Anda di halaman 1dari 1

LABORATORIUM PETROLOGI

Universitas Pembangunan Nasional “Veteran” Yogyakarta

Gbr. Batuan Keterangan

monomineralik karbon

DESKRIPSI BATUAN: Batuan Sedimen

1. Jenis batuan : Batuan Sedimen, silika non-klastik


2. Warna : Hitam(Fresh) Hitam memudar(Lapuk)
3. Struktur : Masif
4. Tekstur : Ukuran Butir : Amorf
D. Pembundaran: -
D. Pemilahan :-
Kemas :-

5. Komposisi Mineral : Monomineralik karbon

6. Nama Batuan : Batubara (Koesoemadinata,1980)


7. PetroGenesa : Terbentuk akibat dari proses pengendapan tumbuhan yang hidup didaerah berair yang kemudian
mengalami proses dekomposisi yakni proses yang menyebabkan bertambahnya
unsur karbon kemudian terjadi kompaksi karna adanya gaya tektonik
hal ini menyebabkan batubara yang hidup didaerah berair berubah menjadi daratan
dan setelah itu mengalami proses erosi yang menyebabkan permukaannya terkupas.
Hasil akhir dari proses erosi inilah terbentuknya batubara

Nama : Fajar Azmi Firman Tgl. Prak : 9 Maret 2020


No. Mhs : 111.190.103 Acc :
Plug :2

Anda mungkin juga menyukai