Anda di halaman 1dari 11

TEKNIK

PEMESINAN
BUBUT

KELAS XII PROGRAM STUDI TEKNIK


PEMESINAN
KOMPETENSI INTI DAN KOMPETENSI DASAR
SEKOLAH MENENGAH KEJURUAN/MADRASAH ALIYAH
KEJURUAN
3.14 MENERAPKAN PROSEDUR TEKNIK MEMBUBUT ULIR SEGI
EMPAT UNTUK BATANG DAN MURNYA

4.14 MEMBUAT ULIR SEGI EMPAT LUAR DAN DALAM

Jenis ulir Square Thread Form atau biasa disebut ulir segi empat, adalah
salah satu jenis ulir dengan bentuk ulir segi empat dengan bentuk
sudut siku.
LANJUTAN
Ulir segi empat ini biasanya digunakan untuk ulir
daya. Dimensi utama dari ulir segi empat pada dasarnya sama dengan
ulir segi tiga yaitu : diameter mayor, diameter minor, kisar (pitch), dan
sudut helix. Pahat yang digunakan untuk membuat ulir segi empat adalah
pahat yang dibentuk (diasah) menyesuaikan bentuk alur ulir segi empat
dengan pertimbangan sudut helix ulir. Pahat ini biasanya dibuat dari HSS
atau pahat sisipan dari bahan karbida.
GEOMETRI ULIR SEGI EMPAT
PAHAT ULIR SEGI EMPAT
PAHAT ULIR SEGI EMPAT
Seperti halnya pahat bubut ulir segitiga, besaran
sudut-sudut kebebasan pahat bubut ulir segi
empat tergantung dari kisar/ gang yang akan
dibuat . Lebar pahat untuk ulir yang tidak terlalu
presisi penambahannya sebesar 0,5 mm.
Sedangkan untuk sudut-sudut kebebasan
potongnya harus dihitung sesuai dengan kisar
atau gangnya.
LANJUTAN
Untuk mendapatkan sudut bebas sisi samping pahat
bubut ulir yang standar, sebelum melakukan
penggerindaan atau pengasahan sudut-sudut
kebebebasanya harus dihitung terlebih dahulu sesuai
kisar/gang ulir yang dibuat agar supaya mendapatkan sisi
potong dan sudut kebebasan yang baik. Sebagai ilustrasi,
sebuah ulir apabila dibentangkan dari titik awalnya, maka
akan membentuk sebuah segitiga siku-siku
LANJUTAN
LANJUTAN

Berdasarkan gambar tersebut diatas, sudut uliran atau


kisarnya dapat dicari dengan rumus:
PERHITUNGAN DILANJUTKAN MINGGU
DEPAN
• SOAL KERJAKAN DI BUKU LATIHAN DAN KUMPULKAN MELALUI LMS:
1. Gambarkan bentuk ulir segi empat !
2. Gambarkan bentuk pahat ulir segi empat bagian depan kanan dan atas !
3. Jelakan perlatan untuk membentuk pahat ulir segi empat !
4. Tuliskan proses/langkah kerja membentuk pahat ulir segi empat !
5. Parameter apa saja yang perlu dihitung sebelum melakukan pembubutan ulir
segi empat ?

Anda mungkin juga menyukai