Anda di halaman 1dari 1

UJIAN TENGAH SEMESTER

Fakultas Teknik Universitas Bandar Lampung

A Mata Kuliah
Hari/Tanggal
Limit Waktu
: STRUKTUR KAYU
: Selasa / 27 Oktober 2020
: 27 Oktober 2020, Pk 24.00 WIB

Rencanakanlah dimensi batang tarik dan batang tekan dari struktur kuda-kuda
seperti gambar.
Struktur kuda-kuda tersebut menggunakan kayu dengan mutu E20, menahan
beban seberat 250 kN. Diasumsikan kayu dalam kondisi kering udara dan
kombinasi pembebanan yang digunakan 1.4𝐷.

250 kN

E F 2,x m

B
A
D

3m 3m

Catatan :
• x adalah angka terakhir NPM Anda
• Perhitungan gaya-gaya batang menggunakan SAP2000
• Lampirkan hasil perhitungan SAP2000 berupa Gambar diagram Axial
Force
• Kerjakan di MS Word, beri sampul: cantumkan Nama, NPM, Soal (isi x
dengan NPM) dan jawaban Anda

Anda mungkin juga menyukai