Anda di halaman 1dari 4

URAIAN TUGAS PEGAWAI UNIT SIMRS RSKJ SOEPRAPTO PROV

No NAMA NIP
1 Nyimas Feti Asmara, SKM, MPH 19740821 200604 2001

2 Joko Irawandi, SKM 19900426 201001 1 001

3 Riris Capriaty Saragih -

4 Perasiska, S.Kom -
5 Ervan Kridiantoro, S. Kom -

6 - -
AWAI UNIT SIMRS RSKJ SOEPRAPTO PROVINSI BENGKULU

JABATAN URAIAN TUGAS


Penanggung Jawab Unit SIMRS 1 Memantau dan mengkoordinir pelaksanaan SIMRS;
2 Membuat program pengembangan dan maintenance
SIMRS;

3 Mengupayakan program diklat peningkatan kemampuan


staf Unit SIMRS;
4 Melakukan kerjasama dalam hal pemutakhiran informasi
dan teknologi;
5 Membuat laporan pertanggungjawaban pelaksanaan
6 secara berkala kepada
Melaksanakan atasan; dengan manajemen,
tugas koordinasi
seluruh Instalasi dan unit di lingkungan Rumah Sakit
Khusus Jiwa Soeprapto Bengkulu;

7 Melaksanakan tugas lainnya yang diberikan oleh atasan.


Penanggung Jawab Analis System 1 Bertanggung jawab atas penelitian, perencanaan,
pengkoordinasian dan merekomendasikan pemilihan
perangkat lunak dan sistem yang paling sesuai dengan
kebutuhan RSKJ Soeprapto Bengkulu;
2 Bertanggung jawab terhadap pengimplementasian sistem
baru dan atau uji coba terhadap sistem baru;
3 Bertanggung jawab atas alur sistem berdasarkan kasus
per kasus;
4 Bekerja sama dengan programer untuk menyelesaikan
permasalahan yang ada;
5 Melaksanakan tugas lainnya yang diberikan oleh atasan.
Admin 1 Melaksanakan tugas administrasi yang ada pada Unit
SIMRS;
2 Melaksanakan tugas pelayanan informasi dan teknologi
kepada yang membutuhkan pada RSKJ Soeprapto
Bengkulu;
3 Melaksanakan tugas lainnya yang diberikan oleh
atasannya.
Penanggung Jawab Programer 1 Bertanggung jawab terhadap penyusunan program
aplikasi dan dokumen teknisi;
2 Menyelesaikan program yang direkomendasikan oleh
bagian analis sistem;
3 Melaksanakan pemantauan server database dan selalu
mengupdate informasi;
4 Bertanggung jawab terhadap perwujudan sistem IT
sehingga siap dipakai bagi operator;
5 Melaksanakan tugas lainnya yang diberikan oleh
atasannya.
Penanggung Jawab Hardware 1 Bertanggung jawab atas pelaksanaan persiapan
pengadaan perangkat hardware Unit SIMRS
2 Merencanakan kebutuhan perlengkapan dan peralatan
hardware yang dibutuhkan SIMRS berdasarkan
kebutuhan manajemen, Instalasi dan unit terkait.
3 Bertanggung jawab terhadap penjadwalan waktu dan
urutan rute yang optimal dalam pengerjaan pemeliharaan
dan perbaikan hardware SIMRS;
4 Melaksanakan tugas lainnya yang diberikan oleh
atasannya.
Penanggung Jawab Jaringan 1 Melaksanakan tugas pemeliharaan peralatan dan
jaringan SIMRS yang ada di RSKJ Soeprapto Bengkulu;
2 Menyiapkan sistem maintenance yang sesuai dengan
kondisi RSKJ Soeprapto Bengkulu;
3 Bertanggung jawab terhadap penjadwalan waktu dan
urutan rute yang optimal dalam pengerjaan pemeliharaan
dan perbaikan jaringan SIMRS;
4 Melaksanakan tugas lainnya yang diberikan oleh
atasannya.

Anda mungkin juga menyukai