Anda di halaman 1dari 2

Cara melindungi diri Anda dan keluarga Anda dengan cermat selama

COVID-19
Oleh: Dr. Shu

Epidemiologi penularan virus perlu diketahui, yaitu:


 Sumber infeksi
Sumber utama infeksi adalah pasien COVID-19 dan pembawa
(carrier) COVID-19 yang tanpa gejala juga dapat menjadi sumber infeksi.
 Individu yang rentan
Manusia pada semua golongan umur pada umumnya rentan.
 Rute penularan
Rute penularan utama adalah percikan (droplets) pernapasan dan
kontak dekat

Bagaimana melindungi diri Anda dari kontak penting


 Memakai masker
 Jauhi tempat berbahaya, seperti:
o Ruang lift
o Restoran
o Ruang kantor

Beberapa hal yang harus dilakukan setelah memasuki ruangan


 Buka masker
 Tempatkan mantel di tempat berventilasi
 Metode mencuci tangan tujuh langkah
 Buka jendela untuk ventilasi

Langkah-langkah ilmiah untuk meningkatkan imunitas


 Diet tinggi protein
 Makan lebih banyak buah & sayuran segar
 Minum lebih banyak air
 Usahakan diet Anda bergizi
 Bekerja dan istirahatlah secara teratur
 Berolahraga secara teratur

Beberapa saran di rumah


 Jangan gunakan lampu UV rumah tangga
 Gunakan lebih sedikit transportasi umum
 Sering-seringlah mendesinfeksi toilet
 Makanlah makanan yang dimasak dengan baik
 Bersihkan peralatan makan

“Disinfeksi Preventif” di rumah


 Desinfeksi udara
o Buka jendela untuk ventilasi
o Gunakan sterilisasi udara yang bersirkulasi jika Anda memilikinya
 Desinfeksi tangan & kulit
o Cuci tangan Anda dengan pembersih atau sabun
 Desinfeksi barang
o Desinfektan barang dengan merendamnya dalam air panas

Anda mungkin juga menyukai