Anda di halaman 1dari 16

Standard Operation Presensi Alker

Teknisi Mitra

Maksud dan Tujuan :


- Kegiatan Presensi Alker bertujuan untuk monitoring dan evaluasi Alker yang dimiliki oleh Mitra
sesuai dengan jumlah teknisi yang ada dan juga untuk menyesuaikan PKS/Kontrak TA kepada
Mitra

Note : Pastikan Alker yang diinputkan adalah dengan kondisi sebenarnya dilapangan!
Standard Operation Presensi Alker
Teknisi Mitra

Introduction

IT Tools :
Dashboard = dns.warriors.id, menu Provisioning -> PRESENSI ALKER.
Bot Telegram = @d_n_s_bot, @provisioning_ta_tools_bot

Keterangan Dashboard :
- Nama Mitra = List nama – nama mitra yang memiliki PKS dengan Telkom Akses dan terdaftar di
aplikasi tactical.
- Jml Teknisi = Jumlah semua teknisi yang berada dibawah mitra tersebut dan terdaftar di aplikasi
tactical.
- Jml Teknisi Presensi Alker = Jumlah teknisi yang berada dibawah mitra tersebut dan terdaftar di
aplikasi tactical serta sudah melakukan presensi alker.
- Kelengkapan = List semua alker sesuai PKS dengan Telkom Akses yang dimiliki oleh teknisi mitra.
- Filter Tanggal = Untuk menampilkan hasil presensi berdasarkan tanggal.

Note : Pastikan Alker yang diinputkan adalah dengan kondisi sebenarnya dilapangan!
Standard Operation Presensi Alker
Teknisi Mitra

Proses Kegiatan Presensi


1. Pastikan Teknisi sudah register di bot DNS (@d_n_s_bot) serta mengakses bot provisioning
(@provisioning_ta_tools_bot) dengan klik “Start”.

2. Klik List Alker untuk melihat alker apa saja yang harus dimiliki oleh teknisi mitra.

Note : Pastikan Alker yang diinputkan adalah dengan kondisi sebenarnya dilapangan!
Standard Operation Presensi Alker
Teknisi Mitra

3. Klik Presensi Alker untuk mulai presensi, Alker pertama adalah splicer. Klik ada -> pilih merek
splicernya -> pilih type splicer -> inputkan SN splicer -> inputkan foto splicer.

4. Alker kedua adalah One Click Cleaner. Klik ada -> pilih merek One Click Cleaner -> inputkan SN One
Click Cleaner -> inputkan foto One Click Cleaner.

Note : Pastikan Alker yang diinputkan adalah dengan kondisi sebenarnya dilapangan!
Standard Operation Presensi Alker
Teknisi Mitra

5. Alker selanjutnya adalah Alkohol, Tissue, dan Fiber Cleaver. Klik Ada untuk ketiga alker ini.

4. Kemudian Alker OPM. Klik ada -> pilih merek OPM -> inputkan SN OPM -> inputkan foto OPM.

Note : Pastikan Alker yang diinputkan adalah dengan kondisi sebenarnya dilapangan!
Standard Operation Presensi Alker
Teknisi Mitra

6. Selanjutnya Alker OLS. Klik ada -> pilih merek OLS -> inputkan SN OLS -> inputkan foto OLS.

7. Selanjutnya Alker VFL. Klik ada -> pilih merek VFL -> inputkan SN VFL -> inputkan foto VFL.

Note : Pastikan Alker yang diinputkan adalah dengan kondisi sebenarnya dilapangan!
Standard Operation Presensi Alker
Teknisi Mitra

8. Selanjutnya Alker Bor Listrik. Klik ada -> pilih merek Bor Listrik -> inputkan SN Bor Listrik -> inputkan
foto Bor Listrik.

9. Selanjutnya Alker Crimping Tools. Klik ada -> pilih merek Crimping Tools -> inputkan SN Crimping
Tools -> inputkan foto Crimping Tools.

Note : Pastikan Alker yang diinputkan adalah dengan kondisi sebenarnya dilapangan!
Standard Operation Presensi Alker
Teknisi Mitra

10. Selanjutnya Alker LAN Tester. Klik ada -> pilih merek LAN Tester -> inputkan SN LAN Tester ->
inputkan foto LAN Tester.

11. Selanjutnya Alker Toolkit Set dan Toolkit FO. Klik ada -> inputkan foto dari masing – masing Alker.

Note : Pastikan Alker yang diinputkan adalah dengan kondisi sebenarnya dilapangan!
Standard Operation Presensi Alker
Teknisi Mitra

12. Selanjutnya Alker Microtest. Klik ada -> pilih merek Microtest -> inputkan SN Microtest -> inputkan
foto Microtest.

13. Selanjutnya Alker Tangga Telescopic. Klik ada -> pilih merek Tangga Telescopic -> inputkan SN
Tangga Telescopic -> inputkan foto Tangga Telescopic.

Note : Pastikan Alker yang diinputkan adalah dengan kondisi sebenarnya dilapangan!
Standard Operation Presensi Alker
Teknisi Mitra

14. Selanjutnya Alker Working Platform. Klik ada -> pilih merek Working Platform -> inputkan SN
Working Platform -> inputkan foto Working Platform.

15. Selanjutnya Alker Helmet. Klik ada -> pilih merek Helmet -> inputkan foto Helmet.

Note : Pastikan Alker yang diinputkan adalah dengan kondisi sebenarnya dilapangan!
Standard Operation Presensi Alker
Teknisi Mitra

16. Selanjutnya Alker Sarung Tangan. Klik ada -> pilih merek Sarung Tangan -> inputkan foto Sarung
Tangan.

17. Selanjutnya Alker Body Harness. Klik ada -> pilih merek Body Harness -> inputkan foto Body
Harness.

Note : Pastikan Alker yang diinputkan adalah dengan kondisi sebenarnya dilapangan!
Standard Operation Presensi Alker
Teknisi Mitra

18. Selanjutnya Alker Tas . Klik ada -> pilih merek Tas -> inputkan foto Tas .

19. Selanjutnya Alker Jas Hujan . Klik ada -> pilih merek Jas Hujan -> inputkan foto Jas Hujan.

Note : Pastikan Alker yang diinputkan adalah dengan kondisi sebenarnya dilapangan!
Standard Operation Presensi Alker
Teknisi Mitra

20. Selanjutnya Alker Motor. Klik ada -> pilih merek Motor -> pilih type Motor -> inputkan plat nomor
Motor -> inputkan foto Motor.

21. Selanjutnya mengecek alokasi BBM untuk Alker Motor. Klik ada -> inputkan alokasi BBM untuk
Alker Motor perhari berapa liter.

Note : Pastikan Alker yang diinputkan adalah dengan kondisi sebenarnya dilapangan!
Standard Operation Presensi Alker
Teknisi Mitra

22. Selanjutnya Alker Smartphone . Klik ada -> pilih merek Smartphone -> pilih type OS dari
Smartphone -> inputkan foto Smartphone.

23. Selanjutnya mengecek alokasi Paket Data untuk Alker Smartphone. Klik ada -> inputkan alokasi
Paket Data untuk Alker Smartphone perbulan berapa Giga Byte -> inputkan foto pembelian Paket
Data.

Note : Pastikan Alker yang diinputkan adalah dengan kondisi sebenarnya dilapangan!
Standard Operation Presensi Alker
Teknisi Mitra

24. Selanjutnya akan muncul resume presensi alker yang telah dilakukan. Jika sudah sesuai
penginputannya bisa klik OK utk menyelesaikan presensi. Jika belum, bisa pilih NOK dan
menginputkan ulang alker yang belum sesuai dengan cara penginputan yang sama seperti
sebelumnya.

Jika OK

Jika NOK

Note : Pastikan Alker yang diinputkan adalah dengan kondisi sebenarnya dilapangan!
Standard Operation Presensi Alker
Teknisi Mitra

25. Untuk hari berikutnya teknisi cukup klik /Start dan akan keluar list alker yg sdh di presensi hari
sebelumnya, jika tidak ada perubahan klik OK jika ada perubahan klik NOK dan lakukan perubahan
pada alker yg mau diubah.

Jika OK

Jika NOK

Note : Pastikan Alker yang diinputkan adalah dengan kondisi sebenarnya dilapangan!

Anda mungkin juga menyukai