Anda di halaman 1dari 47

1. Warna putih adalah warna kesukaan ibu karena melambangkan kesucian.

2. Warna merah pada bendera negara Indonesia melambangkan keberanian.


3. Anton selalu saja menjadi kambing hitamketika ada permasalahan yang muncul dalam
keluarganya. (kambing hitam = orang yang disalahkan)
4. Pertikaian itu tidak kunjung selesai juga walaupun sudah dibawa ke meja hijau. (meja
hijau = pengadilan).
5. Laki – laki hidung belang itu sudah menipu banyak wanita di kampung ini. (hidung
belang = suka mempermainkan wanita)
6. Sejak ayah sakit-sakitan, ibu yang menggantikan peran ayah menjadi tulang
punggung keluarga. (tulang punggung = yang bertanggung jawab terhadap keluarga)
7. Tenaga pemadam kebakaran tidak sanggup mengatasi kekuatan si jago merah. (si jago
merah = api)
8. Rajna dijuluki kembang desa di kampung Sarinaga karena banyak pemuda yang tergila-
gila padanya. (kembang desa = gadis tercantik)
9. Lilitan hutang dari lintah darat membuat Pak Jarwo tidak bisa menabung untuk
membangun rumah.
10. Miko tidak dijauhi oleh teman-teman perempuannya karena sudah terkenal
sebagai buaya darat di kampusnya. (buaya darat = suka menggoda wanita)
11. Ayah selalu menjemput kakak ketika pulang kerja agar kakak tidak menjadi
korban bajing loncat yang sedang merajalela di kampungnya. (bajing loncat =
perampok)
12. Ibu selalu berpesan agar tidak menjadi bunglon karena tidak akan disukai banyak orang.
(bunglon = tidak berpendirian)
13. Mata bulatnya yang seperti bola ping pongjustru menarik bagi siapa saja yang
melihatnya. (bola ping pong = bulat dan kecil)
14. Narkoba dan seks bebas seperti lingkaran setan yang akan menjerumuskan siapa saja
yang memasukinya. (lingkaran setan = area yang merugikan dan berbahaya)
15. Lorenzo dan Rossi sudah mempersiapkan kuda besi mereka masing-masing dengan
kekuatan prima. (kuda besi = motor)
16. Anak-anak harus selalu diawasi ketika mulai mengenal cakrawala dunia. (cakrawala
dunia = internet).
17. Seluruh pendukung pemimpin sudah butaoleh janji-janji yang digaungkan selama ini.
(buta = tidak mau melihat yang lain)
18. Pemimpin itu melancarkan semua akal bulusnya untuk memenangkan pemilu ini. (akal
bulus = tipu muslihat)
19. Memang sudah watak Robingu adalah seorang mata keranjang, tak bisa diam ketika
melihat wanita cantik walaupun ia sudah beristri 4. (mata keranjang = mudah tergoda
oleh wanita)
20. Pelecehan terhadap burung garuda akan mendapat hukuman yang berat, terutama dari
masyarakat. (burung garuda = lambang negara)
21. Sepulang sekolah aku terkejut karena melihat bendera kuning terpasang di depan
rumahku. (bendera kuning = penanda ada orang meninggal)
22. Profesinya sebagai kupu-kupu malammembuatnya diusir dari rumah dan kampungnya
sendiri. (kupu-kupu malam = pekerja seks komersial)
23. Didung lelah selalu dianggap sebagai benalu di dalam keluarganya. (benalu = orang
yang merugikan)
24. Akibat kata-kata kasarnya, Riko mendapat bogem mentah dari ayahnya. (bogem
mentah = pukulan)
25. Entah siapa yang mengajarinya, Rani kini pintar bersilat lidah dengan orang tuanya.
(bersilat lidah = memutarbalikkan kata-kata)
1. Kelakuan kasar Anjali terhadap orang tuanya menjadi buah bibir orang sekampung.
(buah bibir = topik pembicaraan)
2. Ayah sudah banting tulang setiap hari, tapi Rini tetap saja tidak pernah menghargainya.
(banting tulang = kerja keras)
3. Semenjak usahanya gulung tikar, Pak Dodi mulai menjauh dari pergaulan. (gulung tikar
= bangkrut)
4. Ibu diam seribu bahasa ketika ayah menuduh dan membentak dengan suara keras.
(diam seribu bahasa = tidak berkata sepatah kata pun)
5. Sepertinya ia gigit jari dengan hasil musyawarah kali ini. (gigit jari = kecewa)
6. Rumah besar itu ternyata rumah gula-gulaseorang pejabat tinggi di institusi Alfabe.
(gula-gula = simpanan)
7. Nenek Iyem sudah sebatang kara semenjak 30 tahun yang lalu. (sebatang kara = hidup
sendiri)
8. Kakak selalu saja menjadi tangan kananayah sejak kecil. (tangan kanan = orang
kepercayaan)
9. Riska memang wanita yang tebal muka di hadapan siapa pun. (tebal muka = tidak
mempunyai rasa malu)
10. Ibu tidak mau menerima uang panas dari ayah. (uang panas = uang tidak halal)
11. Akibat tidak lulus SD, Tikno selalu dijuluki si otak udang. (otak udang = bodoh)
12. Sejak kecil Andre memang mata duitan, dan hal ini selalu dimanfaatkan untuk
mendorongnya rajin belajar. (mata duitan = suka dengan uang)
13. Ayah dan ibu hanya ingin bicara empat mata, kami disuruh keluar dahulu dari kamar.
(empat mata= berdua saja)
14. Pak Prapto adalah orang yang ringan tangan kepada siapa saja. (ringan tangan = suka
memukul)
15. Tidak ada yang memberitahu ibu kalau Wicak sangat ringan mulut saat di sekolah.
(ringan mulut = usil)
16. Ayah sudah banyak makan garam tentang kehidupan. (makan garam = banyak
pengalaman)
17. Kemiskinan membuatnya gelap matahingga menghalalkan segala cara untuk
mendapatkan uang. (gelap mata = hilang kesabaran)
18. Ayah sudah angkat tangan menghadapi kelakuan kakak sulung kami. (angkat tangan =
menyerah)
19. Hati-hati jika bergaul dengan orang yang besar mulut. (besar mulut = suka membual)
20. Semenjak pindah ke rumah besar, ia menjadi tinggi hati. (tinggi hati = sombong)
21. Kata orang-orang, Pak Dibyo masih keturunan darah biru. (darah biru = ningrat)
22. Lelaki mata keranjang itu selalu main matasetiap ada wanita cantik. (main mata =
melirik)
23. Semua yang dikatakannya hanya omong kosong saja. (omong kosong = bualan)
24. Arifin mantap memilih Aisyah sebagai tulang rusuknya. (tulang rusuk = pasangan)
25. Kepergiannya selama ini ternyata karena tinggal di hutan prodeo. (hutan prodeo =
penjara
Baku Tidak Baku

Advokat Adpokat

Akhlak Ahlak

Apotek Apotik

Atlet Atlit
Analisis Analisa

Balans balan, balens

Cenderamata Cinderamata

Definisi Difinisi

Kartotek Kartotik

Komedi Komidi

Konkret Konkrit

Teori Tiori

Teoretis Teoritis

Sistem Sistim

Sistematis Sistimatis

Rezeki rizki, rejeki

Telegram Tiligram

Hakikat Hakekat

Kaidah Kaedah

Nasihat Nasehat

Penasihat Penasehat

Hierarki Hirarki

Karier Karir

Spesies species, spisis

Varietas Varitas

Metode metod, metoda

Khotbah kutbah, khutbah, qutbah

Resistans Resistan
Peformans Peforman

Kompleks Komplek

Tripleks Triplek

Simpleks Simplek

Lateks Latek

Ekspor Eksport

Impor Import

Paspor Passport

Menganalisis Menganalisa

Penganalisisan Penganalisaan

Hipotesis Hipotesa

Sintesis Sintesa

Katalisis Katalisa

Hidrolis Hidrolisa

Syakwasangka Sakwasangka

Syukur Sukur

Mensyukuri mensukuri, menyukuri

Insaf Insyaf

Sah Syah

Sahih Syahih

Saraf Syaraf

Ijazah ijasah, izazah

Izin Ijin

Zaman Jaman
Jenderal Jendral

Sutera Sutra

Terampil Trampil

Keterampilan Ketrampilan

Terap Trap

Penerapan penterapan, pengetrapan

Istri Isteri

Mantra Mantera

Putra Putera

Putrid Puteri

Ambulans Ambulan

Adjektif Ajektif

Akhir ahir, akir

Frekuensi Frekwensi

Kuantum Kwantum

Konsekuensi Konsekwensi

Kualifikasi Kwalifikasi

Kualitas Kwalitas

Kuarsa Kwarsa

Kuitansi Kwitansi

Kuorum Kworum

Kuota Kwota

Likuidasi Likwidasi

Atmosfer Atmosfir
Asas Azas

Asasi Azasi

Ekuivalen Ekwivalen

Konfrontasi konfrontir, konfronterasi

Konsinyasi Konsyinyir

Koordinasi koordinir, kordinir

Nasionalisasi Nasionalisir

Organisasi Organisir

Produksi produsir, produksir

Memproduksi memproduksir,memprodusir

Pemroduksi pemproduksi, pemproduksir

Proklamasi Proklamir

Diproklamasikan Diproklamirkan

Standar Standard

Standardisasi Standarisasi

Transport Transport

Transportasi Transporter

Mengimbau Menghimbau

Imbauan Himbauan

Berutang Berhutang

Mengutangkan Menghutangkan

Teladan Tauladan

Esai essey, esei

Konduite Kondite
Risiko Resiko

Tim Team

Survey Survey

Zona Zone

Itikad Iktikad

Diesel Disel

Jadwal Jadual

Manajemen Managemen

Manajer Manager

Kategori Katagori

Ilustrasi Illustrasi

Ilusi Illusi

Konsesi Konsessi

Professor Professor

Kelola Lola

Mengelola Melola

Dikelola Dilola

Pengelola Pelola

Sila Silah

Silakan Silahkan

Mempersilakan Mempersilahkan

Dipersilakan Dipersilahkan

Wujud Ujud

Berwujud Berujud
Lembap Lembab

Kelembapan Kelembaban

Pengkristalan Pengristalan

Menyukseskan Mensukseskan

Menerjemahkan Menterjemahkan

Penerjemah Penterjemah

Advis Adpis

Persentase prosentase, presentase

Lubang Lobang

Berlubang Berlobang

Melubangi Melobangi

Ubah obah, rubah

Berubah Berobah

Mengubah Merubah

Diubah Dirubah

Pengubahan Perubahan

Formal Formil

Konsepsional Konsepsionil

Operasional Operisinil

Personalia Personilia

Rasional Rasionil

Fisik Phisik

Foto Photo

Fotokopi Photokopi
Produktifitas Produktifitas

Objek Obyek

Proyek Projek

Teknik Tehnik

Teknisi Tehnisi

Kongres Konggres

Arkais Arkhais

Motivasi Motifasi
Kata Serapan Adopsi
 Album
 Bus
 Data
 Detail
 Domain
 Editor
 Film
 Formal
 Gas
 Golf
 Internet
 Monitor
 Radar
 Radio
 Sonar
 Supermarket
 Unit
 Video
Kata Serapan Adaptasi
 Abstrak (abstract)
 Akses (access)
 Aksesori (accesory)
 Akomodasi (accommodation)
 Akun (account)
 Akting (acting)
 Aktivis (activist)
 Aktor (actor)
 Aktris (actress)
 Akuarium (aquarium)
 Aerobik (aerobic)
 Alergi (allergy)
 Agresif (aggresive)
 Apartemen (apartment)
 Aplikasi (application)
 Artis (artist)
 Astronot (astronaut)
 Balon (balloon)
 Bisnis (business)
 Bom (bomb)
 Bos (boss)
 Biologi (biology)
 Cek (check)
 Dekade (decade)
 Depression (depresi)
 Design (desain)
 Detective (detektif)
 Diktator (dictator)
 Dilema (dilemma)
 Dimensi (dimension)
 Direktur (director)
 Disko (disco)
 Diskon (discount)
 Dolar (dollar)
 Dokter (doctor)
 Domestik (domestic)
 Ekonomi (economy)
 Edisi (edition)
 Edukasi (education)
 Eksekusi (execution)
 Eksplorasi (exploration)
 Ekspor (export)
 Energi (energy)
 Es (ice)
 Es krim (ice cream)
 Esai (essay)
 Estimation (estimasi)
 Evaluasi (evaluation)
 Fakta (fact)
 Federation (federation)
 Fenomena (phenomenom)
 Fiksi (fiction)
 Fokus (focus)
 Foto (photo)
 Gelas (glass)
 Geografi (geography)
 Geologi (geology)
 Gitar (guitar)
 Gol (goal)
 Gosip (gossip)
 Granat (grenade)
 Grup (group)
 Helm (helmet)
 Horor (horror)
 Idola (idol)
 Ilegal (illegal)
 Imigrant (immigrant)
 Impor (import)
 Inflasi (inflation)
 Inovasi (innovation)
 Instan (instant)
 Insting (instinct)
 Instrumen (instrument)
 Interaksi (interaction)
 Internasional (international)
 Investasi (investation)
 Imigrasi (immigration)
 Jaket (jacket)
 Kalkulator (calculator)
 Kalender (calendar)
 Kampus (campus)
 Kanker (cancer)
 Kapsul (capsule)
 Kartun (cartoon)
 Karier (career)
 Kelas (class)
 Kiper (keeper)
 Klaim (claim)
 Klub (club)
 Kredit (credit)
 Koin (coin)
 Koleksi (collection)
 Koma (coma)
 Komputer (computer)
 Komunitas (community)
 Konfirmasi (confirmation)
 Korupsi (corruption)
 Kostum (costume)
 Kopi (coffee)
 Kualitas (quality)
 Kuantitas (quantity)
 Lampu (lamp)
 Lobi (lobby)
 Mal (mall)
 Maksimal (maximum)
 Manajemen (management)
 Manajer (manager)
 Maskot (mascot)
 Matriks (matrix)
 Mediasi (mediation)
 Mekanik (mechanic)
 Menit (minute)
 Minimal (minimum)
 Motivasi (motivation)
 Musik (music)
 Nasional (national)
 Negosiasi (negotiation)
 Nuklir (nuclear)
 Objek (object)
 Oke (okay)
 Opsi (option)
 Oksigen (oxygen)
 Paradoks (paradox)
 Parodi (parody)
 Paspor (passport)
 Pensil (pencil)
 Plastik (plastic)
 Polusi (pollution)
 Prediksi (prediction)
 Presiden (president)
 Properti (property)
 Proteksi (protection)
 Psikologi (psychology)
 Pulsa (pulse)
 Rasio (ratio)
 Rekor (record)
 Rekreasi (recreation)
 Relasi (relation)
 Renovasi (renovation)
 Repulik (republic)
 Restoran (restaurant)
 Revisi (revision)
 Riset (research)
 Roket (rocket)
 Rumor (rumour)
 Rutin (routine)
 Sampo (shampoo)
 Satelit (satellite)
 Sains (science)
 Seksi (sexy)
 Seluler (celluler)
 Sentral (central)
 Simulasi (simulation)
 Solusi (solution)
 Skor (score)
 Skuter (scooter)
 Spesial (special)
 Standar (standard)
 Stres (stress)
 Stok (stock)
 Subjek (subject)
 Survei (survey)
 Suvenir (souvenir)
 Taksi (taxi)
 Teh (tea)
 Teknologi (technology)
 Teks (text)
 Telepon (telephone)
 Televisi (television)
 Tenis (tennis)
 Teroris (terrorist)
 Tisu (tissue)
 Tren (trend)
 Toleransi (tolerance)
 Topik (topic)
 Transportasi (transportation)
 Trofi (trophy)
 Turis (tourist)
 Unik (unique)
 Verifikasi (verification)
 Vila (villa)
 Voli (volley)
 Zona (zone)

 Abad
 Abadi
 Abdi
 Adil
 Ahli
 Akal
 Akbar
 Akhirat
 Alam
 Alamat
 Alat
 Aljabar
 Amal
 Aman
 Arwah
 Asli
 Asma
 Azan
 Badan
 Baligh
 Batil
 Batin
 Daftar
 Dalil
 Daur
 Doa
 Fasih
 Fitnah
 Fitrah
 Gizi
 Haji
 Hakim
 Halal
 Haram
 Hikayat
 Hikmah
 Iblis
 Ilmu
 Insan
 Jadwal
 Jawab
 Jenazah
 Jin
 Khas
 Khianat
 Khidmat
 Kiamat
 Kitab
 Kuliah
 Kursi
 Kertas
 Munafik
 Musyawarah
 Markas
 Malaikat
 Mahkamah
 Musibah
 Mimbar
 Napas
 Syariat
 Shalat
 Ulama
 Umum
 Unsur
 Wahyu
 Wajib
 Wakaf
 Wali
 Zakat
 Ziarah
 Zina
Kata Serapan Adaptasi
 Akad (aqd)
 Akhir (akhirun)
 Akhlak (akhlaq)
 Akibat (aqiba)
 Akrab (aqrab)
 Alkohol (al-quhul)
 Amanat (amanah)
 Awal (awwal)
 Azab (adhab)
 Bahari (bahar)
 Berkah (barakah)
 Bidak (baidaq)
 Daerah (da’ira)
 Dahsyat (dahsha)
 Dakwah (da’wah)
 Derajat (darajah)
 Dunia (dunya)
 Gaib (ghaib)
 Gairah (ghaira)
 Gengsi (jinsi)
 Jenis (jins)
 Jumat (jumu’ah)
 Kabar (kahabar)
 Kamis (khamiis)
 Lafal (lafazh)
 Laskar (askar)
 Lalim (zhalim)
 Logat (lughah)
 Makalah (maqalatun)
 Masalah (masalatun)
 Menara (minarah)
 Naskah (nushkatun)
 Perlu (fardhu)
 Petuah (fatwa)
 Rabu (arbi’aa)
 Resmi (rasmiyyun)
 Rezeki (rizqi)
 Sabtu (sabtun)
 Sabun (sobuun)
 Sekarat (zakarotil)
 Selasa (tsulatsaa)
 Senin (isnaini)
 Serikat (syirkah)
 Setan (syaiton)
 Ufuk (ufuq)
 Umat (ummah)
 Umur (umr)
 Uzur (udhr)
 Waktu (waqt)
 Yakin (yaqin)
Contoh Kata Serapan dari Bahasa Belanda

Indonesia pernah lama dijajah Belanda. Tak heran ada banyak kata serapan
dari bahasa Belanda. Berikut adalah contoh kata serapan dari bahasa
Belanda selengkapnya.

 Absen (absent)
 Absensi (absentie)
 Advokat (advocaat)
 Agen (agent)
 Ajudan (adjudant)
 Amatir (amateur)
 Aki (accu)
 Akur (akkoord)
 Aklamasi (acclamatie)
 Aksen (accent)
 Aksi (actie)
 Akte (akte)
 Alias (alias)
 Alinea (alinea)
 Ambulans (ambulance)
 Antik (antiek)
 Antri (in de rij)
 Anulir (annuleren)
 Apotek (apotheek)
 Aransemen (arrangement)
 Arloji (horloge)
 Aroma (aroma)
 Arsir (arceren)
 Arsip (archief)
 Arsitek (architect)
 Asuransi (assurantie)
 Atlet (atleet)
 Aula (aula)
 Bagasi (bagage)
 Bak (bak)
 Bakteri (bacterie)
 Balada (ballade)
 Balok (balk)
 Balsem (balsem)
 Ban (band)
 Banderol (banderol)
 Bank (bank)
 Bandit (bandiet)
 Bangkrut (bankroet)
 Basis (basis)
 Batalyon (bataljon)
 Baterai (batterij)
 Baut (bout)
 Bazar (bazaar)
 Bel (bel)
 Bensin (benzine)
 Berita (berichten)
 Berlian (briljant)
 Beton (beton)
 Bioskop (bioscoop)
 Biskuit (biscuit)
 Blangko (blanco)
 Blokade (blokkade)
 Blokir (blokkeren)
 Boikot (boycot)
 Bombardir (bombarderen)
 Bordil (bordeel)
 Borjuis (bourgeois)
 Brankas (brandkast)
 Brigade (brigade)
 Brosur (brochure)
 Bursa (beurs)
 Butik (boetiek)
 Coklat (chocolade)
 Dansa (dansen)
 Dam (dam)
 Debit (debit)
 Debut (debuut)
 Dek (dek)
 Delegasi (delegatie)
 Depot (depot)
 Dialek (dialect)
 Diare (diarree)
 Diet (dieet)
 Dinas (dienst)
 Direktur (directuur)
 Donatur (donateur)
 Dosen (docent)
 Duane (douane)
 Duet (duet)
 Egois (egoistisch)
 Embargo (embargo)
 Es (ijs)
 Etnis (etnisch)
 Farmasi (farmacie)
 Fasilitas (faciliteit)
 Favorit (favoriet)
 Firma (firma)
 Forsir (forceren)
 Fungsi (functie)
 Gang (gang)
 Garansi (garantie)
 Gerendel (grendel)
 Giro (giro)
 Gorden (gordijn)
 Grafik (grafiek)
 Gratis (gratis)
 Grosir (grossier)
 Gubernur (gouverneur)
 Halte (halte)
 Hanggar (hangaar)
 Handuk (handdoek)
 Hotel (hotel)
 Ide (idee)
 Ideal (ideaal)
 Idiot (idioot)
 Indekos (in de kost)
 Industri (industrie)
 Insinyur (ingenieur)
 Inspektur (inspecteur)
 Instansi (instantie)
 Institut (instituut)
 Intern (intern)
 Intuisi (intuitie)
 Jambore (jamboree)
 Jangkar (het anker)
 Kabel (kabel)
 Kadet (cadet)
 Kamar (kamer)
 Kampanye (campagne)
 Kanal (kanaal)
 Kantin (kantine)
 Kantor (kantoor)
 Karbit (carbid)
 Karcis (kaartjes)
 Karton (karton)
 Kartu (kaart)
 Kasir (kassier)
 Kasus (casus)
 Kaus (kous)
 Kelas (klas)
 Knalpot (knalpot)
 Keramik (keramiek)
 Keran (kraan)
 Kios (kiosk)
 Klinik (kliniek)
 Koki (kokkin)
 Kolom (kolom)
 Komentar (commentaar)
 Kompor (komfoor)
 Kongres (congres)
 Kontan (contant)
 Kontingen (contingent)
 Kontrak (contract)
 Kontrol (controle)
 Kopling (koppeling)
 Kopral (korporaal)
 Koor (koor)
 Kuintal (kwintaal)
 Kuliner (culinair)
 Kulkas (koelkast)
 Lakban (plakband)
 Laten (latent)
 Ledeng (leiding)
 Legiun (legioen)
 Lem (lijm)
 Lisensi (licentie)
 Loket (loket)
 Loper (loper)
 Losmen (logement)
 Makelar (makelaar)
 Maniak (maniak)
 Martir (martyr)
 Massal (massaal)
 Masinis (machinist)
 Materi (materie)
 Medali (medaille)
 Merk (merk)
 Militer (militair)
 Mode (mode)
 Monopoli (monopolie)
 Montir (monteur)
 Monumen (monument)
 Motto (motto)
 Naif (naïef)
 Notulen (notulen)
 Netral (neutraal)
 Nol (nul)
 Notaris (notaris)
 Obligasi (obligatie)
 Oktaf (octaaf)
 Pabrik (fabriek)
 Paket (pakket)
 Pamflet (pamflet)
 Parade (parade)
 Paragraf (paragraaf)
 Parasut (parachute)
 Parfum (parfum)
 Parlemen (parlement)
 Partai (partij)
 Peleton (peloton)
 Peluit (fluit)
 Pensiun (pensioen)
 Perban (verband)
 Peron (perron)
 Pers (pers)
 Pil (pil)
 Pipa (pijp)
 Plagiat (plagiaat)
 Pledoi (pleidooi)
 Pleno (pleno)
 Puisi (poezie)
 Polemik (polemiek)
 Pompa (pomp)
 Portal (portaal)
 Potensi (potentie)
 Potret (portret)
 Praktis (praktisch)
 Prangko (franco)
 Preman (vrijman)
 Prestasi (prestatie)
 Privat (privaat)
 Publik (publiek)
 Pulpen (vulpen)
 Ransel (ransel)
 Rapor (rapport)
 Regional (regionaal)
 Rekening (rekening)
 Reklame (reclame)
 Rem (rem)
 Rentenir (rentenier)
 Resep (recept)
 Resi (reçu)
 Reuni (reunie)
 Ritsleting (ritssluiting)
 Ronda (ronde)
 Rute (route)
 Sablon (sjabloon)
 Sadel (zadel)
 Sakelar (schakelaar)
 Sakral (sacraal)
 Saldo (saldo)
 Salep (zalf)
 Sandal (sandaal)
 Segel (zegel)
 Sekakmat (schaakmat)
 Sekoci (schuitje)
 Sekrup (schroef)
 Selang (slang)
 Selop (slof)
 Seng (zinc)
 Sepur (spoor)
 Serdadu (soldaat)
 Sersan (sergeant)
 Setir (stuur)
 Setor (storten)
 Sinyal (signaal)
 Sirene (sirene)
 Sirup (stroop)
 Skripsi (scriptie)
 Sortir (sorteren)
 Sprei (sprei)
 Stempel (stempel)
 Subsidi (subsidie)
 Suster (zuster)
 Taktik (tactiek)
 Tante (tante)
 Tarif (tarief)
 Tekor (te kort)
 Telat (te laat)
 Tembakau (tabak)
 Teras (terras)
 Transparan (transparant)
 Tribun (tribune)
 Vakansi (vakantie)
 Ventilasi (ventilatie)
 Vokal (vocaal)
 Vonis (vonnis)
 Wastafel (wastafel)
 Wortel (wortel)
 Yuridis (juridisch)
Contoh Kata Serapan dari Bahasa China

Berikut adalah contoh kata serapan dari bahasa China atau Tionghoa
selengkapnya, kebanyakan adalah istilah makanan China.

 Angpau (angpao)
 Bakiak (bakiak)
 Bakmi (bakmi)
 Bakpau (bakpao)
 Bakpia (bakpia)
 Bakwan (bakwan)
 Bakso (bakso)
 Barongsai (barong sai)
 Cat (cat)
 Cawan (chawan)
 Cincau (cincau)
 Cukong (cukong)
 Ginseng (ginseng)
 Gincu (gincu)
 Giwang (giwang)
 Guci (guci)
 Hoki (hoki)
 Jamu (jamu)
 Jitu (jitu)
 Kecap (kechap)
 Kepang (kepang)
 Klenteng (klenteng)
 Koko (gege)
 Kongsi (gongsi)
 Kuaci (gua zi)
 Kuah (kuah)
 Kue (gao)
 Kung fu (gung fu)
 Leci (leci)
 Lobak (lobak)
 Lonceng (lonceng)
 Lumpia (lun pia)
 Mangkuk (mangkok)
 Mie (mi)
 Mihun (bihun)
 Pangsit (pangsit)
 Pisau (bishou)
 Sampan (sampan)
 Sate (satay)
 Singkong (singkong)
 Siomai (siomay)
 Soto (soto)
 Sumpit (sumpit)
 Taipan (taipan)
 Teko (teh ko)
 Toko (toko)
 Tukang (tukang)
 Wushu (wushu)
Portugis

Meski singkat, tapi Portugis pernah menjajah Indonesia terutama di wilayah


timur, sehingga ada beberapa kata serapan bahasa Portugis. Berikut adalah
contoh kata serapan dari bahasa Portugis selengkapnya.

 Arena (arena)
 Armada (armada)
 Aula (aula)
 Akta (acta)
 Bangku (banco)
 Beranda (varanda)
 Bendera (bandeira)
 Bola (bola)
 Boneka (boneca)
 Dadu (dado)
 Dansa (dança)
 Garpu (garfo)
 Gudang (gudão)
 Jendela (janela)
 Kaldu (caldo)
 Kampung (campo)
 Karambol (carambola)
 Keju (queijo)
 Kereta (carreta)
 Kamar (camara)
 Lentera (lanterna)
 Lemari (almario)
 Mandor (mandador)
 Martir (mártir)
 Meja (mesa)
 Mentega (manteiga)
 Nona (dona)
 Palsu (falso)
 Peluru (boleiro)
 Pesta (festa)
 Pigura (figura)
 Puisi (poesia)
 Roda (roda)
 Ronda (ronda)
 Saku (saco)
 Sepatu (sapato)
 Silet (gilete)
 Serdadu (soldado)
 Tembakau (tabaco)
 Tenda (tenda)
 Terigu (trigo)
 Tinta (tinta)
Contoh Kata Serapan dari Bahasa Jepang

Berikut adalah contoh kata serapan dari bahasa Jepang selengkapnya,


kebanyakan adalah istilah-istilah Jepang terutama di bidang olahraga dan
kebudayaan.

 Aikido (aikido)
 Anime (anime)
 Bonsai (bonsai)
 Emoji (emoji)
 Judo (judo)
 Karaoke (karaoke)
 Karate (karate)
 Kimono (kimono)
 Koi (koi)
 Manga (manga)
 Mochi (moci)
 Ninja (ninja)
 Origami (origami)
 Sake (sake)
 Sumo (sumo)
 Tahu (tofu)
 Tsunami (tsunami)
Contoh Kata Serapan dari Bahasa Persia

Berikut adalah contoh kata serapan dari bahasa Persia selengkapnya,


sebagai catatan bahasa Persia digunakan sebagai bahasa di Iran.

 Acar (acar)
 Anggur (anggur)
 Bandar (bandar)
 Biadab (biadab)
 Cambuk (cambuk)
 Cara (cara)
 Dam (dam)
 Domba (domba)
 Gandum (gandum)
 Istana (istana)
 Kala (kala)
 Kawin (kawin)
 Kisah (kisah)
 Kismis (kismis)
 Limau (limau)
 Nakhoda (nakhoda)
 Nisan (nisan)
 Onar (onar)
 Pasar (bazar)
 Pelita (pelita)
 Penjara (penjara)
 Peri (peri)
 Piala (piala)
 Piring (piring)
 Ramal (ramal)
 Rubah (rubah)
 Saudagar (saudagar)
 Serang (serang)
 Syal (syal)
 Tahta (takhta)
 Taman (taman)
 Tamasya (tamasya)
 Zirah (zirah)
Contoh Kata Serapan dari Bahasa Hindi

Berikut adalah contoh kata serapan dari bahasa Hindi selengkapnya,


sebagai catatan bahasa Hindi digunakan sebagai bahasa di India.

 Acar (achaar)
 Bahasa (bahasa)
 Candu (candu)
 Curi (curi)
 Cuti (chutti)
 Ganja (ganjha)
 Jaya (jaya)
 Kaca (kaca)
 Kedai (kadai)
 Kunci (kunci)
 Logam (ulogam)
 Madu (madu)
 Pahlawan (pehlvaan)
 Peti (petti)
 Raja (rajaa)
 Sambal (sambal)
Kata Tidak
No Kata Baku
Baku
1 Abjad Abjat

2 Advokat Adpokat

3 Aktif Aktip

4 Al Quran alquran

5 Apotek Apotik

6 Asas Azas

7 Atlet Atlit

8 Atmosfer Atmosfir

9 Baut Baud

10 Berpikir Berfikir

11 Besok Esok

12 Bus Bis

13 Cabai Cabe

14 Cendekiawan Cendikiawan
15 Cenderamata Cinderamata

16 Daftar Daptar

17 Definisi Difinisi

18 Depot Depo

19 Detail Detil

20 Diagnosis Diagnosa

21 Diesel Disel

22 Dipersilakan Dipersilahkan

23 Dolar Dollar

24 Ekspor Eksport

25 Ekstrem Ekstrim

26 Ekuivalen Ekwivalen

27 Embus Hembus

No Kata Baku Kata Tidak Baku

28 Februari Pebruari

29 Film Filem

30 Fisik Phisik

31 Fondasi Pondasi
32 Formal Formil

33 Foto Photo

34 Frekuensi Frekwensi

35 Gizi Gisi

36 Gladi Geladi

37 Hafal Hapal

38 Hak Haq

39 Hakikat Hakekat

40 Hierarki Hirarki

41 Hipotesis Hipotesat

42 Ijazah Ijasah

43 Ikhlas Ihlas

44 Imbau Himbau

45 Indera Indra

46 Insaf Insyaf

47 Istri Isteri

48 Izin Ijin

49 Jadwal Jadual
50 Jenazah Jenasah

51 Jenderal Jendral

52 Justru Justeru

53 Kaidah Kaedah

54 Karier Karir

No Kata Baku Kata Tidak Baku

55 Kategori Katagori

56 Komplet Komplit

57 Konferensi Konperensi

58 Kongres Konggres

59 Konkret Konkrit

60 Kreatif Kreative

61 Kreativitas Kreatifitas

62 Kualifikasi Kwalifikasi

63 Kualitatif Kwalitatif

64 Kuantitatif Kwantitatif

65 Kualitas Kwalitas

66 Kuitansi Kwitansi
67 Kiai Kyai

68 Lubang Lobang

69 Maaf Ma’af

70 Makhluk Mahluk

71 Manajemen Managemen

72 Manajer Manager

73 Mencolok Menyolok

74 Menerjemahkan Menterjemahkan

75 Mengesampingkan Menyampingkan

76 Merek Merk

77 Meterai Meterei

78 Metode Metoda

79 Mesti Musti

80 Museum Musium

81 Motif Motip

82 Motivasi Motifasi

No Kata Baku Kata Tidak Baku

83 Nasihat Nasehat
84 November Nopember

85 Napas Nafas

86 Objek Obyek

87 Paham Faham

88 Paspor Pasport

89 Pikir Fikir

90 Praktik Praktek

91 Provinsi Propinsi

92 Risiko Resiko

93 Rezeki Rejeki

94 Saksama Seksama

95 Sekadar Sekedar

96 Sekretaris Sekertaris

97 Silakan Silahkan

98 Sistem Sistim

99 Subjek Subyek

100 Sutera Sutra

101 Syukur Sukur


102 Tafsir Tapsir

103 Teknik Tehnik

104 Teoretis Teoritis

105 Terampil Trampil

106 Varietas Varitas

107 Vila Villa

108 Wujud Ujud

109 Yudikatif Judikatip

110 Zaman Jaman

111 Zona Zone

112 Kata Baku Kata Tidak Baku

113 abjad abjat

114 advokat adpokat

115 afdal afdol

116 akhlak ahlak

117 aktif aktip

118 aktivitas aktifitas

119 ambeien ambeyen


120 ambulans ambulan

121 amendemen amandemen

122 analisis analisa

123 andal handal

124 amfibi amphibi

125 antena antene

126 antre antri

127 apotek apotik

128 asas azas

129 astronaut astronot

130 ateis atheis

131 atlet atlit

132 atmosfer atmosfir

133 azan adzan

134 balans balan

135 balsam balsem

136 batalion batalyon

137 baterai baterei


138 berandal brandal

139 belum belom

140 besok esok

141 biosfer biosfir

142 blanko blangko

143 brankas brangkas

144 budek budeg

145 bujet budjet

146 bus bis

147 cabai cabe

148 capai capek

149 cedera cidera

150 cendekiawan cendikiawan

cinderamata /
151 cendera mata
cenderamata

152 cengkeram cengkram

153 cengkih cengkeh

154 cokelat coklat

155 daftar daptar


156 debitur debitor

157 dekret dekrit

158 depot depo

159 detail detil

160 deviasi defiasi

161 diagnosis diagnosa

162 diskotek diskotik

163 distilasi destilasi

164 dolar dollar

165 drainase drainage

166 dramatisasi dramatisir

167 durian duren

168 efektif efektip

169 ekstra extra

170 ekstrem ektrim

171 ekstremis ekstrimis

172 ekstrover ektstrovert

173 elite elit


174 embus hembus

175 esai esei

176 faksimile faksimil

177 februari pebruari

178 fondasi pondasi

179 formal formil

180 foto photo

181 fotokopi photokopi

182 fotosintesis fotosintesa

183 frasa frase

184 frekuensi frekwensi

185 gaib ghaib

186 geladi gladi

187 gizi giji

188 griya gria

189 gua goa

190 gubuk gubug

191 gudeg gudek


192 hadis hadist

193 hafal hapal

194 hakikat hakekat

195 hektare hektar

196 hierarki hirarki

197 hipotesis hipotesa

198 ijazah ijasah

199 ikhlas ihlas

200 influenza influensa

201 inframerah infra merah

202 imbau himbau

203 indera indra

204 infus inpus

205 insaf insyaf

206 isap hisap

207 intelijen inteligen

208 intens inten

209 interpretasi interprestasi


210 interupsi intrupsi

211 islamiah islamiyah

212 istigfar istighfar

213 istri isteri

214 itermeso intermezo

215 izin ijin

216 jadwal jadual

217 jagat jagad

218 jemaah jamaah

219 jenazah jenasah

220 jenderal jendral

221 judo yudo

222 junior yunior

223 justru justeru

224 kaidah kaedah

225 kanker kangker

226 karena karna

227 karier karir


228 karisma kharisma

229 katalisis katalisa

230 kedaluwarsa kadaluwarsa

231 kedelai kedelei

232 kendur kendor

233 khotbah khutbah

234 klien client

235 kloter keloter

236 koboi koboy

237 komersial komersil

238 kompleks komplek

239 komplet komplit

240 konfirmasi komfirmasi

241 konkret konkrit

242 konsekuensi konsekwensi

243 korsleting konsleting

244 kosakata kosa kata

245 kreatif kreatip


246 kreativitas kreatifitas

247 kualitas kwalitas

248 kuarsa kwarsa

249 kuitansi kwitansi

250 kuorum kworum

251 lafal lapal

252 legalisasi legalisir

253 lembap lembab

254 lubang lobang

255 manajemen managemen

256 manajer manager

257 mangkuk mangkok

258 mantra mantera

259 masjid mesjid

260 memengaruhi mempengaruhi

261 mengonsumsi mengkonsumsi

262 mengubah merubah

263 menteri mentri


264 mencolok menyolok

265 metode metoda

266 miliar milyar

267 motif motip

268 musafir musyafir

269 naas nahas

270 nakhoda nahkoda

271 tampak nampak

272 napas nafas

273 nasihat nasehat

274 negatif negatip

275 negeri negri

276 nomor nomer

277 neto netto

278 notula notulen

279 november nopember

280 objek obyek

281 objektif obyektif


282 omzet omset

283 organisasi organisir

284 orisinal orisinil

285 paham faham

286 palem palm

287 paradoks paradok

288 paramedis paramedi

289 pasfoto pas photo

290 paspor pasport

291 paviliun pavilion

292 pedas pedes

293 peranti piranti

294 permak vermak

295 pikir fikir

296 produktif produktip

297 produktivitas produktifitas

298 prototipe prototif

299 proyek projek


300 provinsi propinsi

301 putra putera

302 putri puteri

303 ransel rangsel

304 rapi rapih

305 rapor rapot

306 rasional rasionil

307 respons respon

308 resistans resistan

309 reumatik rematik

310 rezeki rejeki

311 risiko resiko

312 sah syah

313 sahih syahih

314 saksama seksama

315 sambal sambel

316 sanksi sangsi

317 saraf syaraf


318 saus saos

319 sekadar sekedar

320 sekretaris sekertaris

321 semifinal semi final

322 seprai seprei

323 sintesis sintesa

324 sistem sistim

325 sistematis sistimatis

326 skala sekala

327 standardisasi standarisasi

328 subjek subyek

329 survei survey

330 sutra sutera

331 syahid sahid

332 syukur sukur

333 tafsiran tapsiran

334 teknik tehnik

335 teknisi tehnisi


336 teknologi tehnologi

337 teladan tauladan

338 telepon telpon

339 tenteram tentram

340 teoretis teoritis

341 terampil trampil

342 terima kasih terimakasih

343 tesis thesis

344 tim team

345 tobat taubat

346 tradisional tradisionil

347 transpor transport

348 tripleks triplek

349 trofi tropi

350 urgen urgent

351 urine urin

352 ustaz ustad / ustadz

353 utang hutang


354 varietas varitas

355 wali kota walikota

356 yudikatif judikatif

357 yudisial judisial

358 yurisdiksi jurisdiksi

359 zaman jaman

360 zamzam zam-zam

361 zina jinah

362 zona zone

Anda mungkin juga menyukai