Anda di halaman 1dari 3

LEMBAR KERJA SISWA PPKn KELAS 9 A ,B , C , D

Tanggal 25 September 2020


TUGAS SISWA 1
Nama : Putri Eka Desintha
Kelas : 9B / 25

Kerjakan arti dan makna Pembukaan UUD Negara Republik Indonesia Tahun 1945 yang
termuat dalam :

NO Pembukaan Isi Arti dan Makna


1 Alenia ke -1 1. Penjajahan tidak sesuai Alinea pertama menegaskan bahwa
dengan perikemanusiaan kemerdekaan adalah hak segala
dan perikeadilan, maka bangsa bukan hak perorangan atau
kemerdekaan ialah hak individu.
segala bangsa.
2. Aspirasi bangsa
Indonesia untuk
melepaskan diri dari
penjajah, karena
penjajahan tidak sesuai
dengan perikemanusiaan.
2 Alenia ke-2 1. Perjuangan bangsa Alinea kedua menjelaskan
Indonesia telah mencapai kemerdekaan sebagai cita-cita
tingkat yang menentukan. bangsa Indonesia telah sampai pada
2. Momentum yang telah saat yang menentukan perjuangan
dicapai harus dimanfaatkan bangsa Indonesia dalam merebut
dengan menyatakan kemerdekaan, yaitu timbulnya
kemerdekaan. kesadaran bahwa kemerdekaan dan
3. Kemerdekaan harus diisi keadaan sekarang tidak dapat
dengan mewujudkan cita- dipisahkan dari keadaan
cita negara Indonesia yaitu sebelumnya.
negara yang merdeka,
bersatu, berdaulat, adil, dan Kemerdekaan yang diraih harus
makmur. mampu mengantarkan rakyat
Indonesia menuju cita-cita nasional
yaitu negara yang merdeka berarti
negara yang terbebas dari
penjajahan bangsa lain, bersatu
mengenai bangsa Indonesia sebagai
negara kesatuan bukan negara lain,
berdaulat mengandung makna
bahwa sebagai negara Indonesia
sederajat dengan negara lain, adil
menjelaskan bahwa negara
Indonesia menegakkan keadilan
bagi warga negaranya, serta
makmur menghendaki negara
mewujudkan kemakmuran dan
kesejahteraan bagi warga
negaranya.
3 Alenia ke-3 1. Kemerdekaan yang Dalam alinea ke-3 bangsa
dicapai oleh bangsa Indonesia mengakui bahwa
Indonesia adalah Rahmat manusia adalah makhluk ciptaan
dan anugerah Tuhan Yang tuhan sehingga kemerdekaan
Mahakuasa, yang Indonesia tidak hanya dicapai
merupakan motivasi dengan segenap usaha bangsa
perwujudan sikap dan Indonesia tetapi juga dicapai berkat
keyakinan bangsa rahmat dari Allah Yang Maha
Indonesia terhadap Tuhan kuasa.
YME.
2. Keinginan luhur supaya
bangsa berkehidupan yang
bebas merupakan motivasi
riil dan materiil bangsa
Indonesia. Dengan kata lain
kemerdekaan merupakan
keinginan dan tekad
seluruh bangsa Indonesia
untuk menjadi bangsa yang
bebas dan merdeka.
4 Alenia ke-4 1. Tujuan negara yang akan Pada alinea ke-4 menjelaskan
diwujudkan oleh pemerintah prinsip-prinsip serta pokok-pokok
negara. kaidah pembentukan pemerintah
2. Ketentuan diadakannya Indonesia yang diperinci lebih
undang-undang dasar. lanjut berupa tujuan negara,
3. Bentuk negara yaitu ketentuan diadakan undang-
republik yang undang, bentuk negara, dan dasar
berkedaulatan rakyat. negara.
4. Dasar negara Indonesia
yaitu Pancasila.

Tugas Siswa 2
Jawablah Nilai-nilai pancasila dalam berbagai kehidupan
NO Pancasila Contoh Penerapan
1 Pertama 1. Menjalankan ibadah sesuai dengan kepercayaan
yang dianut.

2. Toleransi terhadap orang-orang yang beribadah


dengan kepercayaan yang berbeda

3. Menjalani perintah yang diajarkan dan menjauhi


larangan agama masing-masing.
2 Kedua 1. Sering melakukan kegiatan sosial.

2. Mengakui persamaan derajat atau tidak


melakukan rasisme.

3. Membantu pada korban-korban bencana alam,


seperti ikut berdonasi.
3 Ketiga 1. Melakukan upacara bendera dengan khidmat

2. Memakai berbagai produk buatan Indonesia.

3. Ikut serta terhadap event-event budaya


Nusantara.
4 Keempat 1. Menyelesaikan berbagai masalah dengan cara
bermusyawarah yang khidmat.

2. Mampu menerima pendapat atau masukan dari


orang lain.
3. Ikut serta pada kegiatan pemilu apabila sudah
mencapai syaratnya.
5 Kelima 1. Tidak melakukan korupsi dalam berbagai hal.

2. Rajin dan selalu bekerja keras

3. Mampu menghargai karya orang lain dan tidak


melakukan kegiatan plagiarisme terhadap karya
tersebut.

Anda mungkin juga menyukai