Anda di halaman 1dari 6

INFORMASI FAKTOR JABATAN FUNGSIONAL

Nama Jabatan : Pengemudi


Unit Kerja : Sub Bagian Umum dan Kepegawaian
Instansi : Pemerintah Kabupaten Garut

I. PERAN JABATAN
Memeriksa, memanaskan, dan merawat kelengkapan kendaraan berdasarkan petunjuk norma
yang berlaku serta mengemudikan, memperbaiki, dan melaporkan segala kerusakan agar kondisi
kendaraan selalu siap pakai.

II. URAIAN TUGAS


1. Memeriksa kelengkapan dokumen kendaraan yaitu SIM dan STNK sesuai kebutuhan agar
kendaraan selalu dalam keadaan siaga;
2. Memeriksa kelengkapan dan kondisi kendaraan dengan cara mengecek rem, oli dan lampu,
air radiator, air aki dan tekanan udara ban agar kendaraan dapat dikendarai dengan baik;
3. Memanaskan mesin kendaraan sesuai dengan kebutuhan untuk mengetahui dan menjaga
kondisi mesin;
4. Memelihara kendaraan sesuai dengan kewenangan dan tanggung jawab dengan cara
membersihkan mesin, ruangan dalam atau luar kendaraan serta menjaga kelengkapan
kendaraan agar bersih, rapi dan siap pakai;
5. Mengemudikan kendaraan sesuai kebutuhan untuk melayani kebutuhan kantor;
6. Melaporkan kondisi kendaraan dinas secara berkala berdasarkan hasil pemeriksaan agar
kendaraan berfungsi dengan baik.

III. TANGGUNG JAWAB


1. Kesesuaian dalam kelengkapan dokumen kendaraan;
2. Ketepatan dalam memeriksa kelengkapan dan kondisi kendaraan
3. Kesesuaian dan ketepatan dalam memanaskan mesin kendaraan
4. Ketepatan dan keakuratan dalam memelihara kendaraan
5. Kesesuaian dan ketepatan dalam mengemudikan kendaraan
6. Kebenaran dan kesesuaian dalam melaporkan hasil pelaksanaan tugas

IV. HASIL KERJA


1. Kelengkapan dokumen
2. Kelayakan kendaraan
3. Kelayakan dankenyamanan kendaraan
4. Kenyamanan dan kebersihan kendaraan
5. Kelancaran tugas
6. Fungsi kendaraan dinas

V. TINGKAT FAKTOR
FAKTOR 1: PENGETAHUAN YANG DIBUTUHKAN JABATAN (fk : 1- 2= 200)
Pengetahuan tentang prosedur, peraturan, atau operasi dasar atau umum, yang
secara khusus membutuhkan sedikit pelatihan atau pengalaman sebelumnya

FAKTOR 2: PENGAWASAN PENYELIA (fk : 2 - 1 = 25 )


Untuk tugas sejenis dan berulang, penyelia membuat tugas tertentu disertai
dengan instruksi yang jelas, terperinci, dan spesifik

FAKTOR 3: PEDOMAN (fk : 3 - 1 = 25 )


Pedoman terperinci dan khusus, yang meliputi semua aspek penting tugas
yang diberikan kepada pegawai
FAKTOR 4: KOMPLEKSITAS (fk : 4 - 1 = 25)
Pekerjaan terdiri dari tugas-tugas yang jelas dan berhubungan secara langsung.
Sedikit atau sama sekali tidak ada pilihan yang harus dibuat di dalam
memutuskan apa yang harus dilakukan. Tindakan yang akan diambil atau
respons yang harus dibuat sudah dapat dilihat. Pekerjaan secara cepat dapat
dikuasai.

FAKTOR 5: RUANG LINGKUP DAN DAMPAK (fk : 5 - 1 = 25 )


Tugas meliputi pekerjaan tertentu bersifat rutin dengan beberapa prosedur yang
terpisah.Hasil kerja dan jasa yang diberikan untuk memfasilitasi pekerjaan
orang lain tetapi mempunyai sedikit dampak di luar unit organisasi langsung.

FAKTOR 6: HUBUNGAN PERSONAL (fk : 6 - 1 = 10 )


Hubungan dengan pegawai di unit organisasi, kantor, proyek, atau unit kerja,
dan di dalam unit pendukung.

FAKTOR 7: TUJUAN HUBUNGAN (fk : 7 - 1 = 20 )


Tujuan hubungan adalah untuk memperoleh,mengklarifikasi, atau memberikan
fakta atau informasi tanpa menghiraukan sifat fakta tersebut: a.l, fakta atau
informasi bervariasi dari yang mudah dimengerti sampai dengan yang sangat
teknis

FAKTOR 8: PERSYARATAN FISIK (fk : 8 - 2 = 20 )


Pekerjaan membutuhkan tenaga fisik seperti berdiri dalam waktu yang lama;
berjalan di jalan yang kasar, tidak rata, atau permukaan berbatu; aktivitas
memerlukan membengkok, meringkuk, membungkuk, merentangkan,
mengapai, atau sejenisnya; mengangkat benda yang cukup berat berulang
seperti mesin ketik atau kotak dokumen.

FAKTOR 9: LINGKUNGAN PEKERJAAN (fk : 9 - 2 = 20 )


Lingkungan pekerjaan membawa resiko dan ketidaknyamanan yang cukup
besar, yang memerlukan tindakan pencegahan keamanan khusus antara lain,
bekerja disekitar benda bergerak, kereta, atau mesin; berhadapan dengan
penyakit menular atau iritasi bahan kimia. Pegawai dipersyaratkan
menggunakan pakaian pelindung, seperti topeng, baju, jaket, sepatu boot,
kacamata debu, sarungtangan, atau baju pelindung.
FORMULIR HASIL EVALUASI JABATAN

Nama Jabatan : Pengemudi

Standar Jabatan
Nilai yang
Faktor Evaluasi Fungsional Yang Keterangan
diberikan
Digunakan
1 Faktor 1: Pengetahuan Yang 200
Tingkat Faktor 1- 2
Dibutuhkan Jabatan
2 Faktor 2: Pengawasan Penyelia 25 Tingkat Faktor 2- 1
3 Faktor 3: Pedoman
25 Tingkat Faktor 3- .1
4 Faktor 4: Kompleksitas
25 Tingkat Faktor 4- 1
5 Faktor 5: Ruang Lingkup dan
25 Tingkat Faktor 5- 1....
Dampak
6 Faktor 6: Hubungan Personal
Tingkat Faktor 6- 1....
10
7 Faktor 7: Tujuan Hubungan 20 Tingkat Faktor 7- 1...
8 Faktor 8: Persyaratan Fisik
20 Tingkat Faktor 8- 2
9 Faktor 9: Lingkungan Kerja 20 Tingkat Faktor 9- 2
K
E
S Total Nilai 370
I
M
P
U
L Kelas Jabatan 3 (305-370)
A
N

Tim Analisis dan Evaluasi Jabatan:


Ketua Tim

(Drs. H. Didit Fajar Putradi, M.Si)


Pembina Tk. I
NIP. 19670125 199203 1 008

Jabatan Yang Bersangkutan Pimpinan Unit Kerja

( Wawan Gunawan ) ( Hj. Indriana Soemarto )


NIP. 19660405 198803 ` 005 Pembina Utama Muda,
NIP. 19580924 198203 2 008
INFORMASI FAKTOR JABATAN FUNGSIONAL

Nama Jabatan : Pengemudi


Unit Kerja : Sub Bagian Umum dan Kepegawaian
Instansi : Pemerintah Kabupaten Garut

I. PERAN JABATAN
Memeriksa, memanaskan, dan merawat kelengkapan kendaraan berdasarkan petunjuk norma
yang berlaku serta mengemudikan, memperbaiki, dan melaporkan segala kerusakan agar kondisi
kendaraan selalu siap pakai.

II. URAIAN TUGAS


1. Memeriksa kelengkapan dokumen kendaraan yaitu SIM dan STNK sesuai kebutuhan agar
kendaraan selalu dalam keadaan siaga;
2. Memeriksa kelengkapan dan kondisi kendaraan dengan cara mengecek rem, oli dan lampu,
air radiator, air aki dan tekanan udara ban agar kendaraan dapat dikendarai dengan baik;
3. Memanaskan mesin kendaraan sesuai dengan kebutuhan untuk mengetahui dan menjaga
kondisi mesin;
4. Memelihara kendaraan sesuai dengan kewenangan dan tanggung jawab dengan cara
membersihkan mesin, ruangan dalam atau luar kendaraan serta menjaga kelengkapan
kendaraan agar bersih, rapi dan siap pakai;
5. Mengemudikan kendaraan sesuai kebutuhan untuk melayani kebutuhan kantor;
6. Melaporkan kondisi kendaraan dinas secara berkala berdasarkan hasil pemeriksaan agar
kendaraan berfungsi dengan baik.

III. TANGGUNG JAWAB


7. Kesesuaian dalam kelengkapan dokumen kendaraan;
8. Ketepatan dalam memeriksa kelengkapan dan kondisi kendaraan
9. Kesesuaian dan ketepatan dalam memanaskan mesin kendaraan
10. Ketepatan dan keakuratan dalam memelihara kendaraan
11. Kesesuaian dan ketepatan dalam mengemudikan kendaraan
12. Kebenaran dan kesesuaian dalam melaporkan hasil pelaksanaan tugas

IV. HASIL KERJA


1. Kelengkapan dokumen
2. Kelayakan kendaraan
3. Kelayakan dankenyamanan kendaraan
4. Kenyamanan dan kebersihan kendaraan
5. Kelancaran tugas
6. Fungsi kendaraan dinas

V. TINGKAT FAKTOR
FAKTOR 1: PENGETAHUAN YANG DIBUTUHKAN JABATAN (fk : 1- 2= 200)
Pengetahuan tentang prosedur, peraturan, atau operasi dasar atau umum, yang
secara khusus membutuhkan sedikit pelatihan atau pengalaman sebelumnya;

FAKTOR 2: PENGAWASAN PENYELIA (fk : 2 - 1 = 25 )


Untuk tugas sejenis dan berulang, penyelia membuat tugas tertentu disertai
dengan instruksi yang jelas, terperinci, dan spesifik

FAKTOR 3: PEDOMAN (fk : 3 - 1 = 25 )


Pedoman terperinci dan khusus, yang meliputi semua aspek penting tugas
yang diberikan kepada pegawai
FAKTOR 4: KOMPLEKSITAS (fk : 4 - 1 = 25)
Pekerjaan terdiri dari tugas-tugas yang jelas dan berhubungan secara langsung.
Sedikit atau sama sekali tidak ada pilihan yang harus dibuat di dalam
memutuskan apa yang harus dilakukan. Tindakan yang akan diambil atau
respons yang harus dibuat sudah dapat dilihat. Pekerjaan secara cepat dapat
dikuasai.

FAKTOR 5: RUANG LINGKUP DAN DAMPAK (fk : 5 - 1 = 25 )


Tugas meliputi pekerjaan tertentu bersifat rutin dengan beberapa prosedur yang
terpisah.Hasil kerja dan jasa yang diberikan untuk memfasilitasi pekerjaan
orang lain tetapi mempunyai sedikit dampak di luar unit organisasi langsung.

FAKTOR 6: HUBUNGAN PERSONAL (fk : 6 - 1 = 10 )


Hubungan dengan pegawai di unit organisasi, kantor, proyek, atau unit kerja,
dan di dalam unit pendukung.

FAKTOR 7: TUJUAN HUBUNGAN (fk : 7 - 1 = 20 )


Tujuan hubungan adalah untuk memperoleh,mengklarifikasi, atau memberikan
fakta atau informasi tanpa menghiraukan sifat fakta tersebut: a.l, fakta atau
informasi bervariasi dari yang mudah dimengerti sampai dengan yang sangat
teknis

FAKTOR 8: PERSYARATAN FISIK (fk : 8 - 2 = 20 )


Pekerjaan membutuhkan tenaga fisik seperti berdiri dalam waktu yang lama;
berjalan di jalan yang kasar, tidak rata, atau permukaan berbatu; aktivitas
memerlukan membengkok, meringkuk, membungkuk, merentangkan,
mengapai, atau sejenisnya; mengangkat benda yang cukup berat berulang
seperti mesin ketik atau kotak dokumen.
FAKTOR 9: LINGKUNGAN PEKERJAAN (fk : 9 - 2 = 20 )
Lingkungan pekerjaan membawa resiko dan ketidaknyamanan yang cukup
besar, yang memerlukan tindakan pencegahan keamanan khusus antara lain,
bekerja disekitar benda bergerak, kereta, atau mesin; berhadapan dengan
penyakit menular atau iritasi bahan kimia. Pegawai dipersyaratkan
menggunakan pakaian pelindung, seperti topeng, baju, jaket, sepatu boot,
kacamata debu, sarungtangan, atau baju pelindung.
FORMULIR HASIL EVALUASI JABATAN

Nama Jabatan : Pengemudi

Standar Jabatan
Nilai yang
Faktor Evaluasi Fungsional Yang Keterangan
diberikan
Digunakan
1 Faktor 1: Pengetahuan Yang 200
Tingkat Faktor 1- 2
Dibutuhkan Jabatan
2 Faktor 2: Pengawasan Penyelia 25 Tingkat Faktor 2- 1
3 Faktor 3: Pedoman
25 Tingkat Faktor 3- .1
4 Faktor 4: Kompleksitas
25 Tingkat Faktor 4- 1
5 Faktor 5: Ruang Lingkup dan
25 Tingkat Faktor 5- 1....
Dampak
6 Faktor 6: Hubungan Personal
Tingkat Faktor 6- 1....
10
7 Faktor 7: Tujuan Hubungan 20 Tingkat Faktor 7- 1...
8 Faktor 8: Persyaratan Fisik
20 Tingkat Faktor 8- 2
9 Faktor 9: Lingkungan Kerja 20 Tingkat Faktor 9- 2
K
E
S Total Nilai 370
I
M
P
U
L Kelas Jabatan 3 (305-370)
A
N

Tim Analisis dan Evaluasi Jabatan:


Ketua Tim

(Drs. H. Didit Fajar Putradi, M.Si)


Pembina Tk. I
NIP. 19670125 199203 1 008

Jabatan Yang Bersangkutan Pimpinan Unit Kerja

( Agus Hamdan Gunawan ) ( Hj. Indriana Soemarto )


NIP. 19770828 200701 1 008 Pembina Utama Muda,
NIP. 19580924 198203 2 008

Anda mungkin juga menyukai