Anda di halaman 1dari 3

DINAS PENDIDIKAN DAN KEBUDAYAAN I. LATAR BELAKANG V.

KEUNGGULAN DAN PELUANG


PROVINSI KALIMANTAN UTARA  Cepat Kerja/Dapat Bekerja Setelah Lulus
SMK-SPP NEGERI MALINAU Untuk meningkatkan dan mengembangkan sumber daya manusia
Alamat : Jalan Ladang RT.09 Desa Malinau Seberang Kec. Malinau Utara  Dapat Menjadi Wirausaha Usia Dini
yang ada di Kabupaten Malinau dalam manghadapi era
Telp./Fax. (0553) 2022681 Email : SMK_SPP malinau@yahoo.co.id  Menjadi Tenaga Terampil, Tenaga Penyuluh, Menjadi
MALINAU 77554 globalisasi, kehadiran SMK-SPP Negeri Malinau sangat membantu Teknisi Dibidang Pertanian
untuk mencetak sumber daya manusia yang siap pakai.  Mempunyai Daya Saing Dalam Dunia Usaha

Menyadari akan hal tersebut maka Kabupaten Malinau perlu VI. PRAKTEK BIDANG STUDI
untuk melakukan transformasi yang dilakukan secara terus  Perkebunan Tahunan ( Sawit, Kopi, Karet, Kakao, dll )
menerus dan terencana, baik dalam kapabilitas dan kompetensi  Semusim
 Budidaya Tanaman Hortrikultura Padi dan Palawija
dengan harapan agar Kabupaten Malinau, khususnya sumber
 Pasca Panen ( Pengolahan Hasil Pertanian )
daya manusia yang ada dapat menyesuaikan diri dengan  Pertamanan
perubahan - perubahan serta tuntutan zaman yang terjadi di era  Alat dan Mesin Pertanian ( Instalasi Listrik, Pengolahan
globalisasi dengan terus dikembangkannya wawasan dan Lahan, Pemetaan Lahan )
kemampuan profesionalisme dengan peningkatan sumber daya VII. SASARAN PENUNJANG PEMBELAJARAN
manusia secara utuh.  Alat Mesin Pertanian
 Pabrik Pengolahan Pupuk/Rumah Kompos
SMK-SPP Negeri Malinau sangat berperan dalam upaya
 Labolatorium Komputer
peningkatan Sumber Daya manusia di Kabupaten Malinau. SMK-  Perpustakaan
SPP Negeri Malinau berdiri sejak Tahun 2001 sesuai SK  Labolatorium Pasca Panen
Nomor 17/SK/DL.210/XI/01.k dan telah di AKREDITASI oleh 1. B (  Luas Areal Sekolah dan Areal Praktek 13 Hektar
Badan Pengembangan Sumber Daya Manusia Pertanian Nomor :  Lingkungan Sekolah Aman dan Nyaman
106/Kpts/SM.110/J/7/2008 Tanggal 17 Juli 2008 ) 2. C ( Badan
Akreditasi Provinsi Kalimantan Timur Nomor : 195/BAP-
S/M/OT/XI/2011 Tanggal 08 November 2011 ). VIII. BEASISWA
Bantuan biaya pendidikan yang dapat diperoleh Dari
Pusat bagi Siswa Siswi SMK SPP Negeri Malinau Berupa
PENERIMAAN PESERTA DIDIK BARU SISWA/I BARU II. VISI Bantuan PIP ( Program Indoensia Pintar ) dan KIP ( Kartu
SMK-SPP Negeri Malinau Mencetak Kader Pengerak Indonesia Pintar ) berprestasi, dan BKM Beasiswa Kurang
TAHUN PELAJARAN 2017/2018 Pembangunan Pada Sektor Pertanian. Mampu.

BIDANG/PROGRAM KEAHLIAN III. MISI


SMK-SPP Negeri Malinau Dalam Fungsinya Untuk Mencetak VIII. PENDAFTARAN DAN SELEKSI
BIDANG STUDI
Teknisi Pertanian Tingkat Menengah Yang Berjiwa Swakarya, 1. Gelombang Tahun Pembelajaran 2017/2018 :
AGRIBISNIS PRODUKSI PERKEBUNAN
Wirausaha dan Berwawasan Agribisnis. PENDAFTARAN : Tanggal 05 s/d 21 Juni 2017
PROGRAM KEAHLIAN
TEST : Tanggal., 22 Juni 2017
AGRIBISNIS TANAMAN PERKEBUNAN
PENGUMUMAN Hasil : Tanggal, 23 Juni 2017
IV. TUJUAN
SEKRETARIAT PENDAFTARAN Tujuan Pendidikan yang dilaksanakan oleh SMK-SPP Negeri Malinau
SMK-SPP NEGERI MALINAU adalah model pendidikan yang menekankan pada keahlian di
ALAMAT : JL. LADANG MALINAU SEBERANG RT. 09 KECAMATAN MALINAU SEBERANG bidang Pendidikan dan pembentukan kompetensi untuk
menangani pekerjaan menurut praktek - praktek yang diakui
Contact Person : Hp. 085391113118 HP. 085227677783 dengan baik dalam bidang yang ditekuni.
Hp. 082153204481 HP. 081254801866
BUDIDAYA TANAMAN PADI PRAKTEK PRAKTEK DUNIA USAHA DILUAR DAERAH ( PKU ) BUDIDAYA TANAMAN SMK-SPP NEGERI MALINAU
SISWA SISWI SMK-SPP NEGERI MALINAU

PRAKTEK BIDANG STUDI PERKEBUNAN SAWIT


PERKEBUNAN KARET

Anda mungkin juga menyukai