Anda di halaman 1dari 5

Nama/Nim:

1. Cindy Laras Sapitri/ 06111281924020


FORMAT LKPD 2. Fathiyyah Yasmin/ 06111181924013
3. Lucy Triananda/ 06111281924031
PRAKTIKUM FISIKA SEKOLAH

GELOMBANG MEKANIK (LONGITUDINAL)

Jenjang Sekolah: SMA

Kelas: XI

TUJUAN -
PENDAHULUAN/PENGANTAR -
RUMUSAN MASALAH -
PREDIKSI/HIPOTESIS -
METODA -
ANALISIS DAN PEMBAHASAN
KESIMPULAN BERI KESIMPULAN (LIHAT TUJUAAN)
JAWABAN PERTANYAAN Jawab fenomena
PENDAHULUAN/PENGANTAR

RESONANSI BUNYI

GELOMBANG MEKANIK (LONGITUDINAL)

TUJUAN

1. Memahami peristiwa resonansi dan gelombang bunyi di udara


2. Menentukan hubungan antara panjang kolom udara, panjang gelombang dan cepat
rambat
3. Mengetahui pengaruh panjang kolom udara terhadap cepat rambat
4. Dapat menjelaskan berbagai fenomena alam yang relevan dengan Resonansi Bunyi.

PENDAHULUAN/PENGANTAR

Pernahkah kalian mendengar pukulan gendang? Pada gendang didesain seperti tabung
dengan penutup nya dari kulit. Sehingga menyisakan ruang kosong didalam tabung.
Gendang juga memiliki bermacam ukuran yang menghasilkan frekuensi bermacam-
macam pula. Kenapa demikian?
Untuk menjawab fenomena-fenomena di atas marilah kita melakukan penyelidikan
hingga memahami konsep-konsep fisika yang terkait dengan fenomena-fenomena
tersebut.

RUMUSAN MASALAH
a. Apakah besar kolom udara mempengaruhi frekuensi?
b. Apakah besar kolom udara mempengaruhi cepat rambat?

Jawaban yang diharapkan

. Ya, L ∞ λ merupakan fungsi eksponen (dari hasil observasi/pengamatan)


. Ya, L ∞ V merupakan fungsi eksponen (dari hasil observasi/pengamatan)

HIPOTESIS/PREDIKSI: dengan menggunakan analisis satuan bagaimanakah ketergantungan


panjang kolom udara (L) dan cepat rambat (V), terhadap panjang gelombang (λ)

Jawaban yang diharapkan

Jawaban yang diharapkan dari analisis satuan dalam SI


L V a . f b LV 1. f 1
m
a
V
m1  .( s 1 ) b L
s f
m m a .s  a .s b
1 V
L  c.
f
s 0 m1m a s  a b
(2n  1)V
L
4f

a=1
−a− b = 0
−b = 1
b =−1
a=1 b = −1

METODE

PERCOBAAN 1
a. Sebutkan alat dan bahan yang diperlukan untuk menyelidiki “ Apakah besar kolom udara
mempengaruhi frekuensi”
Jawaban yang diharapkan:
 Statif 1 buah
 Satu tabung resonansi dan satu selang bening
 Beberapa sumber suara dengan frekuensi yang bervariasi

b. Bagaimanakah langkah kerja yang harus dilakukan untuk menyelidiki besar kolom udara
mempengaruhi panjang gelombang
Jawaban yang diharapkan:
a) Menggantungkan tabung resonansi pada statif
b) Mengisi tabung resonansi dengan air
c) Memberi gelombang bunyi pada tabung
d) Menurunkan level air
e) Mencatat level air tiap terdengar bunyi berbeda
c. Bagaimanakah rancangan percobaanya. Gambarkan
Jawaban yang diharapkan:

d. Bagaimanakah tabel c. pengamatannya


Jawaban yang diharapkan:

Percob. ke f (Hz) L(m)


1 500
2 1000
3 1500
...

Percobaan 2
a. Sebutkan alat dan bahan yang diperlukan untuk menyelidiki “ Apakah besar kolom udara
mempengaruhi cepat rambat”
Jawaban yang diharapkan:
 Statif 1 buah
 Satu tabung resonansi dan satu selang bening
 Beberapa sumber suara dengan frekuensi yang bervariasi

b. Bagaimanakah langkah kerja yang harus dilakukan untuk menyelidiki besar kolom udara
mempengaruhi panjang gelombang
Jawaban yang diharapkan:
a) Menggantungkan tabung resonansi pada statif
b) Mengisi tabung resonansi dengan air
c) Memberi gelombang bunyi pada tabung
d) Menurunkan level air
e) Mencatat level air tiap terdengar bunyi berbeda
c. Bagaimanakah rancangan percobaanya. Gambarkan
Jawaban yang diharapkan:

c.
d. Bagaimanakah tabel pengamatannya
Jawaban yang diharapkan:

Percob. ke L (m) V(m/s)


1 500
2 1000
3 1500
...

PERTANYAAN ANALISIS

PERCOBAAN 1

a. Bagaimanakah ketergantungan L terhadap f (jawaban yang diharapkan: berbanding


terbalik)
b. Bagaimanakah bentuk grafiknya? Coba gambarkan. (jawaban yg diharapkan: berbentuk
linier)
c. Bagaimanakah bentuk persamaan grafiknya (jawaban yang diharapkan: )
d. Berapakah nilai koefisien grafiknya (?)
e. Jadi bagaimanakah formula hubungan L terhadap f (L∞1/f)
f. Bagaemanakah bentuk persamaan grafiknya (jawaban yang diharapkan: T= a+b
g. Berapakah nilai koefisien garfiknya (b = 6,28)
h. Jadi bagaimanakah formula hubungan m terhadap T∞√m

PERTANYAAN ANALISIS

Pada percobaan 2
a. Bagaimanakah ketergantungan L terhadap V (jawaban yang diharapkan: berbanding
lurus)
b. Bagaimanakah bentuk grafiknya? Coba gambarkan. (jawaban yg diharapkan: berbentuk
linier)
c. Bagaimanakah bentuk persamaan grafiknya (jawaban yang diharapkan: )
d. Berapakah nilai koefisien grafiknya (?)
e. Jadi bagaimanakah formula hubungan L terhadap V (L∞V)

Anda mungkin juga menyukai