Anda di halaman 1dari 2

Tugas Personal ke-1

(Minggu 2 / Sesi 3)

Cost Concept

ACCT6131-AKMEN

Essay

1. Apa perbedaan antara cost dan expense?


2. Sebutkan 3 unsur utama dalam biaya produksi
3. Apa yang dimaksud dengan biaya variabel, biaya tetap (fixed cost)?
4. Jelaskan perbedaan antara biaya periode dan biaya product
5. Apa yang dimaksud dengan Manufacturing Overhead?
6. Jelaskan perbedaan antara Cost of Goods Manufacture dan Cost of Goods
7. Jelaskan yang dimaksud dengan Prime Cost dan Conversion Cost?

Kasus

1. Klasifikasikan biaya dibawah ini apakah masuk dalam Direct Material, Direct Labor,
Overhead Pabrik, Biaya Pemasaran dan Biaya Penjualan administrasi dan umum
a. Gaji buruh di departemen perakitan mobil
b. Kulit sapi di pabrik tas
c. Depresiasi mesin potong kain
d. Gaji sekretaris di perusahaan dagang
e. Komisi penjualan ke salesman
f. Pajak Bumi dan Bangunan pabrik
g. Gaji office boy kantor
h. Solar untuk mesin dipabrik sepatu

2. Toko “Kayuh” menjual sepeda anak-anak, berikut adalah informasi untuk kuartal
yang berakhir 31 Mei 2016
Total sales Rp 800.000
Harga jual sepeda per unit Rp 400
Biaya variabel penjualan per sepeda Rp 50
Biaya variabel administrasi per sepeda Rp 20
Total Biaya tetap penjualan Rp 150.000
Total Biaya tetap administrasi Rp 120.000

ACCT6131 - Managerial Accounting


Persediaan awal Rp 80.000
Persediaan akhir Rp 100.000
Pembelian persediaan Rp 320.000

Diminta:

a. Buatlah laporan laba rugi tradisional untuk kuartal yang berakhir 31 Mei 2016
b. Buatlah laporan laba rugi format kontribusi untuk kuartal yang berakhir 31 Mei
2016

3. Membuat Laporan Harga Pokok Produksi dan Penjualan

Berikut adalah data biaya PT Merdeka Jaya untuk tahun yang berakhir 31 Desember
2016

Direct Material Awal Rp 100


Direct Material Akhir Rp 150
Direct Material yang dibeli periode tsb Rp 1.400
WIP,awal Rp 50
Direct Labor yang terjadi diperiode tsb Rp 1.000
OH Cost yang terjadi diperiode tsb Rp 500
WIP, akhir Rp 200
Finish Goods,awal Rp 250
Finish Goods,akhir Rp 15

Diminta: Menyusun Laporan Harga Pokok Produksi dan Penjualan PT Merdeka Jaya
untuk tahun yang berakhir 31 Desember 2016

ACCT6131 - Managerial Accounting

Anda mungkin juga menyukai