Anda di halaman 1dari 3

MENGHITUNG IMT

No. Dokumen :

SPO No. Revisi : -


Tanggal Terbit :
Halaman :1/3
Pemerintah
Kabupaten Bima H. Abdul Salam, S.Kep
Puskesmas NIP.197202062006014014
Parado

1. Pengertian Menghitung IMT merupakan alat sederhana untuk memantau


status gizi orang dewasa khususnya yang berkaitan dengan
kekurangan dan kelebihan berat badan.
2. Tujuan Sebagai acuan penerapan langkah-langkah menghitung IMT

3. Kebijakan Surat Keputusan Kepala Puskesmas Parado Nomor

Tentang Standart Pelayanan Klinis.


4. Referensi 1. Penilaian status gizi. Jakarta : EGC
5. Prosedur 1. Persiapan Alat :
a. alat tulis,
b. timbangan
c. microtoise
2. Bahan :
a. Rekam medis.
6. Langkah- 1. Petugas melakukan penimbangan berat badan
langkah 2. Petugas melakukan pengukuran tinggi badan;
3. Petugas menghitung IMT dengan rumus yang ada;
IMT = BB / TB (meter ² )
4. Petugas mengklasifikan hasil IMT yang di dapat
a. Kurus
- Kekurangan berat badan tingkat berat < 17, 0
- Kekurangan berat badan tingkat ringan
b. Normal > 18,5-25,0
c. Gemuk
- Kelebihan berat badan tingkat ringan > 25,0-27,0
- Kelebihan berat badan tingkat berat > 27,0;
5. Petugas membacakan hasil perhitungan IMT dan
memberi tahukan klasifikasinya.

Bagan Alir
Petugas menimbang BB

Petugas mengukur TB

Petugas menghitung IMT dengan rumus

Petugaa mengklasifikasikan hasil


IMT

Petugas membacakan hasil


perhitungan IMT dan
memberitahukan klasifikasi

8. Hal-hal 1. Posisi kepala, punggung, pantat, betis dan tumit yang


benar, pandangan lurus kedepan
yang perlu
2. Keterbatasan microtoise adalah memerlukan tempat
diperhatika dengan permukaan lantai dan dinding yang rata, serta
tegak lurus tanpa tonjolan atau lengkungan di dinding
n
3. Bila tidak ditemukan dinding yang rata tegak lurus
setinggi 2 meter, cari tiang rumah atau papan yang dapat
digunakan untuk menempelkan microtoise

9. Unit Terkait  Ruang Pemeriksaan Umum


 Poli KIA/KB
 Poli Kesehatan Anak dan Imunisasi
 Ruang Konseling Terpadu
 IGD
 Pengelola PTM
 Pengelola Lansia
 Bidan Desa
 Kader
10. Dokumen  Rekam medis
terkait
11. Rekaman
Isi Tgl.mulai
Historis No Yang dirubah
Perubahan diberlakukan
Perubahan

Anda mungkin juga menyukai