Anda di halaman 1dari 2

Nama : Indri Sukma Ningsih

NIM : PO.62.24.2.16.186

1. Kejadian yang pernah dialami pada pelayanan kesehatan perorangan yang menyediakan
pelayanan medik dasar atau spesialistik diselenggarakan oleh lebih dari satu jenis tenaga
kesehatan merupakan pengertian dari ….
a. Pengetahuan klikik
b. Pengalaman klinik
c. Pedoman klinik
d. Wawasan klinik
e. Keputusan klinik

2. Proses yang menentukan untuk menyelesaikan masalah dan menentukan asuhan yang
diperlukan oleh pasien maupun klien merupakan pengertian dari …..
a. Pengetahuan klikik
b. Pengalaman klinik
c. Pedoman klinik
d. Wawasan klinik
e. Keputusan klinik

3. Terdapat empat prinsip etika yang umumnya digunakan dalam praktek kebidanan. Yang
bukan termasuk prinsip etika tersebut adalah
a. Autonomy
b. Beneficence
c. Malefecence
d. Non malefecence
e. Justice

4. Yang bukan termasuk pengambilan keputusan klinis yang benar dan tepat adalah ….
a. Menghindari pekerjaan atau tindakan rutin yang tidak sesuai dengan kebutuhan klien
b. Meningkatkan efektivitas dan efisiensi pelayanan yang diberikan
c. Meningkatkan kerumitan situasi dan dan keterbatasan kemampuan kita
d. Membiasakan bidan berpikir dan bertindak sesuai standar
e. Memberikan kepuasan pelanggan
5. Cara berpikir utama yang digunakan guna mengambil keputusan merupakan pengertian
dari ….
a. Total recall
b. Habits
c. Inguiry
d. New idea and creativity
e. Knowing how you think

6. Jika Bidan berada dalam suatu proses mengetahui maka bidan akan dapat mengetahui apa
yang dipikirkan ….
a. Total recall
b. Habits
c. Inguiry
d. New idea and creativity
e. Knowing how you think

Anda mungkin juga menyukai