Anda di halaman 1dari 3

INDONESIA HALAL TRAINING & EDUCATION CENTER (IHATEC)

Gedung Global Halal Center, Jl. Pemuda No. 5 Kota Bogor 16161
0811 114 5060 pelatihanhalal@halalmui.org

TERM OF REFERENCE (TOR) PELATIHAN 2019

JUMLAH JADWAL PELATIHAN 2019


NO JUDUL PELATIHAN BIAYA SERTIFIKAT*
HARI JAN FEB MAR APR MEI JUN JUL AGS SEP OKT NOV DES
1 Pemahaman SJH 1 Rp 1.800.000 Kelulusan - - 19 - 28 - 23 - 17 - - 11
2 Interpretasi dan Implementasi SJH 2 Rp 2.500.000 Kelulusan 8-9 12-13 12-13 9-10 14-15 25-26 16-17 13-14 10-11 8-9 12-13 17-18
Interpretasi dan Implementasi SJH
3 2 Rp 2.500.000 Kelulusan - 26-27 - - - - 30-31 - - 22-23 - -
di Restoran, Katering, Dapur
4 Internal Audit SJH 2 Rp 2.800.000 Kelulusan 29-30 - 26-27 - - - 2-3 - 24-25 - - 3-4
5 Integrasi SJH dan ISO 9001/22000 2 Rp 2.800.000 Kelulusan - - - - - - - 27-28 - - 26-27 -
6 Pemahaman SJH UMKM 1 Rp. 800.000 Kelulusan - - - 2 - - - - - - 20 -
7 Implementasi Cerol 0.5 Rp 600.000 Tidak ada 7 11 11 8 13 24 15 12 9 7 11 16
8 Pengetahuan Titik Kritis Bahan 1 Rp 1.600.000 Kehadiran - - 20 - - - - - - - 19 -
9 Penyusunan Dokumen SJH 1 Rp 1.600.000 Kehadiran - - - 29 - - - - - - 10
10. HAS International Bali 3 $ 900 Kelulusan - - - 24-26 - - - - - - - -
11 Pelatihan Inhouse 1-2 ** Kelulusan SESUAI KESEPAKATAN IHATEC DAN PERUSAHAAN

Keterangan:
*) Jenis Sertifikat kelulusan merupakan salahsatu syarat bagi perusahaan yang akan mendaftar proses sertifikasi halal MUI dan dapat menjadi syarat
untuk mengikuti program sertifikasi kompetensi di LSP LPPOM MUI. Deskripsi pelatihan dapat dilihat pada halaman berikutnya.
**) Biaya pelatihan inhouse sesuai dengan SK IHATEC berdasarkan jumlah hari, jumlah peserta, lokasi pelatihan dan bahasa pelatihan.
INDONESIA HALAL TRAINING & EDUCATION CENTER (IHATEC)
Gedung Global Halal Center, Jl. Pemuda No. 5 Kota Bogor 16161
0811 114 5060 pelatihanhalal@halalmui.org

DESKRIPSI PELATIHAN
No Judul Pelatihan Tujuan Pelatihan Materi Pelatihan Waktu Target Peserta Metode
1 Pemahaman SJH Memahami HAS 23000 a. Pengantar SJH 1 hari Pihak yang membutuhkan Penyampaian
(kebijakan dan prosedur b. Kriteria SJH (08.00-17.00) pengetahuan terkait HAS konsep
sertifikasi halal, kriteria SJH) dan c. Kebijakan & Prosedur sertifikasi halal 23000 dan persiapan
persiapan sertifikasi halal singkat d. Persiapan sertifikasi halal sertifikasi halal; atau
untuk refreshment
pemahaman HAS 23000
2 Interpretasi dan a. Memahami HAS 23000 a. Pengantar SJH 2 hari Pihak yang membutuhkan Penyampaian
Implementasi SJH b. Mampu merencanakan dan b. Kriteria SJH (08.00-17.00) pengetahuan terkait HAS konsep, studi
menerapkan SJH c. Kebijakan & Prosedur sertifikasi halal 23000, penerapan SJH dan kasus
c. Memahami persiapan d. Pengembangan dan Penerapan SJH persiapan sertifikasi halal
sertifikasi halal e. Persiapan sertifikasi halal
3 Internal Audit SJH a. Memahami HAS 23000 a. Kriteria SJH 2 hari Pihak yang membutuhkan Penyampaian
b. Mampu merencanakan dan b. Prosedur Audit (08.00-17.00) pengetahuan terkait HAS konsep,
menerapkan audit internal c. Teknik Audit 23000 dan keterampilan praktek
SJH d. Role Play Audit terkait audit internal SJH
e. Kebijakan & prosedur sertifikasi halal
4 Integrasi SJH dan a. Memahami HAS 23000 a. Pengantar SJH 2 hari Pihak yang membutuhkan Penyampaian
ISO 9001/22000 b. Memahami irisan HAS 23000 b. Kriteria SJH dan Irisannya dengan ISO (08.00-17.00) pengetahuan dan konsep, studi
dengan ISO 9001/22000 9001/22000 keterampilan terkait kasus
c. Mampu menerapkan SJH c. Kebijakan & Prosedur sertifikasi halal penerapan SJH yang
yang diintegrasikan dengan d. Pengembangan dan Penerapan SJH terintegrasi dengan ISO
ISO 9001/22000 e. Persiapan sertifikasi halal 9001/22000 serta
d. Memahami persiapan persiapan sertifikasi halal
sertifikasi halal
5 Pemahaman SJH Memahami HAS 23000 dan a. Pengantar SJH 1 hari Pihak UMKM yang ingin Penyampaian
UMKM persiapan sertifikasi halal singkat b. HAS 23000 (08.00-17.00) disertifikasi halal atau konsep
c. Persiapan sertifikasi halal & Template refreshment pemahaman
Manual SJH HAS 23000
INDONESIA HALAL TRAINING & EDUCATION CENTER (IHATEC)
Gedung Global Halal Center, Jl. Pemuda No. 5 Kota Bogor 16161
0811 114 5060 pelatihanhalal@halalmui.org

No Judul Pelatihan Tujuan Pelatihan Materi Pelatihan Waktu Target Peserta Metode
6 Implementasi Cerol Mampu menggunakan aplikasi CEROL SS-23000 0.5 hari Pihak yang membutuhkan Penyampaian
CEROL-SS23000 Peserta harus membawa laptop (13.00-16.00) keterampilan Cerol konsep,
praktek
7 Pengetahuan Titik Memahami titik kritis bahan dan a. Kriteria SJH Bahan 1 hari Pihak yang menyiapkan Penyampaian
Kritis Bahan dokumen pendukung bahan b. Titik Kritis Bahan (08.00-17.00) dokumen bahan (produ- konsep, studi
c. Dokumen Pendukung Bahan sen, distributor) atau kasus
membutuhkan pengeta-
huan titik kritis bahan
8 Penyusunan a. Memahami jenis dokumen a. Pengembangan SJH 1 hari Pihak yang membutuhkan Penyampaian
Dokumen SJH SJH b. Menyusun Manual SJH (08.00-17.00) keterampilan terkait konsep,
b. Mampu menyusun dokumen c. Menyusun Prosedur SJH penyusunan dokumen SJH praktek
SJH d. Menyusun form SJH

Catatan:
 Fasilitas pelatihan: modul pelatihan, makan siang, snack, akses Wifi, training kit, sertifikat (kecuali pelatihan Cerol tidak memperoleh sertifikat).
 Semua pelatihan diadakan di kota Bogor, kecuali pelatihan HAS International akan diadakan Bali dan Jakarta.
 Pendaftaran dan konfirmasi pelatihan dilakukan melalui email pelatihanhalal@halalmui.org.
 Pembayaran pelatihan melalui transfer ke Bank BNI Syariah Cabang Bendungan Hilir-Jakarta, Nomor Rekening 0360 882 219 a/n YAYASAN HALAL INDONESIA
 Ketentuan pengunduran diri: Jika pengunduran diri disampaikan < 5 hari sebelum pelatihan, akan dikenakan biaya administrasi sebesar 50% dari biaya pelatihan.
Peserta mengisi formulir permohonan pengembalian biaya pelatihan dan pengembalian melalui transfer dengan biaya pengiriman ditanggung pemohon.
 Jika pengunduran diri disampaikan setelah program dimulai, tidak ada pengembalian biaya pelatihan dan dapat mengajukan penundaan keikutsertaan pelatihan.
 Informasi lebih lanjut dapat menghubungi: Ibu Dinda (0811 114 5060)

PROGRAM BUNDLING DENGAN SERTIFIKASI PERSONEL PENYELIA HALAL


 Khusus pelatihan SJH dengan jenis sertifikat kelulusan, terdapat program bundling dengan sertifikasi kompetensi Penyelia Halal.
 Peserta pelatihan SJH yang beragama Islam dapat mengikuti program sertifikasi personel/uji kompetensi setelah pelatihan selesai. Ketentuan dan
persyaratan sertifikasi personel dapat dilihat di www.lsphalalmui.com atau ditanyakan melalui email info@lsphalalmui.com.
 Dengan mengikuti program bundling, maka peserta mendapatkan diskon sebesar 25% untuk biaya uji kompetensi dan biaya pelatihan SJH.

Anda mungkin juga menyukai