Anda di halaman 1dari 2

DINAS KESEHATAN KABUPATEN CIANJUR

UPTD PUSKESMAS RAWAT INAP MANDE


Jl. Aria Wiratanudatar Km. 9 Mande-Cianjur 43292
Telp (0263)2910845–087714517225

SURAT KEPUTUSAN
KEPALA UPTD PUSKESMAS RAWAT INAP MANDE
NOMOR :012/SK/KAPKM-MND/I/2016

TENTANG
VISI, MISI, TUJUAN DAN TATA NILAI
UPTD PUSKESMAS RAWAT INAP MANDE

KEPALA UPTD PUSKESMAS RAWAT INAP MANDE

Menimban : a. bahwauntukmampumemenuhikebutuhanmasyarakatkegiatanpenyelenggara
g UPTD Puskesmas Rawat Inap Mandeharus di panduolehvisi, misi,
tujuandantatanilaiPuskesmas yang ditetapkanolehKepalaUPTD Puskesmas
Rawat Inap;
b. bahwaberdasarkanpertimbangansebagaimanadimaksuddalamhuruf
a,perluditetapkanKeputusanKepalaUPTD Puskesmas Rawat Inap
MandeTentangvisi, misi, tujuandantatanilaiPuskesmas;
Mengingat : 1. Pedoman Manajemen puskesmas sebagai tindak lanjut dari Keputusan
menteri Kesehatan Republik Indonesia Nomer 128 MENKES/SK/II/2004
tentang kebijakan dasar puskesmas;
2. Keputusan Menteri Pendayagunaan Aparatur Negara Nomor
63/KEP/M.PAN/ 2003, tentang Pedoman Umum Penyelenggaraan
pelayanan Publik;
3. Permenkes No 75 Tahun 2014 Tentang Puskesmas:
4. Permenkes No 46 Tahun 2015 Tentang akreditasi Puskesmas, Klinik
Pratama, Tempat praktik mandiri dokter, dan Tempat praktik mandiri
dokter gigi:
5. Peraturan Bupati Cianjur No 14 tahun 2010 Tentang Organisasi dan tata
Kerja Puskesmas pada Dinas Kesehatan;

MEMUTUSKAN
Menetapka : KEPUTUSAN TENTANG VISI, MISI, TUJUAN DANTATA NILAI UPTD
n PUSKESMAS RAWAT INAP MANDE;
Kesatu : Visi UPTD Puskesmas Rawat Inap Mande yaitu:
Sebagai pusat pelayanan kesehatan dasar terdepan di Kecamatan Mande

Kedua : Misi UPTD Puskesamas Rawat Inap Mande yaitu


a. Menyelenggarakan dan menjamin pelayanan kesehatan yang merata,
terjangkau dan bermutu.
b. Menjalin kemitraan dan pemberdayaan masyarakat dalam upaya
meningkatkan derajat kesehatan masyarakat.
c. Meningkatkan sumber daya kesehatan.
d. Mewujudkan lingkungan sehat serta perilaku hidup bersih dan sehat.
e. Menciptakan tertib administrasi dan keuangan.
Ketiga : Tujuan UPTD Puskesmas Rawat Inap Mande
Pembangunan kesehatan yang diselenggarakan di Puskesmas bertujuan untuk
mewujudkan masyarakat yang :
a. Memiliki perilaku sehat yang meliputi kesadaran, kemauan dan
kemampuan hidup sehat.
b. Mampu menjangkau pelayanan kesehatan bermutu
c. Hidup dalam lingkungan sehat
d. Memiliki derajat kesehatan yang optimal, baik individu, keluarga, kelompok
dan masyarakat.
Keempat : Tata Nilai Puskesmas
Tata nilai UPTD Puskesmas Rawat Inap Mande adalah “JUARA”
Jujur : ada kesesuaian antara yang di ucapkan dan yang dikerjakan
Utamakan Pelayanan :selalu berusaha memberikan pelayanan sebaik-baiknya
Amanah: melaksanakan tugas sesuai tupoksi
Ramah : selalu membudayakan 5 S (Senyum, Sapa, Salam, Sopan, Santun)
Adil : tidak membeda bedakan dalam memberikan pelayanan.

Ditetapkan diCianjur

Pada tanggal 02 Januari 2016

KEPALA UPTD

PUSKESMAS RAWAT INAP MANDE

TUTIK SUPRIHATIN

Anda mungkin juga menyukai