Anda di halaman 1dari 14

Lembar Balik

Bahayanya gadget

Disusun Oleh:
Musrifatun ni’mah
1911040116

Program Pendidikan Profesi Ners


Fakultas Ilmu Kesehatan
Universitas Muhammadiyah Purwokerto
2020
Gadget
Apa itu gadget..???????
Apa pengaruh gadget bagi kesehatan…???

1. Bahaya radiasi, Menyebabkan kecanduan, gangguan mental, gangguan tidur.


Penyakit-penyakit yang di timbulkan gadget..??

o Insomnia

o nomophobia

o scrotal Hyperthermia

o texting Thumb (Tendinitis)


cara pencegahan dari bahayanya gadget..??

Gunakan speakerphone, gunakan headset, gunakan casing penahan radiasi, kurangi


menggunakan Bluetooth dan headset wireless, diam ketika menelpon, jangan selalu menempel,
gunakan dua telinga.
Apa Itu Gadget ???????

Ponsel menggunakan gelombang elektromagnetik dalam mengirim dan


menerima pesan. Gelombang elektromagnetik ini dapat menyebabkan
pemanasan pada jaringan tubuh. Jaringan tubuh dipanaskan oleh rotasi dari
molekul polar yang disebabkan oleh medan elektromagnetik. Pada saat
seseorang sedang menelepon dengan ponsel, efek pemanasan ini akan terjadi
pada permukaan kepala dan mengakibatkan kenaikan suhu. Otak memiliki
kemampuan untuk membuang kelebihan panas melalui sirkulasi darah.
Namun, kornea mata tidak memiliki pengaturan suhu dan dari percobaan
pada kelinci, ditemukan bahwa radiasi ponsel dapat menyebabkan katarak.
Apa Pengaruh Gadget bagi Kesehatan ???
1. Bahaya radiasi Radiasi gadget sangat beresiko mengakibatkan gangguan terhadap

perkembangan otak dan sistem imun anak.

2. Menyebabkan kecanduan Pengaruh gadget terhadap anak yang selanjutnya yaitu

menyebabkan kecanduan dan ketergantungan. Selain itu, kecanduan gadget juga akan berdampak terhadap
kepribadian anak sehingga lebih cenderung memiliki sifat tertutup dan tidak bersosialisasi.

3. Penyakit mental Penggunaan gadget yang tidak terkontrol dan terus menerus bisa menjadi

salah satu pemicu penyakit mental seperti depresi, gangguan bipolar dan autis.

4. Gangguan tidur
Penyakit-penyakit yang di timbulkan gadget..??
1. Insomnia Tidak sedikit orang yang rela terbangun tengah malam untuk sekedar membuka pesan masuk
atau pemberitahuan masuk dari gadget nya. Namun tahukah anda, kebiasaan membuka gadget di malam hari secara
tidak langsung dapat menganggu siklus tidur anda. Cahaya terang yang terpancar dari gadget atau smartphone yang
anda aktifkan, dapat menekan pelepasan hormon yang berfungsi proses tidur yakni hormon melantonin yang
diproduksi tubuh ketika keadaan gelap atau tanpa cahaya. Penderita insomnia memiliki resiko lebih tinggi terhadap
penyakit jantung, stroke, diabetes dan hipertensi, dalam fase yang kronis, insomnia dapat mebahayakan hingga
menyebabkan kematian untuk para penderitanya.
2. Nomophobia Nomophobia atau kepanjangan dari 'no-mobile-phone-phobia, yakni sebuah keadaan

dimana tubuh akan merasakan cemas berlebih apabila dipisahkan dari gadget atau smartphonenya. Sebuah
penelitian mengungkapkan bahwa sekitar 66% orang yang kecanduan gadget mengalami phobia yang satu ini.
Tanda dan gejala yang nampak pada si penderita berupa perasaan cemas, berkeringat, gemetar dan was-as ketika
dipisahkan dari gadgetnya.

3. Scrotal Hyperthermia Hal seperti ini sebaiknya diwaspadai, terutma bagi anda yang sering

mengoperasikan laptor diatas pahanya. Karena dengan menaruh laptop diatas paha, mampu meningkatkan suhu
disekitarnya menjadi enam kali lebih tinggi. Sementara untuk para pria, kondisi seperti ini akan membuat organ
vitalnya menjadi lebih hangat dan membuat produksi sperma menjadi menurun.
4. Texting Thumb (Tendinitis) Penggunaan jari dan tangan pada gadget dalam waktu lama atau
jangka panjang, secara berkala dan terus-terusan dapat melukai tandon, saraf dan otot-otot. Umumnya cedera
dibagian jempol ini disebut dengan Blackberry Thumb, sementara cedera pada tangan disebut dengan iPad Hand.
Selain itu, jenis cedera yang lebih parah yang mungkin dialami adalah mati rasa, kerusakan otot, nyeri, serta
memerlukan pembedahan untuk pengobatan. Segala sesuatu yang melebihi batas tentunya tidak baik, begitupun saat
menggunakan gadget, penggunaan gadget yang berlebihan dapat membawa dampak negatif untuk kesehatan tubuh.
Untuk itulah, sebaiknya bijaklah menggunakan gadget dan gunakan sesuai kebutuhan. Karena untuk menjadi sehat
itu mahal.
cara pencegahan dari bahayanya gadget..??
1. Gunakanlah Speakerphone Walaupun mengurangi rasa kenyamanan saat menggunakan

speakerphone di tempat umum, tapi paling tidak hal ini menghindari kita untuk tidak harus menempelkan
handphone di kepala ketika bertelepon. Menggunakan speaker ketika bertelepon juga bisa menjadi pilihan. Pilihan
menggunakan speakerphone dapat dilakukan ketika kita tengah berada di tempat privat seperti di rumah.

2. Gunakan Headset Rasa-rasanya, inilah kiat yang paling gampang untuk menangkal ancaman radiasi
handphone. Usahakan untuk menggunakan headset pada saat menerima panggilan telepon. Hal ini untuk mencegah
telepon genggam tidak terlalu dekat dengan otak.

3. Gunakan Casing Penahan Radiasi Kekhawatiran radiasi ponsel belakangan memunculkan

casing berkemampuan khusus yang diklaim bisa meminimalisir hantaran radiasi yang berasal dari ponsel. Jika dirasa
diperlukan, mungkin Anda bisa mencarinya di pertokoan.
4. Kurangi Bluetooth Dan Headset Wireless Seperti telah disebutkan di atas, penggunaan
headset dapat menjadi pilihan untuk mengurangi radiasi ponsel. Namun patut diingat, gunakanlah headset yang
konvensional alias yang masih menggunakan kabel untuk terhubung dengan ponsel. Hindari penggunaan headset
wireless. Demikian juga fitur bluetooth di handphone jangan terus menerus diaktifkan, gunakan seperlunya.

5. Jangan Selalu Menempel


6. Gunakan Dua Telinga

Anda mungkin juga menyukai