Anda di halaman 1dari 10

LATIHAN SOAL

SEMESTER 1

Nama : Noverienda Elsya Kirana

Kelas : XII MIPA 1

Guru Pembimbing : Ibu Iik Sri Sulasmi, S.Pd, M.Si


LATIHAN SOAL

1. Titik tumbuh primer pada tumbuhan dikotil terdapat di ….


A. Jaringan parenkim
B. Ujung akar (jawaban)
C. Kambium fasikuler
D. Jaringan kolenkim
E. Felogen

2. Berikut merupakan ciri pertumbuhan, kecuali ….


A. Penambahan panjang
B. Penambahan jumlah (jawaban)
C. Penambahan berat
D. Irreversible
E. Terukur

3. Bagian tumbuhan yang dapat berperan sebagai jaringan embrional adalah ….


A. Parenkim
B. Endodermis
C. Floem
D. Kolenkim
E. Xilem (jawaban)

4. Proses perubahan jaringan embrional menjadi jaringan-jaringan lain pengisi tubuh disebut
….
A. Totipotensi
B. Viabilitas
C. Diferensiasi (jawaban)
D. Spesialisasi
E. Mesenkim
5. Perhatikan gambar irisan membujur ujung batang berikut.

Bagian yang akan tumbuh menjadi


daun ditunjukkan oleh nomor ….

A. 1
B. 2 (jawaban)
C. 3
D. 1 dan 2
E. 2 dan 3

6. Bagian dari biji yang akan menjadi daun adalah ….


A. Radikula
B. Epikotil
C. Kalus
D. Plumula (jawaban)
E. Hipokotil

7. Auksin banyak terdapat pada ….


A. Tanaman dikotil
B. Gymnospermae
C. Ujung koleoptil kecambah (jawaban)
D. Tanaman monokotil
E. Angiospermae

8. Berikut yang tergolong faktor internal dalam pertumbuhan adalah ….


A. Suhu
B. Hormon (jawaban)
C. Nutrisi
D. Kelembapan
E. Cahaya

9. Kemampuan untuk membentuk jaringan penutup luka pada tanaman dipengaruhi oleh
hormon ….
A. Sitokinin
B. Kalin
C. Asam traumalin (jawaban)
D. Gas etilen
E. Giberelin
10. Perhatikan gambar berikut.

Gambar di atas menunjukkan tipe perkecambahan ….


A. Hipogeal karena saat berkecambah, hipokotil tetap berada di dalam tanah
B. Hipogeal karena saat berkecambah, daun lembaga tetap berada di dalam tanah
C. Epigeal karena saat berkecambah, epikotil terangkat ke atas tanah
D. Epigeal karena saat berkecambah, kotiledon terangkat ke atas tanah (jawaban)
E. Epigeal karena saat berkecambah, kotiledon tetap berada di dalam tanah

11. Ikatan fosfat dari ATP merupakan ikatan berenergi tinggi karena ….
A. Ikatan energi relatif tinggi
B. Ikatan relatif kuat
C. Hidrolisis eksergonik relatif besar (jawaban)
D. Formasi pembebasan energi relatif besar
E. Saat terhidrolisis, energi aktivasi yang dibebaskan relatif besar

12. Proses respirasi sel pada tahap glikolisis yang terjadi secara anaerobik akan mengubah 1
molekul glukosa, antara lain menjadi ….
A. 1 molekul etanol
B. 2 molekul asetil-KoA
C. 2 molekul asam piruvat (jawaban)
D. 1 molekul asam laktat
E. 1 molekul asam piruvat

13. Reaksi terang dari fotosintesis menghasilkan produk penting yang digunakan dalam reaksi
pembentukan glukosa, yaitu ….
A. ATP dan asam fosfogliserat
B. ATP dan asam fosfogliseraldehida
C. NADPH 2 dan asam fosfogliseraldehida
D. NADPH 2 dan asam fosfogliserat
E. ATPdan NADPH 2 (jawaban)

14. Reaksi pengikatan CO 2 pada fotosintesis berlangsung pada ….


A. Klorofil
B. Kloroplas (jawaban)
C. Amiloplas
D. Sitoplasma
E. Stomata

15. Gambar berikut menunjukkan daun keladi yang berbelang merah (1), putih (2), dan hijau (3)
yang dibiarkan berfotosintesis.

Setelah dilakukan uji amilum dengan


lugol, bagian daun yang akan berwarna
biru kehitaman adalah ….

A. 1
B. 2
C. 3 (jawaban)
D. 1 dan 2
E. 2 dan 3

16. Mikroba yang digunakan untuk membnatu pembuatan alkohol dari ubi kayu mempunyai
kemampuan ….
A. Mengubah gula menjadi alkohol
B. Membuat alkohol dari CO 2 dan H 2O
C. Mengubah pati menjadi gula, kemudian gula diubah menjadi alkohol (jawaban)
D. Mengubah pati langsung menjadi alkohol
E. Mengubah asam-asam organic menjadi alkohol

17. Peristiwa awal dari proses fotosintesis adalah ….


A. Terurainya CO 2
B. Ionisasi
C. Teraktivasinya klorofil (jawaban)
D. Terurainya klorofil
E. Terurainya H 2O

18. Salah satu hal yang terjadi pada proses kehidupan adalah penyusunan senyawa sederhana
menjadi senyawa kompleks. Proses tersebut dinamakan ….
A. Respirasi
B. Anabolisme (jawaban)
C. Katabolisme
D. Transpirasi
E. Desimilasi

19. Fermentasi asam laktat ditandai dengan terbentuknya produk sebagai berikut, kecuali ….
A. ATP
B. NAD
C. Asam susu (jawaban)
D. CO 2
E. Panas

20. Jika glikolisis dilambangkan dengan X, siklus Krebs dengan Y, dan transpor elektron
dengan Z, data berikut ini yang benar adalah ….

Krista Sitoplasma Ruang dalam mitokondria

A. X Y Z

B. Y X Z

C. X Z Y

D. Y Z X

E. Z X Y (jawaban)

21. Jalur metabolisme yang sama-sama dimiliki oleh respirasi seluler maupun fermentasi
(respirasi anaerob) adalah ….
A. Glikolisis (jawaban)
B. Siklus Krebs
C. Transpor elektron
D. Sintesis asetil KoA
E. Substrat asam piruvat

22. Pelepasan CO 2 terjadi pada proses ….


A. Fermentasi asam laktat
B. Transpor elektron
C. Siklus Krebs (jawaban)
D. Glikolisis
E. Fosforilasi

23. Reaksi Blackman dan reaksi Hill terjadi dalam proses ….


A. Respirasi aerob
B. Respirasi anaerob
C. Fotolisis
D. Fotosintesis (jawaban)
E. Fermentasi

24. Proses pembongkaran senyawa kompleks menjadi senyawa sederhana terjadi pada ….
A. Fotosintesis
B. Kemosintesis
C. Anabolisme
D. Katabolisme (jawaban)
E. Metabolisme

25. Enzim tersusun atas protein sehingga enzim sangat peka terhadap temperatur. Grafik
hubungan temperatur dan aktivitas enzim yang tepat adalah ….
A.

B.

C.

D.

E.(jawaban)

26. Akseptor elektron terakhir yang berperan dalam fosforilasi oksidatif pada rantai transpor
elektron adalah ….
A. H 2O
B. O2 (jawaban)
C. ADP
D. ATP
E. NAD

27. Gen merupakan zarah yang kompak, dan mengandung informasi genetik. Ini adalah
pendapat ….
A. Louis Pasteur
B. Blackman
C. Morgan (jawaban)
D. Cuvier
E. Mendel

28. Nukleotida tanpa fosfat disebut ….


A. Basa nitrogen
B. Nukleosida (jawaban)
C. Rantai hidrogen
D. Nukleosom
E. Nukleoprotein
29. Setelah rantai DNA terbuka, tiap-tiap rantai akan melengkapi pasangan basa nitrogennya,
cara demikian merupakan penjelasan teori replikasi ….
A. Konservatif
B. Dispersif
C. Semikonservatif (jawaban)
D. Dispersal
E. Biogenesis

30. Basa nitrogen yang tidak ditemukan dalam RNA adalah ….


A. Purin
B. Pirimidin
C. Adenin
D. Guanin
E. Timin (jawaban)

31. Satuan yang terdiri atas tiga basa nitrogen pada DNA sense disebut ….
A. Kodon (jawaban)
B. Helikase
C. Nukleotida
D. Antikodon
E. Kodogen

32. Pernyataan yang benar yang berkaitan dengan gambar di samping adalah …

A. Tahap pembelahan sel


metafase
B. Kromatid berada di ekuator
sel
C. Kromatid bergerak ke
kutub-kutub yang
berlawanan (jawaban)
D. Membran nukleolus mulai
menghilang
E. Membran nukleolus sudah
menghilang
33. M merupakan gen untuk warna merah, m untuk putih, sedangkan O merupakan gen
penghambat timbulnya warna, dan o gen pendorong munculnya warna. Pembastaran antara
individu MmOo akan memiliki rasio keturunan ….
A. 9 putih : 3 merah muda : 3 merah
B. 13 putih : 3 merah
C. 13 merah : 3 putih
D. 9 putih : 7 merah
E. 15 putih : 1 merah

34. Gabungan antara plasmid bakteri dengan DNA sel asing disebut ....
A. Plasma nutfah
B. Agen mutan
C. Fiksasi
D. Kimera
E. Profag (jawaban)

35. Faktor dominan yang menutupi faktor dominan lain disebut ….


A. Epistatis (jawaban)
B. Epigeal
C. Epidermal
D. Hipostatis
E. Hipogeal

36. Kelainan berikut yang tertaut pada kromosom seks adalah ….


A. Imbisil
B. Hemofilia (jawaban)
C. Anemia sel sabit

Anda mungkin juga menyukai