Anda di halaman 1dari 13

LAPORAN PERTANGGUNG JAWABAN KEGIATAN

FOOD DESIGN ART

“Mengasah Kemampuan Desain Grafis sebagai Salah Satu Aspek

Marketing”

24 Maret 2019

HIMPUNAN MAHASISWA VOKASI PANGAN DAN GIZI

SEKOLAH VOKASI

INSTITUT PERTANIAN BOGOR

2019
LEMBAR PENGESAHAN

FOOD DESIGN ART

Bogor, 24 Maret 2019


KAPENITIAAN FOOD DESIGN ART
HIMPUNAN MAHASISWA VOKASI
PANGAN DAN GIZI (HIMAVOPAGI)
SEKOLAH VOKASI
INSTITUT PERTANIAN BOGOR

Bogor, Agustus 2019

Ketua Departemen Public Relation Ketua Pelaksana

Luh Intan Suryani Raihan Pradipta


NIM. J3E11600 NIM. J3E118093
Menyetujui,
Ketua DPM Sekolah Vokasi IPB Ketua HIMAVOPAGI
Sekolah Vokasi IPB

Agus Vany Eric Erlangga


NIM. J3N117063 NIM. J3E117071
Mengetahui,
Wakil Dekan Bidang Akademik dan Pembina HIMAVOPAGI
Kemahasiswaan Sekolah Vokasi IPB

Dr. Ir. Bagus P. Purwanto. M. Agr Mrr. Lukie T, STP, MSi


NIP. 19600503 198503 1 003 NIP.2011.01.011
I. LATAR BELAKANG
Dengan majunya Teknologi Informasi dan Komunikasi. Kami
ingin mahasiswa/i Sekolah Vokasi IPB  dapat mengerti dan mampu dalam
setiap kemajuan Teknologi Informasi dan Komunikasi yang ada.
Maka setiap mahasiswa/i harus dapat menggunakan fasilitas-
fasilitas teknologi yang telah tersedia, salah satunya adalah desain grafis.
Kita harap mahasiswa/i Sekolah Vokasi dapat menggunakan pengetahuan
Desain Grafis untuk membuat banner, lay-out, sticker dan segala
macamnya. Guna menambah pengetahuan dan kemampuan mahasiswa/i.
Dengan itu kita harus mencari ilmu dengan cara apapun. Sehubungan
dengan apa yang sudah dipaparkan di atas merupakan jalan untuk
menambah ilmu pengetahuan desain grafis, maka kami selaku penitia
Pelatihan Food Design Art untuk merealisasikan progam kerja yang telah
dibuat. Kami berencana untuk membuat Seminar Food Design Art. Kami
berharap dengan adanya seminar ini maka mahasiswa/i dapat menambah
kemampuan mereka di bidang Teknologi Informasi dan Komunikasi
khususnya pada desain grafis.

II. LANDASAN KEGIATAN


Landasan kegiatan ini adalah sebagai berikut:
1. “Food Design Art” ini berdasarkan program kerja Public Relation
Himpunan Mahasiswa Vokasi Pangan dan Gizi (HIMAVOPAGI) .
2. Program kerja ini telah disetujui dalam Non-RKAT Himpunan
Mahasiswa Vokasi Pangan dan Gizi 2019.

III. NAMA DAN TEMA KEGIATAN


Nama kegiatan ini adalah :
“Food Design Art”
Tema kegiatan ini adalah :
“Mengasah Kemampuan Desain Grafis sebagai Salah Satu Aspek
Marketing”
IV. MAKSUD DAN TUJUAN KEGIATAN
Maksud dan tujuan kegiatan ini adalah sebagai berikut:
1. Memperluas wawasan mahasiswa/i Sekolah Vokasi IPB tentang
desain grafis.
2. Meningkatkan Kemampuan mahasiswa dalam desain grafis sebagai
salah satu upaya pemasaran

V. DESKRIPSI KEGIATAN
Dalam kegiatan “Food Design Art” ini akan diselenggarakan
kegiatan seminar yang akan menyajikan materi tentang desain grafis.
Cakupan peserta umum, meliputi mahasiswa/i semua program studi di
Sekolah Vokasi IPB. Penyaji materi akan disampaikan oleh Zulfiar Listi
Hakim.

VI. SASARAN KEGIATAN


“Food Design Art” ini ditujukan umum kepada 20 mahasiswa/i
semua program studi Sekolah Vokasi IPB.

VII. WAKTU DAN TEMPAT PELAKSANAAN


Kegiatan ini telah dilaksanakan pada :
hari,tanggal : Minggu, 24 Maret 2019
waktu : 06.00 - 12.00 WIB
tempat : Sekolah Vokasi

VIII. PEMBICARA
Pembicara pada Food design Art ini adalah Zulfiar Listi Hakim.
Beliau merupakan Consultan Graphic Designer dan photographer.

IX. JUMLAH KEHADIRAN PESERTA


Jumlah kehadiran peserta pada acara Food Design Art ini sejumlah
20 orang.
X. EVALUASI KEGIATAN
NO DIVISI EVALUASI SARAN
1 BPH Kurang dapat Meningkatkan kesadaran dan
mengatur waktu tanggung jawab pada diri
untuk rapat, masing-masing, berusaha
Kurangnya mengoptimalkan tugas yang
komunikasi dengan telah diberikan
panitia yang lain,
panitia kurang
bergerak cepat
dalam melakukan
tugasnya.

2 Acara Kegiatan tidak Jadwal acara diharapkan lebih


berjalan sesuai terarah dan teratur

roundown yang
telah dibuat
3 Logistik Adanya beberapa Memperbaiki komunikasi antar
anggota panitia panitia, untuk CO masing-
yang kurang masing divisi sebaiknya
berpartisipasi
memberi tahu tugas masing-
masing
4 PHDD kurangnya Lebih cekat dalam menjalankan

kesadaran panitia tugas, memperbaiki komunikasi


akan tugas antar panitia
masing-masing ,
panitia kurang
bergerak cepat
dalam melakukan
tugasnya
5 Konsumsi kurang kontribusi Memperbaiki komunikasi antar
antar anggota panitia, untuk CO masing-
divisi konsumsi masing divisi sebaiknya
memberitahu tugas masing-
masing

XI. FAKTOR PENGHAMBAT / KENDALA KEGIATAN LAIN


NO Divisi Penunjang/Pendukung Kegiatan
1 BPH Kesulitan dalam mengatasi peserta yang datang
terlambat
2 Acara Kesulitan dalam mengatasi peserta yang datang
terlambat
3 Logistik Sertifikat peserta lama dalam pembuatan
4 PHDD Kamera dokumentasi yang terbatas
5 Konsumsi Pemesanan kue yang berlebih

XII. FAKTOR PENUNJANG / PENDUKUNG KEGIATAN


NO Divisi Penunjang/Pendukung Kegiatan
1 BPH Semua anggota datang tepat waktu
2 Acara Pembicara yang sangat antusias
3 Logistik Ruangan yang sudah bersih saat akan digunakan
4 PHDD Anggota panitia yang datang tepat waktu
5 Konsumsi Jumlah kue yang membuat peserta bersemangat

XIII. REKOMENDASI DAN SARAN


1. Semua panitia lebih cekatan dalam melaksanakan tugas .
2. Diharapkan agar panitia dapat lebih maksimal lagi dalam dalam
memenuhi kebutuhan peserta

XIV. SUSUNAN ACARA


Terlampir
XV. DAFTAR HADIR PESERTA
Terlampir

XVI. DOKUMENTASI KEGIATAN


Terlampir

XVII. PENUTUP
Demikian lembar pertanggung jawaban ini kami buat dan
sampaikan. Atas bantuan dan kerjasama dari pihak terkait kami
mengucapkan terima kasih.

Lampiran 1 dari 4
SUSUNAN KEPANITIAAN
FOOD DESIGN ART
MAHASISWA PANGAN DAN GIZI
SEKOLAH VOKASI INSTITUT PERTANIAN BOGOR
2019
Pelindung : Dekan Sekolah Vokasi IPB
Dr. Ir. Arief Darjanto,M.Ec
Penasehat : Wakil Dekan Bidang Akademik dan
Akademik Sekolah Vokasi IPB
Dr. Ir. Bagus Priyo Purwanto,M.Agr
Pembina MAPAGI : Dosen Pembina
Mrr. LukieTrianawati. STP, MSi
Penanggung Jawab : Ketua HIMAVOPAGI
Eric Erlangga J3E117071

Organizing Committee (OC)


Ketua Pelaksana : Raihan Pradipta J3E118093
Wakil Ketua : Anjasmara Dwi N J3E117077
Sekretaris : Nurma Purwati J3E118026
Bendahara : Siti Alya Amira J3E117098

Divisi-Divisi
1. Divisi Acara : Aulia Mahalika (koordinator) J3E117030
Leo Arilianda J3E117038
Rhema Deo Lisdayanti J3E118041
Astrid Kalbiana Widi J3E118149
Zahidah Luthfiyah J3E118080

2. DANKOM : Muhamad Iqbal (koordinator) J3E118026


Nisrina Afifah J3E117035
Rafishca Amalia J3E217167
Nur Hasannudin J3E118125

3. Divisi PHDD : Aldi Try Santria (koordinator) J3F118014


Luh Intan Suryani J3E117158
Indiana Janet J3E118024
Novita Dwi Anggraini J3E117146

4. Divisi logistik : Ilham Nur Khamala (koordinator) J3E117146


Gragetha Ayudya J3E117112
Fitrah Dermawan Hasibuan J3E118005
Muhammad Rifqi Hafidz J3E117099

Lampiran 2 dari 4

SUSUNAN ACARA
FOOD DESIGN ART
HIMPUNAN MAHASISWA VOKASI PANGAN DAN GIZI
SEKOLAH VOKASI INSTITUT PERTANIAN BOGOR
2019

Tanggal Pelaksanaan : Minggu, 24 Maret 2019


No. Pukul Kegiatan Penanggung Jawab
1. 06.00 - 06.15 Persiapan panitia Aulia Mahalika
2. 06.15 - 06.40 Briefing Panitia Aulia Mahalika
06.40 - 07.00 Persiapan Rungan Ilham Nur Khamala
3.
07.00 - 08.00 Registrasi Peserta Aulia Mahalika,Aldi
4.
Try Santria
5. 08.00 - 08.10 Pembukaan MC Aulia Mahalika
08.10 - 08.20 Menyanyikan Lagu
6. Indonesia Raya dan Aulia Mahalika
Hymne IPB
08.20 - 08.30 Sambutan Ketua
7.
Pelaksana Aulia Mahalika
Sambutan Ketua
8 08.30 - 08.40 Aulia Mahalika
Himavopagi
9. Pembacaan CV +
08.40 - 08.50 Aulia Mahalika
Intermezzo / Video

10. 08.50 - 09.40 Penyampaian Materi Pembawa Materi

11. 09.40 - 10.00 Sesi Tanya Jawab Pembawa Materi


Aulia Mahalika,Aldi
Persiapan Praktik
12. 10.00 - 10.20 Try Santria,Ilham Nur
Design Grafis
Khamala
13. 10.20 - 11.15 Praktik Design Grafis Pembawa Materi

Penutup dan Pembagian


14. 11.15 - 11.30 Aulia Mahalika
Doorprize

15. 11.30 - 12.00 Foto Bersama Aulia Mahalika


Lampiran 3 dari 4
Lampiran 4 dari 4
DOKUMENTASI
FOOD DESIGN ART
HIMPUNAN MAHASISWA VOKASI PANGAN DAN GIZI
SEKOLAH VOKASI INSTITUT PERTANIAN BOGOR
2019

Anda mungkin juga menyukai