Anda di halaman 1dari 2

1.

Rata-rata nilai IPK 36 mahasiswa tingkat akhir adalah 3,6 dengan simpangan baku
populasinya sebesar 0,3. Hitunglah selang kepercayaan 95% dan 99% untuk rata-rata
seluruh mahasiswa tersebut.
Dik :
x̄ = 3,6
s = 0,3 (n ≥ 30)
α = 5% = 0,05
Nilai z sebelah kanan = 0,025 (α/2) = -1,96
Nilai z sebelah kiri = 0,975 = 1,96
𝜎 𝜎
Dit : P( x̄ − 1,96 < μ < x̄ + 1,96 ) = 0,95
√𝑛 √𝑛
0,3 0,3
Jaw : P( 3,6 − 1,96 < μ < 36 + 1,96 ) = 0,95
√36 √36
P( 3,5 < μ < 3,7 ) = 0,95

Dengan tingkat kepercayaan 95%, saya yakin nilai rata-rata IPK seluruh mahasiswa berada di
antara 3,5 dan 3,7.

2. Terdapat tujuh botol berisi air mineral sebesar 9,8; 10,2; 10,4; 9,8; 10; 10,2 dan 9,6 liter.
Tentukan selang kepercayaan 95% bagi nilai tengah isi semua botol. Asumsikan data
menyebar normal.
Dik:
x̄ = 10
s = 0,283
1-α = 95%
t0,025 = 2,447 (v=6)
𝑠 𝑠
Dit : P( x̄ − t ∝ < μ < x̄ + t ∝ ) = 0,95
2 √ 𝑛 2 √𝑛

0,283 0,283
Jaw : P( 10 − 2,447 < μ <10 + 2,447 ) = 0,95
√7 √7

P( 9,74 < μ < 10,26 ) = 0,95

Dengan tingkat kepercayaan 95%, saya yakin nilai tengah isi semua botol berada di antara
9,74 dan 10,26.

3. Dalam eksperimen untuk melihat diameter sekrup dengan mengambil 10 buah sekrup
sebagai sampel, diperoleh variansi diameter sekrup sebesar 0,286 milimeter. Tentukan
interval konfidensi 95% untuk variansi diameter sekrup yang sesungguhnya dengan
menganggap bahwa diameter-diameter sekrup berdistribusi normal.
Dik :

n = 10

s2 = 0,286
 2 0,025; 9 19,023

 20,975; 9  2,700

(𝑛−1)𝑠2 (𝑛−1)𝑠2
Dit : P=( <  2 < χ2 ) = 0,95
χ2𝛼 ∶𝑛−1 1−𝛼 ∶𝑛−1
2 2

(9)(0,286) (9)(0,286)
Jaw: P( 2 ) = 0,95
19,023 2,700

P( 0,135 <  2 < 0,953 ) = 0,95

Dengan tingkat kepercayaan 95%, saya yakin nilai variansi diameter sekrup berada di antara
0,135 dan 0,953.

Anda mungkin juga menyukai