Anda di halaman 1dari 3

 SOAL

1. Gambarlah fungsi linear dari persamaan berikut


a) 𝑦 = −7𝑥 + 10 e) 𝑥 = −10𝑦
b) 𝑦 = −2𝑥 − 5 1 3
f) x y 3
c) 3𝑥 + 𝑦 = 18 2 5
d) −𝑥 + 2𝑦 = 10

2. Tentukan persamaan linear jika diketahui


a) 𝐴 = (−5,7) dan 𝐵 = (7, −5)
b) 𝐶 = (0,10) dan 𝐷 = (10,0)
c) 𝐸 = (−3, −2)dan 𝐹 = (7,5)
1 5 1 2
d) 𝐴 = ( , ) dan 𝐵 = (2 , 4 )
2 6 3 5
e) Gradien = 5 dan titik 𝐴 = (7,2)
f) Gradien = −2 dan titik 𝐵 = (−3,2)
2
g) Gradien = 3 dan titik 𝐶 = (1,1)

3. Jika diberikan pasangan persamaan, tentukan apakah persamaan


tersebut saling berimpit, tegak lurus, sejajar atau berpotongan dan
berikan alasannya
10
a) 𝑘 ∶ 2𝑦 = 5𝑥 + 10 dan 𝑙 ∶ 2𝑦 = 𝑥 + 10
2
b) 𝑘 ∶ 5𝑦 = 5𝑥 + 15 dan 𝑙 ∶ 𝑦 = 𝑥 + 2
c) 𝑘 ∶ 3𝑦 + 12𝑥 + 9 = 0 dan 𝑙 ∶ 16𝑦 − 4𝑥 = 8
1
d) 𝑘 ∶ 7𝑦 − 8𝑥 = 2 dan 𝑙 ∶ 4𝑦 + 𝑥 = 6
2
e) 𝑘 ∶ 10𝑥 + 6𝑦 = 0 dan 𝑙 ∶ 5𝑦 + 2𝑥 = 8

4. Tentukan penyelesaian sistem persamaan linear berikut


2 x  3 y  z  1 8 x  5 y  8 z  5
 
a) 7 x  2 y  2 z  5 b) 2 x  6 y  3z  11
 x  4 y  3z  0 x  y  z  3
 

Fungsi Linear dan Penerapannya 69


3x  5 y  2 x  2 y  6
c)  d) 
2 x  3 y  2 3 y  5 x  16

5. Fungsi Penawaran suatu perusahaan ditunjukkanoleh perilaku pasar,


dimana pada saat harganya 20, produk yang ditawarkan 18 dan jika
harganya naik menjadi 22 maka produk yang ditawarkan 20.
Sementara itu terdapat kecenderungan permintaan pasae sebagai
berikut : jika harganya 22 maka produk yang diminta 12 tetapi jika
harganya 20 maka jumlah yang diminta 14, tentukan :
a) Fungsi penawaran
b) Fungsi permintaan
c) Keseimbangan pasar
d) Gambar grafiknya

6. Diketahui fungsi permintaan dan penawaran satu jenis barang:


P  8  0,5Q dan P  2  2Q . dimana P adalah harga per unit barang
dan Q adalah jumlah produk. Tentukan :
a) Kesimbangan pasar
b) Jika dikenakan pajak spesifik 7 satuan, tentukan titik
keseimbangan setelah pajak.
c) Jika dikenakan pajak proporsional 20% dari harga jual, tentukan
titik keseimbangan setelah pajak.
d) Gambar grafik titik keseimbangan sebelum dan sesudah pajak baik
yang dikenai pajak spesifik maupun pajak proporsional.

7. Diketahui fungsi permintaan suatu produk adalah 𝑃 = 30 − 𝑄 dan


fungsi penawaran 𝑃 = 𝑄 + 6. Tentukan :
a) Kesimbangan pasar
b) Jika dikenakan subsidi spesifik 10 satuan, tentukan titik
keseimbangan setelah subsidi.
c) Jika dikenakan subsidi proporsional 5% dari harga jual, tentukan
titik keseimbangan setelah subsidi.
d) Gambar grafik titik keseimbangan sebelum dan sesudah subsidi.

Fungsi Linear dan Penerapannya 69


8. Fungsi permintaan dan penawaran akan kayu dan kursi ditunjukkan
oleh persamaan berikut :
Permintaan akan Kayu Qx  10  3Px  2Py
Penawaran akan Kayu Qx  8  3Px
Permintaan akan Kursi Qy  18  3Py  4Px
Penawaran akan Kursi Qy  4  2 Py
Tentukan keseimbangan pasar untuk harga dan jumlah masing-masing
barang tersebut!

9. Sebelum bekerja pengeluaran Danie sebesar Rp. 1.500.000 sebulan.


Setelah bekerja dengan penghasilan sebesar Rp. 5.000.000
pengeluarannya sebesar Rp 4.000.000. Tentukan Fungsi Konsumsi dan
Fungsi Tabungan Daniel!

10. Misalkan telah diketahui fungsi investasi dari suatu perekonomian


adalah 𝐼 = 60 + 0,25𝑌. Tentukan
a) Berapa besar belanja investasi aoutonomos?
b) Berapa nilai investasi total jika tingkat pendapatan 300?
c) Gambar fungsi investasi dalam bidang kartesius!

Fungsi Linear dan Penerapannya

Anda mungkin juga menyukai