Anda di halaman 1dari 1

Suatu senyawa organik nonvolatil (tidak mudah menguap) Z digunakan untuk membuat dua

larutan. Larutan A mengandung 5,00 g dari Z dilarutkan dalam 100 g air, dan larutan B mengandung
2,31 g Z dilarutkan dalam 100 g benzena. Larutan A memiliki tekanan uap 754,5 mmHg pada titik
didih normal air, dan larutan B memiliki tekanan uap yang sama pada titik didih normal benzena.
Hitung massa molar Z di larutan A dan B dan hitung perbedaannya.

Sumber soal dari buku Chemistry 10th edition, Chang halaman 550 soal nomor 12.94.

Penyelesaian:
Dalam larutan A ( Z dalam air):
P = XA.Po
P = Po – P
Po – P = XA.Po
Tekanan uap normal air = 760 mmHg
Tekanan uap larutan A = 754,5 mmHg

P = XA.Po
(760 – 754,5)mmHg = XA . 760 mmHg
5,5 mmHg = XA . 760 mmHg
XA = 7,24 . 10–3

Dalam larutan B:
Dalam larutan B ( Z dalam benzena):
XB = XA

Massa molar Z dalam benzena 2 kali lipat dari massa molar Z dalam air. Tentukan perbedaannya.
Hal ini menunjukkan terjadi dimerisasi (penggabungan dua molekul zat) zat Z dalam pelarut
nonpolar seperti benzena.

Anda mungkin juga menyukai