Anda di halaman 1dari 8

SATUAN ACARA PENYULUHAN

ALKOHOL

DI SUSUN OLEH

IRAWAN JORDY NDAPAMERANG


KP.14.01.020

PROGRAM STUDI ILMU KEPERAWATAN

SEKOLAH TINGGI ILMU KESEHATAN YOGYAKARTA

T.A 2019

1
SATUAN ACARA PENYULUHAN

ALKOHOL

MATERI : Alkohol

SASARAN : Siswa/I SMP Wira Husada

WAKTU PERTEMUAN : 1 x 30 menit

TEMPAT : Ruang Wira Husada

HARI/TANGGAL : Senin, 18 februari 2019

PERTEMUAN KE :1

1. Tujuan Instruksional Umum


Setelah dilakukan penyuluhan promosi kesehatan tentang bahaya alkohol
bagi kesehatan remaja, mereka mengerti dan memahami tentang bahaya
alkohol dan minuman keras.

2. Tujuan Instruksional Khusus


Setelah dilakukan promosi kesehatan peserta diharapkan mampu:
a. Menyebutkan pengertian alkohol
b. Menyebutkan bahaya alcohol bagi kesehatan dan masyarakat
c. Menyebutkan tanda gejala alkohol
d. Menyebutkan pertolongan pertama keracunan alkohol

3. Sasaran
Adapun sasaran dari kegiatan penyuluhan pendidikan kesehatan ini adalah
siswa SMP Wira Husada

4. Materi
1. Pengertian Alkoholisme
2. Bahaya – bahaya alcohol.
3. Tanda dan gejala keracunan alkohol
4. Pertolongan pertama pada keracunan alcohol.

2
V. Metode
1. Ceramah.
2. Diskusi/Tanya jawab.

VI. Media
Leafleat

VII. Materi
Terlampir

VIII. Kegiatan Penyuluhan

No Waktu Kegiatan Penyuluhan Kegiatan Peserta


1. 5 Menit Pembukaan:
 Membuka kegiatan dengan mengucapkan salam  Menjawab salam
 Memperkenalkan diri
 Menjelaskan tujuan dari penyuluhan  Memperhatikan
 Membagikan leaflet  Memperhatikan
 Menyebutkan materi yang akan diberikan
 Memperhatikan
 Memperhatikan

2. 15 menit Pelaksanaan:
 Pengertian Alkoholisme  Memperhatikan
 Bahaya – bahaya alcohol.  Mendengarkan
 Tanda dan gejala keracunan alkohol  Mendengarkan
 Pertolongan pertama pada keracunan
alcohol.  Mendengarkan

3
3. 5 menit Evaluasi:
 Menanyakan kepada peserta tentang materi  Menjawab pertanyaan
yang diberikan dan reinforcement kepada
peserta yang dapat menjawab pertanyaan

4. 5 menit Terminasi:
 Mengucapkan terima kasih terhadap peran serta  Mendengarkan
peserta
 Mengucapkan salam penutup  Menjawab salam

MATERI PENYULUHAN

4
ALKOHOL

1. PENGERTIAN ALKOHOL

Alkohol adalah zat yang sama seperti air, namun terdapat kandungan seperti
hidrokarbon. Alkohol dapat berupa cairan encer dan mudah bercampur dengan
air dalam segala perbandingan

2. BAHAYA ALKOHOL

a. Jangka Panjang
Mengkonsumsi alkohol berlebihan dalam jangka panjang dapat menyebabkan
:
- Tekanan darah tinggi
- Kerusakan jantung
- Stroke
- Kerusakan hati
- Kanker saluran pencernaanGangguan pencernaan lainnya (c/o: tukak
- lambung)
- Impotensi dan berkurangnya kesuburan
- Meningkatnya risiko terkena kanker payudara
- Kesulitan tidur
- Kerusakan otak dengan perubahan kepribadian dan suasana perasaan
- Sulit dalam mengingat dan berkonsentrasi
Sebagai tambahan terhadap masalah kesehatan, alkohol juga berdampak terhadap
hubungan

- sesama, finansial, pekerjaan, dan juga menimbulkan masalah


hukum

5
b. Jangka Pendek
Euphoria ringan dan stimulasi terhadap perilaku lebih aktif seiring dengan
meningkatnya konsentrasi alkohol di dalam darah. Sayangnya orang banyak
beranggapan bahwa penampilan mereka menjad lebih baik dan mereka
mengabaikan efek buruknya.

C. TANDA DAN GEJALA KERACUNAN ALKOHOL

Alkohol yang menjadi racun dan terkonsumsi oleh tubuh akan menyebakan
keracunan dengan gejala gangguan emosi dan perasaan, agresif, koordinasi dan
reflek lemah, diplopia, pusing, nadi cepat, berkeringat, muka merah, mual
muntah, hipotensi dan hipotermi, kulit pucat, takikardi, drowsiness, sinkop, dan
syok.

D. PERTOLONGAN PERTAMA PADA KERACUNAN ALKOHOL

 Mengupayakan muntah bila pasien sadar.


 Mempertahankan pernapasan pasien.
 Melakukan tekhnik ABC

DAFTAR PUSTAKA
6
BKKBN. 2010. Remaja Mengenai Dirinya. Jakarta. BKKBN
Mappiare, A. 2011). Psikologi Remaja. Surabaya:
Usaha Nasional 2015. 17 september 2015 18.00 http:// medicastore.com/
penyakit/293/ Alkoholisme.html.

7
6

Anda mungkin juga menyukai