Anda di halaman 1dari 68

LAPORAN KEGIATAN PRAKTEK KERJA INDUSTRI

(PRAKERIN)
MEMBANGUN WEBMAIL BERBASIS ROUNDCUBE
Jln. Lenteng Agung No:11
Diajukan Untuk Memenuhi Salah Satu Syarat Kelulusan

PT ICSM INDONESIA

Disusun Oleh :
Issabella Christina | NISN : 1617100252
Shifa Royati | NISN : 1617100270

YAYASAN SETYA BHAKTI


SMK TARUNA BHAKTI

TERAKREDITASI : “A”
PROGRAM KEAHLIAN : ADMINISTRASI SERVER KEMANAN JARINGAN

Jln. PekapuranKel.Curug – Kec. CimanggisDepokKodePos 16953


Telp. (021) 8744810

Website :http://www.smktarnabhakti.net
E-mail : taruna@smktarunabhakti.net

2019
LEMBAR PENGESAHAN DARI
PEMBIMBING PENULISAN LAPORAN

Laporan Praktik Kerja Industri telah diperiksa dan disahkan pada :

Hari : ...................................... Tanggal : .................................. 2019

Pembimbing Penulisan Laporan

Tanzela Azizi, S.Kom

2
LEMBAR PENGESAHAN UNTUK SEKOLAH

Laporan Praktik Kerja Industri telah diperiksa dan disahkan pada :


Hari : ................................... Tanggal : ........................................ 2019

Disetujui Oleh :

Waka Hubungan Industri Guru Pembimbing

Furida Lusi S,SE,S.Pd Tanzela Azizi,S.Kom

Kepala Sekolah

Ramadin Tarigan, ST

3
LEMBAR PENGESAHAN PERUSAHAAN DU/DI

Laporan Praktik Kerja Industri telah diperiksa dan disahkan pada :


Hari : ................................... Tanggal : ........................................ 2019

Disetujui Oleh:

Pembimbing DU/DI Pimpinan DU/DI

Meifana Regita Riani Cyntia Andini

4
MOTTO DAN PERSEMBAHAN

MOTTO

1. Keberhasilan tidak akan tercapai tanpa ilmu pengetahuan.


2. Pendidikan adalah bekal untuk masa depan.
3. Pendidikan merupakan perlengkapan paling baik untuk hari tua.
4. Iman, Ilmu, dan Pelayanan. Disiplin dalam bertugas, Dewasa dalam
bertindak, dan Dinamis dalam kegiatan.
5. Tidak ada kekayaan yang melebihi akal dan tidak ada kemelaratan yang
melebihi kebodohan.
6. Learn from yesterday, live for today, hope for tomorrow.
7. Jalani semua dengan ikhlas karena Allah SWT.
8. Utamakan kejujuran, tanggung jawab dan kedisiplinan serta kebersihan.
9. Buatlah cita-cita untuk menggaji orang-orang, bukan digaji orang.
10. Waktu yang bersejarah saat ini, waktu untuk mencoba kemarin dan besok,
adalah waktunya untuk sukses.
11. Kegagalan merupakan awal dari kesuksesan.

PERSEMBAHAN

Laporan ini disusun dan dipersembahkan kepada :


1. Ayah dan Ibu tercinta yang selalu mendukung dan mendo’akan dalam
penyusunan laporan ini.
2. Bapak Ramadin Tarigan, S.T selaku Kepala Sekolah SMK Taruna Bhakti.
3. Ibu Cintya Andini selaku Manajer PT ICSM INDONESIA.
4. Bapak Tanzela Azizi,S.Kom. selaku Ketua Progam Jurusan Teknik
Komputer dan Jaringan.
5. Bapak Tanzella Azizi,S.Kom. selaku Pembimbing Laporan yang telah
membimbing dalam penyusunan Laporan ini.
6. Bapak dan Ibu guru, serta Staff Karyawan SMK Taruna Bhakti.
7. Teman - temanku semua dari kelas X, XI, dan XII yang selalu memberikan
inspirasi dan masukan dalam penyusnan Laporan ini.
8. Pembaca Laporan ini.

5
KATA PENGANTAR

Puji syukur kami panjatkan kehadirat Tuhan Yang Maha Esa atas rahmat
dan karunia-Nya sehingga penulis dapat menyelesaikan Laporan Praktik Kerja
Industri (PRAKERIN) dengan baik. Kegiatan Praktik Kerja Industri (PRAKERIN)
merupakan kegiatan yang sangat penting karena dengan melaksanakan PRAKERIN
siswa SMK dapat mengenal dan mengetahui dunia kerja dan dunia usaha yang
sesungguhnya, setelah lulus nanti siswa sudah mempunyai pengalaman yang cukup
dalam dunia kerja.
Tujuan penyusunan Laporan Praktik Kerja Industri (PRAKERIN) adalah
sebagai salah satu syarat kelulusan. Selain itu juga berguna sebagai bukti
pertanggung jawaban siswa telah melaksanakan PRAKERIN di Industri.
Dengan tersusunnya laporan akhir, penulis mengucapkan terima kasih
kepada segenap pihak yang telah membantu baik secara moril maupun material
dalam melaksanakan PRAKERIN serta dalam penyusunan laporan ini. Saya
ucapkan terima kasih yang sebesar - besarnya kepada :
1. Ramadin Tarigan, ST Selaku kepala sekolah SMK Taruna Bhakti.
2. Tanzela Azizi S.Kom Selaku pembimbing sekolah dalam Praktek Kerja
Industri ini.
3. Tanzela Azizi S.Kom., selaku Ketua Jurusan yang telah memberikan
petunjuk dalam penyusunan laporan ini.
4. Segenap Staf Karyawan PT ICSM INDONESIA, Bapak / Ibu guru beserta
staf Tata Usaha SMK Taruna Bhakti.
5. Kedua orang tua, terima kasih atas kasih sayang, perhatian dan
dukungannya. Doa ibu dan bapak memberikan kekuatan untuk meraih cita-
cita di hari esok.
6. Ibu Furida Lusi Siagian, S.E.S.Pd,M.Si Selaku WAKA Hubin

Depok, 2019

Issabella Christina
Shifah Royati

6
DAFTAR ISI

COVER ............................................................................Error! Bookmark not defined.


LEMBAR PENGESAHAN UNTUK SEKOLAH .......................................................... 3
LEMBAR PENGESAHAN PERUSAHAAN DU/DI ..................................................... 4
MOTTO DAN PERSEMBAHAN.................................................................................... 5
MOTTO ............................................................................................................................ 5
PERSEMBAHAN ............................................................................................................... 5
KATA PENGANTAR ........................................................................................................ 6
DAFTAR ISI....................................................................................................................... 7
DAFTAR GAMBAR .......................................................................................................... 9
BAB I ................................................................................................................................ 11
PENDAHULUAN ........................................................................................................... 11
1.1 Latar Belakang Praktik Kerja Industri (Prakerin) ............................................... 11
1.2 Tujuan Praktik Kerja Industri (Prakerin) ............................................................ 11
1.3 Waktu dan Tempat Pelaksanaan ...................................................................... 12
1.4 Manfaat Prakerin .............................................................................................. 12
1.5 Dasar Pelaksanaan Prakerin .............................................................................. 13
1.6 Sejarah Singkat Perusahaan .................................................................................... 13
Visi : ............................................................................................................................. 14
Misi :............................................................................................................................. 14
1.7 Struktur Organisasi Perusahaan........................................................................ 14
1.8 Jenis Produksi / Jasa perusahaan ...................................................................... 15
LANDASAN TEORI ...................................................................................................... 17
2.1 Pengertian Webmail ............................................................................................... 17
2.2 Fasilitas Webmail .................................................................................................... 18
2.3 Manfaat Menggunakan WebMail ........................................................................... 18
2.3 Macam-Macam Webmail........................................................................................ 19
Langkah-langkah installasi dan konfigurasi.......................Error! Bookmark not defined.
BAB III....................................................................................................
METODE ......................................................................................................................... 23
3.1 Pengertian Server........................................................................................................ 23
3.2 jenis-jenis Server ......................................................................................................... 23

7
3.3 Kelebihan dan Kekurangan Server .............................................................................. 24
3.4 Pengetian Debian ........................................................................................................ 25
3.5 Instalasi Sistem Operasi Debian .................................................................................. 26
BAB IV ............................................................................................................................. 40
PEMBAHASAN ..................................................................Error! Bookmark not defined.
Dasar Teori ........................................................................Error! Bookmark not defined.
Jam Kerja Prakerin ...........................................................Error! Bookmark not defined.
BAB V .............................................................................................................................. 68
PENUTUP........................................................................................................................ 68
Kesimpulan.................................................................................................................... 68
Saran ............................................................................................................................. 68

8
DAFTAR GAMBAR

Gambar 3. 1...........................................................................Error! Bookmark not defined.


Gambar 3. 2...........................................................................Error! Bookmark not defined.
Gambar 3. 3...........................................................................Error! Bookmark not defined.
Gambar 3. 4...........................................................................Error! Bookmark not defined.
Gambar 3. 5...........................................................................Error! Bookmark not defined.
Gambar 3. 6...........................................................................Error! Bookmark not defined.
Gambar 3. 7...........................................................................Error! Bookmark not defined.
Gambar 3. 8...........................................................................Error! Bookmark not defined.
Gambar 3. 9...........................................................................Error! Bookmark not defined.
Gambar 3. 10.........................................................................Error! Bookmark not defined.
Gambar 3. 11.........................................................................Error! Bookmark not defined.
Gambar 3. 12.........................................................................Error! Bookmark not defined.

9
10
BAB I

PENDAHULUAN

1.1 Latar Belakang Praktik Kerja Industri (Prakerin)

Kegiatan Praktik Kerja Industri ini adalah kegiatan yang sangat penting
bagi siswa SMK.Dengan di adakannya kegiatan Praktik Kerja Industri
(Prakerin) ini siswa dapat mengenal dunia kerja maupun dunia usaha yang
sebenarnya dan kelak dapat bekerja secara mandiri maupun berwirausaha.
Dengan programPendidikan Sistem Ganda (PSG) selain siswa belajar di
sekolah, siswa juga dapat belajar di luar sekolah yaitu dengan kegiatan
Prakerin ini. Siswa dapat mempraktikan pelajaran yang di peroleh di sekolah
di dunia kerja dan dunia usaha secara langsung.

1.2 Tujuan Praktik Kerja Industri (Prakerin)

Tujuan Umum

a) Menghasilkan tenaga kerja yang memiliki keahlian professional yaitu


tenaga kerja yang memiliki tingkat pengetahuan, keterampilan dan etos
kerja yang sesuai dengan tuntutan lapangan kerja.
b) Meningkatkan efisiensi proses pendidikan dan pelatihan tenaga kerja yang
berkualitas.
c) Memperkokoh rasa persatuan dan kesatuan antara sekolah dengan dunia
kerja.
d) Bisa mengenal lebih jauh tentang wawasan lingkungan usaha yang ada di
dunia usaha.
e) Memberi pengakuan dan penghargaan terhadap pengalaman kerja sebagai
bagian dari proses pendidikan.

11
Tujuan Khusus
a) Setelah tamat siswa benar-benar memiliki keahlian professional sebagai
bekal untuk meningkatkan taraf hidup dan pengembangan dirinya.
b) Meningkatkan etos semangat kerja yang tinggi pada diri siswa dengan
dunia usaha.
c) Memperdalam ilmu-ilmu yang sebelumnya belum pernah di dapat di
sekolah.
d) Menambah pengalaman dan pengetahuan siswa selama melaksanakan
Praktik Kerja Industri (Prakerin).
e) Dapat merasakan langsung bekerja di lapangan.

1.3 Waktu dan Tempat Pelaksanaan

HARI JAM MASUK JAM ISTIRAHAT JAM PULANG


SENIN 08:00 12:00 – 13:00 17:00
SELASA 08:00 12:00 – 13:00 17:00
RABU 08:00 12:00 – 13:00 17:00
KAMIS 08:00 12:00 – 13:00 17:00
JUMAT 08:00 11:30 – 14:00 17:00

Tempat Prakerin : PT ICSM INDONESIA


Waktu Pelaksanaan : 6 Desember 2018 s/d 6 Maret 2019

1.4 Manfaat Prakerin

a. Menghasilkan sumber daya manusia yang memiliki keahlian profesional,


dengan ketrampilan, pengetahuan, serta etos kerja yang sesuai dengan
tuntutan zaman.
b. Mengasah ketrampilan yang di berikan sekolah menengah kejuruan (SMK).
c. Menambah ketrampilan, pengetahuan, gagasan-gagasan seputar dunia
usaha serta industri yang profesional dan handal.

12
1.5 Dasar Pelaksanaan Prakerin

Penyelenggaraan Prakerind pada Sekolah Menengah Kejuruan (SMK)


berdasarkan ketentuan-ketentuan yang tertuang dalam:

1. Undang-Undang No. 20 Tahun 2003, tentang sistem pendidikan nasional:


Pendidikan adalah usaha sadar dan terencana untuk mewujudkan suasana
belajar dan proses pembelajaran agar peserta didik secara aktif
mengembangkan potensi dirinya untuk memiliki kekuatan spiritual
keagamaan, pengendalian diri, kepribadian, kecerdasan, akhlak mulia, serta
keterampilan yang diperlukan dirinya, masyarakat, bangsa, dan negara.

2. Keputusan Menteri Pendidikan Dan Kebudayaan No. 323/U/1997, tentang


penyelenggaraan Prakerind SMK.

3. Peraturan Pemerintah No. 29 Tahun 1990 tentang Pendidikan Menengah


yang antara lain :

a. Penyelenggaraan sekolah menengah dapat bekerja sama dengan masyarakat


terutama dunia usaha / industri dan para dermawan untuk memperoleh sumber
daya dalam rangka menunjang penyelenggaraan dan pengembangan
pendidikan.

1.6 Sejarah Singkat Perusahaan

ICSM (International Certification Services Management) Indonesia


merupakan Lembaga Sertifikasi, Verifikasi dan Inspeksi yang telah memiliki
banyak pengalaman untuk perbaikan proses bisnis sebuah perusahaan melalui
manajemen ISO dan juga Jasa Sertifikasi Usaha Pariwisata.

ICSM (International Certification Services Management) Indonesia


berdiri di tahun 2011, berdasarkan akta Notaris No. 73 dan dihadapan Notaris
Achmad Bajumi SH. MH., PT. ICSM (International Certification Services
Management) Certification berganti nama menjadi PT. ICSM (International
Certification Services Management) Indonesia.

13
Visi :

Menjadi Lembaga Sertifikasi Manajemen, Sertifikasi Usaha Pariwisata, Inspeksi


dan Verifikasi yang Kompetitif, Inovatif, dan Produktif di Indonesia.

Misi :

Kompetensi inti kami di bidang Sertifikasi Manajemen, Sertifikasi Usaha


Pariwisata, Inspeksi dan Verifikasi akan terus ditingkatkan untuk menjadi yang
terbaik dan profesional dikelasnya, serta memberikan layanan yang sesuai dengan
kepuasan pelanggan.

1.7 Struktur Organisasi Perusahaan

14
1.8 Jenis Produksi / Jasa perusahaan

- Sertifikat

Jasa Prusahaan
- Audit
- Pelatihan
- Kebijakan Mutu

15
16
BAB II

LANDASAN TEORI

2.1 Pengertian Webmail

Webmail adalah suatu aplikasi khusus yang disediakan penyedia layanan


email untuk mengakses email melalui sebuah browser, seperti contohnya
Internet Explorer, Mozilla FireFox, Opera, Google Chrome, dan lainnya.

Siapa saja Penyedia layanan WebMail?


Hampir seluruh penyedia layanan email gratis seperti Google Mail (Gmail),
Yahoo Mail sudah menggunakan layanan email berbasis WebMail, untuk
kemudahan peggunanya mengakses email.

aplikasi ini sangat disarankan

karena dengan menggunakan aplikasi ini, email anda akan dapat diakses
dari mana saja. Berbeda jika kita menggunakan aplikasi seperti Outlook
Express, Mozilla’s Thunderbird dimana email tersebut hanya dapat diakses
dari komputer tertentu. Salah satu kerugian mengakases email lewat webmail
adalah harus terhubung dengan koneksi internet jika ingin mengecek atau
membaca email di akun pengguna.

17
2.2 Fasilitas Webmail

Fasilitas yang tersedia jika kita menggunakan webmail antara lain adalah:

1. Mengirim Email

2. Membaca Email

3. Menghapus Email

4. Membalas Email

5. Menyimpan Email

6. Meneruskan Email

7. Mengembalikan Email yang sudah terhapus ke tempat semula

8. Menggunakan lampiran dokumen

9. Mencetak Email

2. 3 Manfaat Menggunakan WebMail

Manfaat menggunakan web mail adalah kita dapat mengorganisir email


milik kita dengan leluasa dibandingkan dengan aplikasi email klien, selain itu
kita dapat menggunakan fitur-fitur yang mungkin tidak bisa didukung
langsung oleh email klien seperti chat pada Gmail dan Yahoo.

18
2.3 Macam-Macam Webmail

a. Gmail

b. Yahoomail

19
c. Hotmail

d. Gmx max

20
e. OVImail

f. Royalmail

21
22
BAB III

METODE

3.1 Pengertian Server

Server adalah sebuah sistem komputer yyang menyediakan jenis


layanan tertentu dalam sebuah jaringan komputer. Server didukung dengan
prosesor yang bersifat scalable dan RAM yang besar, juga dilengkapi
dengan sistem operasi khusus, yang disebut sebagai sistem operasi jaringan
atau network operating system. Server juga menjalankan perangkat lunak
administratif yang mengontrol akses terhadap jaringan dan sumber daya
yang terdapat di dalamnya, seperti halya berkas atau alat pencetak ( printer
), dan memberikan akses kepada woekstation anggota jaringan.

3.2 jenis-jenis Server


1. SSH Server {Secure Shen}
Apalikasi server yang digunakan untuk meremot server atau eksekusi
program.
2. DNS {Domain Name Server}
Aplikasi service di internet yang menterjemahkan sebuah domain name
ke IP address dari FQDN (Fany Qualified Domain Name).
3. WEB Server
Perangkat lunak server yang berfungsi sebagai menerima permintaan
HTTP (Hyper Text Transfer Protocol) dari client,dikenal dengan web
browser dan mengirimkan kembali hasilnya dalam bentuk dokumen web
(html).
4. DHCP Server {Dynamic Host Configuration Protocol}
Protocol yang berbasis arsitektur client atau server yang dipakai untuk
memudahkan pengalokasian IP address dalam jaringan.
5. Mail Server
Perangkat lunak program yang mendistribusikan file atau informasi
sebagai respons atau permintaan yang dikirim via email,juga pada bitnet
untuk layanan seperti FTP (File Transfer Protocol).

23
6. Proxy Server
Teknik standar untuk akses internet secara bersama-sama oleh
beberapa komputer sekaligus dalam jaringan LAN (Local Area Network)
melalui sebuah modem atau saluran komunikasi.Fungsi proxy server yakni
untuk menyimpan riwayat akses halaman web dan security atau blocking
untuk situs tertentu.
7. Samba Server
Sebagai jembatan untuk menghubungkan dua sistem operasi berbeda
dan digunakan untuk transfer data.
8. FTP Server
Untuk sharing file pada jaringan server atau client yang support
TCP/IP,Fungsi FTP server yakni sharing data,menyediakan layanan mdirect
atau implicit remote PC,menyediakan tempat bagi user,dan menyediakan
transfer data reliable dan efisien.

3.3 Kelebihan dan Kekurangan Server

Kelebihan jaringan client server

1. Setiap client dapat melakukan akses data dan juga memperoleh


informasi yang sama seperti yang ada pada komputer server
2. Arus informasi menjadi lebih cepat
3. Dapat membantu menjaga keamanan data secara sentral, langsung dari
servernya
4. Proses transmisi beragam, bisa menggunakan banyak metode, mulai
dari topologi jaringan, struktur dan perangkat jaringan, hingga protocol
dan juga fungsi dari jaringaan tersebut

24
Kekurangan jaringan client – server

1. Membutuhkan spesifikasi server yang baik, terutama ketika harus


melayani client dalam jumlah yang banyak
2. Maintenance server merupakan hal yang mutlak, dimana server harus
24 jam nonstop bekerja
3. Ketika terjadi kerusakan pada server, maka seluruh koneksi jaringan
akan mati
4. Server bisa saja mengalami gangguan, terutama apabila arus permintaan
informasi sangat padat
5. Pemeliharaan terhadap jaringan dan juga server harus dibrikan kepada
orang yang benar – benar paham dengan jaringan, dan memilki
kepercayaan khusus, serta bertanggung jawab penuh

3.4 Pengetian Debian

Debian (/[unsupported input]ˈdɛbiən/) adalah sistem operasi


komputer yang tersusun dari paket-paket perangkat lunak yang dirilis
sebagai perangkat lunak bebas dan terbuka dengan lisensi mayoritas GNU
General Public License dan lisensi perangkat lunak bebas lainnya. Debian
GNU/Linux memuat perkakas sistem operasi GNU dan kernel Linux
merupakan distribusi Linux yang popmuler dan berpengaruh. Debian
didistribusikan dengan akses ke repositori dengan ribuan paket perangkat
lunak yang siap untuk instalasi dan digunakan.

Debian terkenal dengan sikap tegas pada filosofi dari Unix dan
perangkat lunak bebas. Debian dapat digunakan pada beragam perangkat
keras, mulai dari komputer jinjing dan desktop hingga telepon dan server.
Debian fokus pada kestabilan dan keamanan. Debian banyak digunakan
sebagai basis dari banyak distribusi GNU/Linux lainnya.

25
Sistem operasi Debian merupakan gabungan dari perangkat lunak
yang dikembangkan dengan lisensi GNU, dan utamanya menggunakan
kernel Linux, sehingga populer dengan nama Debian GNU/Linux. Sistem
operasi Debian yang menggunakan kernel Linux merupakan salah satu
distro Linux yang populer dengan kestabilannya. Dengan
memperhitungkan distro berbasis Debian, seperti Ubuntu, Xubuntu,
Knoppix, Mint, dan sebagainya, maka Debian merupakan distro Linux
yang paling banyak digunakan di dunia.

3.5 Instalasi Sistem Operasi Debian

1. Ini adalah tampilan awal instalasi untuk melakukan instalasi kita bisa
memilih “ Install “

26
2. Di proses ini kita di minta memilih bahasa, disini saya memakai bahasa
“English” jika sudah memilih tekan “ ENTER “

3. Pilih lokasi “ OTHER “lalu tekan “ ENTER “

27
4. Pilih Lokasi “ ASIA “ lalu tekan “ ENTER “

5. Kita pilih lokasi “ Indonesia “ lalu tekan “ ENTER “

28
6. Kita Pilih “ United States “ lalu tekan “ ENTER “

7. Di proses ini kita di minta untukmeng kofigurasi keyboard saya memilih “


American English “ lalu tekan “ ENTER “

29
8. Lalu kita akan di suruh mengisi Hostname saya menulis Hostnamenya “
laporan “ lalu tekan “ ENTER “

9. Lalu kita di suruh mengisi Domain

30
10. Kita di suruh mengisi password lalu tekan “ ENTER “

11. Masukan Password lagi

31
12. Kita isi Full name buat User baru

13. Kita isi Username buat Account

32
14. Kita bikin Password lagi buat user baru tadi

15. Verify password kita bikin buat user barunya

33
16. Di proses ini kita di suruh milih jam yang sesuai di tempat kita saya
memilih “ Westren “ lalu tekan “ ENTER “

17. Di proses ini kita di suruh membuat partisi lalu kita tekan “ ENTER “untuk
melanjutkan

34
18. Lalu kita pilih “ Separate “ lalu tekan “ ENTER “

19. Kita pilih “ Finish Partition “ lalu kita tekan “n ENTER “

35
20. Lalu kita “ Yes “ lalu tekan “ ENTER “

21. Kita pilih No untuk konfigurasi CD atau DVD

36
22. Kita pilih No untuk konfigurasi Miror

23. Kita pilih No untuk konfigurasi Survey

37
24. Di proses ini kita di suruh memilih software cara memilih tekan “ Space “
saya akan memilih software “ SSH Server, Standard system utilities “ lalu
kita tekan “ ENTER “

25. Kita pilih Yes untuk konfigurasi Boot reccod

38
26. Lalu kita Countinue untuk melanjutkan konfigurasi selanjutnya

39
40
BAB IV

MEMBANGUN WEBMAIL MENGGUNAKAN ROUNDCUBE PADA


DEBIAN SERVER

4.1 Pengertian Roundcube

Roundcube adalah berbasis web IMAP email client, fitur Roundcube paling
menonjol adalah penggunaan mereseap ajax teknologi untuk menyajikan lebih cair
dan responsif antarmuka pengguna daripada tradisional webmail klien. Setelah
sekitar dua tahun pembangunan, rilis stabil pertama Roundcube diumumkan pada
awal tahun 2008

4.2 Konfigurasi Roundcube

1. Login sebagai root

2. Lalu kita konfigurasi buat membuat IP

41
3. Kita buat IP nya dengan address 192.168.1.1, netmask 255.255.255.0

4. Restart Network

5. Lalu kita ketik “ ifcunfig “ buat melihat IP nya sudah kelihatan apa belum

42
6. Lalu kita masukan CD 2 dengan Cara “ apt-cdrom add “

7. Lalu kita masukan CD3 dengan cara “ umount /media/cdrom0 “

8. Lalu kita update dengan cara “ apt-get update “

9. Lalu kita install Bind9 nya dengan cara “ apt-get install bind9 “

10. Lalu kita ketik “ cd /etc/bind/

43
11. Lalu kita ketik “ cp db.local domain “ “ cp db.127 ip “

12. Lalu kita ketik “ nano named.conf.local domain ip “

13. Setting named.conf.local

14. Setting domain

44
15. Setting ip

16. Restart bind9

17. Lalu kita instal apache2, php5, phpmyadmin, mysql dengan cara “ apt-get
install apache2 php5 phpmyadmin mysql-server -y “

45
18. Lalu kita masukan passworad untuk musql

19. Masukan password lagi untuk mysql

46
20. Lalu kita pilih yang apache2 dengan cara tekan space

21. Lalu kita pilih yes untuk phpmyadmin

47
22. Lalu masukan password untuk database adminstrative user

23. Kita masukan password untuk phpmyadmin

48
24. Masukan password lagi untuk konfirmasi

25. Lalu ketik “ cd /etc/apache2/sites-availble/

26. Lalu kita ketik “ cp default mail “

27. Lalu ketik “ nano mail “

49
28. Setting mail

29. Lalu ketik “ a2dissite default “

30. Lalu kita ketik “ a2ensite mail “

31. Lalu kita restart apache2

32. Lalu kita install postfixnya dengan cara “ apt-get install postfix courier-
pop courir-imap

50
33. Lalu kita Ok untuk konfgurasi Postfix nya

34. Lalu kita pilih “ Internet Site “

51
35. Lalu kita membuat mail name nya

36. Lalu kita pilih Yes untuk konfigurasi courier-base

37. Lalu kita ketik perintah “ maildirmake /etc/skel/maildir/

38. Lalu kita ketik perintah “ nano /etc/postfix/main.cf

52
39. Setting postfix

40. Lalu ketik perintah “ dpkg-reconfigure postfix “

41. Lalu kita pilih Ok untuk konfigurasi postfix

53
42. Lalu kita pilih “ Internet Site “ untuk konfigurasi postfix

43. Lalu kita tulis mail name di konfigurasi postfix

54
44. Lalu kita kasih password

45. Lalu kita ketik seperti dibawah ini

55
46. Lalu kita pilih No

47. Lalu kita kasih local host nya seperti di bawah ini

56
48. Lalu kita pilih No untuk local delivery

49. Lalu kita ketik 0 untuk mailbox

57
50. Lalu kita ketik + untuk loacal address

51.

58
52. Lalu restart postfix nya

53. Lalu kita restart psotfix, courire-imap, bind9

54. Lalu kita masukan file roundcubenya menggunakan winscp

59
55. Lalu kita ketik perintah “ cd /home/ “ “ ls “

56. Lalu kita ketik perintah “ cp roundcubemail-1.2.9-complete.tar.gz


/var/www

57. Lalu kita ketik parintah “ cd /var/www/

58. Lalu ketik perintah “ tar -xzvf roundcubemail-1.2.9-complete.tar.gz

59. Lalu kita ketik perintah “ mv roundcubemail-1.2.9 roundcube

60. Lalu kita login ke phpmyadmin

60
61. Kita pilih create new database “ roundcube “

62.

61
63. Lalu kita pilih suport_url “ mail.laporan.net “

64.

65. Lalu kita ketik perintah “ cd /var/www/roundcube/” “ chow -R www-


data:www-data config/ “ “ chow -R www-data:www-data temp/ “ “ chow -
R www-data:www-data logs/ “

62
66. Llau kita pilih “ CONTINUE “

67.

68. Lalu kita ketik perintah “ rm -rf installer “

69. Restart apache2

63
70. Lalu kita ketik perintah “ adduser pengirim “ lalu ketik “ Y “

71. Lalu kita ketik perintah “ adduser penerima “ lalu ketik “ Y “

64
72. Login ke roundcube

73.

65
74.

66
67
BAB V

PENUTUP

Kesimpulan

Roundcube adalah sebuah Mail Server berbasis Roundcube yang bebrfungsi


untuk mengirim dam menerima sebuah email layaknya seperti gmail.

Roundcube memiliki banyak kelebihan diantaranya memiliki desain


dashboard yang lebih menarik debanding Squirelmail. Dari referensi yang saya
baca Roundcube juga mail server yang mudah di buat di banding mail server
lainnya.

Disamping kelebihannya Roundcube juga memiliki kekurangan yaitu


Roundcube hanya bisa membuat user di server sehingga client hanya dapat
membuat user dengan bantuan server, tidak dapat membuat sendiri seperti layaknya
gmail.

Saran

Sebelum kita membuat Roundcube kita pastikan bahwa kita mempunyai OS


Debian Server, Virtual Box, Laptop. Dalam membuat Roundcube kita harus sangat
teliti agar tidak ada langkah yang terlewatkan.

Saat kita membuat Roundcube kita harus siapkan koneksi internet karena di
dalam Penginstallan package ada beberapa package yang harus di update dengan
menggunakan koneksi internet, contoh : saat saya membuat Roundcube di atas saya
membutuhkan koneksi internet dalam penginstallan courier-imap.

68

Anda mungkin juga menyukai