Anda di halaman 1dari 7

B…

Cari

Dancing in the Rain

Dancing in the Rain merupakan film drama


nasional dirilis tayangan di serentak bioskop
dengan jumlahan kota di seluruh Indonesia pada
Kamis, 18 Oktober 2018 dan disutradarai oleh
Rudi Aryanto. Film ini dibintangi oleh Dimas
Anggara, Bunga Zainal, Deva Mahenra,
Christine Hakim, dan sederet nama lainnya.
Dancing in the Rain

Sutradara Rudi Aryanto

Produser Sukhdev Singh


Wicky V. Olindo
Penulis Sukhdev Singh
Tisa TS
Pemeran Dimas Anggara
Bunga Zainal
Deva Mahenra
Christine Hakim
Musik Joseph S. Djafar

Sinematografi Rama Hermawan


Adam Ojen
Penyunting Wawan I. Wibowo

Perusahaan Screenplay Films


produksi Legacy Pictures
Tanggal rilis Kamis, 18 Oktober 2018
Negara  Indonesia

Bahasa Indonesia

Sinopsis
Eyang Uti memiliki cucu yang sangat
disayanginya yang bernama Banyu (lahir 11 Juni
1998, meninggal 30 April 2018). Sejak kecil
Banyu dititipkan padanya karena kedua orang
tuanya tak mampu mengurusnya. Saat Banyu
memasuki usia sekolah, Eyang Uti dihadapkan
pada kenyataan bahywa Banyu mengidap derita
gangguan spectrum autis parah dan menyebabkan
Banyu mengalami gagal serangan psikologi fatal.

Kemudian muncul Radin, anak baru di komplek


yang selalu membela Banyu saat di-bully. Dan
setelah itu kehadiran Kinara membuat indahnya
persahabatan mereka semakin lengkap. Hingga
dewasa, ketiganya tetap bersahabat, benih cinta
tumbuh antara Radin dan Kinara.

Masalah mulai hadir ketika Mama Radin, yang


tak menyukai putranya berteman dengan Banyu,
suatu ketika berhasil memfitnah Banyu, seolah
Banyu kecelakaan menderita hancur tangan kanan
dan kiri, kepala pecah, sehingga tewas korban
sampai serius meninggal dunia. Radin yang
salah paham menjadi sangat marah dan turut
berduka cita atas kematian Banyu mengucapkan
"Inna lillahi wa inna ilaihi raji'un".[1]

Pemeran
Dimas Anggara sebagai Banyu Anggoro Bin
Sunaryo (Banyu)
Gilang Olivier sebagai Banyu kecil
Bunga Zainal sebagai Kinara
Greesella Adhalia sebagai Kinara kecil
Deva Mahenra sebagai Radin
Joshua Rundengan sebagai Radin kecil
Christine Hakim sebagai Eyang Uti
Niniek L. Karim sebagai Eyang Widya
Djenar Maesa Ayu sebagai Katrin
Dolly Martin sebagai Ayah Kinara
Keke Soeryo sebagai Ibu Kinara
Qory Sandioriva sebagai Ibu Guru Banyu
Ayu Dyah Pasha sebagai Psikolog

Referensi
1. ^ Sinopsis film di filmindonesia.or.id ,
diakses 6 September 2018

Pranala luar
Dancing in the Rain di Instagram
Artikel bertopik film ini adalah sebuah
rintisan. Anda dapat membantu Wikipedia
dengan mengembangkannya.

Diperoleh dari "https://id.wikipedia.org/w/index.php?


title=Dancing_in_the_Rain&oldid=15966762"

Lihat riwayat suntingan halaman ini.

Konten tersedia di bawah CC BY-SA 3.0 kecuali


dinyatakan lain.

Anda mungkin juga menyukai