Anda di halaman 1dari 4

KERANGKA ACUAN KEGIATAN KEPEMIMPINAN PUSKESMAS

UPTD. PUSKESMAS RANTAU SELAMAT

I. PENDAHULUAN
Puskesmas merupakan fasilitas pelayanan kesehatan terdekat
dengan masyarakat yang bertanggung jawab terhadap kesehatan
masyarakat di wilayah kerjanya. Pelayanan diberikan meliputi
pelayanan dasar dan pelayanan penunjang Puskesmas diharapkan
dapat menjadi perpanjangan tangan dari pemerintah dalam hal
pemenuhan hak-hak mendasar dalam memperoleh pelayanan
kesehatan.

II. LATAR BELAKANG


Pemerintah mengeluarkan peraturan tentang pemerintahan
daerah, Peraturan pemerintah RI Nomor 7 tahun 1987. Hal ini
mendasari pembentukan puskesmas di tiap-tiap daerah, dilanjutkan
dengan peraturan menteri dalam negeri nomor 61 tahun 2007 serta
peraturan pemerintah Nomor 74 tahun 2012 yang memberikan hak
penuh kepada badan layanan umum untuk dapat mengelola keuangan
dan sumberdaya yang dimiliki secara maksimal dalam rangka
pemenuhan kebutuhan dan kepuasan pelanggan (dalam hal ini
masyakat umum) di bidang kesehatan.

III. Tujuan Umum dan Tujuan Khusus


1. Tujuan Umum
Kegiatan Pelaksanaan Manajemen Puskesmas bertujuan untuk
mewujudkan Puskesmas sebagai perwakilan Pemerintahan dalam
hal ini melayani kesehatan masyarakat yang melayani dan
berorientasi terhadap kepuasan masyarakat seperti yang
diamanatkan dalam UUD Negara Republik Indonesia tahun 1945
pasal 28

2. Tujuan Khusus :
a. Mewujudkan pelayanan yang berorientasi pada kebutuhan
masyarakat
b. Menerapkan pola kepemimpinan yang tepat dalam
meggerakkan, memotivasi dan membangun budaya kerja yang
baik serta bertanggung jawab untuk peningkatan mutu

IV. KEGIATAN POKOK dan RINCIAN KEGIATAN

No Kegiatan Pokok Rincian Kegiatan


1. Penerapan dan
pemeliharaan system - Perencanaan
manajemen mutu - Penggerakan dan Pelaksanaan
2. Penyusunan Rencana - Pegawasan, Pengendalian dan
kerja Penilaian Kinerja
3. Penyusunan Laporan - Dukungan dinas kesehatan
Keuangan kabupaten dalam manajemen
4. Kegiatan monitoring puskesmas
tingkat kecamatan

V. CARA MELAKSANAKAN KEGIATAN


Kegiatan pelaksanaan Manajemen Puskesmas secara Swakelola melalui :
1. Persiapan
Pengumpulan data dan informasi berkaitan, Penjadwalan berkaitan
dengan kegiatan.
2. Pelaksanaan Kegiatan.
Pelaksanaan kegiatan berkaitan dengan pelaksanaan Manajemen
Puskesmas
3. Laporan Kegiatan
Penyusunan Laporan kegiatan pelaksanaan Manajemen Puskesmas

VI. SASARAN
Sasaran Pelaksanaan meliputi :
1. Dinas Kesehatan
2. Kepala UPTD. Puskesmas Rantau Selamat
3. Lintas Sektor
4. Seluruh Staff UPTD. Puskesmas Rantau Selamat
VII. JADWAL PELAKSANAAN KEGIATAN
JENIS KEGIATAN
NO BULAN LOKAKARYA LOKAKARYA EVALUASI AKHIR PERSIAPAN
MINI MINI LINTAS RUK PENYUSUNAN RPK
BULANAN SEKTOR RUK
1. Januari
2. Februari
3. Maret
4. April
5. Mei
6. Juni
7. Juli
8. Agustus
9. September
10. Oktober
11. November
12 Desember
Kegiatan Pelaksanaan Manajem Puskesmas dilaksanakan selama 12
bulan (Januari s.d Desember 2023)

VIII. EVALUASI PELAKSANAAN KEGIATAN DAN PELAPORAN


Agar berjalan sesuai dengan rencana, berhasil guna dan berdaya guna
maka perlu dilakukan pengendalian dan pengawasan. Upaya tersebut
dapat dilakukan melalui monitoring, Evaluasi dan pelaporan yang
dilakukan oleh masing-masing Koordinator Program atau Penanggung
Jawab
1. Monitoring
Monitoring dilaksanakan pada saat pelaksanaan kegiatan
dengan melihat kesesuaian antara jadwal dan pelaksanaan
kegiatan

2. Evaluasi
Evaluasi ini bertujuan untuk :
a. Memberikan umpan balik sebagai dasar penyempurnaan
program pembinaan dan pengembangan
b. Mengukur keberhasilan seluruh program yang dilaksanakan
pada akhir kegiatan
IX. PENCATATAN, PELAPORAN dan EVALUASI KEGIATAN
Pencatatan dilakukan setiap kali melakukan kegiatan, meliputi bukti
kegiatan seperti daftar hadir, Undangan dan Notulen Kegiatan.
Pelaporan kegiatan dibuat paling lambat satu minggu setelah selesai
dilakukannya kegiatan. Evaluasi dilakukan oleh Kepala UPTD
Puskesmas setelah kegiatan dilaksanakan.

Kepala UPTD. Puskesms Rantau Selamat

WANTI DASRI, SKM


Pembina TK. I
NIP. 19750531 200003 2 003

Anda mungkin juga menyukai