Anda di halaman 1dari 5

RENCANA PEMBELAJARAN SEMESTER (RPS)

Mata Kuliah : Manajemen Bisnis Syariah Semester : II (Dua) Kode SKS : II (Dua)
Program Studi : Ekonomi Syariah Dosen : 1. Eka Sriwahyuni, SE,M.M
2. Yenti Sumarni, SE,M.M
3. Ratih Khairina, M.M
Capaian Pembelajaran : Mampu menguasai konsep-konsep dasar manajemen bisnis syariah serta mengaplikasinya dalam kegiatan bisnis.
Minggu Kemampuan Akhir Bahan Kajian Bentuk Kriteria (indikator) Bobot Referensi
Ke Yang Diharapkan (3) Pembelajaran Penilaian Nilai (7)
(1) (2) (4) (5) (6)
1 Kontrak Kuliah
2 Mampu untuk Perkembangan - Diskusi Mahasiswa mampu 5 1
memahami dan Manajemen Syariah : - Presentasi tugas menyampaikan
menguasai materi a. Ekonomi dan Bisnis - Responsi perkembangan ekonomi dan
perkembangan Syariah Kotemporer bisnis syariah kotemporer dan
manajemen bisnis b. Perbankan dan mampu menjelaskan
syariah Pegadaian Syariah perkembangan perbankan dan
pegadaian syariah
3 Mampu menjelaskan Sistem Ekonomi - Diskusi Mahasiswa menjelaskan 3 1
sistem ekonomi dan Syariah : - Presentasi tugas sistem ekonomi dan prinsip
prinsip dasar ekonomi a. Sistem Ekonomi - Responsi dasar ekonomi syariah
syariah b. Prinsip Dasar
Ekonomi Syariah
4 Mampu menjelaskan Manajemen Bisnis - Diskusi Mahasiswa menjelaskan 5 1
manajemen dalam bisnis Syariah : - Presentasi tugas manajemen dalam bisnis
syariah a. Pengertian Bisnis - Responsi syariah
b. Manajemen dalam
Bisnis
c. Unsur dan Fungsi
Manajemen
d. Perkembangan Bisnis
5 Mampu memahami Jual Beli dan Tujuan - Diskusi Mahasiswa mampu 3 1
syarat dan tujuan jual Bisnis : - Presentasi tugas menganalisis bagaimana jual
beli dan jual beli yang a. Pengertian Jual Beli - Responsi beli yang sesuai dengan
dilarang dalam islam b. Syarat Jual Beli syariah islam.
c. Jual dan Beli yang
dilarang dalam Islam
6 Mampu Nilai-nilai Syariah dalam - Diskusi Mahasiswa mampu 7 1
menghubungkan nilai- Bisnis : - Presentasi tugas menghubungkan nilai-nilai
nilai syariah islam ke a. Komponen Pokok - Responsi syariah islam ke dalam bisnis
dalam bisnis Agama Islam
b. Kepemimpinan
Rasulullah SAW
c. Zakat dan Haji
d. Pandangan tentang
Riba dan Bunga
7 Mampu menjelaskan Pebisnis Syariah - Diskusi Mahsiswa mampu 5 1
nilai pebisnis sebagai Merupakan Profesi Mulia - Presentasi tugas menjelaskan hukum bisnis,
profesi mulia : - Responsi perilaku terpuji dalam bisnis
a. KewajibanMengetahu kredibilitas dan citra bisnis
i Hukum Bisnis (Jual
Beli)
b. Perilaku terpuji dalam
bisnis
c. Kredibilitas dan citra
bisnis
d. Promosi dalam bisnis
syariah
8 UTS 10
9 Mampu menjelaskan Keteladanan Muhammad - Diskusi Mahasiswa mampu 7 1
konsep kegiatan bisnis dalam Bisnis : - Presentasi tugas menjelaskan konsep kegiatan
yang dilakukan oleh e. Kegiatan Bisnis - Responsi bisnis yang dilakukan
Muhammad Muhammad Muhammad
f. Konsep Bisnis
Muhammad
g. Ketokohan
Muhammad dan
Pengetahuan Bisnis
10-11 Mampu menjelaskan Keuangan dan Akuntansi - Diskusi Mahasiswa mampu 7 1&3
manajemen pembiayaan Syariah : - Presentasi tugas menjelaskan manajemen
dari aspek syariah dan a. Manajemen - Responsi pembiayaan dari aspek
aspek ekonomi, pembiayaan syariah dan aspek ekonomi,
landasan akuntansi b. Manajemen Kredit, landasan akuntansi syariah
syariah dan prinsip- Utang Piutang dan dan prinsip-prinsip akuntansi
prinsip akuntansi syariah Resiko syariah
. c. Unsur Kualitas dan
Kontinuitas Bisnis
Akutansi Syariah
d. Landasan Akuntansi
Syariah
e. Prinsip Dasar dan
Prinsip-prinsip
Akuntansi Syariah
12 Mampu memahami Sumber Daya Insani : - Diskusi Mahasiswa mampu 5 1&3
perencanaan a. SDM dalam Islam - Presentasi tugas memahami perencanaan
sumberdaya manusia b. Potensi Dasar - Responsi sumberdaya manusia dan
dan proses manajemen Manusia proses manajemen sumber
sumber daya insani c. Motivasi dan daya insani
Produktivitas Kerja
d. Perubahan dan
Komitmen
Kesuksesan
13 Mampu memahami Pemasaran Syariah : - Diskusi Mahasiswa mampu 5 1
konsep pemasaran dan a. Pengertian Pemasaran - Presentasi tugas menjelaskan konsep
karakteristik pemasaran b. Pasar dan Pemasaran - Responsi pemasaran dan karakteristik
syariah Syariah pemasaran syariah
c. Karakteristik
Pemasaran Syariah
14 Mampu memahami Etika Bisnis Syariah : - Diskusi Mahasiswa mampu 5 1
etika bisnis syariah a. Pengertian Etika - Presentasi tugas menjelaskan etika bisnis
Bisnis - Responsi syariah dan perkembangan
b. Perkembangan Etika etika bisnis syariah
Bisnis
c. Etika Bisnis Syariah
15 Mampu memahami Tanggung Jawab Sosial - Diskusi Mahasiswa mampu 5 1
tanggung jawab social (CSR) Perusahaan : - Presentasi tugas menjelaskan tentang tanggung
perusahaan a. Pengertian Tanggung - Responsi jawab social perusahaan dan
Jawab Sosial ruang lingkup
Perusahaan implementasinya
b. Perkembangan dan
Ruang Lingkup CSR
c. Implementasi CSR
16 UAS 10

REFERENSI

1. Alma, Buchari dan Donni Juni Priansa. 2014. Manajemen Bisnis Syariah, Menanamkan Nilai dan Praktis Syariah dalam Bisnis Kotemporer.
Edisi Revisi. Bandung : Alfabeta
2. Karim, Adiwarman. 2008. Fiqih Ekonomi Keuangan Islam. Jakarta : Darul Haq
3. Rahman, Abdul. 2014. Etika Bisnis Syariah. Banten : Dinas Pendidikan Provinsi Banten
Mengetahui

Bengkulu, Maret 2020

Dosen Konsorsium

1. Eka Sriwahyuni, M.M


2. Yenti Sumarni, M.M
3. Ratih Khairina, M.M

Anda mungkin juga menyukai