjelasan dan membaca berita, siswa dapat menjelaskan cara
penyelesaian masalah di lingkungan geografis tempat tinggal dengan tepat
sasaran
4. Melalui mengamati gambar atau lingkungan, siswa dapat mengidentifikasi
penyebab masalah yang timbul di lingkungan tempat tinggal
Matematika 1. Melalui pengamatan gambar atau lingkungan, siswa dapat
mengelompokkan sumber daya alam atau hasil bumi minimal 3
PPKn 1. Melalui eksplorasi pengalaman, siswa dapat menjelaskan kebergaman mata
pencaharian masyarakat
IPA 1. Melalui penjelasan guru, siswa dapat menjelaskan pemanfaatan sumber
daya alam oleh masyarakat
Waktu mengerjakan: 2 X 35 menit
Materi pokok Sumber Daya Alam Tempat Tinggalku
LKS Berbasis Pendekatan Saintifik untuk SD/MI Kelas IV Tema 8 Tempat Tinggalku

Alat dan bahan: Pensil, bolpoin, buku tulis, dan penghapus


Prosedur pengerjakan: 1. Mempersiapkan alat tulis
2. Mengondisikan kelas yang tenang untuk belajar
3. Mengikuti pembelajaran dengan tertib dan disiplin
4. Mengerjakan LKS sesuai dengan arahan guru

Mengamati peta sumber daya alam Indonesia

Ayo cermati peta pulau jawa. Kemudian tuliskan hasil bumi yang dapat dimanfaatkan oleh
masayarakat

Sumber: https://www.mikirbae.com

Tulislah hasil bumi apa saja yang ada di pulau jawa.


Jawa Timur Jawa Tengah Jawa Barat
LKS Berbasis Pendekatan Saintifik untuk SD/MI Kelas IV Tema 8 Tempat Tinggalku

Bertanya tentang berbagai ilustrasi

Sebelum membuat pertanyaan, ayo amati gambar berikut ini.

Sumber: Nasional.kontan.co.id
Sumber: Teaanugerah.blogspot.com

Sumber: Sp.beritasatu.com Sumber: Lokaka.co.id

Sumber: Sp.beritasatu.com
LKS Berbasis Pendekatan Saintifik untuk SD/MI Kelas IV Tema 8 Tempat Tinggalku

Tulislah sedikitnya 5 pertanyaan tentang gambar tersebut.

1…………………………………………………………………………………………………
.…………………………………………………………………………………………………
2…………………………………………………………………………………………………
.…………………………………………………………………………………………………
3…………………………………………………………………………………………………
.…………………………………………………………………………………………………
4…………………………………………………………………………………………………
.…………………………………………………………………………………………………
5…………………………………………………………………………………………………
.…………………………………………………………………………………………………

Mencari data tentang sumber daya alam


yang ada di indonesia

Bacalah teks berikut ini


Tanaman cengkeh merupakan tanaman yang berasal dari indonesia. Buahnya berbentuk
kecil, akan tetapi memiliki bayak manfaat. Sebagai
salah satu tanaman kayu yeng memiliki umur panjang,
cengkeh dapat tumbuh mencapai 30-40 meter.
Tanaman cengkeh hanya dapat hidup di dataran tinggi,
karena cengkeh adalah tipe tanaman yang
membutuhkan udara sejuk dan tidak tahan panas. Jika
ditanam di dataran rendah atau pantai cengkeh tidak
dapat hidup.
Cengkeh dimanfaatkan masyarakat Indonesia, khususnya daerah dataran tinggi sebagai
tanaman kebun yang memiliki nilai jual tinggi. Cengkeh menjadi mahal karena menghasilkan
minyak yang disebut astiri. Kasiat astiri sangat banyak sekali, terutama dalam bidang kesehatan
yaitu sebagai antibiotik, anti jamur, antivirus, dan sebagai antiseptik. Dalam sebuah penelitian
disebutkan bahwa astiri atau minyak cengkeh dapat mencegah pembekuan tubuh dan menjadikan
lebih kebal. Selain itu, cengkeh juga dapat meningkatkan aliran darah, metabolism, dan mengatasi
stress atau depresi. (Sumber: produknaturalnusantara.com, endangkusuman.com.)
LKS Berbasis Pendekatan Saintifik untuk SD/MI Kelas IV Tema 8 Tempat Tinggalku

Jawablah pertanyaan berikut ini.


1. Tanaman apa yang berasal dari Indonesia yang memiliki nilai jual tinggi?
…………………………………………………………………………………………………
…………………………………………………………………………………………………
…………………………………………………………………………………………….......
2. Berapakah rata-rata tinggi pohon cengkeh?
…………………………………………………………………………………………………
…………………………………………………………………………………………………
…………………………………………………………………………………………………
3. Mengapa cengkeh sulit hidup di dataran rendah?
…………………………………………………………………………………………………
…………………………………………………………………………………………………
…………………………………………………………………………………………………
4. Mengapa cengkeh memiliki nilai jual tinggi?
…………………………………………………………………………………………………
…………………………………………………………………………………………………
…………………………………………………………………………………………………
5. Sebutkan manfaat apa saja dari buah cengkeh?
…………………………………………………………………………………………………
…………………………………………………………………………………………………
…………………………………………………………………………………………………
LKS Berbasis Pendekatan Saintifik untuk SD/MI Kelas IV Tema 8 Tempat Tinggalku

Latihan menyelesaikan masalah


lingkungan sekitar

Amatilah perbedaan gambar berikut ini.

Sumber: Beritadaerah.co.id
Sumber: Kompasiana.com

Sumber: Traveldetik.com Sumber: Tubagugus14.blogspot.com

Jawablah soal berikut ini dengan tepat.


1. Apa mata pencaharian penduduk yang tinggal di dataran tinggi, dataran rendah, dan pantai?

…………………………………………………………………………………………….
…………………………………………………………………………………………….
…………………………………………………………………………………………….

2. Bagaimana cara penduduk dataran tinggi memanfaatkan lahan?

…………………………………………………………………………………………….
…………………………………………………………………………………………….
…………………………………………………………………………………………….
LKS Berbasis Pendekatan Saintifik untuk SD/MI Kelas IV Tema 8 Tempat Tinggalku

3. Bagaimana cara penduduk dataran rendah memanfaatkan lahan?

…………………………………………………………………………………………….
…………………………………………………………………………………………….
…………………………………………………………………………………………….

4. Bagaimana cara penduduk pantai memanfaatkan laut?

…………………………………………………………………………………………….
…………………………………………………………………………………………….
…………………………………………………………………………………………….

5. Apa kendala yang dihadapi penduduk pantai dalam memanfaatkan laut?

…………………………………………………………………………………………….
…………………………………………………………………………………………….
…………………………………………………………………………………………….

6. Apa solusi yang tepat dalam menyelesaikan masalah yang dihadapi penduduk pantai?

…………………………………………………………………………………………….
…………………………………………………………………………………………….
…………………………………………………………………………………………….

Ayo bertanya

Lakukanlah wawancara dengan berkelompok. Masing-masing kelompok beranggotakan


2 orang. Cara wawancara dilakukan secara bergantian. Hasilnya tulislah pada tabel di
bawah ini.
Nama:……………… Nama tempat yang Kenampakan alam Ciri-ciri
Kelas:…………….... dikunjungi
Alamat: ……………
……………………..
LKS Berbasis Pendekatan Saintifik untuk SD/MI Kelas IV Tema 8 Tempat Tinggalku

Mengamati lingkungan sekitar

Amatilah gambar penyebab terjadinya masalah lingkungan di bawah ini.

Sumber: News.metronews.com
Sumber: Jujubandung.wordpress.com

Sumber: Beritabaru.blogspot.com Sumber: Solopos.com

Tulislah pendapatmu tentang gambar di atas.

………………………………………………………………………………………………
………………………………………………………………………………………………
………………………………………………………………………………………………
………………………………………………………………………………………………
………………………………………………………………………………………………

Ayo bertanya

Buatlah kelompok dengan anggota 2 orang. Lakukanlah kegiatan bertanya, 1 orang sebagai yang
bertanya tentang gambar di atas dan 1 orang lagi yang menjawab.
LKS Berbasis Pendekatan Saintifik untuk SD/MI Kelas IV Tema 8 Tempat Tinggalku

Nama kelompok: 1. 2.
Pertanyaan Jawaban

Latihan menyelesaikan masalah


lingkungan sekitar

Bacalah masalah lingkungan sekitar berita berikut ini.

Sejumlah daerah di Provinsi Kalimantan Selatan dilanda banjir pada Kamis


pagi, 9 Januari 2014. Dalam kejadian itu, di Banjarmasin banjir merusak
infrastruktur jembatan di Desa Loksado,
Kecamatan Loksado, Kabupaten Hulu
Sungai Selatan. Di Kota Banjarbaru,
luapan sungai menghanyutkan dua orang
dan memutus jembatan markas Brimob
Guntung Payung.
Dalam kejadian banjir tersebut
juga mengakibatkan ruas jalan di Kota
Barabai, ibu kota Kabupaten Hulu Sungai Tengah, mulai tergenang air hujan akibat
luapan sejumlah sungai. Dari beberapa informasi yang didapat bahwa banjir di
sejumlah daerah di Kalimantan Selatan terjadi akibat penebangan hutan secara liar.
Di Kabupaten Hulu Sungai Tengah masih terjadi aksi penggundulan hutan di
pegunungan Meratus mengurangi daya tampung area resapan air di pegunungan itu.
Air dari pegunungan Meratus mengalir ke Sungai Hantakan, Sungai Batu Benawan
dan Sungai Barabai. Kejadian yang sama pada tahun 2013 yang lalu, ratusan warga
Kecamatan Haruyan terpaksa mengungsi akibat banjir bandang kiriman dari
pegunungan Meratus (Sumber Tempo.Co,Banjarmasin).
LKS Berbasis Pendekatan Saintifik untuk SD/MI Kelas IV Tema 8 Tempat Tinggalku

Kerjakan soal berikut ini dengan tepat.


1. Mengapa warga Kecamatan Haruyan Kalimantan Selatan mengungsi?

…………………………………………………………………………………………...
…………………………………………………………………………………………...
…………………………………………………………………………………………...

2. Apa saja akibat dari banjir yang melanda Kalimantan Selatan?

…………………………………………………………………………………………...
…………………………………………………………………………………………...
…………………………………………………………………………………………...

3. Apa yang menjadi penyebab banjir melanda Kalimantan Selatan?

…………………………………………………………………………………………...
…………………………………………………………………………………………...
…………………………………………………………………………………………...

4. Apa solusi yang tepat untuk mengatasi banjir yang melanda Kalimantan Selatan untuk
jangka panjang?

…………………………………………………………………………………………...
…………………………………………………………………………………………...
…………………………………………………………………………………………...

5. Bagaimana urutan atau langkah-langkah menerapakan solusimu tersebut?

…………………………………………………………………………………………...
…………………………………………………………………………………………...
…………………………………………………………………………………………...

Ayo komunikasikan

Bacalah jawabanmu di depan kelas dengan dipandu oleh gurumu.


Daftar Pustaka

Anggari, Anggie Siti dkk. 2014. Tempat Tinggalku Buku Tematikterpadu Kurikulum 2013 (Buku
Guru). Jakarta: Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan Republik Indonesia.

Anggari, Anggie Siti dkk. 2014. Tempat Tinggalku Buku Tematikterpadu Kurikulum 2013 (Buku
Siswa). Jakarta: Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan Republik Indonesia.

Astusi, Irene Maria Juli Astuti dkk. 2014. Buku penilaian Autentik (Bupena). Jakarta: Penerbit
Erlangga.

Haryanto. 2013. Sains untuk SD/MI Kelas IV Kurikulum 2013. Jakarta: Erlangga.

Notodiputro, Khairil Anwar. 2014. Kompetensi Dasar. Jakarta: Kementerian Pendidikan dan
Kebudayaan Republik Indonesia.

Peraturan Menteri Pendidikan dan Kebudayaan Republik Indonesia No. 66 Tahun 2013. Standar
Penilaian Pendidikan.

Peraturan Menteri Pendidikan dan Kebudayaan Republik Indonesia No. 57 Tahun 2014.
Kurikulum 2013 SD/MI.

Susilawati, Fransiska, dkk. 2013. Buku Teks Tematik Terpadu Jilid 4H untuk SD/MI Kleas IV Tema
Tempat Tinggalku. Jakarta: Erlangga.

Tim Bina Karya Guru. 2013. IPS Terpadu untuk Sekolah Dasar Kelas IV. Jakarta: Erlangga.

Anda mungkin juga menyukai