Anda di halaman 1dari 4

MAKALAH

PELAKSANAAN KEGIATAN PEKERJAAN OVERLAY JALAN


YOGYAKARTA-BARONGAN (IMOGIRI)

Kode Kelompok : A.2


Disusun Oleh :

Shafira Aulya 21010115140170 2237


Rinorah Ahmad Gilbran 21010117120048 2249
Yogi Pratama Ginting 21010117120049 2249
Faisal Dino Prasetyo 21010117120050 2249
Heribertus Krisna T. A. 21010117120051 2249
Faishal Fahmi V. 21010117120052 2249
Farchah 21010117120053 2249
Maulana Faridh Amin 21010117120054 2249
Shita Mayasari 21010117120055 2249
Alivia Suryaningrum 21010117120057 2249
Ahmad Dhuha A. 21010117130083 2251
Irsyad Fatahuddin P. 21010117130084 2251
Defananda Noor P. 21010117130085 2251
Margiani Yunita K. P. 21010117130086 2251
Ahmad Afifuddin 21010117130087 2251
Clara Shinta A. 21010117130088 2251
Andhika Fathan H. 21010117130089 2251

DEPARTEMEN TEKNIK SIPIL FAKULTAS TEKNIK


UNIVERSITAS DIPONEGORO
SEMARANG
2019
KATA PENGANTAR

Puji syukur kehadirat Allah SWT yang telah memberikan rahmat dan hidayah-Nya
sehingga penulis dapat menyelesaikan makalah yang berjudul “Pelaksanaan
Kegiatan Pekerjaan Overlay Jalan Yogyakarta-Barongan (Imogiri)” ini tepat pada
waktunya.

Makalah ini disusun untuk memenuhi salah satu tugas mata kuliah Perkerasan Jalan
Raya yang diampu oleh Bapak Dr. Bagus Hario Setiadji, ST. MT. Selain itu,
makalah ini juga bertujuan untuk menambah wawasan tentang Pelaksanaan
Kegiatan Pekerjaan Overlay Jalan Yogyakarta-Barongan (Imogiri) bagi para
pembaca dan juga bagi penulis.

Penulis mengucapkan terima kasih kepada Bapak Dr. Bagus Hario Setiadji, ST.
MT., selaku dosen mata kuliah Perkerasan Jalan Raya yang telah memberikan tugas
ini sehingga dapat menambah pengetahuan dan wawasan sesuai dengan bidang
studi yang penulis tekuni. Penulis juga mengucapkan terima kasih kepada semua
pihak yang telah berkontribusi dengan memberikan ide-idenya sehingga makalah
ini bisa disusun dengan baik dan rapi.

Penulis menyadari, makalah ini masih jauh dari kata sempurna. Oleh karena itu,
kritik dan saran yang bersifat membangun akan penulis terima demi terciptanya
makalah selanjutnya yang lebih baik lagi.

Semarang, 26 November 2019

Penulis
1.1. Maksud dan Tujuan
Maksud dan tujuan yang akan dibahas yaitu :
a. Untuk mengetahui berapa lendutan yang terjadi pada jalan Yogyakarta
– Barongan (Imogiri)?
b. Untuk menentukan tebal lapisan tambahan yang diperlukan pada jalan
Yogyakarta – Barongan (Imogiri)?
DAFTAR ISI

……………………………………………………….

Anda mungkin juga menyukai