Anda di halaman 1dari 3

FORM LEMBAR JAWABAN UJIAN

SISTEM BERKAS

Nama : Jonatan Revito Aldi Manurung


NPM : 53415588
Kelas : 2IA05
Tgl. Ujian : 10 Juni 2020 (10:30 – 12:00 WIB)
Dosen : Muji Santoso, S.Kom., M.M.

PETUNJUK :
1. Jawablah pertanyaan yang ada dalam Naskah Soal Ujian yang di tampilan Virtual Class
2. Ketik jawaban ANDA dengan rapih, nomor jawaban HARUS berurutan.
3. Setelah selesai menjawab soal ujian, jangan lupa disimpan dalam bentuk format .pdf
4. Kirimkan file jawaban ujian ANDA ke email : muji_santoso@staff.gunadarma.ac.id
5. Deadline pengiriman jawaban ujian pada hari Rabu 10 Juni 2020 Pukul 12:00 WIB
____________________________________________________________________________

1. Pengertian Klasifikasi Data, segala informasi memiliki hubungan dengan data, karena segala
informasi yang diperoleh sumber dari data lapangan yang ada.

a. Data Internal = sebuah data asli yang menguraikan situasi dan kondisi pada suatu organisasi
secara internal, data ini dihasilkan melalui penelitian sendiri, bukan dari orang lain.
Contoh : data penjualan, data stok gudang, data pegawai.
b. Data Eksternal = data yang menguraikan situasi dan kondisi yang berada di luar organisasi,
biasanya data ini didapat dari hasil peneliatan orang lain.
Contoh : data eksternal premier, data eksternal sekunder.
c. Data Premier = data yang diambil atau dikumpulkan secara langsung dari objek penelitian oleh
seorang peneliti maupun organisasi.
Contoh : data kepuasan pelanggan terhadap pelayanan di PLN.
d. Data Sekunder = data yang diperoleh tidak secara langsung dari objek penelitian, namun sudah
dikumpulkan oleh pihak lain dengan berbagai metode baik secara komersial maupun non
komersial. Contoh : data jumlah warga di desa, data APBN.

 Klasifikasi Data Menurut Jenis Data

Data hitung (enumeration/counting data)


Data hitung adalah hasil dari penghitungan atau jumlah perhitungan tertentu. Yang termasuk
data hitung adalah persentase dari suatu jumlah pada data tertentu. Mencatat jumlah karyawan
dalam suatu ruang kantor atau persentase dari karyawan dalam rang kantor akan memperoleh
suatu data hitung.
–––––––––––––––––––––––––––––––––––––––––––––– ATA1920 UTS Sistem Berkas_2IA05 - Hal. 1 dari 3
Data ukur (measurement data)
Data ukur adalah data yang menunjukkan ukuran mengenai nilai sesuatu. Angka tertentu atau
huruf tertentu yang diberikan oleh seorang pimpinan kepada seorang karywab setelah
memeriksa hasil pekerjaannya merupakan data ukur. Angka yang ditujukan alat barometer atau
thermometer adalah hasil proses pengukuran.

Data primer adalah data yang diambil atau dikumpulkan secara langsung dari objek penelitian
oleh seorang peneliti maupun organisasi.

Contohnya seperti,

Data hitung (enumeration/counting data)


Data hitung adalah hasil dari penghitungan atau jumlah perhitungan tertentu. Yang termasuk
data hitung adalah persentase dari suatu jumlah pada data tertentu. Mencatat jumlah dosen dan
mahasiswa dalam suatu Universitas Gunadarma atau persentase dari dosen dan mahasiswa
dalam Universitas Gunadarma akan memperoleh suatu data hitung.

2. Pembahasan
Media penyimpanan dalam sebuah sistem komputer adalah sebuah media yang digunakan untuk
menyimpan berbagai macam data digital yang terdapat dalam komputer dengan jangka waktu
tertentu sehingga dapat dibaca kembali. Dalam perangkat komputer, media penyimpanan terdiri
dari 3 kategori, yakni media penyimpanan magnetik, media penyimpanan optical, dan media
penyimpanan awan. Berikut penjelasan dari ketiga jenis media penyimpanan tersebut.

Media penyimpanan magnetik

Media penyimpanan magnetik adalah media penyimpanan yang bersifat sekunder. Media
penyimpanan ini paling banyak digunakan oleh berbagai tipe komputer. Contoh dari media
penyimpanan magnetik adalah disket, harddisk, flashdisk, dan memori.
Kelebihan dan Kekurangan
Kelebihan : Kapasitas penyimpanan pada media ini lebih besar dari media penyimpanan lainnya
bahkan sudah mencapai Petabyte dan Kecepatan akses datanya tinggi.
Kekurangan : Harganya lebih mahal jika dibandingkan dengan media penyimpanan lainnya.

Media penyimpanan optical

Media penyimpanan optical adalah media penyimpanan yang hanya dapat dibaca dengan
menggunkaan laser bertenaga rendah atau optik. Contoh dari media penyimpanan optical adalah
CD, CD-ROM, WORM, CD-RW.
Kelebihan dan Kekurangan
Kelebihan : Beratnya lebih ringan dari beberapa media penyimanan Magnetic Disk.
Kekurangan : Kapasitas memorinya lebih kecil dari Magnetic Disk dan Jika tergores maka
resikonya data tidak akan terbaca.

Media penyimpanan awan

–––––––––––––––––––––––––––––––––––––––––––––– ATA1920 UTS Sistem Berkas_2IA05 - Hal. 2 dari 3


Media penyimpanan awan adalah media penyimpanan yang bersifat online yang dapat digunakan
menggunakan jaringan internet. Media penyimpanan awan tidak menggunakan kapasitas memori
dari perangkat komputer. Contoh dari media penyimpanan awan adalah google drive.
Kelebihan dan Kekurangan
Kelebihan : Tidak memerlukan perangkan untuk menyimpan data.
Kekurangan : Sering terjadi kesalahan pada Server dengan resiko data akan hilang dan juga
dikenakan akses koneksi data.

3. • Organisasi File Sequential


Merupakan cara yang paling dasar untuk mengorganisasikan kumpulan record-record dalam
sebuah berkas. Dalam organisasi berkas sequential, pada waktu record ini dibuat, record-
record direkam secara berurutan.
Contoh : Lagu yang ada di kaset
• Organisasi File Relative
Suatu berkas yang mengidentifikasikan record dengan key yang diperlukan. Record tidak perlu
tersortir secara fisik menurut nilai key. Organisasi berkas relatif paling sering digunakan dalam
proses interaktif. Tidak perlu mengakses record secara berurutan (consecutive). Sebaiknya
disimpan dalam Direct Access Storage Device (DASD) seperti magnetic disk/drum.
Contoh : Lagu yang ada pada CD (Compact Disk)
• Indexed Sequential
Merupakan salah satu cara yang efektif untuk mengorganisasi kumpulan record-record yang
membutuhkan akses record secara sequential maupun secara individu berdasarkan nilai key.
Contoh : Mencari arti kata dalam kamus.
• Multi – Key
Merupakan organisasi yang dapat mempunyai sebuah file yang di akses dengan banyak cara.
Contoh : Sistem perbankan yang memiliki banyak pemakai. Secara umum keempat teknik
dasar tersebut berbeda dalam cara pengaksesannya, yaitu: 1. Direct Access; Adalah suatu cara
pengaksesan record yang langsung, tanpa mengakses seluruh record yang ada. Contoh :
Magnetic Disk 2. Sequential Access; Adalah suatu cara pengaksesan record, yang didahului
pengaksesan record-record di depannya.
Contoh : Magnetic Tape.

–––––––––––––––––––––––––––––––––––––––––––––– ATA1920 UTS Sistem Berkas_2IA05 - Hal. 3 dari 3

Anda mungkin juga menyukai