Anda di halaman 1dari 18

PROGRAM

PENGUATAN PENDIDIKAN KARAKTER


(PPK)
SD NEGERI WATES 1 KOTA MOJOKERTO

OLEH
TIM PPK

PEMERINTAH KOTA MOJOKERTO


DINAS PENDIDIKAN
SEKOLAH DASAR NEGERI WATES 1
Jln. Raya Ijen No. 07 Telp. (0321) 327579
Email: sdnwatessatu@ymail.com Website: sdn-wates1.mojokertokota.go.id
M O J O K E R T O 61317
2020

i
KATA PENGANTAR
Pendidikan nasional bertujuan untuk mengembangkan potensi peserta didik agar
menjadi manusia yang beriman dan bertakwa kepada Tuhan Yang Maha Esa, berakhlak
mulia, sehat, berilmu, cakap, kreatif, mandiri, dan menjadi warga negara yang demokratis
serta bertanggung jawab. Agar tujuan pendidikan di Sekolah Dasar Negeri (SDN) dapat
tercapai dengan baik, SDN Wates 1 secara khusus mengembangkan pendidikan karakter
yang diharapkan dapat diimplementasikan dalam proses pembelajaran. Melalui penguatan
pendidikan karakter peserta didik diharapkan mampu meningkatkan dan menggunakan
pengetahuannya, mengkaji dan menginternalisasi serta mempersonalisasi nilai-nilai
karakter dan akhlak mulia sehingga terwujud dalam perilaku sehari-hari.
Sebagaimana ketentuan dalam Peraturan Presiden Nomor 87 tahun 2017 tentang
Penguatan Pendidikan Karakter dan Permendikbud No. 20 Tahun 2018 Tentang Penguatan
Pendidikan Karakter pada Satuan Pendidikan Formal. Agar program penguatan pendidikan
karakter dapat terealisasi dan mencapai hasil seperti yang diharapkan, semua pihak terkait
hendaknya berperan aktif dan memberikan kontribusi yang berarti sesuai tugas pokok dan
peran masing-masing. Sekolah diharapkan segera mencermati panduan, rancangan, dan
pelaksanaan program pendidikan karakter sesuai dengan potensi dan kondisi sekolah.
Kami mengucapkan terima kasih dan penghargaan kepada seluruh warga sekolah
yang telah meluangkan waktu dan tenaganya untuk menyusun Program ini. Semoga Allah
SWT., senantiasa memberikan petunjuk terhadap segala upaya yang kita lakukan demi
peningkatan mutu pendidikan di Indonesia khususnya di SDN Wates 1 Mojokerto.

Mojokerto, 29 Desember 2020


Kepala Sekolah

SRI KUSUMANINGSIH ,S.Pd.M.M


NIP. 19651214 198803 2 009

ii
DAFTAR ISI

COVER………………………………………………………………………………… i
KATA PENGANTAR………………………………………………………………… ii
DAFTAR ISI ………………………………………………………………………….. iii

BAB I PENDAHULUAN
A Latar Belakang………………………………………………………… 1
B Dasar Hukum………………………………………………………….. 1
C Visi Misi………………………………………………………………. 2
D Tujuan dan Sasaran…………………………………………………… 2
E Hasil yang diharapkan…………………………………………………. 3
F Alur kegiatan…………………………………………………………... 3
G Ruang Lingkup PPK…………………………………………………… 3
H Manfaat Program PPK………………………………………………… 6
I Pembiayaan……………………………………………………………. 6
BAB II PENDEKATAN DAN METODE
BAB III PROGRAM PPK
A. Analisis, Evaluasi Dan Tindaklanjut Hasil Program PPK Tahun 2019… 8
B. Program Ppk Tahun 2020………………………………………………. 13
BAB IV PENUTUP
A. Simpulan………………………………………………………………… 15
B. Rekomendasi……………………………………………………………. 15

iii
BAB I
PENDAHULUAN

A. LATAR BELAKANG
Sesuai dengan Permendikbud nomor 20 tahun 2018 tentang Penguatan Pendidikan
Karakter Pada Satuan Pendidikan Formal dinyatakan bahwa Penguatan Pendidikan
Karakter (PPK) adalah gerakan pendidikan dibawah tanggung jawab satuan pendidikan
untuk memperkuat karakter peserta didik melalui harmonisasi olah hati, olah rasa, olah
pikir dan olah raga dengan pelibatan kerjasama antara satuan pendidikan, keluarga dan
masyarakat sebagai bagian dari gerakan revolusi mental.
Nilai utama PPK meliputi religiusitas, nasionalisme, kemandirian, gotong royong, dan
integritas. Penjabarannya menjadi nilai relegius, jujur, toleran, disiplin, bekerja keras,
kreatif, mandiri, demokratis, rasa ingin tahu, kebangsaan dan cinta tanah air. Selain itu
dikembangkan pula nilai menghargai prestasi, komunikatif, cinta damai, gemar membaca,
peduli lingkungan, peduli sosial, dan bertanggung jawab
Dalam pelaksanaan di SD Negeri Wates 1 Gerakan PPK sudah dilaksanakan sampai
sekarang. Dalam hubungan ini pengintegrasian  berupa pemaduan kegiatan kelas, luar
kelas di sekolah, dan luar sekolah, pemaduan kegiatan intrakurikuler, kokurikuler, dan
ekstrakurikuler; pelibatan secara serempak warga sekolah, keluarga, dan masyarakat;
pendalaman dan perluasan dapat berupa penambahan dan pengintensifan kegiatan-kegiatan
yang berorientasi pada pengembangan karakter siswa, penambahan dan pemajangan
kegiatan belajar siswa, dan pengaturan ulang waktu belajar siswa di sekolah atau luar
sekolah; kemudian penyelerasan dapat berupa penyesuaian tugas pokok guru, Manajemen
Berbasis Sekolah, dan fungsi Komite Sekolah dengan kebutuhan Gerakan PPK. Baik pada
masa sekarang maupun masa akan datang
Hari sekolah dilaksanakan 8 jam dalam 1 hari atau 40 jam selama 5 hari kerja dalam
satu minggu. Hari Sekolah digunakan bagi peserta didik untuk melaksanakan kegiatan
intrakurikuler, kokurikuler, dan ekstra kurikuler, kegiatan-kegiatan tersebut dilakukan
dilakukan dengan tetap mengacu pada lima nilai utama karakter PPK yaitu : religious,
nasionalis, gotong royong, mandiri dan integritas.
Penerapan Karakter ( penumbuhan budi pekerti) di SD Negeri Wates 1 sebenarnya sudah
dirintis sejak 5 tahun terakhir dengan menyisipkan kegiatan yang bertujuan untuk
menguatkan karakter tersebut diantaranya  : menyanyikan lagu Indonesia raya di awal

1
pelajaran , Berdoa sebelum dan sesudah pelaksanaan KBM, Upacara Bendera setiap hari
Senin, Program Budaya Baca ( Gerakan Literasi Sekolah ) dilakukan 15 menit sebelum
kegiatan pembelajaran setiap hari selasa dan hari kamis, Setiap hari Rabu dilaksanakan
ngaji ceria untuk siswa kelas I – III dan Istiqosah untuk siswa kelas IV – VI, Sholat
Berjamaah ( Sholat Dhuhur ) dilakukan siswa kelas III sampai dengan VI setiap hari,
Senam bersama setiap hari Jum’at, Sholat Jum’at bagi siswa laki laki kelas IV – VI, Shalat
dhuha bagi kelas V dan VI dan ekstra kurikuler terkait. Selain dari itu terkait sarana dan
prasarana, guru pengajar, keikutsertaan orang tua murid dan komite sekolah meserpon
positip dan siap untuk melaksanakan kebijakan tersebut. 

B. DASAR HUKUM
1. Undang-Undang Nomor 20 Tahun 2003 tentang Sistem Pendidikan Nasional
2. Perpres Nomor 87 Tahun 2017 tentang PPK
3. Peraturan pemerintah Republik Indonesia No 15 Tahun 2018 tentang beban tugas
guru
4. Permendikbud Nomor 23 tahun 2017 tentang Hari Sekolah
5. Permendikbud Nomor 20 tahun 2018 tentang PPK pada satuan pendidikan formal

C. VISI DAN MISI


Visi Sekolah
“Mewujudkan Insan beriman, berbudi pekerti luhur, unggul berprestasi, serta
berwawasan lingkungan”
Misi Sekolah
1. Menumbuhkan penghayatan terhadap ajaran agama yag dianut.
2. Megupayakan pembinaan mental, akhlak dan budi pekerti.
3. Menerapkan penguatan pendidikan karakter dan gerakan literasi sekolah melalui
kegiatan pembiasaan di sekolah
4. Melaksanakan pembelajaran dan bimbingan secara efektif dan kompetitif.
5. Menanamkan perilaku hidup bersih, sehat,rapi dan peduli lingkungan

D. TUJUAN PROGRAM PPK


1. Menanamkan nilai-nilai luhur, budi pekerti, akhlaq mulia yang berakar pada ajaran
agama, adat istiadat dan nilai-nilai keindonesiaan dalam rangka mengembangkan
kepribadian peserta didik supaya menjadi manusia yang bermartabat, menjadi
warga Negara yang berkarakter sesuai nilai-nilai luhur bangsa dan agama.

2
2. Menanamkan kebiasaan berfikir dan berbuat yang dapat membantu orang lain dan
bekerja bersama sebagai keluarga,sahabat,tetangga, masyarakat dan bangsa.
3. Meningkatkan pendidikan keluarga untuk memacu keharmonisan dalam keluarga
dan menekan radikalisme pada peserta didik.

E. SASARAN
1. Peserta didik
2. Warga Sekolah

F. HASIL YANG DIHARAPKAN


1. Peserta didik memahami dan mengimplementasikan nilai-nilai luhur, budi pekerti,
akhlaq mulia yang berakar pada ajaran agama, adat istiadat dan nilai-nilai
keindonesiaan dalam rangka mengembangkan kepribadian peserta didik supaya
menjadi manusia yang bermartabat, menjadi warga Negara yang berkarakter sesuai
nilai-nilai luhur bangsa dan agamadalam proses belajar, daiam kehidupan keluarga
dan bermasyarakat.
2. Peserta didik terbiasa untuk berfikir dan berbuat yang dapat membantu orang-orang
hidup dan bekerja bersama sebagai keluarga, sahabat, tetangga, masyarakat dan
bangsa.

G. RUANG LINGKUP
Ruang lingkup program PPK meliputi;
1. Penyusunan rencana dan sosialisasi program
- Mensosialisasikan program PPK kepada guru, karyawan. Dilaksanakan kepada
guru dan karyawan pada minggu ke 4 bulan Juli 2020 oleh Kepala sekolah
- Mensosialisasikan konsep PPK kepada orang tua. Dilaksanakan pada minggu
kedua bulan Juni 2020 oleh walikelas masing-masing
- Menyusun instrumen pemilaian dimensi sikap dan indikatormya
- Mereview dan merevisi dokumen I KTSP yang disesuaikan dengan PPK
- Mereview dan merevisi dokumen II KTSP yang disesuaikan dengan PPK
- Mereview dan merevisi dokumen III KTSP yang disesuaikan dengan PPK
- Merancang rencana tindak lanjut implentasi PPK di sekolah

3
2. Penyiapan Tenaga pendidik dan kependidikan
- Membentuk Tim pelaksana PPK yang bertugas untuk membuat dokumen
pengembangan kurikulum berbasis PPK dan dokumen yang terkait implementasi
PPK
- Menyusun rencana pelaksanaan pembelajaran (RPP) berbasis PPK
- Meningkatkan kemampuan guru dalam pengelolaan kelas
3. Pelaksanaan berbasis kelas
- Mengembangkan karakter siswa dalam pembelajaran melalui metode mangajar.
- Mengembangkan karakter siswa dalam pembelajaran melalui pengelolaan kelas.
- pembelajaran terintegrasi dalam kurikulum
- PPK melalui pilihan metode pembelajaran
- PPK melalui manajemen kelas
- PPK melalui layanan bimbingan dan Konseling
- Evaluasi pembelajaran/ pembimbingan
- Pengembangan kurikulum muatan lokal sesuai karakteristik daerah

4. Pelaksanaan budaya sekolah


- Meningkatkan kualitas belajar, bekerja, berinteraksi antara kepala sekolah,
pendidik dan tenaga kependidikan
- Peningkatan budaya literasi yang dilaksanakan secara terintegrasi dalam
pembelajaran
- kegiatan ekstrakurikuler
- Pembiasaan nilai-nilai dalam keseharian sekolah
- Branding sekolah
- Keteladanan warga sekolah
- lliterasi
- Ekosistem sekolah
- Norma, peraturan, dan tradisi sek
- Ekstra kurikuler

5. Pelaksanaan budaya masyarakat


- Mengembangkan jejaring kerjasama dengan orang tua, masyarakat (pegiat
pendidikan, pelaku seni budaya, akademisi) pemda, pemerintah. DUDI

4
- Membangun komunikasi yang intensif dengan orangtua peserta didik melalui
forum komunikasi kelas .
- Peduli lingkungan fisik dan social sekitar sekolah.
- Mengoptimalkan peran komite sekolah dalam peningkatan mutu sekolah

6. Sarana dan Prasarana


- Pengadaan ruang belajar pendukung yang memadai
- Pemanfaatan ruang belajar pendukung yang memadai
- Menciptakan suasana sekolah yang menyenangkan, ramah, dan nyaman
- Mengoptimalkan media pembelajaran dalam kegiatan belajar mengajar
- Perawatan satana dan prasarana
- Kondisi sarana dan prasarana tertata rapi dan bersih

7. Progam Pembiasaan  sesuaikan program sekolah masing2


- Program Lima Hari Kerja dilaksanakan mulai tgl 17 juli 2018 bertepatan dengan
hari pertama peserta didik masuk sekolah.
- Kegiatan upacara bendera dilaksanakan setiap hari senin, sedangkan menyanyikan
lagu Indonesia Raya pada awal pelajaran, lagu Nasional Pada akhir pelajaran.
- Program pembiasaan berupa :
a) tadarus al qur’an setiap awal jam pelajaran
b) literasi (membaca buku) wajib kelas 1 s.d 6 dilaksanakan bersama setiap hari
selama 15 menit.
c) kegiatan sholat dhuhur berjamaah dan sholat dhuha dilaksanakan setiap hari
d) sholat jum’at dilaksanakan di sekolah
e) olah raga bersama (jalan santai) dilaksanakan pada hari rabu
f) kerohanian (membaca surat yasin, dzikir bersama, dan tauziah) dilaksanakan
setiap hari jum’at
g) Pembinaan siswa oleh guru kelas dilaksanakan setiap hari kamis dan jum’at
h) Kegiatan ekstrakurikuler meliputi : Pramuka, Footsall, MTQ, Seni Tari, dan
PMR
i) Implementasi Lima hari sekolah merupakan pendidikan mendasar kepada
seluruh komponen sekolah untuk selalu mendukung kebijakan yang
diterapkan oleh pemerintah.

5
Implementasi Lima Hari Sekolah di SD Negeri Wates 1 merupakan kolaborasi pemerintah
dengan pemangku kepentingan yaitu sekolah, keluarga dan  lingkungan untuk
menghasilkan generasi usia sekolah yang bertakwa, nasionalis, mandiri, dan memiliki
keunggulan bersaing secara global untuk mempersiapkan Generasi Emas 2045

H. MANFAAT PROGRAM PPK


1. Manfaat Bagi Sekolah
Sebagai acuan sekolah dalam mengimplementasikan PPK berbasis kelas,
budaya sekolah, dan masyarakat
2. Manfaat Bagi Guru
Sebagai acuan guru dalam mengimplementasikan PPK berbasis kelas
3. Manfaat Bagi Siswa
Mempersiapkan daya saing siswa dengan kompetensi abad 21, yaitu berfikis
kritis, kreatif, komunikatif, dan kolaboratif

I. PEMBIAYAAN
Untuk pelaksanaan PPK diperlukan biaya yang berasal dari dana BOS Pusat maupun
BOS Kota, Biaya ini dipakai untuk kegiatan Persiapan, Pelaksanaan, Perbaikan dan
pengadaan sarana pendukung, Penilaian dan evaluasi Program.

6
BAB II
PENDEKATAN DAN METODE

Alur Penyusunan Program


Pendekatan adalah upaya-upaya rasional dalam mencapai tujuan program dengan
memperhatikan prinsip-prinsip pengelolaan program.
Metode adalah prosedur atau cara yang ditempuh untuk mencapai tujuan tertentu.

Alur Penyusunan Program PPK

Dalam rangka melihat keberhasial program PPK (Penguatan Pendidikan Karakter) di


sekolah perlu mengguankan pendekatan dan metode yaitu untuk sikap siswa melalui
pengamatan atau catatan anekdot yang dilakukan oleh warga sekolah,penilaian diri dan
penilaian antar teman, sedangkan untuk pembelajaran berbasis kelas melalui supervisi
kelas,pemantauan KBM (Kegiatan Belajar Mengajar), berbasis budaya sekolah melalui
keteladanan pemantauan ekstrakurikuler dan kegiatan pembiasaan disamping hal tersebut
diatas juga dilakukan monitoring dan evaluasi keterlaksanaan kegiatan seperti penyusunan
atau revisi KTSP, sosialisasi, kegiatan literasi, kerjasama dengan orang tua, komite dan
masyarakat.

7
BAB III
A. ANALISIS, EVALUASI DAN TINDAKLANJUT HASIL PROGRAM PPK TAHUN 2019
Target
No Program Kegiatan Hasil yang dicapai Hambatan kesimpulan Tindak lanjut
Pencapaian
Penyusunan - Mensosialisasikan 100% penyusunan Dokumen I KTSP Tidak Perlu Sekolah
rencana dan konsep PPK kepada program dan tidak tepat waktu difasiitasi menyelesaikan memfasilitasi
sosialisasi guru, karyawan. sosialisasi tercapai Dokumen II KTSP oleh sekolah dokumen KTSP 1, review dan
program - Mensosialisasikan dilaksanakan kepada belum sesuai dengan II, dan III tepat revisi KTSP
konsep PPK kepada guru dan karyawan visi misi sebanyak waktu intrgrasi dokumen
orang tua. pada minggu ke 4 15% guru PPK dan ketentuan I.II.dan III
- Mensosialisasikan bulan Juli 2020 oleh Dokumen III KTSP sebanyak 15% (7) sesuai dengan
Penilaian sikap kepada Kepala sekolah belum di revisi Komitmen guru Dokumen II PPK dan
guru,siswa dan orang Dilaksanakan pada sebanyak 30% guru KTSP disesuaikan ketentuan yang
tua minggu kedua bulan Jurnal penilaian sikap dengan visi misi berlaku
- Membuat dokumen Juli 2020 oleh masih belum tertib sebanyak 30% (15)
KTSP kurikulum 2013 walikelas masing- sebanyak 20 % Dokumen III KTSP
yang disesuaikan masing perlu di revisi
dengan PPK sebanyak 20 %(10)
- Menerapkan konsep Jurnal penilaian
PPK berbasis kelas, sikap perlu tertib
sekolah dan masyarakat
- Merancang rencana
tindak lanjut implentasi
PPK di sekolah
Penyiapan Membentuk Tim -Membentuk Tim - Tim belum Tidak TIM PPK perlu Sekolah
Tenaga pelaksana PPK pelaksana PPK melaksanakan memiliki melaksanalan menyusun
pendidik dan -Meningkatkan monev instrumen monev instrument
kependidikan kemampuan guru - 10% (5) monev Perlu monev PPK
menyusun rencana kemampuan guru meningkatkan10 % dan
pelaksanaan meningkat dalam Kurang (5) kemampuan mengoptimalk
pembelajaran (RPP) menyusun RPP motivasi dalam menyusun an kegiatan
berbasis PPK - 15% (7) RPP dan pendampingan
-Meningkatkan kemampuan guru 15%(7 ) guru dalam melalui KKG
kemampuan guru dalam mengelolah kelas

8
Target
No Program Kegiatan Hasil yang dicapai Hambatan kesimpulan Tindak lanjut
Pencapaian
dalam pengelolaan mengelolah kelas
kelas
Pelaksanaan - Menerapkan PPK 100% PPK berbasis - Sebanyak 5guru Guru tidak - Perlu Melaksanakan
berbasis kelas dalam pembelajaran di kelas terlaksana belum menerapkan melakukan meningkatkan program
kelas. PPK dalam motivasi kemampuan 5 supervise kelas
- Mengembangkan pembelajaran di Guru belum guru dalam dan
karakter siswa dalam kelas terampil menerapkan PPK pendampingan
pembelajaran melalui - Sebanyak 5 guru menetukan dalam di KKG
metode mangajar. belum model pembelajaran di
- Mengembangkan mengembangkan pembelajaran kelas dan
karakter siswa dalam karakter siswa Pelaksanaan mengembangkan
pembelajaran melalui dalam BK belum karakter siswa
pengelolaan kelas. pembelajaran terampil dalam
- pembelajaran melalui metode pembelajaran
terintegrasi dalam mangajar melalui metode
kurikulum - Sebanyak 2 guru mangajar dan 2
- PPK melalui pilihan belum guru dalam
metode pembelajaran mengembangkan mengembankan
- PPK melalui potensi siswa potensi siswa
manajemen kelas Dan seterusnya
- PPK melalui layanan
bimbingan dan
Konseling
Pelaksanaan - Meningkatkan kualitas 100% PPK berbudaya Sebanyak 50% Siswa Masih ada Perlu peningkatan Sekolah
budaya belajar, bekerja, sekolah terlaksana dapat merangkum guru belum 50% siswa dalam melaksanakan
sekolah berinteraksi antara kepala hasil literasi dan bisa merangkum dan rapat
sekolah, pendidik dan presentasi dijadikan presentasi mengevaluasi
tenaga kependidikan belum ada kegiatan teladan Perlu program program
- Peningkatan budaya seminar kegiatan seminar literasi dan
literasi yang Belum memiliki hasil literasidan FGD membuat
dilaksanakan secara branding sekolah penyusunan branding
terintegrasi dalam Dst branding sekolah sekolah
pembelajaran

9
Target
No Program Kegiatan Hasil yang dicapai Hambatan kesimpulan Tindak lanjut
Pencapaian
- kegiatan ekstrakurikuler
- kedisiplinan
Pelaksanaan - Mengembangkan jejaring 100% PPK berbasis 50% sudah ada Kurangnya Perlu adanya Sekolah
berbasis kerjasama dengan budaya masyarakat kerjasama dengan komunikasi pendekatan dengan mengadakan
masyarakat orangtua, masyarakat. terlaksana orang tua, dan dan dana ortu dan rapat dengan
- Membangun komunikasi masyarakat masyarakat seluruh guru,
yang intensif dengan komite dan
orangtua peserta didik tokoh
melalui forum masyarakat.
komunikasi kelas .
- Peduli lingkungan fisik
dan social sekitar
sekolah.
Mengoptimalkan peran
komite sekolah dalam
peningkatan mutu
sekolah
Sarana dan - Pengadaan ruang 100% sarana dan 75% sarana prasarana 25% sarpras Perlu pendanaan Sekolah
prasarana belajar pendukung yang prasarana PPK sudah mendukung belum sarpras mengajukan ke
memadai tercapai terpenuhi dinas untuk
- Pemanfaatan ruang pengadaan
belajar pendukung yang sarpras
memadai
- Menciptakan suasana
sekolah yang
menyenangkan,ramah,d
an nyaman
- Mengoptimalkan media
pembelajaran dalam
kegiatan belajar
mengajar
Proram - Program Lima Hari pembiasaan tercapai Sudah terlaksana Tidak Perlu dibuat Sekolah
pembiasaan Kerja dilaksanakan muali tgl program pembiasaan memiliki instrument monev mengadakan

10
Target
No Program Kegiatan Hasil yang dicapai Hambatan kesimpulan Tindak lanjut
Pencapaian
- Kegiatan upacara 17 juli 2019 tetapi belum ada instrument rapat
bendera dilaksanakan bertepatan dengan hari kegiatan monev monev
setiap hari senin, pertama peserta didik
sedangkan masuk sekolah.
menyanyikan lagu
Indonesia Raya pada
awal pelajaran, lagu
Nasional Pada akhir
pelajaran.
- Program pembiasaan
berupa :
a) tadarus al qur’an Seluruh peserta didik Sudah terlaksana Sarana
setiap awal jam namun belum prasarana Melengkapi
pelajaran maksimal belum sarana dan
b) literasi (membaca lengkap prasarana
buku) wajib kelas 1-3 Terlaksana belum
dilaksanakan bersama kesuluruhan
pada hari Selasa
sedangkan kelas 4 - 6
masuk dalam jadwal
pelajaran.
c) kegiatan sholat Sudah terlaksana
dhuhur berjamaah dan namun belum 100%
sholat dhuha
dilaksanakan setiap
hari Sudah terlaksana
d) sholat jum’at
dilaksanakan di
masjid terdekat Belum terlaksana
e) olah raga bersama secara maksimal
(jalan santai)
dilaksanakan pada
hari jumat

11
Target
No Program Kegiatan Hasil yang dicapai Hambatan kesimpulan Tindak lanjut
Pencapaian
f) kerohanian (membaca
surat yasin, dzikir
bersama, dan tauziah)
dilaksanakan setiap
hari kamis
g) Pembinaan siswa oleh
wali kelas
dilaksanakan setiap
hari kamis dan jum’at

12
B. PROGRAM PPK TAHUN 2020
No Program Kegiatan Target yang Diharapkan
1 Penyusunan rencana dan - Mensosialisasikan konsep PPK kepada guru, karyawan. Tercapai 100% bulan juli 2020 –
sosialisasi program - Mensosialisasikan konsep PPK kepada orang tua. bulan juni 2021
- Membuat dokumen KTSP kurikulum 2013 yang disesuaikan dengan
PPK
- Penilaian sikap
- Menerapkan konsep PPK berbasis kelas, sekolah dan masyarakat
- Merancang rencana tindak lanjut implentasi PPK di sekolah
2 Penyiapan Tenaga pendidik dan Membentuk Tim pelaksana PPK ……
kependidikan
3 Pelaksanaan berbasis kelas - Menerapkan PPK dalam pembelajaran di kelas. Terlaksana di seluruh kelas 1-6 ,
- Mengembangkan karakter siswa dalam pembelajaran melalui metode bulan juli 2020 - bulan juni 2021
mangajar.
- Mengembangkan karakter siswa dalam pembelajaran melalui
pengelolaan kelas.
- pembelajaran terintegrasi dalam kurikulum
- PPK melalui pilihan metode pembelajaran
- PPK melalui manajemen kelas
- PPK melalui layanan bimbingan dan Konseling
4 Pelaksanaan budaya sekolah - Meningkatkan kualitas belajar, bekerja, berinteraksi antara kepala Terlaksana keseluruhan tahun 2020-
sekolah, pendidik dan tenaga kependidikan 2021
- Peningkatan budaya literasi yang dilaksanakan secara terintegrasi dalam
pembelajaran
- kegiatan ekstrakurikuler
- kedisiplinan
5 Pelaksanaan berbasis - Mengembangkan jejaring kerjasama dengan orangtua, masyarakat. Berhasil menjadi sekolah adiwiyata
masyarakat - Membangun komunikasi yang intensif dengan orangtua peserta didik
melalui forum komunikasi kelas .
- Peduli lingkungan fisik dan social sekitar sekolah.
- Mengoptimalkan peran komite sekolah dalam peningkatan mutu
sekolah
6 Sarana dan prasarana - Pengadaan ruang belajar pendukung yang memadai Sarana prasarana lengkap
- Pemanfaatan ruang belajar pendukung yang memadai

13
No Program Kegiatan Target yang Diharapkan
- Menciptakan suasana sekolah yang menyenangkan,ramah,dan nyaman
- Mengoptimalkan media pembelajaran dalam kegiatan belajar mengajar
7 Proram pembiasaan - Program Lima Hari Kerja Berjalan dengan lancar dan tercapai
- Kegiatan upacara bendera dilaksanakan setiap hari senin, sedangkan
menyanyikan lagu Indonesia Raya pada awal pelajaran, lagu Nasional
Pada akhir pelajaran.
- Program pembiasaan berupa :
a) tadarus al qur’an setiap awal jam pelajaran
b) literasi (membaca buku) wajib kelas 7 dilaksanakan bersama pada
hari Selasa sedangkan kelas 8 dan 9 masuk dalam jadwal
pelajaran.
c) kegiatan sholat dhuhur berjamaah dan sholat dhuha dilaksanakan
setiap hari
d) sholat jum’at dilaksanakan di sekolah
e) olah raga bersama (jalan santai) dilaksanakan pada hari rabu
f) kerohanian (membaca surat yasin, dzikir bersama, dan tauziah)
dilaksanakan setiap hari jum’at
g) Pembinaan siswa oleh wali kelas dilaksanakan setiap hari kamis
dan jum’at

14
BAB IV
PENUTUP
A. Kesimpulan
Program ini sangat tepat dan strategis untuk mengatasi beberapa permasalahan
dalam implementasi PPK di SD Negeri Wates 1 yang menjadi tanggung jawab
satuan pendidikyang Program PPK ini terdiri dari: 1). Penyusunan rencana
dan sosialisasi program; 2). Penyiapan Tenaga pendidik dan kependidikan; 3).
Pelaksanaan berbasis kelas; 4). pelaksanaan budaya sekolah; 5). pelaksanaan
budaya masyarakat; 6). sarana prasarana; 7). Program pembiasaan Agar program ini
bermanfaat jangka pendek dan jangka panjang maka diperlukan adanya pelaksanaan
atau implementasi yang pelaksanaan konsisten.

B. Rekomendasi
1. Kepala sekolah
Kepala sekolah dapat menjadi inovator;.motivator; dan.kolaborator
2. Komite sekolah
Komite sekolah dapat meningkatkan fungsi dalam melaksanakan pelayanan mutu
pendidikan.
3. Guru
Guru dapat berperan sebagai penghubung sumber belajar; pelindung; fasilitator;
dan katalisator
4. Tenaga Kependidikan
Tenaga kependidikan mendukung dan membantu implementassi PPK di sekolah.

15

Anda mungkin juga menyukai