Anda di halaman 1dari 2

PEMERIKSAAN SANITASI TEMPAT-TEMPAT UMUM ( T T U ) SALON

No. Kode :
Terbitan :
No. Revisi :
SPO Tgl Mulai Berlaku :
Pemerintah UPT Puskesmas
Kab. Halaman : Purwanegara 1
Banjarnegara

Ditetapkan Oleh : Aep Kusmana, SKM


Kepala Puskesmas
Tanda Tangan : NIP. 197001031995011002

1. Pengertian 1. Tempat-tempat umum adalah tempat berkumpulnya orang banyak atau


masyarakatumumuntukmelakukankegiatan/aktivitastertentu.
2. Sanitasitempat-
tempat umumadalahusahauntukmengawasidanmencegahakibatdaritempat-
tempat yang diperuntukkanbagimasyarakatumumterutama yang
eratkaitannyadengantimbulnyaataumenularnyasuatupenyakit.
3. Jenis-jenistempatumum
 PondokPesantern
 Sekolah
 Pasar
 Salon
 Tempatibadah, (Gereja, Masjid danwihara )
4. Pasaradalah :
tempatbertemunyapembelidanpenjualuntukmelakukantransaksijualbelibarang
ataujasa

2. Tujuan 1. Untukmemantausanitasitempat-tempatumumsecaraberkala.
2. Untukmembinadanmeningkatkanperanaktifmasyarakatdalammenciptakanling
kungan yang bersihdansehat di tempat-tempatumum.
3. Untuk mencegahpenyakitmenular,
mencegahkecelakaan, menncegahtimbulnyabautidaksedap
danpencemaranlingkungan
d.
3. Kebijakan 1. Pelaksanaanpemeriksaantempat-tempatumumharusmengikutilangkah - langkah
yang tertuangdalamSPO ini
2. Pemeriksaantempat-tempatumum di puskesmaspurwanegara 1
jenisnyasalon,pasar, tempatibadah

4. Referensi Bukupedomanpenyehatanlingkungan
5. AlatdanBahan Alatdanbahan :
1.

6. Langkah-langkah 1. Petugasmelihatjadwalkegiatanuntukmenentukanlokasi yang akandiperiksa


2. Petugasmempersiapkan :
- Formulirpenilaiantempat- tempatumum
- SuratTugas, SPPD
- BukuKunjunganLapangan
3. Datangkelokasi,
mengucapkansalamdanmemintaijinuntukmelakukanpemariksaankepadapena
nggungjawabpasar
4. Petugasmenjelaskan program yang akandilaksanakan
5. Petugasmelakukanpemeriksaansesuaidengan format
pemeriksaansanitasipasar yang meliputi :
I. PERSYARATAN KES LINGKUNGAN DAN BANGUNAN
A UMUM
1. Lokasi
2. Lingkungan / Halaman
B KONSTRUKSI UMUM
1. Bangunan
PEMERIKSAAN SANITASI TEMPAT-TEMPAT UMUM ( T T U ) SALON
No. Kode :
Terbitan :
No. Revisi :
SPO Tgl Mulai Berlaku :
Pemerintah UPT Puskesmas
Kab. Halaman : Purwanegara 1
Banjarnegara

Ditetapkan Oleh : Aep Kusmana, SKM


Kepala Puskesmas
Tanda Tangan : NIP. 197001031995011002

2. Lantai

II. FASILITAS SANITASI


1. Penyediaan Air
2. Jambandanurinoir
3. Pembuangan air limbah
4. Pembuangansampah
III. LAIN-LAIN
1. Alat-alatpembersih
2. Kotak P3K
3. Pemadamkebakaran
4. Pengeras suara
5. Petugasmemasukanhasilpemeriksaankedalamformulirpenilaiantempat-
tempatumum. Sesuaidengan format pemeriksaantempat-tempatumum
6. Petugasmenjumlahsemua item penilaian salon
laiksehatapabilakomponennilaisekurang-kurangnya 65 % dengancatatan
minimal masing-masingupaya
PASAR LAIK SEHAT apabilanilaikomponensekurang-kurangnya 65 % dg
catatanskore minimal masing2

Upayaadalah :
 VariabelI. 60 %
 VariabelII. 80 %
 Variabel III. 80%
7. Petugasmenginformasikanhasilpenilaiankepadapemilikataupenanggungj
awab salon
8. Petugasmemberikanmasukandan saran sesuaidenganhasilpemeriksaan
9. Petugasberpamitandanmengucapkanterimakasih
10. Petugasmemintabuktikenjungankedesa
11. petugasmencatathasilkegiatanpadabukuhariankerja

7. Hal-hal yang
perludiperhatikan
8. Unit terkait
9. Dokumenterkait

Anda mungkin juga menyukai