Anda di halaman 1dari 9

ULANGAN HARIAN BAHASA INDONESIA

Soal Tek Resensi


1. Berikut ini yang bukan merupakan kegiatan dalam meresensi buku ialah…
a. Menyunting
b. Menimbang
c. Membahas
d. Mengkritik
e. Mengungkapkan kembali

2. Berikut merupakan kalimat yang mengungkapkan kalimat yang mengungkapkan


kelemahan buku….
a. Buku ini sangat menarik, banyak sekali gambar-gambar yang menarik. Cerita yang
disampaikan mudah untuk dimengerti.
b. Penulis sangat enjoy menggunakan kata-kata yang digunakan dalam membuat novel
sehingga memberi kesan tidak menggurui
c. Kemunculan buku ini telah memperkaya pengetahuan bisnis khususnya untuk para
pembisnis.
d. Kekuatan novel ini tidak hanya dari covernya saja yang menarik, isi perlembar dari
novel ini pun sangat menarik sehingga orang yang membacanya tidak mudah bosan
e. Sayang sekali banyak sekali kata-kata yang sulit sehingga para pembaca sulit
mengartikan kata.

3. Berikut bukan merupakan langkah-langkah menulis resensi ….


a. Menentukan jenis buku yang ingin diresensi
b. Menentukan bagian paling menarik dari buku
c. Menyusun iktisar dari buku tersebut
d. Menaksir harga buku
e. Membaca buku hingga halaman terakhir

4. Yang bukan merupakan unsur-unsur dalam resensi novel adalah ….


a. Kepengarangan
b. Sinopsis
c. Kelemahan Novel
d. Kelebihan Novel
e. Tempat pembelian novel

5. Tujuan dari resensi novel adalah ….


a. Memberikan informasi kepada khalayak akan kehadiran sesuatu buku
b. Mensugesti khalayak agar membaca buku-buku yang lain
c. Memberitahu khalayak  manfaat dari membaca buku
d. Menyebar kekurangan dari suatu buku
e. Memaksa khalayak untuk membaca buku

6. Identitas buku meliputi sebagai berikut, kecuali ….


a. Judul buku
b. Harga buku
c. Jumlah halaman
d. Penerbit
e. pengedit buku

7. Yang bukan dimaksud dengan kepengarangan dalam resensi buku adalah….


a. Tentang diri pengarang buku
b. Perjalanan cinta pengarang
c. Riwayat hidup pengarang
d. Karya-karyanya yang lain
e. Biografi singkat pengarang

8. Pembuat resensi disebut ….


a. Resentator
b. Resentor
c. Rensensist
d. Rensesiers
e. Peresensi

9. Berikut merupakan langkah-langkah dalam membuat resensi buku, kecuali….


a. Mengenali buku yang akan diresensi
b. Menandai bagian-bagian yang akan dijadikan sebagai kutipan dalam resensi
c. Membaca buku yang akan diresensi dengan cermat
d. Membuat ikhtisar dari buku yang akan diresensi
e. Menonton film yang akan diresensi

10. Akhir-akhir ini resensi buku juga disebut ….


a. Timbangan buku
b. Pencerita buku
c. Kelemahan/Kelebihan buku
d. Pengenalan buku
e. Pencermatan buku

11. Sulit sekali menemukan kekuranganpada buku ini. semua unsur yang seharusnya
dimiliki sebuah karya fiksi terpenuhi dalam buku ini. bagi iswa yang tidak senang
membaca karya sastra memang buku ini tidak begitu menarik sebab novel ini serius
dan tidak cukup menghibur.

Masalah yang dinilai dalam penggalan resensi di atas adalah ….


a. Kekurangan atau kelemahan novel tersebut
b. Keunggulan atau kelebihan novel tersebut
c. Latar belakang pengarang novel
d. Kekurangan dan kelebihan novel tersebut
e. Sinopsis novel tersebut

12. “Insiden” kecil ini mewarnai karya Suwarno, yang kalau tidak salah juga merupakan
disertasinya. Suwarno adalah orang Yogya. Pendeknya, ia hidup di sana dan
merasakan demikian membudaya, Suwarno mengagumi Hamengku Buwono IX
.akibatnya, buku itu over-repetitive, kurang bermutu.
Penggalan resensi di atas merupakan unsur resensi yang menunjukkan ….
a. Keunggulan buku
b. Isi pokok buku
c. Deskripsi buku
d. Kelemahan buku
e. Identitas buku
13. Bacalah dengan cermat!
Judul Buku : Ayat – Ayat Cinta
Nama Pengarang : Habiburrahman El Shirazy
Tempat dan Penerbit Buku : Jakarta, Penerbit Republika
Tahun Penerbit : 2004
Tebal Buku : 20,5 x 13,5 cm
Keunggulan : Novel Ayat – Ayat Cinta mengajak kita untuk lebih
jernih, lebih cerdas dalam memahami cakrawala keislaman, kehidupan dan juga cinta.
Kekurangan : Menggunakan terlalu banyak kata dalam bahasa Arab
yang tidak mudah dipahami.

Paragraf yang tepat untuk menggambarkan kelebihan dan kelemahan buku berdasarkan
data buku tersebut adalah ….
a. Novel yang ditulis  Habiburrahman El Shirazy adalah novel terlaris di Indonesia.
Novel ini tampak memiliki banyak kelebihan. Kelemahan nyaris tidak terdapat dalam
novel ini.
b. Novel terbitan tahun 2004 ini adalah novel penting yang mengajak pembaca untuk
lebih jernih dan cerdas. Buku setebal 20,5 x 13,5 cm sangat laris di pasaran.
c. Novel yang ditulis Habiburrahman El Shirazy diterbitkan oleh Penerbit Republika.
Novel ini disajikan dengan menggunakan bahasa campuran. Bahasa tersebut adalah
Bahasa Indonesia dan Bahasa Arab.
d. Novel Ayat – Ayat Cinta terbitan tahun 2004 ditulis oleh Habiburrahman El Shirazy
ini mengajak kita untuk lebih jernih, lebih cerdas, dalam memahami cakrawala
keislaman, kehidupan, dan juga cinta. Sayangnya, novel ini menggunakan terlalu banyak
kata berbahasa Arab yang tidak mudah dipahami.
e. Novel ini ditulis Habiburrahman El Shirazy yang mana membahas tentang cinta
dengan nuansa islam. Novel tersebut sangat mudah dipahami karena menggunakan
Bahasa Indonesia dan menggnakan Bahasa Arab

14. Judul Buku : Laskar Pelangi


Pengarang : Andrea Hirata
Penerbit : Bentang Pustaka, Yogyakarta
Keunggulan : Hubungan antara satu bagian dari bagian lain harmonis dan
dapat menimbulkan rasa penasaran pembaca.
Kelemahan : Penggunaan nama-nama ilmiah dalam ceritanya dapat
menghambat imajinasi pembaca yang kurang paham dengan kata tersebut.

Paragraf yang tepat untuk menggambarkan kelebihan dan kelemahan buku berdasarkan
data buku tersebut adalah ….
a. Laskar Pelangi merupakan buku pertama dari Tetralogi Laskar Pelangi atau gabungan
dari empat karya berbeda, buku kedua Sang Pemimpi berikutnya Edensor dan Maryamah
Karpov. Buku ini diterbitkan oleh Bentang Pustaka, Yogyakarta.
b. Keunggulan buku ini adalah hubungan antara satu bagian dan bagian yang lain
harmonis dan dapat menimbulkan rasa penasaran pembaca. Oleh karena itu, buku ini
laris di pasaran
c. Selain menarik, kelebihan buku Laskar Pelangi memiliki hubungan harmonis antara
satu bagian dari bagian yang lain dan dapat menimbulkan rasa penasaran pembaca. Akan
tetapi, penggunaan nama-nama ilmiah dalam ceritanya dapat menghambat imajinasi
pembaca yang kurang paham dengan kata tersebut.
d. Kelemahannya adalah penggunaan nama-nama ilmiah dalam ceritanya dapat
menghambat imajinasi pembaca yang kurang paham dengan kata tersebut sehingga
pembaca akan lebih repot karena harus membuka halaman glosarium jika ingin tahu
artinya.
e. Buku ni ditulis oleh Andrea Hirata di Jakarta. Setelah kita membaca novel ini akan
banyak kata-kata ilmiah yang kita dapat.

15. Cerita ini baik dan mudah ditangkap. Pengarang menyajikan masalah yang aktual dan
sering kita jumpai sehari-hari. Semuanya dapat diterima akal sehat, tidak
membosankan. Pengarang menguraikan karakter tokoh-tokohnya. Jadi, tidak kabur.
Akan tetapi pengarang sering mengulang kata yang senonoh. Dalam satu buku yang
mungkin lebih dari empat kisah.
Kalimat resensi yang mengungkapkan keunggulan buku adalah …..
a. Cerita dapat diterima akal sehat dan tidak membosankan
b. Karakter tidak tergambar dengan cepat dan membaca berulang-ulang
c. Pengarang menghidupkan cerita dengan cerita porno dan menghalangi
d. Cerita diungkapkan seperti lazim nya cerita yang lain.
e.   Kebosanan dapat diatasi oleh pembaca buku ini
Soal proposal

1. Sebuah dokumentasi tertulis salam bentuk foemal dan standar yang


memberikan deskripsi tentang suatu rencana, rancangan, penelitian, atau
pekerjaan beserta aspek-aspek yang diajukan, yang bertujuan untuk
menjabarkan atau menjelaskan suatu tujuan kepada pihak pembaca (individu
atau organisasi) sehingga mereka memperoleh pemahaman mengenai tujuan
tersebut secara lebih rinci, yang selanjutnya diajukan untuk mendapatkan
penilaian dan persetujuan, adalah definisi dari...
a. Proyek
b. Skripsi
c. Sinopsis
d. Proposal
e. Laporan
2. Unsur-unsur pembuatan proposal, kecuali...
a. Dasar pemikiran
b. Maksud dan tujuan
c. Peserta
d. Penutup
e. Bahasa
3. Bagian-bagian yangterdapat pada proposal, kecuali...
a. Latar belakang
b. Definisi operasional
c. Rencana anggaran
d. Susunan acara
e. Metode penelitian
4. Cermatilah kalimat di bawah ini!
1) Untuk mengetahui kadar keiliahan isi tulisan siswa SMAN 2
Padalarang dala mading sekolahnya.
2) Untuk mengatahui kadar keilmiahan organisasi tulisan siswa SMAN 2
Padalarang dalam mading sekolah
Kalimat di atas termasuk kedalam bagian...
a. Tinjauan pustaka
b. Tujuan penelitian
c. Definisioperasional
d. Perumusan masalah
e. Metode penelitian
5. Kebahasaan yang ada pada proposal, kecuali...
a. Pernyataan argumentatif
b. Kata kerja tindakan
c. Kata perincian
d. Kata kerja mental
e. Pernyataan persuasif

6. Penulisan daftar pustaka yang benar terdapat pada...


a. Badudu, J.S. 1992. Cakrawala Bahasa Indonesia II. Jakarta: Gramedia.
b. Badudu, J.S. Cakrawala Bahasa Indonesia II. 1992. Jakarta: Gramedia.
c. Badudu, J.S. Jakarta: 1992. Gramedia.
d. Badudu, J.S. 1992. Cakrawala Bahasa Indonesia II. Jakarta: Gramedia.
e. J.S. Badudu, 1992. Cakrawala Bahasa Indonesia II. Jakarta: Gramedia.
7. Cermatilah kalimat di bawah ini.
Dalam penelitian ini diunakan metode deskriftif. Tujuannyauntuk
mendeskripsikan kadar keilmiahan isi tulisan, organisasi, kosakata, istilah,
pengembangan bahasa, dan aspek mekanik tulisan siswa SMAN 2 Padalarang.
Kalimat di atas merupakan...
a. Tinjauan pustaka
b. Metode penelitian
c. Definisi operasional
d. Latar belakang masalah
e. Kontribusi penelitian
8. Salah satu faktor yang turut diperhitungkan oleh penerima proposal adalah
susunan personalia dari badan yang menyampaikan proposal tersebut. Ini
merupakan definisi dari...
a. Susunan personalia
b. Ruang lingkup kegiatan
c. Fasilitas
d. Keuntungan dan kerugian
e. Pelaksana kegiatan
9. Kebahasaan yang ada pada proposal, kecuali...
a. Pernyataan argumentatif
b. Kata kerja tindakan
c. Kata perincian
d. Kata kerja mental
e. Pernyataan persuasif

10. Anggaran biaya dalam proposal berisi...


a. Penjadwalan kegiatan
b. Informasi usaha
c. Perkiraan dana/tarif
d. Biodata perusahaan
e. Latar belakang
11. Kebuayaan merupakan karakter dari jati diri bagi setiap bangsa. Bangsa indonesia
memiliki keragaman seni budaya, terutama dalam bentuk tarian yang tersebar di
seluruh pelosok tanah air. Yakni dari Sabang sampai Merauke, dari Miangas sampai
Rote dengan keunikan dan identitasnya. Tarian-tarian itu akan lebih menarik apabila
dipentaskan secara kolosal.
Tujuan proposal berdasarkan penggalan latar belakang di atas adalah...
a. Memasyarakatkan tari daerah
b. Melestarikan tari daerah
c. Mendemonstrasikan tari daerah
d. Menyelenggarakan pentas tari daerah
e. Meningkatkan kecintaan terhadap seni budaya
12. Hal yang perlu diulas dalam proposal pada bagian dasar peikiran adalah...
a. Manfaat yang dapat diperoleh melalui kegiatan
b. Alasan-alasan pentingnya untuk melakukan suatu kegiatan
c. Hasil yang diperoleh lewat terlaksananya suatu kegiatan
d. Perencanaan jadwal kegiatan
e. Pihak-pihak yang menapatkan manfaat dari kegiatan
13. Kata kerja tindakan adalah...
a. Berlatih
b. Diharapkan
c. Direncanakan
d. Yakni
e. Sekolah
14. Menentukan sistematika penulisan proposal.
1) Latar belakang
2) Tujuan
3) Metode penelitian
4) Landasan teori
5) Perumusan masalah

Sistematika penulisan proposal kegiatan yang tepat ditandai dengan nomor...

a. 1-2-3-4-5
b. 1-3-2-4-5
c. 1-5-2-4-3
d. 1-3-2-4-5
e. 1-4-5-2-3
15. Setiap tahun di sekolah mengadakan perkenalan bersama (Persama) dari berbagai
jegiatan ekstrakulikuler, kegiatan ini sudah disusun dalam program kerja OSIS.
Panitia yangterbentuk akan merencanakan kegiatan tersebut padatanggal 3-6 Maret
2020 di perkemahan Rancaupas. Untuk itu panitia menyusun proposal.
Kalimat yang berisi tujuan pelaksanaan kegiatandalam penulisan proposal sesuai
dengan ilustrasi tersebut adalah...
a. Kegiatan OSIS ini sudah disusun dalam program jangka panjang sehingga harus
dilaksanakan sesuai dengan program yang ada.
b. Kegiatan ini dilaksanakan di Rancaupas, dan pesertanya adalah seuluruh siswa
kelas X dan pengurus OSIS.
c. Kegiatan ini akan berlangsung dari tanggal 3-6 Maret 2020, untuk itu segera
daftakan diri ke ruangan sekretariatan OSIS.
d. Kegiatan ini memerlukan dana yang cukup besar.oleh karena itu, setiap peserta
dikenakan biaya Rp. 50.000.
e. Kegiatan persama ini diadakan untuk makrab dan menjalin kerjasama anatara
anggota OSIS dari berbagai ekstrakulikuler yang ada di sekolah.

Anda mungkin juga menyukai