Anda di halaman 1dari 2

TABEL PETUNJUK PERMOHONAN PERBAIKAN DATA SPSE VERSI 3.

TIMELINE LELANG
Pengumuman Lelang Download Dokumen Penjelasan Upload Penawaran

PERUBAHAN YANG BISA DILAKUKAN LANGSUNG DARI AKUN POKJA ULP :

1 Perubahan nilai HPS (jika perubahan HPS tidak melebihi PAGU di paket tersebut)
2 Upload ADENDUM LELANG
TERBUKA DIDALAM APLIKASI SAMPAI DENGAN H-2 DARI BATAS AKHIR UPLOAD PENAWARAN

PERMOHONAN YANG BISA DIFASILITASI OLEH HELPDESK LKPP MELALUI HELPDESK LPSE :

1 Perubahan data PAGU paket


2 Perubahan SUMBER DANA paket
3 Perubahan SSKK paket :
a. Cara Pembayaran
b. Pembebanan Tahun Anggaran
c. Sumber Pendanaan
4 Perubahan TAHUN ANGGARAN paket
5 Perubahan data HPS paket
6 Perubahan SYARAT KUALIFIKASI paket
7 Perubahan KLASIFIKASI paket
8 Perubahan LOKASI paket
9 Perubahan KATEGORI paket
Perubahan METODE PEMILIHAN paket (apabila jumlah tahapan sama, dalam hal tidak sama maka lelang
10
dibatalkan oleh Pokja ULP dan dibuat lelang baru)
11 Perubahan SATUAN KERJA

BERKAS YANG DIBUTUHKAN :

1 Dokumen LELANG yang sudah diupload didalam aplikasi


2 Dokumen ADENDUM LELANG yang sudah diupload didalam aplikasi

BATAS MAKSIMAL PERMOHONAN DIAJUKAN :

1 H-2 Sebelum UPLOAD PENAWARAN berakhir


2 Paling lambat pada saat hari H UPLOAD PENAWARAN berakhir
Jika status DOKUMEN ADENDUM sudah di UPLOAD / DOK LELANG sudah benar

TIMELINE LELANG
Penetapan
Pembukaan Penawaran Evaluasi Penawaran Evaluasi Kualifikasi Pembuktian Kualifikasi Upload Berita Acara
Pemenang
PERMOHONAN YANG BISA DIFASILITASI :

1 Permohonan perbaikan kesalahan pengisian EVALUASI ADMINISTRASI

2 Permohonan perbaikan kesalahan pengisian EVALUASI TEKNIS

3 Permohonan perbaikan kesalahan pengisian EVALUASI HARGA

4 Permohonan perbaikan kesalahan pengisian EVALUASI KUALIFIKASI

5 Permohonan perbaikan kesalahan pengisian EVALUASI PENETAPAN PEMENANG

6 Pengecekan DOKUMEN PENAWARAN PESERTA yang SUDAH DIKIRIM tapi TIDAK TAMPIL dari sisi Pokja ULP
BERKAS YANG DIBUTUHKAN UNTUK PERUBAHAN HASIL EVALUASI :

1 Dokumen BERITA ACARA HASIL PELELANGAN


2 Dokumen BERITA ACARA EVALUASI PENAWARAN
3 Surat Permohonan Perbaikan dari Panitia

BATAS MAKSIMAL PERMOHONAN PERUBAHAN DATA HASIL EVALUASI DIAJUKAN :

1 Sebelum lelang memasukin tahapan PENGUMUMAN PEMENANG HASIL LELANG

BERKAS YANG DIBUTUHKAN UNTUK PENGECEKAN DOKUMEN RHS TIDAK TAMPIL DARI POKJA ULP :

1 Bukti lampiran REKANAN telah berhasil dan MENYETUJUI DISCLAIMER didalam aplikasi
a. Lampiran Bukti dari INBOX Rekanan YBS
b. Printscreen di tampilan KAMAR LELANG dokumen penawaran yang tidak muncul tersebut (SISI REKANAN)
2 Printscreen di tampilan KAMAR LELANG dokumen penawaran yang tidak muncul tersebut (SISI PANITIA)
3 Surat Persetujuan dari Pokja ULP untuk menampilkan kembali dokumen penawaran yang tidak tampil di akun Pokja ULP

TIMELINE LELANG
Pengumuman Pemenang Sanggah Hasil Lelang SPPBJ Kontrak

PERMOHONAN PERBAIKAN HASIL EVALUASI PAKET LELANG


1 Permohonan perbaikan kesalahan pengisian EVALUASI ADMINISTRASI

2 Permohonan perbaikan kesalahan pengisian EVALUASI TEKNIS

3 Permohonan perbaikan kesalahan pengisian EVALUASI HARGA

4 Permohonan perbaikan kesalahan pengisian EVALUASI KUALIFIKASI

5 Permohonan perbaikan kesalahan pengisian EVALUASI PENETAPAN PEMENANG

STATUS
Tidak difasilitasi

SARAN
Menggunakan Fitur EVALUASI ULANG pada tahapan MASA SANGGAH HASIL LELANG

PERMOHONAN GANTI PPK


BERKAS YANG DIBUTUHKAN :

Surat permohonan penggantian PPK, dengan data :


1 Kode Lelang
2 Nama Paket
3 NIP, NAMA PPK, USERID PPK LAMA
4 NIP, NAMA PPK, USERID PPK BARU

Note : UNTUK SELURUH PERUBAHAN DATA DIPERLUKAN AKSES SSH KE LPSE

Anda mungkin juga menyukai