Anda di halaman 1dari 2

EVALUASI

PELAKSANAAN KEGIATAN UKM


(Tepat Waktu, Sasaran dan Tempat
Pelaksanaan Kegiatan)
No Kode :
No Revisi :
SPO Tgl terbit :
Halaman :
PUSKESMAS Dr . ELVIRA ISMAIL
NIP. 19791012 2014072 001
SEKURA

1. Definisi  Evaluasi pelaksanaan kegiatan adalah: langkah untuk melakukan


apakah pelaksanaan kegiatan sudah dilaksanakan sesuai dengan
rencana, tepat waktu, sasaran, dan tempat.
 Evaluasi dilaksanakan oleh penanggung jawab UKM terhadap
ketepatan waktu, ketepatan sasaran dan tempat pelaksanaan kegiatan
UKM
 Evaluasi dilaksanakan setiap tiga bulan pada saat mini lokakarya
puskesmas
2. Tujuan Sebagai acuan dalam melaksanakan Evaluasi
3. Kebijakan Sk Kapus No… ttg …
4. Prosedur 1. Penanggung jawab UKM membuat instrumen evalusi
2. Penanggung jawab UKM mengundang anggota pelaksana kegiatan
UKM untuk mengadakan evaluasi kegiatan
3. Penanggung jawab UKM memimpin pertemuan,
4. Penanggung jawab Program UKM meminta anggota team pelaksana
kegiatan untuk menyampaikan laporan hasil pelaksanaan kegiatan,
5. Penanggung jawab Program UKM mengisi instrumen evaluasi
pelaksanan kegiatan berdasarkan laporan pelaksana kegiatan
6. Penanggung jawab Program UKM mencocokkan apakah waktu
pelaksanan kegiatan sudah sesuai dengan rencana kegiatan,
7. Penanggung jawab Program UKM mencocokkan apakah kegiatan yang
dilaksanakan sudah tepat sasaran,
8. Penanggung jawab Program UKM mencocokkan apakah tempat
pelaksanan kegiatan sudah sesuai dengan rencana,
9. Penanggung jawab Program UKM menyimpulkan hasil evaluasi
pelaksanan kegiatan,
10. Penanggung jawab Program UKM mencatat hasil evaluasi kegiatan
didalam buku kegiatan harian dan notulen,
11. Penanggung jawab Program UKM menyampaikan hasil evaluasi
kegiatan kepada anggota team pelaksanaan kegiatan,
12. Penanggung jawab Program UKM melaporkan hasil evaluasi kepada
kepala puskesmas,
5. Diagram alir
6. Referensi
7. Dokumen terkait 1. Instrumen evaluasi
2. Laporan hasil evaluasi
8. Distribusi Semua Program UKM

9. Rekaman historis perubahan


No Yang dirubah Isi Perubahan Tgl.mulai
diberlakukan

Anda mungkin juga menyukai